silabus - SMKN 1 balikpapan

advertisement
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
MENGGUNAKAN PERALATAN REFRIJERASI (KK-1)
X/1
MENGGUNAKAN PERALATAN REFRIJERASI
013KK01
54 x 45 menit
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
1. Memahami fungsi
dan performansi
peralatan
 Fungsi dan
performansi peralatan
pendingin dijelaskan
sesuai literatur
 Komponen utama dan
tambahan diidentifikasi
sesuai peruntukannya
 Fungsi dan performansi
peralatan pendingin
 Komponen Utama
mesin pendingin
 Komponen tambahan
mesin pendingin
 Membaca acuan standar yang
berlaku dalam melakukan setiap
kegiatan operasional sistem
refrijerasi
 Mendiskusikan fungsi dan
performansi peralatan pendingin
 Mengidentifikasi komponen
utama dan komponen tambahan
mesin pendingin
 Mengidentifikasi alat kontrol
mesin pendingin


Pengamatan
Tes tertulis
12
2. Memeriksa fungsi
peralatan refrijersi
 Peralatan
pemeriksaan fungsi
peralatan refrijerasi
disiapkan
 Kelengkapan bahan
disiapkan sesuai
prosedur
 Alat ukur dan alat uji
dipasang sesuai
prosedur
 Prosedur persiapan
pemeriksaan peralatan
refrijerasi
 Alat ukur dan alat uji
refrijerasi
 Pengukuran dan
pengujian peralatan
refrijerasi
 Membaca SOP pemeriksaan
fungsi alat refrijerasi
 Mengidentifikasi dan menyiapkan
alat yang dibutuhkan untuk
pemeriksaan fungsi dan
performansi peralatan pendingin.
 Memeriksa fungsi alat ukur dan
peralatan pendingin
 Memasang alat ukur dan alat uji
yang diperlukan pada peralatan
pendingin



Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
12
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
PS
SUMBER
BELAJAR
PI


1(2)
4(16)



Modul
Pemipaan
Manual
book
peralatan
refrigerasi
Modul
Pemipaan
Manual
book
peralatan
refrigerasi
SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 1 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
3. Menggunakan
peralatan
refrijerasi
INDIKATOR
 Spesifikasi peralatan
refrejerasi dijelaskan
sesuai literatur
 Peralatan diperiksa
dan diukur
parameter nya
sesuai dengan buku
petunjuk (manual).
 peralatan refrijerasi
digunakan sesuai
manual
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
MATERI
PEMBELAJARAN
 Prosedure penggunaan
peralatan refrijerasi
 Penggunaan peralatan
refrijerasi
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN
 Membaca SOP / Manual
penggunaan peralatan refrijerasi
 Melakukan pemeriksaan awal
peralatan refrijerasi
 Menggunakan peralatan
refrijerasi
PENILAIAN



Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
TM
20
PS
1(2)
SUMBER
BELAJAR
PI
4(16)



Modul
Pemipaan
Manual
book
peralatan
refrigerasi
SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 2 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
1. Memahami fungsi
refrijeran dalam
system refrijerasi
2. Mengidentifi kasi
berbagai jenis
refrijeran
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
MENGISI REFRIJERAN KE DALAM SISTEM REFRIJERASI (KK-2)
X/2
MENGISI REFRIJERAN KE DALAM SISTEM REFRIJERASI
013KK02
72 x 45 menit
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
 Prinsip kerja
refrijeran dijelaskan
sesuai dengan
referensi
 Perubahan bentuk
refrijeran pada
aliran system
refrijerasi dijelaskan
 Prinsip kerja system
refrigjerasi
 Fungsi refrijeran
 Jenis-jenis refrijeran
dalam system
refrijerasi
diidentifikasi
menurut
penggunaannya
 Keuntungan dan
kerugian dari
refrijeran dijelaskan
 Jenis-jenis refrijeran
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PENILAIAN
 Mengamati bagian-bagian utama
system refrijerasi
 Menjelaskan dengan gambar
bagian-bagian utama system
refrijerasi
 Menjelaskan dengan gambar
aliran refrijeran pada system
refrijerasi
 Mendiskusikan fungsi refrijeran
pada system refrijerasi
 Menjelaskan dengan gambar
perubahan bentuk refrijeran
yang terjadi pada system
refrijerasi



 Mengamati berbagai jenis
tabung refrijeran.
 Mencatat data (spesifikasi) dari
refrijeran
 Menyebutkan keuntungan dan
kekurangan jenis-jenis refrijeran



Pengamatan
Tes tertulis
Laporan
TM
PS
SUMBER
BELAJAR
PI

12



Pengamatan
Tes tertulis
Laporan
18
1(4)


Modul MR
Sistem
refrigerasi
Trainer
refrijeran
Tabung
Refrijeran
SOP
Tabung
Refrijeran
Modul MR
Sistem
refrigerasi
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 3 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
3. Memvacum system
refrijerasi
4. Mengisi refrijeran
ke dalam system
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
 Semua
perlengkapan
disiapkan sesuai
kebutuhan
 Proses memvacum
system refrijerasi
dilaksanakan sesuai
dengan standar
yang berlaku
 Pompa vacuum
disiapkan untuk
mengeluarkan
refrijeran bekas
 Tabung refrijeran
penampung
refrijeran bekas
dipersiapkan sesuai
kebutuhan
 Perlengkapan
memvacuum system
refrijerasi
 Memvacum mesin
pendingin
 Menyiapkan alat bantu dan
bahan yang dibutuhkan untuk
keperluan pengosongan dan
pengisian refrijeran
 Mendiskusikan fungsi alat bantu
untuk memvacum sesuai
prosedure
 Mendiskusikan Prosedur
Memvacuum system refrijerasi
 Menjelaskan maksud evakuasi
dan dehidrasi
 Menyiapkan vacuum pump dan
peralatan pendukung serta
memeriksa kondisinya
 Menyiapkan tabung refrijeran
 Mendemontrasikan cara
memvacum sistem refrigerasi




