Uploaded by User79989

PPT Aplikasi Nanomaterial di bidang manufaktur kelompok 2

advertisement
APLIKASI NANOMATERIAL DALAM KEHIDUPAN
MANUSIA
(BIDANG MANUFAKTUR)
Oleh :
Ahmad Sumitro
Muhammad Fahri Adriansyah
Muhamad Guruh Nurfikih
Rizka Irma Dwi Anggraini
Politeknik ATK Yogyakarta
(1803055)
(1803024)
(1803063)
(1803058)
LATAR BELAKANG
• Teknologinanoadalahsuatuprosesrekayasadarifungsisistempadatingkatmolekular.
TeknologiinimengacupadamanipulasiatauTeknologinanoadalahsuatuprosesrekay
Stone et al,
asadarifungsisistempadatingkatmolekular.
2010
Kharisov et
al, 2010
• Dalamskalanano,sifatfisik,kimia,danbiologisberbedadarisifatato
mindividudanmolekulmaterimassal.
• Nanopartikelmerupakansalahsatukajianilmudanrekayasamateri
aldalamskalananometer.Nanopartikeladalahpartikelyangmemili
Abdullahdk
kiukurandibawahsatumikrometer
k, 2008
Permasalahan
a.
Bagaimana aplikasi nanomaterial dalam kehidupan
manusia?
b. Bagaimana cara pembuatan atau sintesis nanomaterial
sesuai aplikasi tersebut?
c. Apa kelebihan dan kekurangan aplikasi nanomaterial?
Tujuan
a. Mengetahui
aplikasi
nanomaterial
kehidupan manusia khusunya di
manufaktur.
dalam
bidang
b. mengetahui aplikasi nanomaterial dalam bidang
karet khususnya dalam pembuatan filler Silica untuk
digunakan sebagai bahan campuran pembuatan
kompon karet
• Cara pembuatan atau sintesis nanomaterial dalam bidang
manufaktur makanan
Cara pembuatan atau sintesis nanomaterial
1. Proses (processing)
a. Sintesa bahan
Proses sintesa bahan meliputi pembuatan makanan fungsional (interactive food, sebagai
contoh Nano-Sized Sellf-Assembled Liquid Structure (NSSL) yang merupakan teknologi
yang dapat mengantarkan nutrien dalam ukuran partikel nano kedalam sel.
b. Proses pemecahan (fraksinasi)
Proses ini banyak digunakan pada pembuatan emulsi, gel dan foam. Produk yang telah
dikembangkan yaitu ice cream, yang dibuat dengan cara memperkecil ukuran partikel emulsi
sampai dengan ukuran nano.
2. Peningkatan cita rasa (flavor and colour improvement)
Teknologi nano memberikan pengembangan makanan makanan interactive dengan
memberi kebebasan konsumen untuk memilih cita rasa dan warna dari makanan
tersebut.
3. Pengawetan (preservation)
Pengawetan makanan dapat dilakukan dengan pemberian nanopartikel silver dalam
plastik saat produksi kaleng untuk penyimpanan makanan dapat membunuh bakteri
yang hidup di makanan yang disimpan dalam kaleng tersebut.
Cara pembuatan atau sintesis nanomaterial
4. Keamanan (safety)
Untuk menjamin keamanan produk makanan, dalam pengemasan makanan di terapkan
nanosensor untuk mendeteksi gas yang keluar dari makanan yang sudah rusak atau tidak
layak.
5. Pengemasan (packaging)
Teknologi nano yang diterapkan adalah penggunaan clay nanocomposite yang disebut
imperm dalam botol ringan, karton dan kemasan plastik film lain yang berfungsi
sebagai penghalang yang bersifat impermeable terhadap oksigen dan karbondioksida.
pembahasan
Penerapan nano teknologi dalam industri pangan dapat dikatan
teknologi baru, tetapi penerapanya diperkirakan akan tubuh dan
berkembang cepat dalam beberapa tahun mendatang sebagai
contoh beberapa perusahaan industry pangan besar dilaporkan
telah secara aktif mengeksplorasi potensi nanotrknologi dalam
pengembangan produk pangan yang baru dan pengemasan
pangan
• Kelebihan dan Kekurangan aplikasi nanomaterial
• 1. Kelebihan
• Kelebihan aplikasi nanomaterial dalam pangan antara lain kemampuan anti mikroba,
perbaikan sifat barrier dan mekanis,perbaikan stabilitas system emulsi, biovailability
•
• 2. Kekurangan
• Produk pangan hasil teknologi nano sampai sekarang masih menyisakan isu
keamanan dan resiko yang masih perlu diteliti dan di gali lebih dalam dan
komprehensif guna mengetahui karakteristik sifat produk pangan nano yang sudah
dipersagangkan di pasar internasional dan pasar Indonesia.
Kesimpulan
Nanomaterial dapat diaplikasikan dalam kehidupan manusia salah satunya
di bidang manufaktur yaitu untuk pengolahan bahan makanan.
Daftar Pustaka
• Abdullah, dkk. 2008. Sintesis Nanomaterial (Review). Jurnal Nano Sains dan
•
Nanoteknologi. Vol 1(2).
• Kharisov B.I., O.V. Kharissova and M. joseYacaman. 2010. "Nanostructure with
•
animal like shapes". Industrial and Engineering Chemistry Research
•
49:8289-8309.
• Riwayati, I. 2007. "Pemanfaatan Teknologi Nano di dalam Industri Pengolahan Bahan
Makanan". Jurnal Teknik Kimia [online].
• Shafar, Adi. 2007. The Application of Nanotechnology in the Food Industry.
•
Salvona Technologi Inc. Dayton. New Jersey.
SEKIAN DAN TERIMA KASIH
Download