Analisis Komparasi Efektivitas Penjualan….. (Tandusan) 141 Analisis Komparasi Efektivitas Penjualan Sebelum Dan Sesudah Menggunakan Video Marketing Online Talk Fusion Di Manado Chevy F. Tandusan Program Magister Manajemen Fakutas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sam Ratulangi ([email protected]) Abstract Conventional manners of marketing systems that are considered inefficient and ineffective has been replaced by internet marketing which is easier to use, has a wider range of consumers, and provides better result. Social media has started to be used as a growing medium for the promotion of business activities because it has an attractive appearance. This study is conducted to see whether there are differences in effectiveness of sales before and after the usage of Talk Fusion online marketing videos in Manado. The analysis method in this study is comparative research by using paired samples t-test. This study uses 30 respondents who are obtained by using snowball and purposive sampling. The result of this study shows that there are significant differences in the effectiveness of sales before and after the usage of Talk Fusion online marketing videos in Manado. Keywords: sales effectiveness, internet marketing, online marketing videos Abstrak Sistem pemasaran yang dulunya menggunakan cara konvensional dianggap tidak efektif dan efisien mulai digantikan dengan internet marketing yang lebih mudah digunakan, jangkauan konsumen yang lebih luas, dan memberikan hasil yang lebih baik. Sosial media yang berkembang mulai dijadikan sebagai media promosi untuk kegiatan bisnis karena memiliki tampilan yang lebih menarik. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk melihat apakah terdapat perbedaan efektivitas penjualan sebelum dan sesudah menggunakan video marketing online Talk Fusion di Manado. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian komparatif, dengan teknik analisis paired samples t-test. Penelitian ini menggunakan 30 orang responden dengan menggunakan teknik snowball dan purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan terhadap efektivitas penjualan sebelum dan sesudah menggunakan video marketing online Talk Fusion di Kota Manado. Kata kunci: efektivitas penjualan, internet marketing, video marketing online Latar Belakang menggunakan radio (audio) mengalami Sejak dahulu teknologi telah ada dan perkembangan menjadi televisi (audio terus mengalami perkembangan dari masa visual), kemudian muncul email yang ke masa. Sistem komunikasi yang awalnya mempermudah manusia dalam melakukan Jurnal Riset Bisnis dan Manajemen Vol.3 ,No.2, 2015:141-154. 142 komunikasi dalam bentuk tulisan, gambar, pemasaran yang dulunya dilakukan secara dan video dalam waktu singkat, dan konvensional (pamflet, brosur, majalah, sampai dengan saat ini teknologi terus koran) mulai dilakukan secara online. Hal mengalami ini perkembangan. Kemajuan dikarenakan konsumen mulai teknologi memberikan kemudahan dan cenderung menggunakan fasilitas internet kenyamanan bagi kehidupan manusia. dalam mencari informasi yang dibutuhkan Perkembangan teknologi yang sangat pesat mengenai suatu produk atau jasa yang menawarkan fasilitas untuk saling bertukar ditawarkan oleh perusahaan. Konsumen informasi mencari dalam waktu yang sangat tahu mengenai imageatau singkat dan mampu menjangkau belahan kredibilitas perusahaan, produk atau jasa dunia mana pun. yang ditawarkan, harga, dan informasi Kemajuan sangat lainnya yang dibutuhkan. Oleh karena itu, berpengaruh terhadap pemasaran dalam banyak pemasar yang pada saat ini mulai suatu lembaga atau perusahaan. Salah satu menggunakan fasilitas sosial media untuk dampak positif dari teknologi dalam membangun brand awareness mengenai kehidupan manusia, terutama di bidang produk pemasaran yakni proses penyampaian harganya lebih terjangkau dan lebih mudah informasi secara cepat. Dengan kemajuan untuk diterapkan. Sosial media adalah teknologi informasi para penjual maupun sebuah pembeli tidak perlu menunggu lama untuk penggunanya dapat melihat produk. Karena dapat berpartisipasi, berbagi, dan menciptakan diakses melalui jaringan internet maupun isi meliputi blog, social network atau situs–situs teknologi jejaring sosial, wiki, forum dan dunia informasi yang