Pengamatan
Tes tertulis
praktek
Laporan
16
 Kompresor mesin
chiller harus dicapai
oleh pengisi untuk
melaksanakan
pengisian refrijeran
 Refrijeran bekas
dikeluar-kan dan
ditampung dalam
tabung tersendiri
dengan tidak ada
kebocoran sesuai
dengan SOP
 Pengisian kembali
refrijeran dengan
cara vacuum
sampai mencapai
spesifikasi yang
ditentukan pabrik
sesuai SOP
 Refrijeran diisi
sesuai ketentuan
 Memvacum dengan
alat recovery
 Pengisian refrijeran
berdasarkan berat
 Pengisian refrijeran
berdasarkan tekanan
 Pengisian refrijeran
berdasarkan bunga es
 Mengutamakan keselamatan
kerja
 Bekerja sesuai SOP
 Mengevakuasi sistem pendingin
 Mengosongkan sistem dengan
alat recovery
 Mengidentifikasi cara mengisi
refrijeran ke dalam mesin
pendingin
 Menjelaskan maksud kompresi
basah dan komopresi kering
 Menjelaskan maksud suhu
kondensing yang optimal
 Melakukan dehidrasi mesin
pendingin
 Mengisi refrijeran ke dalam
mesin pendingin



Pengamatan
Tes tertulis
Laporan
18
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
PS
2(4)
SUMBER
BELAJAR
PI
1(4)


2(4)
2(8)





Modul MR
Sistem
refrigerasi
Pompa
vakum
Modul
Pompa
Vacuum
Manifold
Gage
Tabung
Refrigeran
SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 4 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
MEMAHAMI KONSEP DASAR ELEKTRONIKA (KK-3)
X/2
MEMAHAMI KONSEP DASAR ELEKTRONIKA
013KK03
54 x 45 MENIT
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
1. Memahami
konsep dasar
kelistrikan dan
elektronika
 Teori Dasar kelistrikan
dan elektronika
dijelaskan sesuai
literatur
 Tegangan, arus, dan
resistensi dijelaskan
sesuai dengan literatur
 Teori Dasar Kelistrikan
dan Elektronika
1. Mengukur
besaran listrik
pada rangkaian
elektronika
 Besaran listrik diukur
mengikuti SOP yang
berlaku
 Pengukuran tegangan
listrik dilakukan
dengan multimeter
sesuai prosedur
 Pengukuran arus listrik
dilakukan dengan
Ampere-meter atau
tang meter sesuai
prosedur
 Pengukuran daya
dilakukan dengan
wattmeter sesuai
 Besaran listrik
 Alat ukur listrik
 (Ohm meter, Ampere/
Tang Ampere meter,
Voltmeter, Wattmeter,
Cos Q meter, Meger )
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
 Membaca literatur tentang teori dasar
listrik
 Membaca literatur tentang tegangan,
arus dan resistansi
 Menjelaskan tentang teori dasar listrik,
tegangan, arus dan resistansi
 Menjelaskan bunyi hukumOHM
 Membedakan antara tegangan, arus
dan resistansi
 Menghitung rumusan hukum ohm
tentang arus, tegangan dan resistansi
 Membaca literatur tentang manfaat
dasar kelistrikan
 Tertulis
 Observasi
 Penugasan
8
 Menggunakan acuan standar yang
berlaku dalam melakukan setiap
kegiatan operasional system
refrijerasi.
 Menganalisis besaran Listrik
 Mengidentifikasi alat ukur Listrik
 Menggunakan amper meter, voltmter,
watt meter, cos phi meter dan meger
untuk pengukuran besaran listrik
 Pengamatan
 Tes Tertulis
 Praktek
24
PS
SUMBER
BELAJAR
PI


2(4)



Modul Dasar
dasar
Elektronika
Komponen
listrik dan
elektroni ka
Modul Dasar
dasar
Elektronika
Literatur
pengukuran
listrik
alat-alat ukur
listrik
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 5 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
PS
18
2(4)
SUMBER
BELAJAR
PI
prosedur
 Pengukuran efisiensi
(faktor daya)
dilakukan dengan
cosphimeter sesuai
prosedur
 Pengukuran daya
dilakukan sesuai
prosedur
1. Membuat
rangkaian dasar
listrik elektronik
 Prosedure pembuatan
Papan rangkaian
tercetak dijelaskan
sesuai referensi
 Papan rangkaian
tercetak dibuat sesuai
procedure
 Rangkaian dasar
elektronika dirangkai
dangan solder sesuai
urut an (pasif/ aktif)
yang berlaku
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
 Pembuatan papan
rangkaian tercetak
 Teknik merangkai
komponen elektronika
 Pembuatan berbagai
rangkaian elektronika
sederhana yang
berkaiatan erat
dengan pendingin dan
tata udara
 Mendiskusikan procedure Pembuatan
papan rangkaian tercetak
 Membuatan papan rangkaian tercetak
untuk rangkaian elektronika
sederhana yang berkaiatan erat
dengan pendingin dan tata udara
 Merangkaia rangkaian elektronika
sederhana yang berkaiatan erat
dengan pendingin dan tata udara
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Praktek



