laporan tugas akhir proses pengolahan air baku untuk air minum di

advertisement
LAPORAN TUGAS AKHIR
PROSES PENGOLAHAN AIR BAKU UNTUK AIR MINUM
DI PT. SEMEN PADANG
Oleh
ADMIRAL
NBP. 1001344015
PROGRAM STUDI TATA AIR PERTANIAN
JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN
POLITEKNIK PERTANIAN UNIVERSITAS ANDALAS
PAYAKUMBUH
2013
LAPORAN TUGAS AKHIR
PROSES PENGOLAHAN AIR BAKU UNTUK AIR MINUM
DI PT. SEMEN PADANG
Oleh
ADMIRAL
NBP. 1001344015
Laporan ini merupakan sebagian persyaratan
Untuk menyelesaikan Pendidikan Diploma III
Pada
PROGRAM STUDI TATA AIR PERTANIAN
JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN
POLITEKNIK PERTANIAN UNIVERSITAS ANDALAS
PAYAKUMBUH
2013
LAPORAN TUGAS AKHIR
PROSES PENGOLAHAN AIR BAKU UNTUK AIR MINUM
DI PT. SEMEN PADANG
Oleh
ADMIRAL
NBP. 1001344015
Menyetujui:
Ketua Jurusan
Teknologi Pertanian
Dosen Pembimbing
Ir. Harmailis, M.Si
NIP.19690716 1994031003
Reni Ekawaty, S.Si,M.Si
NIP.197607232002122001
Mengetahui,
Direktur Politeknik Pertanian
Universitas Andalas
Ir. Deni Sorel, M.Si
NIP. 196004161988031002
LAPORAN TUGAS AKHIR
PROSES PENGOLAHAN AIR BAKU UNTUK AIR MINUM
DI PT. SEMEN PADANG
oleh:
ADMIRAL
NBP. 1001344015
Telah diuji dan dipertahankan didepan Tim Penguji Laporan Tugas Akhir
Program Studi Tata Air Pertanian Politeknik Pertanian Unand
Pada Tanggal 16 Juli 2013
TIM PENGUJI
No
Nama
Jabatan
1
Weri Susena, ES.STP.MP
Ketua
2
Reni Ekawaty, S.Si,M.Si
Anggota
3
Dr. Ir. Naswir, M.Si
Anggota
Tanda Tangan
PROSES PENGOLAHAN AIR BAKU UNTUK AIR MINUM
DI PT. SEMEN PADANG
Oleh : Admiral
(Di bawah bimbingan Reni Ekawaty, S.Si,M.Si)
RINGKASAN
Air merupakan kebutuhan yang tidak bisa ditunda pemenuhannya. Manusia
membutuhkan air, terutama untuk minum. Ketersediaan air di dunia ini begitu
melimpah ruah, namun yang dapat dikonsumsi oleh manusia untuk keperluan air
minum sangatlah sedikit. Dari total jumlah air yang ada, hanya lima persen saja yang
tersedia sebagai air minum, sedangkan sisanya adalah air laut PKPM yang telah
dilaksanakan di PT. Semen Padang dari tanggal 1 April sampai dengan tanggal 31
Mei 2013 bertujuan untuk. Mengetahui proses pengolahan air minum, mengetahui
perawatan instalasi pengolahan air minum, mengetahui kadar Zat Kimia ( clorin,
kapur, aluminium sulfat) yang diberikan pada pengolahan air minum di PT. Semen
Padang. Pelaksanaan PKPM ini bermanfaat bagi mahasiswa untuk menambah
wawasan, keterampilan, pengalaman menghadapi dunia kerja. Manfaat lain adalah
dapat mencukupi kekurangan ketersediaan air bersih untuk kebutuhan sehari-hari,.
Pengolahan air minum di PT. Semen Padang dimulai dari pengambilan air baku dari
sungai, kemudian disalurkan kekanal yang juga dilakukan proses sendimentasi di
kanal. Proses selanjutnya air dipompakan ke bak flokulasi ke bak pengendap,
kemudian di tambahkan larutan klorin dan larutan alum. Selanjutnya air dipompakan
ke saringan dan diteruskan ke bak air bersih. Pada air bersih ditmbahkan klorin sesuai
dengan dosis yang dianjurkan akhirnya air bersih siap untuk didistribusikan. Dari
hasil analisa air baku termasuk kelas 2 (belum layak untuk diminum), kemudian
setelah air diproses termasuk kelas 1 sudah memenuhi syarat dari standar baku mutu
yang telah ditetapkan. Proses pengolahan air minum di PT. Semen Padang cukup
baik, perawatan instalasi pada pengolahan air minum dilakukan setiap hari,
pnambahan bahan kimia dalam air minum seperti klorin, kapur, aluminium sudah
menghasilkan air minum yang memenuhi standar baku mutu.
Kata Kunci : Sumber Daya Air, Proses, Air Baku, sendimentasi, Air bersih, klorin.
Download