terkoneksi dengan jaringan virtual. Sosial media mengajak siapa saja internet global memberikan peluang dalam yang tertarik untuk berpartisipasi dengan pemasaran produk atau jasa. Dampak memberi kontribusi dan feedback secara positif yang lain dari perkembangan terbuka, teknologi adalah proses transaksi yang membagi informasi dalam waktu yang dapat dilakukan secara cepat. cepat dan tidak terbatas. Seiring teknologi terkait. Dengan dengan atau perusahaannya media online dengan memberi karena dimana para mudah bisa komentar, serta perkembangan Salah satu sosial media yang sedang teknologi, jumlah netizen yang bertambah, berkembang saat ini adalah Talk Fusion dan sosial media yang terus bermunculan, yang menawarkan fasilitas video online dan dukungan provider telepon seluler yang yang semakin inovatif, maka sistem kepentingan bisnis. Video dapat dijadikan juga dapat digunakan untuk Analisis Komparasi Efektivitas Penjualan….. (Tandusan) 143 sebagai media untuk konsumen yang bersangkutan. Penerima mendatangkan traffic dan pengunjung dan video marketing online Talk Fusion dapat bahkan yang menerima dan menonton kiriman video melihat video juga akan melihat segala online di email mereka tanpa harus melalui sesuatu yang ada di dalamnya, baik tulisan, attachment atau mengunduh video tersebut gambar, cerita, dan bahkan orang dapat terlebih dahulu. Selain itu, penyebaran mendengar suara dalam video. Sarana video online Talk Fusion dapat dilakukan video marketing online dapat digunakan melalui sosial media lainnya yang sudah oleh perusahaan untuk kepentingan bisnis ada saat ini. Pengirim video online Talk yaitu untuk memperkenalkan produk atau Fusion juga dapat melacak pengunjung jasanya karena dapat menciptakan media situs web, orang yang meneruskan kiriman pemasaran yang lebih kreatif dan menarik, video onlinenya kepada orang lain, dan jika dibandingkan dengan menggunakan jumlah media pemasaran seperti pamflet atau menonton video kirimannya. Tujuan yang brosur yang memakan biaya yang sangat ingin dicapai dalam penelitian ini adalah besar namun belum tentu efektif dan untuk efisien. Hal ini dapat dilihat dari fakta- perbedaan efektivitas penjualan sebelum fakta yang ada di lapangan yaitu sebagian dan besar brosur atau pamflet yang dibagikan marketing online Talk Fusion di Manado. pelanggan. dan alat Orang-orang calon konsumen mengetahui sesudah yang apakah telah terdapat menggunakan video kepada para calon konsumen tidak terlalu mendapat respon yang baik dan sering dibuang, sehingga biaya yang telah Argumen Orisinalitas / Kebaruan Penelitian ini dikeluarkan untuk percetakan terbuang beberapa percuma. dijadikan sebagai bahan acuan, seperti Talk Fusion memiliki tampilan yang menarik, video-video tersebut juga Mangold melakukan penelitian menggunakan dan terdahulu Fauld penelitian untuk (2009) yang deskriptif yang dilengkapi dengan beberapa fitur yang meneliti tentang peranan sosial media berguna untuk kepentingan bisnis. Salah terhadap kegiatan promosi perusahaan; satu Neti (2011) yang melakukan penelitian keunggulan marketing online penggunaan Talk video Fusionadalah deskriptif tentang penggunaan social perusahaan akan menerima pemberitahuan media marketing dalam membentuk brand dari konsumen yang telah menonton video awareness; Mabry (2008) yang membuat yang dikirimkan dan juga perusahaan analisis deskriptif tentang penggunaan dapat melakukan follow up terhadap sosial media dalam kegiatan periklanan; Jurnal Riset Bisnis dan Manajemen Vol.3 ,No.2, 2015:141-154. 144 dan Farooq dan Jan (2012) yang membuat keuntungan besar terhadap perusahaan penelitian deskriptif tentang ada atau yang menggunakannya, yaitu : Perusahaan tidaknya kecil manfaat Facebook dalam dan perusahaan besar dapat kegiatan promosi perusahaan. Penelitian menggunakannya, Tidak memiliki batasan yang dilakukan oleh peneliti merupakan ruangan untuk beriklan jika dibandingkan penelitian komparatif yang merupakan dengan media cetak dan media penyiaran, gabungan penelitian-penelitian Akses dan pencarian keterangan sangat tersebut, yang meneliti tentang sosial cepat jika dibandingkan dengan surat kilat media, yaitu video marketing online Talk atau bahkan fax, Situsnya dapat dikunjungi Fusion, dalam kegiatan penjualan yang ada oleh siapapun, dimanapun, dan