Modul
Rangkaian
Listrik
Literatur
pengukuran
listrik
Komponen
listrik dan
elektroni ka
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 6 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
MELAKSANAKAN PEKERJAAN DASAR MEKANIK (KK-4)
X/2
MELAKSANAKAN PEKERJAAN DASAR MEKANIK
013KK04
54 x 45 MENIT
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
PS
2(4)
1. Memahami dasar
kerja plat
 Dasar kerja plat dijelaskan
sesuai referensi Kerja
Bangku
 Perkakas tangan dijelaskan
peruntukaannya sesuai
standar yang berlaku
 Perkakas tangan disiapkan
sesuai standar yang
berlaku
 Plat dibentuk sesuai
dengan gambar yang ada
sesuai kreteria
 Perkakas tangan
 Kerja Plat
 K3
 Mengidentifikasi perkakas tangan
 Menjelaskan fungsi dan kegunaan
perkakas tangan
 Menerapkan K3 pada saat
melakukan kerja
 Menggunakan perkakas tangan
sesuai peruntukannya
 Membuat benda dari bahan plat
sesuai gambar kerja
 Mengukur dan menguji hasil
pekerjaan pembentukan plat
 Tes tertulis
12
2. Membaca gambar
kerja
 Simbol-simbol pada
gambar dikenali pada
gambar
 Ukuran pada gambar
diidentifikasi sesuai dengan
standar
 Instruksi diidentifikasi dan
diikuti sesuai dengan
permintaan
 Persyaratan material
diidentifikasi sesuai dengan
permintaan
 Obyek benda pada gambar
dikenali sesuai permintaan
 Standar Gambar Teknik
Mesin
 Membaca literature gambar
teknik mesin
 Membaca ukuran gambar sesuai
standar
 Menjelaskan cara membangun
gambaran produk/komponen dari
pandangan yang terdapat dalam
gambar
 Mengidentifikasi material suai
standar
 Mengenali obyek benda pada
gambar
 Pengamatan
 Praktek
12
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
PI
SUMBER
BELAJAR
 Modul
Pemipaan
 Modul Kerja
bangku
 Lembar kerja
 Modul
 Contoh
Gambar teknik
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 7 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
3.
Membentuk benda
kerja
 Material diidentifikasi
sesuai standar
 Material disiapkan sesuai
standar baku
 Peralatan yang digunakan
disiapkan sesuai
peruntukaannya
 Alur pembentu kan bahan
disiap kan
 Pengujian dan pengukuran
produk sesuai dengan
standar
 Pembentukan Benda
Kerja
 Pemesangan peralatan
pembentuk/
pencetak
 Mengidentifikasi Material yang
digunakan
 Menyiapkan peralatan dan
material sesuai standar
 Memasang peralatan pembentuk/
pencetak
 Membuat alur pengerjaan sesuai
urutan yang berlaku
 Menguji coba hasil perakitan
 Membentuk benda kerja
sederhana
 Menguji dan mengukur hasil
pekerjaan
 Tes tertulis
 Pengamatan
 Praktek
12
2(4)
 Modul
Pemipaan
 Modul Kerja
bangku
 Lembar kerja
4.
Melaksana kan
dasar pengelasan/
penyambungan
logam
 Peralatan las OksigenAsetilen disiapkan sesuai
standar keaman dan
keselamatan yang berlaku
 Ukuran Blender
Pengelasan dipilih sesuai
dengan material yang
disambung
 Nyala api diatur sesuai
standar yang berlaku
 SOP Las OksigenAsetilen
 K3 untuk Kerja Las
Oksigen-Asetilen
 Pengelasan
 Membaca SOP Las OksigenAsetilen
 Mendiskusikan K3 pada Kerja las
Oksigen-Asetilen
 Menyiapkan las Oksigen-Asetilen
sesuai standar
 Memilih ukuran blender las sesuai
dengan ketebalan material yang
akan disambung
 Melakukan uji cob alas OksigenAsetilen
 Melakukan penyambungan sesuai
standar keamanan dan
keselamatan kerja
 Tes tertulis
 Pengamatan
 Praktek
12
2(4)
 Modul
Pemipaan
 Modul Kerja
bangku
 Lembar kerja
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 8 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
1.Mempersiapkan
pekerjaan
menggambar sistem
fefrijerasi
4. Menggambar instalasi
pemipaan refrijeran
primer
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
Menggambar instalasi pemipaan (KK-5)
X/2
Menggambar instalasi pemipaan
013KK05
54 x 45 menit
INDIKATOR
 Sket instalasi sistem
pemipaan beserta alat
pengukur, alat kontrol,
receiver, desicant,
pengkabut refrijeran dan
asesoris lainnya
disiapkan sebagai dasar
penggambaran sistem
pemipaannya
 Perencanaan Gambar
pemipaan disiapkan
secara detail
 Peralatan gambar seperti
mesin gambar, meja
gambar, alat gambar dan
tulis, komputer, printer
grafis disiapkan
 Penggambaran instalasi
pemipaan disesuaikan
dengan prosedur dan
standar yang ditentukan
 Penggambaran sket jalur
pipa, dimensi pipa,
reducer, tee, katub
ekspansi/pipa kapiler ,
alat ukur dan alat kontrol
disesuaikan dengan hasil
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
ALOKASI WAKTU
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
 Peralatan gambar
 Komponen utama
sistem refrijerasi
 Komponen tambahan
sistem refrijerasi
 Alat kontrol sistem
refrijerasi
 Perencanaan gambar
pemipaan
 Menyiapkan dan
menggunakan peralatan
gambar dan mesin gambar
 Menyiapkan dan
menggunakan software
autocad
 Menggambar bagan
komponen utama sistem
refrijerasi primer dan
skunder
 Menggambar bagan alat
kontrol pada sistem
refrijerasi primer dan
skunder



 Menggunakan acuan
standar yang berlaku
dalam melakukan setiap
kegiatan pengujian sistem
refrijerasi.
 Menjelaskan simbol-simbol
standar yang digunakan
dalam instalasi pipa
 Menjelaskan standar garis
dan huruf yang digunakan



 Standarisasi gambar
 Sistem pemipaan
refrijerasi primer
PENILAIAN
Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
TM
PS
SUMBER
BELAJAR
PI

8




Pengamatan
Tes tertulis
Laporan
8
2(4)
2(8)





Modul
Pemipaan
Lembar kerja
Komputer
Peralatan
Gambar
SOP
Modul
Pemipaan
Lembar kerja
Komputer
Peralatan
Gambar
SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 9 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR




