Uploaded by User26152

catatan workshop penulisan jurnal internasional

advertisement
Afilisasi: jangan dibedakan
Email corresponding harus email kantor.
Bercerita seperti fiksi
Referensi harus terutama yang berkaitan dengan fakta
Dalam pendahuluan, wajib ada literatur review. (artikel kita berkontribusi di aspek apa dari
beberapa penelitian yang sudah dilakukan sebelumnya).
Impact dari penelitian kita apa?
Bikin alur cerita
Komponen Artikel: Pendahuluan, literature review, metodologi, discussion
Objektifnya satu aja
Kumpulkan jurnal dari publisher yang sama.
Kita perlu mencatat kenapa ditolak.
Usahakan mencitasi jurnal yang kita tuju.
Perlu familiar dengan Citation manager
Introduction paling banyak 2 halaman (sedikit saja).
Indeks demokrasi Indonesia. Apakaha da hubungannya dengan peran demokratisasi partai politik.
Download