kapanpun di Manado dan Belanja dapat dilakukan lebih cepat dari dan dapat dilakukan sendiri. Kotler Kajian Teoritik dan Empiris (2001:260) menempatkan nilai yang lebih Konsep Internet Marketing tinggi pada informasi dan cenderung Menurut Chen-Ling dan Lie dalam negatif terhadap pesan yang memiliki Journal of American Academy of Business tujuan (2006:296), e-marketing adalah proses dapat dilihat pada perilaku sehari-hari di memasarkan produk dan layanan kepada mana biasanya pengguna internet enggan pelanggan dengan menggunakan media melihat promosi-promosi atau pesan-pesan web. yang Promosi, pembayaran halaman iklan, dapat web. transaksi, dilakukan Pengguna dan penjualan. Pernyataan beraromakan tujuan tersebut untuk melalui memaksakan penjualan. Tetapi konsumen internet online secara to the point mencari marketing dapat dengan mudah mengakses informasi mana yang ingin diketahui atau informasi dimana saja dengan perangkat mencari situs yang relevan dengan produk yang terhubung ke internet. Menurut atau jasa yang bersangkutan. Mereka Mohammed, internet memutuskan informasi pemasaran mana marketing adalah sebuah proses untuk yang ingin diterima dalam hal produk dan membangun dan memelihara hubungan jasa dengan berbagai kriteria tertentu. dengan pelanggan melalui kegiatan secara Dengan demikian, pada pemasaran online, online sebagai sarana untuk pertukaran konsumenlah pendapat, produk, dan jasa sehingga dapat interaksi tersebut, bukan pemasar. dkk. (2003:4), mencapai tujuan bersama kedua kelompok. Widodo (2002) yang mengendalikan Periklanan atau pemasaran secara mengemukakan online memberikan manfaat yang sangat bahwa internet marketing memiliki lima besar bagi konsumen dan pemasar. Kotler Analisis Komparasi Efektivitas Penjualan….. (Tandusan) 145 dan Armstrong (2008:544) menjabarkan mendefinisikan sosial beberapa manfaat pemasaran online yaitu kelompok pada aplikasi di internet yang Manfaat untuk konsumen (Convenient, dibangun dengan menggunakan fondasi Easy and private. Information, dan dan teknologi web 2.0. Komunikasi yang Interactive and immediate) dan Manfaat terjadi melalui sosial media merupakan untuk pemasar (Pemasar online baik untuk komunikasi dua arah, sehingga dapat membangun hubungan dengan pelanggan, menciptakan Pemasaran online mengurangi biaya dan karena ketertarikan yang sama satu dengan meningkatkan efisiensi, Pemasaran online yang menawarkan keluwesan yang lebih baik mendorong terjadinya perubahan sosial dan Pemasaran online merupakan medium yang global. dikemukakan Aaker dan Smith (2010), komunitas lainnya. Sosial diharapkan, karena sosial media media sebagai dengan media seperti tidak cepat dapat yang hanya Social Media Marketing dan Electronic mendekatkan jarak dan mempersempit Word of Mouth waktu tetapi juga berpotensi mendorong Perkembangan teknologi informasi dan telekomunikasi membuat Menurut Swedowsky (2009), bisnis mengalami tidak dapat mengesampingkan keuntungan perubahan yang sangat cepat, sehingga dari sosial media. Sebelumnya konsumen komunikasi massa modern seperti radio, hanya televisi, dan surat kabar menjadi tertinggal beberapa teman atau keluarga sebelum dan dianggap sebagai media tradisional memutuskan untuk membeli suatu barang. dan sangat Dengan menggunakan sosial media, maka penting bagi masyarakat modern terutama dapat ditingkatkan jumlah opini dari sebagai alat komunikasi antar individu ratusan bahkan ribuan orang. Buchwalter atau dkk. (2009) menegaskan bahwa akses online 2003:45). Salah satu media online yang bukan lagi barang mewah dan pada saat ini sedang merupakan sebuah kebutuhan. Whitney industri media massa konvensional. kelompok dapat terjadinya perubahan. Media ini (Simandjuntak, berkembang adalah sosial mendengarkan pendapat media.Sosial media adalah media untuk (2008) interaksi sosial yang menggunakan teknik penelitiannya, mudah diakses dan dapat diperluas. Sosial marketing dapat menjadi peluang untuk media menggunakan teknologi web untuk meraih sebuah brand melalui video viral berkomunikasi atau dengan bergabung dalam melalui dialog yang interaktif. Kaplan dan Haenlein (2010) mengungkapkan dari bahwa social dalam media suatu pembicaraan.Dengan adanya social media, Jurnal Riset Bisnis dan Manajemen Vol.3 ,No.2, 2015:141-154. 