5. Menggambar instalasi
pemipaan refrijeran
skunder
MATERI
PEMBELAJARAN
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
PENILAIAN
TM
PS
PI
2(4)
2(8)
SUMBER
BELAJAR
 Menjelaskan standar kertas
gambar
 Menjelaskan standardisasi
gambar sambungan pipa
 Menjelaskan simbol-simbol
alat ukur dan alat kontrol
 Menjelaskan standar
sistem isolasi panas
 Menggambar instalasi
pemipaan refrijerasi
dengan menggunakan
mesin gambar, meliputi
gambar sket, gambar
potongan, gambar
perspektif dan gambar
detail
 Menggambar instalasi
pemipaan refrijerasi
dengan menggunakan
software autocad
perencanaan ruang
chiller
Receiver, desicant,
kondensor dan
pengkabut
refrijeran,evaporator
digambar detail tepat
dilokasi yang ditentukan
Sistem penyambungan
pipa, sistem flaring
dengan soket ulir atau
brazing harus digambar
sesuai ketentuan
Alat ukur, alat kontrol
otomatis dan asesoris
lainnya digambar secara
detail
Sistem isolasi pemipaan
digambar secara detail
sesuai ketentuan
 Gambar sistem
pemipaan refrijeran
sekunder dalam
gedung, lokasi AHU dan
ruang chiller
dipersiapkan
 Parameter hasil
perencanaan dibaca
dan dianalisis
 Bersikap konsultatif
pada atasan mengenai
ruang AHU, plafon,
lampu dll
 bersikap koordinatif
agar menghasilkan
interpretasi gambar
yang benar
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
 Sistem pemipaan
refrijerasi sekunder
 Menggunakan acuan
standar yang berlaku
dalam melakukan setiap
kegiatan.
 Hanya bekerja sesuai
dengan tanggung
jawabnya
 Membaca simbol pemipaan
refrijerasi sekunder
 Membaca simbol AHU
 Mengidentifikas standar
bahan yang digunakan
 Mengidentifikasi parameter
yang digunakan
 Mengidentifikasi dan
menyiapkan gambar sistem
pemipaan refrijeran
sekunder dalam gedung
 Menganalisis parameter
hasil perencanaan



Pengamatan
Tes tertulis
Laporan
8





Modul
Pemipaan
Lembar kerja
Komputer
Peralatan
Gambar
SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 10 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
6. Menggambar instalasi
system cerobong
udara (ducting)
INDIKATOR
 Gambar denah gedung,
lantai, plafon, lampu dan
lainnya disiapkan
sebagai dasar
penggambaran
 Parameter hasil
perencanaan dianalisis
disesuai-kan dengan
kondisi gedung
 Peralatan gambar
disiapkan
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
 Ducting
 Penempatan receiver,
desicant dan pengabut
di evaporator
 Menggunakan acuan
standar yang berlaku
dalam melakukan setiap
kegiatan
 Mengidentifikasi dan
menyiapkan mesin gambar
dan perlengkapannya
 Menjalankan software auto
cad
 Menyiapkan bahan yang
akan digunakan
 Mengidentifikasi
standardisasi simbolsimbol yang digunakan
 Mengidentifikasi fungsi dan
prinsip sistem ducting
 Mengidentifikasi parameter
yang digunakan dalam
perencanaan ducting
 Menganalisis penempatan
komponen
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
TM
8
PS
PI
2(6)
1(4)
SUMBER
BELAJAR





Modul
Pemipaan
Lembar kerja
Komputer
Peralatan
Gambar
SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 11 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
1. Memahami
standarisasi dan
normalisasi gambar
system pemipaan
dan cerobong udara
2. Membaca gambar
system pemipaan
refrijerasi dan
cerobong udara
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
GAMBAR SISTEM PEMIPAAN REFRIJERAN DAN CEROBONG UDARA (KK-6)
XI/1
MEMAHAMI GAMBAR SISTEM PEMIPAAN REFRIJERAN DAN CEROBONG UDARA
013KK06
54 x 45 menit
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PENILAIAN
 Standarisasi gambar
sistem pemipaan
diidentifikasi sesuai
dengan standar
yang berlaku
 Standarisasi gambar
sistem cerobong
udara diidentifikasi
sesuai dengan
standar yang berlaku
 Jenis peralatan
pemipaan dijelaskan
kegunaannya
 Standarisasi dan
normalisasi gambar
teknik listrik
 Sistem Cerobong
udara
 Jenis peralatan
pemipaan
 Mendiskusikan
standarisasi
gambar system pemipaan
 Mendiskusikan
normalisasi
gambar pemipaan
 Mempresentasikan hasil diskusi
 Mengidentifikasi
system
cerobong udara
 Menjelaskan
berbagai
jenis
peralatan
pemipaan
dan
kegunaannya
 Observasi
 Penugasan
 Laporan
 Gambar sistem
pemipaan ruang
chiller dipersiapkan
 Parameter hasil
perencanaan dibaca
 Gambar sistem
pemipaan refrijeran
sekunder dalam
gedung, lokasi AHU
dan ruang chiller
dipersiapkan
 Parameter hasil
perencanaan dibaca
 Pembacaan instalasi
ducting disesuaikan
dengan standar
 Sistem pemipaan
chiller
 Sistem pemipaan
refrijerasi sekunder
 Instalasi ducting
 Menggunakan acuan standar
yang berlaku dalam melakukan
setiap kegiatan
 Hanya bekerja sesuai dengan
tanggung jawabnya
 Mengidentifikasi prinsip
pemipaan Chiller
 Membaca simbol gambar
pemipaan
 Mengidentifikasi parameter
penting dalam perencanaan
pemipaan
 Mengidentifikasi dan
menyiapkan gambar sistem
pemipaan ruang chiller
 Menjelaskan parameter gambar




KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
TM
PS
24
SUMBER
BELAJAR
PI
2(8)






Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
24
2(4)
2(8)






Modul
Pemipaan
Lembar kerja
Komputer
Peralatan
Gambar
Manual book
SOP
Modul
Pemipaan
Lembar kerja
Komputer
Peralatan
Gambar
Manual book
SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 12 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
 Bahan pipa , isolator
panas dll,didiagnosa
 Jalur pipa, dimensi
pipa, reducer, katub
ekspansi, pipa
kapiler, alat ukur
dan alat kontrol
dianalisis
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
 Menggunakan acuan standar
yang berlaku dalam melakukan
setiap kegiatan.
 Membaca simbol pemipaan
refrijerasi sekunder
 Membaca simbol AHU
 Mengidentifikas standar bahan
yang digunakan
 Mengidentifikasi parameter yang
digunakan
 Mengidentifikasi dan
menyiapkan gambar sistem
pemipaan refrijeran sekunder
dalam gedung
 Bekerja sesuai SOP
 Bekerja dengan teliti dan hatihati
 Membaca gambar
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 13 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
MENGOPERASIKAN PABRIK ES KOMERSIAL (KK-7)
XI/2
MENGOPERASIKAN PABRIK ES KOMERSIAL
013KK07
72 x 45 menit
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI
WAKTU
PENILAIAN
KEGIATAN PEMBELAJARAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
1. Memahami prinsip
operasional pabrik es
komersial
 Prinsip operasional
pabrik es komersial
dijelaskan sesuai SOP
 Bahan baku
pembuatan es
disiapkan sesuai
dengan kapasitas dan
kualitas yang
ditentukan
 Jenis es yang akan dibuat, komposisi bahan,
cara pencampuran
bahan dikuasai dan
disiapkan
 Bentuk dan dimensi
alat cetakan es sesuai
pesanan
 Prosedure operasi pabrik
es
 Prinsip operasional pabrik
es komersial
 Bahan baku es
 Mendiskusikan Prosedure
operasi pabrik es
 Menjelaskan Prinsip operasional
pabrik es komersial
 Menggunakan acuan standar
yang berlaku dalam melakukan
setiap kegiatan pengujian sistem
tata udara sentral
 Menyiapkan bahan baku dan
bahan campuran pembuatan es
 Menyiapkan cetakan es




