S I L A B U S Fakultas : Ilmu Sosial Jurusan/Program Studi

advertisement
SILABUS
Fakultas
:
Jurusan/Program Studi :
Mata Kuliah
:
Kode
:
SKS
:
Semester
:
Mata Kuliah Prasyarat :
Dosen
:
I.
II.
Ilmu Sosial
Pendidikan Sosiologi
Sisem Sosial Indonesia
PSO6201
2 sks
Teori :
1
Puji Lestari, M.Hum.
Praktik :
Deskripsi Mata Kuliah
Capaian Pembelajaran (Learning Outcomes)
Mampu memahami masyarakat sebagai sebuah sistem.
III.
Sumber Bahan/Referensi
1. Nasikun, 2001, Sistem Sosial Indonesia, Jakarta: Rajawali Press
2. Lawang, Robert M.Z., 1999, Sistem Sosial Indonesia I, Jakarta: Universitas
Terbuka.
3. Mutakin, Awan, dkk, 2004, Dinamika Masyarakat Indonesia, Bandung
Ganesindo
4. Budiman Arif, 2000, Teori Pembangunan Dunia Ketiga, Yogyakarta: Gramedia
5. Parker, 1990, Sosiologi Industri, Jakarta, Bhineka Cipta
6. Kunio, Yoshihara, 1990, Kapitalisme Semu Asia Tenggara, Jakarta: LP3ES
IV.
Pertemuan
ke
Skema Pembelajaran
Kompetensi Dasar
Materi Pokok
1
Deskripsi dan
Penjelasan Silabus
Silabus
2
Mendeskripsikan dan
mendefinisikan sistem
sosial
Sistem sosial, konsep
dan pengertian
3
Mendeskripsikan
Masyarakat sebagai
Sebuah sistem
Masyarakat sebagai
suatu sistem sosial
4
Mendeskripsikan
Masyarakat dalam
perspektif “organisasi
sosial”
5
Mendeskripsikan dan
mendefinisikan
Intergrasi sosial dalam
masyarakar=t
Masyarakat dalam
perspektif “Organisasi
Sosial” (Konsep Auguste
Coute dan Herbert
Spencer)
Intregasi sosial dalam
masyarakat (Konsep
Solidaritas dan Integrasi
Sosial dalam perspektif
Emle Durkheim)
Kegiatan
Pembelajaran
Diskusi
Ceramah, tanya
jawab dan
diskusi
kelompok
Ceramah, tanya
jawab dan
diskusi
Sumber
Bahan
Literatur
yang
relevan
1, 2
1, 2, 3
Ceramah, tanya
jawab dan
presentasi
kelompok
1, 2, 3,
4
Ceramah, tanya
jawab dan
presentasi
kelompok
1, 2, 3,
4
6
7
8
Mendeskripsikan
Integrasi sosial dalam
masyarakat dalam
konsep tori sistem
sosial Talcot Parson
Mendeskripsikan dan
Menganalisis tentang
sistem sosial melalui
pendekatan struktural
fungsional
Mendeskripsikan dan
menganalisis tentang
sistem sosial dalam
masyarakat melalui
pendekatan konflik
9
Integrasi Sosial dalam
Masyarakat (Konsep
Teori Sistem Sosial
Talcot Parson)
Ceramah, tanya
jawab dan
presentasi
kelompok
1, 2, 3,
4
Mengkaji sistem sosial
dalam masyarakat
dengan pendekatan
struktural fungsional
Ceramah, tanya
jawab, dan
presentasi
kelompok
1, 2, 3,
4
Mengkaji sistem sosial
dalam masyarakat
dengan pendekatan
konfkik
Ceramah, tanya
jawab, diskusi
dan presentasi
kelompok
1, 2, 3,
4, 5
Ujian Tengah Semester (UTS)
10
Mendeskripsikan
masyarakat Indonesia
sebagai masyarakat
majemuk
- Konsep Masyarakat
majemuk
- Karakteristik
masyarakat
majemuk
11
Mendeskrisikan
tentang sistem dalam
masyarakat majemuk
Integrasi sosial dalam
masyarakat majemuk
12
Mendeskripsikan
tentang sistem sosial
dan kebudayaan
13
Mendeskripsikan
sistem sosial dan
Industrialisasi di
Indonesia
14
Mendeskripsikan
sistem sosial dan
Industrialisasi masa
kemunculan kelas
menengah di
Indonesia
15
Mendeskripsikan
tentang sistem sosial
dan pendidikan
16
Mendeskripsikan
sistem dan politik
Potret sistem
kebudayaan yang
berkembang dalam
kehidupan masyarakat
Sistem sosial dan
industrialisasi di
Indonesia
(perkembangan sistem
ekonomi kapitalis)
Sistem sosial dan
Industrialisasi di
Indonesia (Kemunculan
kelas menengah dan
pengaruhnya bagi
perubahan sistem sosial
Sistem sosial dan
pendidikan (Pengaruh
pendidikan dalam
perubahan sistem sosial
masyarakat)
Sistem Sosial dan politik
(demokrasi sebagai
bagian dari sistem
politik
Ceramah, tanya
jawab, dan
presentasi
kelompok
Diskusi
kelompok dan
presentasi
Observasi,
membuat
laporan dan
presentasi
1, 2
1, 2, 3
1, 2, 4
Ceramah, tanya
jawab, diskusi,
dan presentasi
kelompok
1, 2, 3,
5
Ceramah,
diskusi, dan
presentasi
kelompok
1, 2, 3,
5
Ceramah,
diskusi, dan
presentasi
1, 2, 3,
4, 6
Ceramah, tanya
jawab, diskusi
dan presentasi
1, 2, 3,
6
V.
Komponen Penilaian
No
1
2
3
4
Komponen Penilaian
Partisipasi kuliah
Tugas
Ujian tengah semester
Ujian akhir semester
Jumlah
Bobot (%)
10%
20%
30%
40%
100 %
Mengetahui
Ketua Jurusan
Yogyakarta, 16 Desember 2014
Dosen,
Grendi Hendrastomo, MM, MA
NIP 198201172006041002
Puji Lestari,M.Hum.
NIP. 19560819 198503 2 001
Download