146 kecepatan dan jangkauan dari WoM (Word Menurut Kotler dan Armstrong of Mouth) menjadikan sebuah penghargaan (2004:74), e-business adalah penggunaan terhadap barang dan jasa dapat meningkat elektronik pesat. Di saat yang bersamaan, sejumlah internet) untuk menjalankan bisnis. E- besar perusahaan sedang mengembangkan commerce adalah proses jual beli yang teknologi untuk memecahkan bagaimana didukung oleh alat elektronik yang dalam menggunakan kekuatan untuk hal ini adalah internet. E-marketing adalah meningkatkan brand awareness, bagian dari e-commerce yang berfokus WoM (intranet, konsumen ekstranet, dan bukannya dan meningkatkan perbaikan marketing, dan pada pada yang terpenting untuk meningkatkan nilai supplier. Menurut Kotler dan Armstrong pemegang saham. (2004:82), terdapat tiga tipe dari e- Sosial media berbeda dengan media marketer, yaitu: Brick and Mortar (Brick tradisional karena mereka dioperasikan Only) marketers, Click Only Marketers, untuk dan menghubungkan Penciptaan saluran individu. komunikasi ini Click and Mortar Company. Brick and Mortar (Brick Only) adalah jenis mempermudah penyaluran informasi dari perusahaan satu orang ke orang lainnya dalam waktu secara offline. Click Only Marketer adalah yang media perusahaan yang beroperasi secara online mendorong pertukaran informasi dengan tanpa memiliki toko fisik. Click and menciptakan bagi Mortar adalah perusahaan offline yang konsumen untuk berinteraksi satu dengan menambahkan e-marketing dalam kegiatan yang lainnya (Goldenburg, dkk. 2001). Hal operasional mereka. sangat cepat. komunitas Sosial virtual yang menjual produknya ini dapat dimanfaatkan oleh pemasar untuk mendapatkan jangkauan yang lebih luas dan meningkatkan persuasi dari pesan Konsep Efektivitas Penjualan Pengertian efektivitas menurut mereka.Dalam penelitiannya, Trusov, dkk. Dearden dan Bedford (dalam Maulana, (2009) menemukan bahwa eWOM lebih 2001:14) adalah kemampuan suatu unit efektif dan memiliki efek yang lebih lama untuk mencapai tujuan yang diinginkan. dan lebih luas dibandingkan dengan Sedangkan menurut Kartikahadi (dalam pemasaran tradisional. Agoes, 2004:182), perbandingan E-Business, Marketing E-Commerce, dan E- berbagai efektivitas adalah masukan-keluaran dalam kegiatan, sampai dengan pencapaian tujuan yang ditetapkan, baik ditinjau dari kuantitas (volume) dan hasil Analisis Komparasi Efektivitas Penjualan….. (Tandusan) 147 kerja, kualitas kerja ataupun batas waktu program dapat berjalan dengan optimal. yang Dengan demikian, efektivitas penjualan ditargetkan.Dari definisi-definisi tersebut, dapat disimpulkan bahwa apabila merupakan tujuan yang direncanakan oleh perusahaan mendistribusikan barang dan jasa secara telah optimal untuk mencapai tujuan-tujuan terlaksana kegiatan dengan perusahaan baik, dapat maka dikatakan usaha perusahaan dalam yang telah ditetapkan oleh perusahaan. efektif. Sebaliknya, apabila tujuan tersebut tidak terlaksana dengan baik, maka dapat Talk Fusion dikatakan bahwa kegiatan perusahaan tersebut tidak efektif. Talk Fusion didirikan pada tahun 2007 Secara umum dapat dikatakan bahwa di Amerika menawarkan Serikat dengan produk-produk berbasis efektivitas mengacu pada pencapaian suatu video online. Sampai dengan saat ini, Talk tujuan, sehingga efektivitas berhubungan Fusion terus mendapatkan momentum dengan hasil operasi dan tujuan dari suatu global dan telah berkembang di sekitar 157 kegiatan organisasi. Demikian juga dengan negara di dunia dan terus bersaing dengan aktivitas penjualan, suatu penjualan dapat penyedia video online terkenal lainnya, dikatakan seperti Yahoo, AOL, Viacom, CBS, dan efektif perkembangan apabila penjualan terjadi yang dapat Megavideo. Talk Fusion dilihat dari volume penjualan yang secara memperjualbelikan produk-produk video terus-menerus mengalami peningkatan dan online-nya dalam bentuk Multi Level anggaran penjualan yang dapat segera Marketing. direalisasikan. mendapatkan Menurut Dearden dan Bedford Oleh karena dan itu, untuk mempertahankan kepercayaan dari klien-kliennya, Talk (dalam Maulana, 2002:203), efektivitas Fusion penjualan adalah kemampuan penjualan perusahaan barang diproduksi sangat baik dengan adanya pengakuan dari perusahaan untuk dijual dan barang yang beberapa institusi, seperti Direct