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
12
2(8)
 Modul
Pengoperasian
system
refrigerasi
 Manual book
 Komputer
2. Memeriksa kondisi
dan unjuk kerja pabrik
es komersial
 Pekerjaan
pemeriksaan
performansi peralatan
pabrik es disiapkan
 Kondisi dan unjuk kerja
pabrik es diperiksa
menggunakan cek list
 Kelengkapan bahan
disiapkan sesuai
prosedur
 SOP Pemeriksaan
peralatan pabrik es
 SOP penyediaan bahan
baku pabrik es
 Mendiskusikan prosedur
pemeriksaan peralatan pabrik
 Melakukan pemeriksaan kondisi
dan unjuk kerja peralatan pabrik
es dengan cek list
 Menjelaskan prosedur
penyediaan bahan baku pabrik
es




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
24
4(16)
 Modul
Pengoperasian
system
refrigerasi
 Manual book
 Komputer
 SOP
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 14 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
a. M
 Pemasangan
alat
pengamanemesin,
pengamannlistrik, alat
pemadam gkebakaran,
o
diperiksa untuk
menjamin pkeselamatan
e
 Isolator yang
r evaporator
menyelimuti
a energi
dipasang agar
pendingin sefisien
i freezer
 Temperatur
sesuai dengan
k bahan es
karakteristik
a
disetel (setting)
n
 Mesin freezer
dihidupkan sesuai
p ditenurutan yang
a
tukan
b
 Sirkulasi refrijeran
r
sekunder dijaga
agar
merata i
k
MATERI
PEMBELAJARAN
 Mengoperasikan pabrik es
 Pengaturan suhu dan
sirkulasi refrijeran
 Mendiskusikan system
operasional pabrik es
 Bekerja sesuai SOP
 Bekerja sesuai tanggung
jawabnya
 Membaca prosedur
pengoperasian mesin pabrik es
 Menjelaskan proses pembuatan
es
 Pemasangan isolator evaporator
 Mengoperasikan mesin
pembuatan es sesuai prosedur
 Mengidentifikasi pengaturan
suhu
 Melakukan pengaturan suhu
sesuai kebutuhan
 Membaca skala temperatur
 Menjaga sirkulasi refrijeran
sekunder
ALOKASI
WAKTU
PENILAIAN
KEGIATAN PEMBELAJARAN




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
TM
PS
PI
24
2(4)
4(16)
SUMBER
BELAJAR
 Modul
Pengoperasian
system
refrigerasi
 Manual book
 Komputer
 SOP
e
s
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 15 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
3. Mengoperasikan
pabrik es
INDIKATOR
 Bila es sudah
terbentuk sesuai
kualitas yang
ditentukan mesin
dimatikan
 Es dilepas dari cetakan
pembuat es
 Komponen yang rusak
dilepas dan
 diperbaiki atau diganti
sesuai prosedur
standar
 Komponen pengganti
dipilih berdasarkan
spesifikasi pabrikan
 Pengoperasian mesin
pabrik es disesuaikan
dengan SOP yang
ditentukan
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
MATERI
PEMBELAJARAN
 Pembongkaran es
 Perbaikan komponen
KEGIATAN PEMBELAJARAN
ALOKASI
WAKTU
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
 Hanya bekerja sesuai dengan
tanggung jawabnya
 Mengambil keputusan dalam
menetapkan tindakan pengujian
berdasarkan analisa data yang
akurat
 Mengetahui cara menangani es
setelah proses selesai
 menganlisa data untuk
menentukan tindakan perbaikan
selanjutnya
 Menangani produk es setelah
proses pembuatan es selesai
 Membaca katalog pabrikan untuk
memilih komponen pengganti
 Memperbaiki dan mengganti
komponen yang rusak
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 16 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
:
:
:
:
:
:
KOMPETENSI
DASAR
1. Memahami prinsip
operasional Cold
Storage untuk
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
SMK Negeri 1 Balikpapan
MENGOPERASIKAN COLD STORAGE UNTUK SAYURAN/BUAH/ DAN DAGING/IKAN/UDANG (KK-7)
XI/2
MENGOPERASIKAN COLD STORAGE UNTUK SAYURAN/BUAH/ DAN DAGING/IKAN/UDANG
013KK08
72 x 45 menit
INDIKATOR
 Prinsip operasional Cold
Storage untuk
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
dijelaskan sesuai SOP
 Bahan baku sayuran/buah/
dan daging/ikan/ udang
disimpan sesuai dengan
karakteristik yang
ditentukan
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
MATERI
PEMBELAJARAN
 Prosedure operasi
Cold Storage untuk
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
 Prinsip operasional
Cold Storage untuk
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
 Karakteristik
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
 Mendiskusikan procedure
operasi Cold Storage
untuk sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
 Menjelaskan Prinsip
operasional Cold Storage
untuk sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
 Mendiskusikan cara
penyediaan bahan baku
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang yang
akan disimpan
 Mengidentifikasi sifat
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
PENILAIAN




