p1-Hk.Coulumb dan Hk. Gauss

advertisement
ELEKTROSTATISTIKA
Hukum Coulomb
dan
Medan Listrik
Jurusan Teknik Mesin Universitas Riau
Elektrostatistika
Hukum Coulomb
𝐹12
𝐹12
q1
q2
+
+
q1
q2
-
-
q1
q2
+
-
𝐹12
𝐹21
𝐹21
𝐹21
Percobaan Coulomb
Dari Grafik:
𝐹 ∞ 𝑞1 𝑑𝑎𝑛 𝑞2
𝐹∞
1
𝑟2
Gaya Coulomb Antara
Dua Muatan Titik
Sebuah benda titik bermuatan q1
berada pada vektor posisi, dan
benda bermuatan q2 ada pada
vektor posisi .
Vektor posisis q1 relatif terhadap
 
q2 adalah 
y

F12
q1

r1

r12
q2

r2
r12  r1  r2

Vektor satuan pada arah r12 dituliskan:

 
r12
r1  r2
rˆ12    
r12
r1  r2
x

Secara kuantitatif gaya F12 pada q1 yang
disebabkan oleh q2 dapat dituliskan sbb:

F12 
1
q1q2
rˆ12

2
4 0 r12
𝐹12 = −𝐹21
Soalan:
 Muatan
q1=2 mC berada pada koordinat
(0,3)m dan muatan q2=4 mC berada pada
koordinat (4,6) m. Berapa gaya yang
dilakukan muatan q1 pada muatan q2 ?
Gaya Coulomb Antara
Beberapa Muatan Titik

r13
q3
q1

r1

r3

r2
q1

r4
q4

r14
q4

r12
q2
(a)Vektor posisi qi,q2,q3 dan q4
q3
q2
(b)Posisi relatif q1 terhadap q2,q3 dan q4
Bila q1, q2, q3 dan q4 terpasang kuat pada posisi masing-masing, gaya
resultan yang bekerja pada q1 oleh karena q2, q3 dan q4 adalah
 


F1  F12  F13  F14


F12 gaya antara q1 dan q2, F13 gaya antara q1 dan q3, dst.
Jadi gaya pada q1 oleh beberapa muatan adalah superposisi gaya
interaksi antara q1 dengan masing-masing muatan.
Soalan:
Tiga buah muatan berada pada titik sudut segitiga sama sisi.
Masing-masing muatan tersebut adalah q1= 1 mC, q2= 2mC,
Dan q3= -4 mC. Berapa gaya total pada muatan q1dan gaya
Total pada muatan q3 ?
q1=1 mC
50 cm
50 cm
q2=2 mC
q3= -4 mC
50 cm
Medan Listrik


F21  q2 E21

F21 

F21 
1
4 0
q1 
 3 r21
r21
q1
 2
4 0 r21
1
Penyelesaian vektor
Penyelesaian skalar
Arah medan listrik
+
E (N/C)
-
r (m)
Studi kasus:
Ada dua buah muatan masing-masing q1= 2 mC dan q2= -5 mC.
Kedua muatan tersebut dipisahkan oleh jarak 80 cm.
A) Berapa kuat medan listrik dan arahnya pada titik tepat diantara
dua muatan tersebut ?
(B) Dimanakah posisi yang memiliki medan nol ?
r=0,8 m
P
q1=2 mC
q2= -5 mC
Pekerjaan Rumah
(Kelas S1):
1)
Kita mempunyai 2 buah benda titik bermuatan. Yang satu
terletak pada koordinat (2,0) dengan muatan q1 = 10 C,
dan yang lain terletak pada koordinat (5,4) dengan muatan
q2 = -5 C. Tentukan vektor gaya yang bekerja pada muatan
q2 karena gaya Coulomb oleh q1. Posisi koordinat
dinyatakan dalam km.
2) Tiga muatan titik ditempatkan pada sumbu x seperti pada
gambar. Tentukan gaya total pada muatan -5μC yang disebabkan
oleh dua muatan lain!
+3μC
-5μC
20 cm
+8μC
30 cm
3)Muatan2 yg tampak pada gambar. Tentukan gaya pada muatan 4μC
akibat dua muatan lainnya!
+4μC
20 cm
+2μC
60o
20 cm
60o
+3μC
4) Dua bola bermuatan kecil ditempatkan pada sumbu x: +3μC pada
x = 0 dan -5μC pada x = 40 cm. Dimanakah seharusnya muatan
ketiga q ditempatkan agar gaya yang dialaminya nol?
5) Mula-mula tiga buah muatan disusun seperti gambar dibawah ini.
Besar muatan q1 adalah 2 uC (yang tanda/jenis nya belum diketahui).
Muatan q2 tidak diketahui besar dan jenis nya, sedangkan muatan q3
Adalah positif dan besarnya 4 uC. Resultan gaya F yang bekerja pada
Muatan q3 ke arah sumbu x negatif. A) tentukan q1 dan q2 (besar dan
Jenisnya ) B) Tentukan besar gaya F
q3=4 uC
F
3 cm
q1=I 2 uC I
4 cm
q2
A
Download