Selling dibeli untuk dijual kembali demi mencapai Association tujuan Bureau suatu yang unit yang diinginkan. Sedangkan membuktikan yang terakreditasi (DSA), (BBB), diri dan Better Direct sebagai dengan Business Selling menurut Akmal (2006:37), efektivitas Education Institute (DSEI). Talk Fusion penjualan adalah perbandingan realisasi juga dilindungi oleh McAfee Secure dan penjualan dengan target penjualan. bekerja sama dengan perusahaan Visa. Efektivitas penjualan dapat dicapai Talk Fusion menawarkan berbagai jika dalam pelaksanaan aktivitas dan macam produk video online, seperti video Jurnal Riset Bisnis dan Manajemen Vol.3 ,No.2, 2015:141-154. 148 email, video newsletter, connect, fusion mengenai produk atau jasa tersebut dan wall, e- perusahaan atau penjual juga akan lebih auto mudah dalam mendekati konsumen untuk video subscription blog, video form dan share, video responder, dan fusionon the go. Di mendapatkan Indonesia, Talk Fusion memiliki support penting bagi perusahaan. Konsumen yang system yang memiliki bernama kantor di informasi-informasi yang VTrust yang merasa puas dengan layanan dan fasilitas Surabaya, yang yang diberikan oleh perusahaan atau membantu proses penyampaian informasi, penjual coaching, dan semua aktivitas lainnya melakukan keputusan pembelian barang yang berhubungan dengan Talk Fusion yang bersangkutan. Durianto, dkk. (2001) untuk menunjang associate Talk Fusion mengatakan dalam menjalankan bisnis Talk Fusion dan cenderung membeli barang yang sudah penggunaan Fusion dikenalnya terlebih dahulu. Oleh karena memiliki empat paket yang dapat dipilih itu, semakin banyak jumlah konsumen oleh yang diyakinkan dan diberikan pelayanan produknya. calon bergabung, associate yaitu Talk ketika Starter akan package, yang akan lebih bahwa maksimal mudah dalam konsumen maka akan akan semakin Executive package, Elite package, dan Pro meningkat pula jumlah penjualan yang Pak package. Selain itu, terdapat monthly dapat dihasilkan oleh suatu perusahaan fee yang harus dibayarkan oleh konsumen atau seorang penjual. yaitu sebesar US$35. Kajian Empiris Pengaruh Hubungan Internet Marketing Penelitian ini menggunakan beberapa penelitian terdahulu sebagai bahan acuan, Terhadap Efektivitas Penjualan Hubungan dan pelayanan pelanggan yaitu Mangold dan Fauld (2009) yang yang dilakukan dengan menggunakan meneliti tentang peranan sosial media internet melalui email, chatting, dan sosial terhadap kegiatan promosi perusahaan; media membuat konsumen merasa lebih Neti (2011) yang membahas tentang dekat dan mengenal produk atau jasa yang penggunaan ditawarkan. Mabry Internet marketing social (2008) media yang marketing; menganalisis memberikan pendekatan dua arah yang penggunaan sosial media dalam kegiatan membuat konsumen merasa diperlakukan periklanan; dan Farooq dan Jan (2012) secara atau yang meneliti tentang ada atau tidaknya penjual. Konsumen dapat dengan mudah manfaat Facebook dalam kegiatan promosi memperoleh informasi yang dibutuhkan perusahaan. khusus oleh perusahaan Analisis Komparasi Efektivitas Penjualan….. (Tandusan) 149 jasanya minimal selama 3 bulan. Teknik Metode Penelitian Penelitian ini termasuk dalam jenis analisa data yang penelitian komparatif, diteliti menggunakan SPSS 22.0. Uji t yang merupakan variabel mandiri tetapi untuk digunakan adalah paired samples t-test sampel yang digunakan lebih dari satu atau karena penelitian ini bertujuan untuk diukur pada waktu yang berbeda. Dalam melihat penelitian ini, bertujuan untuk melihat efektivitas penjualan sebelum dan sesudah apakah terdapat menggunakan video marketing online Talk penjualan yang perbedaan sebelum efektivitas dan sesudah adalah apakah uji-t dalam penelitian komparatif. Dalam penelitian variabel ini digunakan terdapat dengan perbedaan Fusion di Manado menggunakan video marketing online Talk Fusion. Pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebarkan daftar isian kepada associate atau user Talk Fusion di Manado. Pembahasan Hasil Paired Samples t-test Dari hasil survey yang terkumpul diketahui bahwa produk Talk Fusion yang Populasi dalam penelitian ini adalah paling disukai untuk memasarkan bisnis semua associate dan user Talk Fusion dan usaha para responden adalah video yang ada di Kota Manado. Sampel dalam email