Uploaded by agusriadiabas

Sampah dan pengelolaannya PPT

advertisement
SAMPAH DAN PENGELOLAANNYA
DISUSUN OLEH:
1. Herlangga Ahmad Syam
2. Moh. Andi Rizal
C20116352
C20116361
Latar Belakang
SEMAKIN BANYAK
ORANG
SEMAKIN BANYAK
SAMPAH
Pengertian
• Sampah adalah barang yang setiap hari
diproduksi oleh manusia dan jumlahnya
bertambah dari hari ke hari karena sesuai
dengan kebutuhan manusia yang cenderung
meningkat.
Tujuan
1. Membuka kesadaran
masyarakat akan pentingnya
kebersihan lingkungan
2. Menghimbau sekaligus
menggerakan masyarakat
akan pentingnyapengelolaan
sampah
Sumber Permasalahan Sampah
Volume sampah sangat besar dan diimbangi oleh daya tampung
TPA
2. Lahan TPA semakin menyempit
3. Jarak TPA dan pusat sampah relatif jauh
4. Fasilitas pengangkatan sampah-sampah terbatas
5. Teknologi pengolahan sampah tidak optimal
6. Tidak semua lingkungan memiliki lokasi penampungan sampah
7. Sampah yang tela matang dan berubah menjadi kompas tidak
segera dikeluarkan dari tempat penampungan sehingga semakin
menggunung
8. Kurangnya sosialisasi dan dukungan pemerintah mengenai
pengelolaan dan pengolahan sampah serta produknya
9. Minimnya edukasi dan manajemen diri yang baik mengenai
pengolahan sampah secara tepat
10. Manajemen sampah tidak efektif.
1.
Dampak Pencemaran Sampah
I. Potensi dampak yang mungkin terjadi akibat operasi pengelolaan
sampah:
• Perkembangan Vektor Penyakit
• Pencemaran Udara
• Pencemaran Air
• Pencemaran Tanah
• Gangguan Estetika
• Gangguan Kebisingan
• Dampak Sosial
• Kemacetan Lalu Lintas
II. Resiko Lingkungan
• Geo-Fisik-Kimia
• Biologis
• Sosio Ekonomi Budaya
• Prasarana Umum
Pengelolaan Sampah
Pengelolaan Sampah adalah semua kegiatan yang
bersangkut paut dengan pengendalian timbulnya sampah,
pengumpulan, transfer, dan transportasi. Pengolahan dan
pemrosesan akhir/pembuangan sampah, dengan
mempertimbangkan faktor kesehatan lingkungan, ekonomi,
teknologi, konservasi, estetikan, dan faktor-faktor
lingkungan lainnya yang erat kaitannya dengan respon
masyarakat.
Cara Sederhana
DAUR ULANG
PENGOMPOSAN
PENGURUGAN
SAMPAH
Manfaat Pengelolaan Sampah
PENGHEMATAN SUMBER DAYA ALAM
PENGHEMATAN ENERGI
PENGHEMATAN LAHAN TPA
LINGKUNGAN ASRI (BERSIH, SEHAT, NYAMAN)
BUANGLAH
SAMPAH PADA
TEMPATNYA !
SEKIAN & TERIMA KASIH
SEMOGA BERMANFAAT
Download