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
TM
12
PS
PI
2(8)
SUMBER
BELAJAR
 Modul
Pengopera
sian
system
refrigerasi
 Manual
book
 Komputer
 SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 17 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
2. Memeriksa kondisi
dan unjuk kerja Cold
Storage untuk
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
 Pekerjaan pemeriksaan
performansi peralatan Cold
Storage untuk
sayuran/buah/ dan daging/
ikan/ udang dilaksanakan
sesuai SOP
 Kelengkapan bahan yang
akan disimpan disiapkan
SOP
 SOP Pemeriksaan
peralatan Cold
Storage untuk
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
 SOP penyediaan
bahan baku Cold
Storage untuk
sayuran/buah/ dan
daging/ ikan/ udang
 Mendiskusikan prosedur
pemeriksaan Cold
Storage untuk
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
peralatan pabrik
 Melakukan pemeriksaan
kondisi dan unjuk kerja
peralatan Cold Storage
untuk sayuran/ buah/ dan
daging/ ikan/ udang
dengan cek list
 Menjelaskan prosedur
penyediaan bahan baku
yang akan disimpan pada
Cold Storage untuk
sayuran/ buah/ dan
daging/ ikan/ udang




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
18
2(4)
6(24)
 Modul
Pengopera
sian
system
refrigerasi
 Manual
book
 Komputer
 SOP
3. Mengoperasikan
Cold Storage untuk
sayuran/ buah/ dan
daging/ikan/ udang
 Pengoperasian cold storage
disesuaikan dengan SOP
yang berlaku
 Speisifikasi sayuran yang
akan disimpan didiagnosis
 Plastik pembungkus
sayuran disediakan sesuai
ketentuan
 Suhu dan kelembaban
ruang cold storage diset
sesuai dengan spesifikasi
sayuran
 Alat pengaman mesin,
kebakaran diperiksa
persediaan dan
pemasangan nya
 Kondisi aliran udara dari
difuser dan aliran udara
ventilasi diperiksa
 Cold Storage untuk
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
 Alat kontrol dan
pengaman
 Menggunakan acuan
standar yang berlaku
dalam melakukan setiap
kegiatan pengawetan
sayuran
 Mengidentifikasi dan
menyiapkan mesin cold
storage
 Mengidentifikasi setting
suhu dan kelembaban
yang diperlukan untuk
sayuran
 Mengatur suhu dan
kelembaban ruang
pendingin sesuai
keperluan
 Menyiapkan per alatan
keselamat an kerja
 Memeriksa kondisi aliran
udara dari difuser
 Mengutamakan




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
24
2(4)
6(24)
 Modul
Pengopera
sian
system
refrigerasi
 Manual
book
 SOP
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 18 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
keselamatan kerja
 Membungkus sayuran
yang akan diawetkan di
dalam coldstorage
 Menyimpan dalam cold
storage
 Mengoperasikan cold
storage
 Mengatur suhu dan
kelembaban sesuai
kebutuhan
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 19 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
MELAKSANAKAN OPERASI COLD STORAGE UNTUK SAYURAN/BUAH/ DAN DAGING/IKAN/UDANG (KK-8)
XI/2
MELAKSANAKAN OPERASI COLD STORAGE UNTUK SAYURAN/BUAH/ DAN DAGING/IKAN/UDANG
013KK09
54 x 45 menit
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
TM
1. Memahami sistem
Cold Storage untuk
sayuran/buah/ dan
daging/ikan/ udang
 Alur operasi Cold
Storage secara
keseluruhan dibuat
sesuai standar baku
 Instruksi Kerja dibuat
setiap kegiatan
sesuai standar baku
 Alur Kegiatan operasi
Cold Storage
 Instruksi Kerja
 Mengidentifikasi alur
kegiatan operasi Cold
Storage
 Mendiskusikan keuntungan
dan kekurangan Instruksi
Kerja pada Operasi Cold
Storage
 Memperbaiki Instruksi Kerja
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Wawancara

8
2. Melayani
penyimpanan produk
 Speisifikasi sayuran
yang akan disimpan
didiagnosis
 Plastik pembungkus
sayuran disediakan
sesuai ketentuan
 Suhu dan
kelembaban ruang
cold storage diset
sesuai dengan
spesifikasi sayuran
 Speisifikasi daging/
ikan dan udang yang
akan disimpan
diidentifikasi
 Speisifikasi
sayuran/daging/ ikan
dan udang
 Sistem pengepakan
dan penyimpanan
 Mengidentifikasi
karakteristik
sayuran/daging/ ikan dan
udang
 Melakukan pengepakan
sayuran/daging/ ikan dan
udang
 Melakukan penyimpanan
sayuran/daging/ ikan dan
udang
 Mengatur suhu sesuai
spesifikasi Melakukan
pengepakan
sayuran/daging/ ikan dan
udang




8
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
PS
2(4)
PI
SUMBER
BELAJAR
2(8)
 Modul
Pengopera
sian system
refrigerasi
 Manual
book
 SOP
2(8)
 Modul
Pengopera
sian system
refrigerasi
 Manual
book
 SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 20 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
 Plastik pembungkus
daging/ ikan dan
udang disediakan
sesuai ketentuan
 Produk dimasukkan
ke dalam bak plastik
kedap udara sesuai
prosedur
pembungkusan yang
ditentukan
 Produk diletakkan
pada bak penyimpan
sesuai ketentuan
 Kelengkapan
persiapan
pengoperasian
diperiksa
 Mesin cold storage
dihidupkan sesuai
prosedur yang
berlaku
 Suhu dan
kelembaban cold
storage di set sesuai
karakteristik produk
3. Melayani
pembongkaran
produk
 Sayuran /daging /
ikan dan udang
diambil dari dalam
cold storage tanpa
merusak
pembungkus nya
 Sayuran disimpan
dengan rapi agar
tidak rusak karena
tertekan
 Sayuran/ di bawa
keluar dengan
menggunakan trolly
 diambil dari dalam
cold storage tanpa
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
PS
PI
2(4)
2(8)
SUMBER
BELAJAR
 Menggunakan acuan
standar yang berlaku dalam
melakukan setiap kegiatan
penyimpanan sayuran
 Hanya bekerja sesuai
dengan tanggung jawabnya
 Pembongkaran
sayuran
 Pembongkaran
daging/ikan dan udang
 Mengidentifikasi cara
menangani sayuran pada
saat dikeluarkan dari cold
storage
 Mengeluarkan sayuran dari
dalam cold storage
 Mengidentifikasi prinsip
dasar sistem kontrol cold
storage untuk daging dll.
 Melaksanakan prosedur
pengoperasian cold storage
 Mengidentifikasi dan
menyiapkan mesin cold
storage untuk daging
 Menentukan setting suhu