dan video newsletter. Oleh karena penelitian ini berjumlah 30 orang yang itu peneliti, melakukan pengolahan data terpilih berdasarkan dengan menggunakan teknik pengambilan sampel berupa snowball dan purposive sampling. produk yang bersangkutan. yang Responden pengguna video email terlibat dalam penelitian ini merupakan berjumlah 7 orang dengan jenis usaha hasil referensi dari responden sebelumnya. trading dan kontraktor, otomotif, dan Selanjutnya dari jumlah responden yang properti. Hasil penelitian paired samples t- terkumpul, digunakan purposive sampling test menunjukkan nilai t hitung sebesar - untuk yang 2,471 dengan angka probabilitas 0,048. relevan untuk penelitian ini. Karakteristik Untuk dua sisi, angka probabilitas adalah sampel yang digunakan dalam penelitian 0,048/2 = 0,024. Karena 0,024 < 0,025 ini adalah orang-orang yang telah memiliki maka H0 ditolak, Dalam output juga dapat usaha sebelumnya dan kemudian menjadi dilihat mean sebesar -11.000.000 yaitu associate dan user Talk Fusion dan telah selisih menggunakan video marketing online yang sebelum dan sesudah menggunakan video ada email Talk Fusion. Nilai t hitung yang mendapatkan untuk Responden jenis responden memasarkan produk atau rata-rata efektivitas penjualan Jurnal Riset Bisnis dan Manajemen Vol.3 ,No.2, 2015:141-154. 150 diperoleh adalah +/-2,471, dan t tabel dirujuk pada tabel t adalah α/2 = 0,05/2 = dapat dicari pada tabel distribusi nilai t, 0,025, dan derajat bebas (df) = n – 1 = 23 – yatu pada taraf kepercayaan 95% (α = 5%) 1 = 22, sehingga dari tabel t, diperoleh dan karena uji t bersifat dua sisi, maka t(0,025;22) adalah 2,074. Karena t hitung < t nilai α yang dapat dirujuk pada tabel t tabel = 5,444 < 2,074 maka dapat adalah α/2 = 0,05/2 = 0,025, dan derajat diputuskan H0 ditolak. Artinya, efektivitas bebas (df) = n – 1 = 7 – 1 = 6, sehingga penjualan dari tabel t, diperoleh t(0,025;6) adalah 2,447. menggunakan Karena t hitung < t tabel = 2,471 < 2,447 Fusion adalah tidak sama atau berbeda maka nyata. dapat diputuskan H0 ditolak. Artinya, efektivitas penjualan sebelum dan sebelum video Berdasarkan dan sesudah newsletter hasil Talk yang telah sesudah menggunakan video email Talk dijelaskan sebelumnya, diketahui bahwa Fusion adalah tidak sama atau berbeda efektivitas penjualan di Kota Manado nyata. mengalami Responden pengguna peningkatan setelah video menggunakan video marketing online Talk newsletter berjumlah 23 orang dengan Fusion. Produk Talk Fusion yang banyak jenis usaha di bidang perhotelan, gadget, digunakan otomotif, fashion, car wash, tour and memasarkan bisnis mereka adalah video travel, food and restaurant, advertising, email dan video newsletter. Responden kesehatan, dan event organizer. Hasil dengan jenis usaha di bidang trading dan paired samples t-test menunjukkan nilai t kontraktor, otomotif, dan properti lebih hitung sebesar -5,444 dengan angka memilih menggunakan video email Talk probabilitas 0,000. Untuk dua sisi, angka Fusion karena dalam bisnis-bisnis tersebut, probabilitas adalah 0,000/2 = 0,000. mereka hanya perlu memperlihatkan jenis Karena 0,000 < 0,025 maka H0 ditolak, produk atau jasa yang akan mereka Dalam output juga dapat dilihat mean tawarkan cukup dengan menggunakan sebesar -8.413.043,478 yaitu selisih rata- tampilan video saja. Sedangkan responden rata efektivitas penjualan sebelum dan dengan jenis usaha yang bergerak di sesudah menggunakan video newsletter bidang perhotelan, distribusi handphone, Talk Fusion. Nilai t hitung yang diperoleh fashion, adalah +/-5,444, dan t tabel dapat dicari restaurant, pada tabel distribusi nilai t, yatu pada taraf kesehatan, dan event organizer cenderung kepercayaan 95% (α = 5%) dan karena uji lebih memilih video newsletter Talk t bersifat dua sisi, maka nilai α yang dapat Fusion dalam memasarkan kegiatan bisnis oleh tour and car responden travel, wash, food untuk and advertising, Analisis Komparasi Efektivitas Penjualan….. (Tandusan) 151 mereka. Hal ini disebabkan karena mereka Video marketing online Talk Fusion harus memberikan rincian yang lebih yang dikirimkan kepada konsumen atau mendetail mengenai produk dan jasa yang calon konsumen dapat mempermudah mereka tawarkan, dan video newsletter penyampaian Talk Fusion memiliki tampilan seperti