Sekolah Karya Tulis Ilmiah Moch. Izzul Haq Al Ma’ruf LET’S CONNECT MOCH. IZZUL HAQ AL MA’RUF Mahasiswa Fisika Universitas Gadjah Mada 2018 Awardee Beasiswa TELADAN Tanoto Foundation 2019 Won 10+ National Essay Competition Instagram : @aadizzulhaq LinkedIn Profil : linkedin.com/in/aadizzulhaq 01 Definisi Esai 03 Menjelaskan definisi esai dan urgensi menulis esai 02 Table of contents Struktur Esai dan Alur Menjelaskan struktur penulisan esai dan alur menulis esai kompetisi Tips dan Trik Tips dan trik esai dari pengalamanku 04 Pengalaman Sharing pengalaman kompetisi kepenulisan Menurut KBBI, Esai (n) adalah karangan prosa yang membahas suatu masalah secara sepintas lalu dari sudut pandang pribadi penulisnya Definisi Esai “Esai ilmiah adalah bentuk karangan pendek (bentuk singkat dari karya tulis ilmiah) yang membahas suatu permasalahan di masyarakat, dengan tujuan memberikan solusi atas permasalahan tersebut dengan sistematis, masuk akal dan berdasarkan data” —Someone Not Famous ● Bentuk ekspresi terhadap suatu permasalahan yang ada ● Memberikan solusi terhadap permasalahan yang ada, dari sudut pandang /bidang penulis Urgensi Menulis Esai ● Melatih kapasitas kepenulisan dan berpikir ilmiah/kritis ● Memanfaatkan waktu luang di pandemi Pendahuluan Penutup Menyimpulkan apakah gagasan yang disampaikan menjawab/menyelesaikan permasalahan yang diangkat tidak Latar belakang, tujuan dan spoiler dari gagasan yang ingin disampaikan Isi / Pembahasan Struktur Esai Membahas ide/gagasan yang ingin disampaikan secara sistematis dan masuk akal Ide Ide Ide Menulis Esai Menulis Alur Menulis Esai Phase 01 Phase 02 MENCARI IDE PENELITIAN, PENGKAJIAN, VALIDASI IDE Phase 03 Phase 04 MEMBUAT KERANGKA GAGASAN PENULISAN STUDI PUSTAKA (JURNAL, WEBSITE TERPERCAYA) Project timeline Phase 05 Phase 06 MENCARI RESPONDEN (JIKA DIBUTUHKAN) MENULIS DAN MEMODELKAN Phase 07 Phase 08 EDITING DAN REVIEW SUBMIT MANAJEMEN IDE Sumber-sumber ide: Manajemen Ide - Keresahan pribadi - Background/bidang keilmuan - Membaca artikel - ATM Ide kadang muncul secara tiba-tiba, jangan lupa take a note VALIDASI IDE Langkah-langkah : - Buat analisis SWOT - Menanyakan ke teman, mentor, atau dosen - Mencari keberadaan ide di jurnal atau artikel terpercaya (next : ATM) Pastikan ide kita tidak terbantahkan (perspektif diri) dan weakness Validasi Ide nya minim Membuat Kerangka Gagasan Langkah-langkah : - Menuliskan poin-poin yang disampaikan di pendahuluan, isi, penutup - Cek koherensinya (Tulis dimulai dari permasalahan umum ke permasalahan khusus) - Kerangka Gagasan Membuat flowchart untuk gagasan dalam bentuk sistem Pastikan ide kita tidak terbantahkan (perspektif diri) dan weakness nya minim Mencari Sumber Pustaka Pendukung Langkah-langkah : - Minimal satu paragraf memiliki satu sumber pustaka/sitasi (pendahuluan) - Sumber Pustaka Pilih sumber pustaka terbaru 3-5 tahun terakhir (jika ada) Semakin banyak daftar pustaka, semakin baik, semakin valid Mencari Data Pendukung Lain (Opsional) Sumber : Data Pendukung - Form online - Angket offline Menulis Esai Langkah-langkah : - Meluangkan waktu dalam sehari 1-2 jam untuk menulis esai - Set kondisi yang paling mendukung dalam menulis esai - Membuat alur gagasan, model gagasan dalam bentuk desain yang atraktif Menulis Esai Editing dan Review Langkah-langkah : Editing dan Review - Baca draft esai berulang kali dan memastikan koherensinya - Meminta review dari orang lain - Cek plagiarism online - Cek format (dari panitia kompetisi) Pastikan esai sudah koheren, no plagiarism dan sesuai format 03 Sefruit Tips dan Trik 1 Buat judul yang detail 4 Sefruit Tips Membuat analisis SWOT dan tahap implementasi 2 Satu paragraph, satu daftar pustaka/sitasi 5 Tetap tulis “Pendahuluan, Pembahasan, Penutup” 3 Mencantumkan alur gagasan/model gagasan dalam bentuk desain 6 7 8 Baca berulang kali sampai bosan Jika halaman terbatas, gambar bisa diperkecil atau dilampirkan Selalu banyak baca artikel dan jurnal, nonton berita 4 Sefruit Trik Menggunakan daftar pustaka terbaru 1 Persiapan Lomba 2 3 Niat yang benar Esai yang menarik Submit jauh hari Jadikan perlombaan sebagai ajang melatih kapasitas diri dalam menulis, bukan meraih kemenangan semata Buat esai yang menarik, valid, menjawab permasalahan masyarakat dan realistis untuk diimplementasikan Untuk menghindari permasalahan teknis, koneksi dan meminimalisir kesalahan-kesalahan yang dibuat 4 Format yang benar Percentages Submit setelah format esai sudah sesuai 5 Nothing to lose Jangan berharap banyak untuk menang. Jadi setelah submit ya lupakan, tapi jangan lupa pantau pengumuman siapa tahu menang Sharing Time Memulai Kompetisi Benefit Berapa Kejuaraan Impact Terima Kasih Semoga bermanfaat Terima Kasih Do you have any questions? Instagram : @aadizzulhaq +62 85 784 311 181 LinkedIn : linkedin.com/in/addizzulhaq CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik. Please keep this slide for attribution.