Uploaded by User68019

LKPD KAIDAH PENCACAHAN 1

advertisement
PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 1 TASIKMALAYA
Jalan Rumah Sakit No. 28 Tlp/Fax (0265) 331690/314861 Tasikmalaya 46115
Website: www.sman1-tasik.sch.id : E-mail: [email protected]
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)
Pertemuan ke – 1
Nama :
Kelas :
.......................
...................
Kompetensi Dasar :
3. 1 Menganalisis aturan pencacahan (aturan penjumlahan, aturan perkalian, permutasi, dan
kombinasi) melalui masalah kontekstual
Indikator Pencapaian Kompetensi :
3.1.1 Menemukan dan menganalisis aturan penjumlahan
3.1.2 Menemukan dan menganalisis aturan perkalian
3.1.3 Menyimpulkan aturan penjumlahan dan aturan perkalian
Petunjuk :
1. Kerjakan soal berikut secara individu pada kolom yang disediakan.
2. Jika sudah selesai dikerjakan insert jawaban kalian pada kolom yang tersedia, kirim balik
LKPD ini via Classroom paling lambat hari 15 Oktober 2020 Jam 23.59
Soal:
1. Suatu instansi yang terdiri dari 1 orang CEO dan 1 orang CO-Leader akan dibentuk 10 orang
CEO dan 6 orang CO-Leader. Berapa banyak cara dapat membentuk panitia tersebut?
(gunakan tabel dan diagram pohon)
Penyelesaian :
PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 1 TASIKMALAYA
Jalan Rumah Sakit No. 28 Tlp/Fax (0265) 331690/314861 Tasikmalaya 46115
Website: www.sman1-tasik.sch.id : E-mail: [email protected]
2. Seseorang hendak bepergian dari kota A menuju kota C melalui kota P atau kota Q.
Dari kota A ke kota P ada 3 jalan dan dari kota P ke kota C ada 4 jalan.
Dari kota A ke kota Q ada 2 jalan dan dari kota Q ke kota C ada 5 jalan.
Dari kota P ke kota Q atau sebaliknya tidak ada jalan.
a. Gambarlah jalan yang menunjukkan hubungan antara kota – kota A,P,Q dan C.
b. Berapa banyak cara yang ditempuh dari kota A ke kota C
Penyelesaian :
3. Selesaikan Notasi Faktorial Berikut secara rinci !
a. 0!
b. 1!
c. 7!
d. 2! X 3!
e.
f.
4!
3!
3!×4!
4!
Penyelesaian :
PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 1 TASIKMALAYA
Jalan Rumah Sakit No. 28 Tlp/Fax (0265) 331690/314861 Tasikmalaya 46115
Website: www.sman1-tasik.sch.id : E-mail: [email protected]
4. Pak ridwan ingin membeli 3 mobil baru. Jenis mobil yang bakan dibeli adalah avanza,
xenia, dan honda jazz. Peluang membeli masing- masing mobil adalah 0,4:0,3 dan 0,2.
Peluang pak andi membeli salah satu mobil adalah?
Penyelesaian :
5. Simpulkan dari apa yang Anda pelajari tentang aturan penjumlahan dan aturan perkalian
beserta perbedaanya !
Penyelesaian :
Download