kepada konsumen. Konsumen juga dapat brosur atau pamflet online yang dapat melihat produk atau jasa yang ditawarkan memberikan rincian yang lebih spesifik. melalui tampilan video yang ada sehingga Video email dan video newsletter yang dapat lebih meyakinkan konsumen untuk disebarkan oleh penjual atau pemasar melakukan kegiatan pembelian karena direspon secara baik oleh konsumen melihat produk secara real. Pengirim video sehingga terjadi peningkatan penjualan. online Talk Fusion juga dapat melakukan informasi dari penjual Hasil penelitian ini mengemukakan follow up dari waktu ke waktu atas video bahwa konsumen lebih menyukai video yang mereka kirimkan kepada konsumen email dan video newsletter dari pada atau calon konsumennya sehingga dapat pamflet atau brosur biasa. Hal ini dapat terjalin hubungan yang baik antara penjual dilihat dari kejadian yang terjadi di dan pembeli. lapangan, yaitu sebagian besar orang yang Hasil penelitian ini sesuai dengan menerima brosur atau pamflet kertas akan hasil membuangnya atau mengemukakan bahwa sosial media dapat bahkan tidak membaca sedikit pun isi dari membantu dalam proses promosi produk brosur atau pamflet yang dibagikan. karena jangkauannya yang lebih luas dan Pamflet atau brosur kertas yang dibuang mudah ini merupakan biaya yang tidak efektif dan meningkatkan jumlah konsumen yang efisien pada yang setelah harus membaca dikeluarkan oleh penelitian diakses akhirnya Neti dan (2011) juga berdampak yang dapat pada pemasar atau penjual. Oleh karena itu, peningkatan jumlah angka pendapatan. responden Dengan memanfaatkan sosial media yang cenderung lebih menyukai video marketing online Talk Fusion karena ada, pemasar produk-produk ini dianggap lebih efektif menjangkau pembeli potensial yang belum dan efisien dalam menjalankan bisnis tentu mereka. Responden dapat membuat desain menggunakan sendiri tampilan video dan newsletter tradisional. Sosial media dapat digunakan sesuai dengan yang diinginkan dan dapat untuk pelaku bisnis, baik untuk individual, meng-update informasi tersebut sewaktu- pemula, bisnis kecil sampai dengan bisnis waktu tanpa memerlukan biaya tambahan. besar. dapat atau penjual dijangkau sistem dapat dengan pemasaran Jurnal Riset Bisnis dan Manajemen Vol.3 ,No.2, 2015:141-154. 152 Penelitian ini juga sesuai dengan menggunakan video marketing online Talk hasil penelitian yang dilakukan oleh Fusion. Video email dan video newsletter Farooq yang disebarkan dapat membantu pemasar dan Jan mengemukakan memiliki (2012) yang sosial media bahwa kemampuan penjual dalam mempromosikan menarik kegiatan bisnis atau usaha yang sedang perhatian konsumen lebih besar daripada dijalankan, dan juga penggunaan video dengan menggunakan cara tradisional. email dan video newsletter lebih efektif Dalam dan penelitian untuk atau Farooq dan Jan efisien dibandingkan dengan dikatakan bahwa penggunaan sosial media penggunaan pamflet atau brosur secara sebagai tradisional. media promosi dapat meningkatkan jumlah penjualan, serta dapat meminimalkan biaya yang harus dikeluarkan promosi. Penelitian ini dilakukan pada sampel membantu yang terbatas dikarenakan belum terlalu pemasar aau penjual untuk meningkatkan banyak orang yang paham dengan produk- brand awarness mengenai produk yang produk Talk Fusion dan juga sebagian ditawarkan. Selain itu, sosial media juga besar membantu dalam menganalisa target pasar, menjalankan bisnis multi level marketing meningkatkan Talk Sosial untuk media juga kegiatan Rekomendasi dapat tingkat kepercayaan orang lebih Fusion tertarik untuk dibandingkan dengan konsumen mengenai produk, dan juga menggunakan produk-produk Talk Fusion meningkatkan angka penjualan dan laba untuk kepentingan bisnis atau usaha yang sedang mereka jalankan. Rekomendasi Kesimpulan dan Rekomendasi untuk Kesimpulan semoga dapat meneliti dengan jumlah Hasil analisis data selanjutnya adalah telah responden yang lebih besar, menggunakan dilakukan terhadap data yang diperoleh variabel-variabel lainnya atau peranan memberikan sosial kesimpulan yang penelitian yaitu video media lainnya dalam dunia marketing online Talk Fusion merupakan pemasaran, ataupun menerapkan teori media yang efektif dan potensial untuk yang meningkatkan efektivitas penjualan di menghasilkan berbagai jenis