KEPUTUSAN KETUA DKM MUSOLAH AL BAROKAH NOMOR: 01/SK/DKM/VII/2013 TENTANG PENGANGKATAN PENGURUS MUSOLAH AL-BAROKAH KETUA DKM MUSOLAH AL BAROKAH Mengingat :a. Bahwa dalam rangka efektifitas dan kelengkapan pengurus Musolah Al-Barokah dipandang perlu menetapkan Pengurus Musolah untuk mengelola Musolah Al-Barokah yang terletak di Jalan. Abdul Fataha Cibitung Rt 08/02 Ds. Cibitung Tengah Kecamatan Tenjolaya Kabupaten Bogor. b. Bahwa mereka yang namanya tercantum pada Lampiran Keputusan ini dipandang cakap dan mampu mengurus dan mengelola Musolah Al-Barokah yang dimaksud dalam poin a di atas. Menimbang :1. Notulen Hasil Rapat dengan Jamaah Musolah Al-Barokah pada tanggal 06 Juli 2013 tentang Pembentukan Pengurus Musolah Al-Barokah. MEMUTUSKAN Menetapkan PERTAMA : Mengangkat Saudara-Saudara yang namanya tercantum dalam Lampiran 1 Surat Keputusan ini; KEDUA : Mereka yang namanya tercantum dalam Lampiran 1 Surat Keputusan ini diharapkan dapat bekerjasama sesuai dengan hirarki dan menjalin kerjasama dengan semua pihak khususnya dalam pelaksanaan peribadatan, pembinaan, dan pembangunan Musolah AlBarokah yang terletak di Jalan Abdul Fataha Cibitung Rt 08/02 Ds. Cibitung Tengah Kecamatan Tenjolaya Kabupaten Bogor. KETIGA : Pengurus Musolah Al-Barokah sebagaimana tercantum Keputusan ini bertanggung jawab kepada Jamaah Musolah Al-Barokah. KEEMPAT : KELIMA : Rincian dari tugas Pokok Surat Keputusan ini diatur lebih lanjut oleh Pengurus Musolah Al-Barokah Jalan Abdul Fataha Cibitung Rt 08/02 Ds. Cibitung Tengah Kecamatan Tenjolaya Kabupaten Bogor. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan sampai dengan tanggal 02 Romadhan 1434 H/ 11 Juli 2013, dengan ketentuan apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam Keputusan ini akan diperbaiki sebagaimana mestinya. dalam Lampiran DITETAPKAN DI : CIBITUNG PADA TANGGAL : 01 Syaawal 1434 H 08 Agustus 2013 Ketua DKM Musolah Al-Barokah AEP SAEPULLOH 1. 2. 3. Tembusan : Kepala Camat Tenjolaya Kepala KAU Kecamatan Tenjolaya Kepala KMI Kecamatan Tenjolaya 4. 5. 6. 7. 8. Ketua RW 02 Desa Cibitung Tengah Ketua RT 08/02 Desa Cibitung Tengah Para Pembimbing, pengawas dan pemerikasa DKM Al- BAROKAH Ybs. Untuk dapat dindahkan dan dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab. Arsip