TRANSAKSI PENJUALAN Penjualan umum yang kerap terjadi terdiri dari 2 jenis : Tunai dan Kredit. 1. Jurnal Penjualan Tunai Saat menerima uang tunai hasil penjualan : Kas/Bank (debit) Penjualan Tunai (kredit) PPN Keluaran (kredit) Saat menyerahkan barang dagangan yang terjual : HPP(debit) Persediaan Barang Dagangan (kredit) Retur Penjualan Tunai Saat menerima barang retur : Persediaan Barang Dagangan (debit) HPP (kredit) Saat pengembalian uang kepada pelanggan : Retur Penjualan (debit) PPN Keluaran (debit) Kas/Bank (kredit) 2. Jurnal Penjualan Kredit Saat terjadinya transaksi penjualan kredit: Piutang Usaha (debit) Penjualan Kredit (kredit) PPN Keluaran (kredit) Saat menyerahkan barang dagangan yg terjual : HPP (debit) Persediaan Barang Dagangan (kredit) Penjualan kredit dengan uang muka (dp) : Saat penerimaan uang muka Kas/Bank (debit) Uang Muka Pelanggan (kredit) Saat penyerahan barang kepada pelanggan : HPP (debit) Persediaan Barang Dagangan (kredit) Penyerahan barang sebagai bukti terjadinya penjualan kredit, maka : Uang Muka Pelanggan (debit) Piutang Usaha (debit) Penjualan (kredit) PPN Keluaran (kredit) Retur Penjualan Kredit : Saat menerima barang retur : Persediaan Barang Dagangan (debit) HPP (kredit) Saat pengembalian uang muka pelanggan : Retur Penjualan (debit) PPN Keluaran (debit) Kas/Bank (kredit) Piutang Usaha (kredit) TRANSAKSI PEMBELIAN PEMBELIAN BARANG DAGANGAN 1. Jurnal Pembelian Tunai Saat menerima bukti penerimaan barang dari gudang: Persediaan Barang Dagangan (debit) PPN Masukan (debit) Kas/Bank (kredit) 2. Jurnal Pembelian Kredit Saat menerima bukti penerimaan barang dari gudang : Persediaan Barang Dagangan (debit) PPN Masukan (debit) Hutang Usaha (kredit) Pembelian kredit dengan uang muka (dp) : Persediaan Barang Dagangan (debit) PPN Masukan (debit) Kas/Bank (kredit) Hutang Usaha (kredit) PEMBELIAN BARANG INVENTARIS & BEBAN PENYUSUTAN 1. Jurnal Saat Pembelian Barang Inventris (Debit) Kas/Bank (Kredit) 2, Jurnal saat mecatat beban penyusutan bulanan Biaya Penyusutan Barang Inventaris (Debit) Akumulasi Biaya Penyusutan Barang Inventaris (Kredit) 3. Jurnal penghapusan barang inventaris karena terjual rugi Kas/Bank/Piutang (Debit) Akumulasi Penyusutan (Debit) Pendapatan lain-lain (Debit) * Barang Inventaris (Kredit) *Jika penjualan laba, maka posisinya di kredit.