usaha yang dijalankan di bermanfaat Kota Manado. Hal ini dapat dilihat dari pengembangan teori pemasaran. Peneliti meningkatnya efektivitas penjualan yang juga berharap semoga penelitian ini dapat terjadi berguna bagi penjual atau pemasar untuk setelah beberapa bulan berbeda dengan harapan akan temuan yang lebih bagi praktisi maupun Analisis Komparasi Efektivitas Penjualan….. (Tandusan) 153 dapat memaksimalkan ketersediaan Product Reviews. berbagai macam jenis sosial media yang Journal of sudah ada, agar dapat meningkatkan brand Communication awareness masyarakat terhadap produk, Research. jumlah profit, jumlah konsumen, dan juga Volume 2 No. 8, August 2012. dapat meningkatkan loyalitas konsumen International Information and Technology ISSN – 2223 4985. Goldenburg, J., Libai, B., dan Muller, H. 2001. Talk of the Network: a Daftar Pustaka Complex Aaker, J. dan Smith A. 2010. Quick, Underlying Process of Word-of- Effective, and Powerful Ways to Use Social to at The Mouth. Marketing Letters, 12 (3). Kaplan, Andreas dan Haenlein, Michael. Change. ISBN 978-0-470-61415-0. 2010. Users of The World, Unite! Jossey-Bass. The Challenges and Opprtunities of Soekrisno. Drive Look Social Agoes, Media Systems 2004. Auditing. EdisiKetiga. FEUI. Jakarta. Social Media. Business Horizons. Kotler, Akmal. 2006. Pemeriksaan Intern. Indeks Indonesia. Philip. 2001. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Salemba Empat.Jakarta. Buchwalter, C. 2009. The Future is Bright Kotler, Philip dan Armstrong, Garry. 2004. for Online Media. Nielsen Online Prinsip-prinsip Marketing. Edisi White Paper. Ketujuh. Salemba Empat. Jakarta. Durianto, D.; Sugiarto; dan Sitinjak. T. Kotler, Philip dan Armstrong, Garry. 2008. 2001. Strategi Menaklukan Pasar: Manajemen Pemasaran Jilid 1. Edisi Melalui Riset Ekuitas dan Perilaku 13, Merek. Gramedia. Jakarta. Erlangga. Jakarta. Fang Chen-Ling dan Lie Ting. 2006. Mabry, Terjemahan Emily Fay. Bob 2008. Sabran. Engaging Assessment of Internet Marketing Audiences: An Analysis of Social and Media Usage in Advertising. B. S., Competitive Strategies for Leisure Farming Industry in Taiwan. Louisiana State University: Thesis. Journal of American Academy of Mangold, W. G., and Faulds, D. J., (2009), Business. ISSN 15401200, Volume 8 Social Media: The New Hybrid Issue 2, p. 296-300. Cambridge. Element of The Promotion Mix. Farooq, Farazdan Jan, Zohaib. 2012. The Business Horizons, v. 52, p.357-365. Impact of Social Networking to Influence Marketing Through Jurnal Riset Bisnis dan Manajemen Vol.3 ,No.2, 2015:141-154. Maulana, Agus. 2001.Sistem Pengendalian Manajemen. Salemba Empat. Jakarta. etosocialmedia.pdf. Diaksestanggal 3 Maret 2015. Trusov, M., Bucklin, R., dan Pauwels, K. Maulana, Agus. 2002.Sistem Pengendalian Manajemen. 154 Edisi Kesepuluh. Binarupa Aksara. Jakarta. 2009. Effect Versus of Word-of-Mouth Traditional Marketing: Findings From An Internet Social Mohammed, R.; Fisher, R. J.; Jaworski, B. J.; dan Paddison, G. J. 2003. Internet Networking Site. Journal of Marketing, 73, 90-112. Marketing. Prentice Hall. New York. Whitney. 2008. The Multicultural World Neti, Sisira. 2011.Social Media and Its of Social Media Marketing : How Role in Marketing. International To Use Social Media To Target Journal of Enterprise Computing Multicultural Audiences. Capstone And Business Systems. v.1 Project, Santoso, Singgih. 2014.SPSS 22 from Faculty of the School Communication. Essential to Expert Skill. PT. Elex http://www.american.edu/soc/commu Media Komputindo. Jakarta. nication/upload/Whitney-Boggs.pdf. Simandjuntak, J. P.; Oetomo, B. S. Dharma; danSukoco, A. A. 2003iCRM MembinaRelasidengan Pelanggan.com. ANDI.Yogyakrta. Swedowsky, M. 2009A Social Media diaksestanggal 10 Oktober 2014. Widodo, Arief. 2002Using Seven C Analysis in Analyzing Indonesia Furniture Company Website. Tesis. Universitas Kristen SatyaWacana. “How To” for Retailers. Consumer www.talkfusion.com, www.vtrustinfo.com Insight: The Nielsen Company. www.wikipedia.com. 2014. Pemasaran The Complete Guide to Social Media Internet. http://id.m.wikipedia. org/ From The Social Media Guys. 8 wiki/Pemasaran_Internet. November tanggal 4 Maret 2015. 2010. http://rucreativebloggingfa13.files.w ordpress.com/2013/09/completeguid Diakses