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
12
 Modul
Pengopera
sian system
refrigerasi
 Manual
book
 SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 21 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
merusak
pembungkus nya
4. Memeriksa hasil dan
kualitas produk
 Sirkulasi keluar
masuk produk
dicatat dan
diinformasikan serta
dikonfirmasikan
kepada atasan bila
terjadi hal yang tidak
normal
 Setiap produksi,
kapasitas dan
kualitas dicatat
 Membuat
dokumentasi
kapasitas dan
kualitas produksi
 Laporan harian dan
bulanan berkaitan
dengan kapasi tas
dan kualitas produksi
dibuat
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
PS
PI
2(4)
2(8)
SUMBER
BELAJAR
dan kelembaban
 Memeriksa alat pengaman
 Mengidentifikasi spesifikasi
produk dan cara
pengawetannya
 Melaksanakan setting suhu
dan kelembaban
 Menyiapkan plastik
pembungkus produk yang
akan disimpan di dalam
cold storage
 Meneentukan cara
transportasi produk yang
telah tersimpan di dalam
cold storage
 Menangani produk yang
ada di dalam cold storage
 Menangani produk setelah
dikeluarkan dari cold
storage
 Hasil dan kualitas
produk
 Mencatat sirkulasi keluar
masuk produk
 Mencatat kapasitas dan
kualitas produk
 Melaporkan hasil pekerjaan
 Mengidentifikasi cara
memeriksa dan mendata
sirkulasi keluar masuk
produk
 Mengidentifikasi cara
memeriksa kualitas produk
 Mendata dan mencatat
sirkulasi keluar masuk
produk
 Mendata dan mencatat
Kualitas produk
 Membuat dokumentasi
kapasitas dan kualitas




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
12
 Modul
Pengopera
sian system
refrigerasi
 Manual
book
 SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 22 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
MENGOPERASIKAN PERALATAN TATA UDARA UNTUK KEPERLUAN INDUSTRI (KK-10)
XII/1
MENGOPERASIKAN PERALATAN TATA UDARA UNTUK KEPERLUAN INDUSTRI
013KK10
54 x 45 menit
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
1. Memahami prinsip
operasional peralatan
tata udara untuk
keperluan industril
 Prinsip operasional
peralatan tata udara
untuk keperluan
industril dijelaskan
sesuai SOP
 Peralatan
diidentifikasi sesuai
kapasitas dan kualitas
yang ditentukan
 Prosedure operasi
peralatan tata udara
untuk keperluan
industril
 Peralatan tata udara
untuk keperluan
industril
 Mendiskusikan Prosedure
operasi peralatan tata udara
untuk keperluan industril
 Menjelaskan Prinsip
operasional peralatan tata
udara untuk keperluan
industril
 Menggunakan acuan
standar yang berlaku dalam
melakukan setiap kegiatan
pengujian sistem tata udara
sentral
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
8
2(4)
2(8)
 Modul
Pengoperasia
n system Tata
Udara
 Manual book
 SOP
2. Memeriksa kondisi dan
unjuk kerja peralatan
tata udara untuk
keperluan industril
 Pekerjaan
pemeriksaan
performansi peralatan
peralatan tata udara
untuk keperluan
industril disiapkan
 Kondisi dan unjuk
kerja peralatan tata
udara untuk
keperluan industril
diperiksa
menggunakan cek list
 Kelengkapan
peralatan disiapkan
sesuai prosedur
 SOP Pemeriksaan
peralatan industri
 SOP penyediaan
peralatan industri
 Mendiskusikan prosedur
pemeriksaan peralatan
pabrik
 Melakukan pemeriksaan
kondisi dan unjuk kerja
peralatan tata udara dengan
cek list
 Menjelaskan prosedur
penyediaan bahan baku
industri
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
18
2(4)
4(16)
 Modul
Pengoperasia
n system Tata
Udara
 Manual book
 SOP
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 23 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
3. Mengoperasi kan
peralatan tata udara
untuk keperluan
industril
INDIKATOR
 Pemasangan alat
pengaman mesin,
pengaman listrik, alat
pemadam kebakaran,
diperiksa untuk
menjamin
keselamatan
 Isolator yang
menyelimuti
evaporator dipasang
agar energi pendingin
efisien
 Temperatur
evaporator freezer
sesuai dengan
karakteristik bahan es
disetel (setting)
 Mesin freezer
dihidupkan sesuai
urutan yang ditentukan
 Sirkulasi refrijeran
sekunder dijaga agar
merata
 Bila es sudah
terbentuk sesuai
kualitas yang
ditentukan mesin
dimatikan
 Es dilepas dari
cetakan pembuat es
Komponen yang
rusak dilepas dan
diperbaiki atau diganti
sesuai prosedur
standar
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
MATERI
PEMBELAJARAN
 Mengoperasikan
peralatan tata udara
untuk keperluan
industril
 Pengaturan suhu dan
sirkulasi refrijeran
 Pembongkaran es
 Perbaikan komponen
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
 Mendiskusikan system
operasional peralatan tata
udara untuk keperluan
industril
 Bekerja sesuai SOP
 Bekerja sesuai tanggung
jawabnya
 Membaca prosedur
pengoperasian mesin
peralatan tata udara untuk
keperluan industril
 Menjelaskan proses
pembuatan es
 Pemasangan isolator
evaporator
 Mengidentifikasi pengaturan
suhu
 Melakukan pengaturan suhu
sesuai kebutuhan
 Membaca skala temperatur
 Menjaga sirkulasi refrijeran
sekunder
 Hanya bekerja sesuai
dengan tanggung jawabnya
 Mengambil keputusan dalam
menetapkan tindakan
pengujian berdasarkan
analisa data yang akurat
 Mengetahui cara menangani
es setelah proses selesai
 menganlisa data untuk
menentukan tindakan
perbaikan selanjutnya
 Menangani produk
 es setelah proses
pembuatan es selesai
PENILAIAN




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
TM
12
PS
2(4)
PI
4(16)
SUMBER
BELAJAR
 Modul
Pengoperasia
n system Tata
Udara
 Manual book
 SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 24 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
 Komponen pengganti
dipilih berdasarkan
spesifikasi pabrikan
 Pengoperasian mesin
pabrik es disesuaikan
dengan SOP yang
ditentukan
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
 Membaca katalog pabrikan
untuk memilih komponen
pengganti
 Memperbaiki dan mengganti
komponen yang rusak
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 25 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
:
:
:
:
:
:
KOMPETENSI
DASAR
SMK Negeri 1 Balikpapan
MEMELIHARA PERALATAN VENTILASI DAN DISTRIBUSI UDARA (KK-11)
XII/2
MEMELIHARA PERALATAN VENTILASI DAN DISTRIBUSI UDARA
013KK11
54 x 45 MENIT
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
TM
1. Memahami prinsip
operasional peralatan
ventilasi dan distribusi
udara
 Prinsip operasional
peralatan ventilasi dan
distribusi udara dijelaskan
 peralatan ventilasi dan
distribusi udara diidentifikasi
 Operasional
peralatan ventilasi
dan distribusi udara
 peralatan ventilasi
dan distribusi udara
 Mendiskusikan
peralatan ventilasi
dan distribusi udara
 Mengidentifikasi
peralatan ventilasi
dan distribusi udara
 Mendiskusikan fungsi
dan kegunaan
peralatan ventilasi
dan distribusi udara
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
4
2. .Melaksana kan
pemeriksaan dalam
rangka pemeliharaan
ventilasi dan distribusi
udara
 Semua peralatan bongkar
pasang, vacuum cleaner,
dan peralatan perawatan
lainnya disiapkan sesuai
kebutuhan dan SOP
perawatan
 Bahan kimia pembersih, lap
pembersih, sikat dll.
disiapkan untuk
pembersihan bagian luar
sesuai standar pabrikan
 Kebutuhan udara ruang
diidentifikasi sesuai
spesifikasi ruang
 Peralatan service
 Bahan-bahan untuk
perawatan
 Fan/blower
 Menggunakan acuan
standar yang berlaku
dalam melakukan
setiap kegiatan
pengujian sistem dan
komponen refrijerasi
industrial.
 Menyiapkan peralatan
service
 Mengidentifikasi
prinsip perawatan
peralatan ventilasi
udara
 Menyiapkan bahan
pembersih yang
diperlukan
 Mengidentifikasi dan
menyiapkan bahan
kimia pembersih
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
8
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
PS
2(4)
PI
SUMBER
BELAJAR
2(8)
 Modul
Sistim
distribusi
udara
 Manual
book

2(8)
 Modul
Sistim
distribusi
udara
 Manual
book
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 26 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
3. Melacak gangguan
pada peralatan
ventilasi dan distribusi
udara
 Peralatan untuk melacak
gangguan pada peralatan
ventilasi dan distribusi udara
disiapkan
 Gangguan pada peralatan
ventilasi dan distribusi udara
diidentifikasi
 Gangguan pada peralatan
ventilasi dan distribusi udara
diperbaiki
 Peralatan untuk
melacak gangguan
pada peralatan
ventilasi dan distribusi
udara
 Gangguan dan
perbaikan
 Mendiskusikan fungsi
dan cara kerja
Peralatan untuk
melacak gangguan
pada peralatan
ventilasi dan distribusi
udara
 Melacak gangguan
pada peralatan
ventilasi dan distribusi
udara
 Memperbaiki
peralatan ventilasi
dan distribusi udara
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
8
2(4)
2(8)
 Modul
Sistim
distribusi
udara
 Manual
book
4. Melayani kebutuhan
ventilasi dan distribusi
udara
 Semua kegiatan perawatan
dilakukan sesuai SOP dan
K3 yang ditetapkan
perusahaan
 Perawatan fan dan
komponen lain dilaksanakan
tanpa merusak komponen
lainnya
 Data dan informasi alat
diakses dari spesifikasi
pabrikan
 Perawatan dilaksanakan
dengan benar mengikuti
spsifikasi pabrikan
 Semua filter udara dicuci
dan dikeringkan sesuai
prosedur
 Kerusakan yang terjadi
diidentifikasi dan diperbaiki
sesuai prosedur
 Exhaust fan diperiksa
penempatannya dan
kapasitasnya
 Prosedur perawatan
ventilasi dan distribusi
udara
 Mengutamakan
keselamatan kerja
 Mengidentifikasi
prosedur perawatan
fan dan blower
 Melaksanakan
prosedur mencuci
filter
 Mengidentifikasi cara
mengukur kapasitas
aliran udara
 Melakukan perawatan
udara ventilasi
 Mencuci filter udara
 Memeriksa dan
menguji peralatan
untuk mencari
kerusakan yang
terjadi
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
8
2(4)
2(8)
 Modul
Sistim
distribusi
udara
 Manual
book
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 27 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
5. Memperbaiki fan dan
blower
INDIKATOR
 Klasifikasi/spseifikasi fan
disiapkan
 Gangguan pada blower
dipereriksa
 Gangguan pada blower
dipereriksa
 Kerja fan diperiksa,
diperbaiki dan dipasang
kembali bila terdapat kerusakan
 Suara bising yang timbul
dicari sumber penyebabnya
dan dihilangkan
 Getaran yang besar pada
fan dicari sumber
masalahnya dan diperbaiki
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
MATERI
PEMBELAJARAN
 Pemeliharaan dan
perbaikan fan dan
blower
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
 Mengidentifikasi
kualitas kerja fan
 Mengidentifikasi
gangguan fan dan
cara mengatasinya
 Memeriksa kerusakan
pada fan / blower
 Memperbaiki
kerusakan pada
mekanik fan
 Mengganti fan
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
TM
8
PS
2(4)
PI
2(8)
SUMBER
BELAJAR
 Modul
Sistim
distribusi
udara
 Manual
book
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 28 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
MEMELIHARA KOMPRESOR PERALATAN REFRIJERASI (KK-12)
X1/1
MEMELIHARA KOMPRESOR PERALATAN REFRIJERASI
013KK12
72 x 45 MENIT
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
TM
1. Memahami prinsip
pemeliharaan
kompresor
peralatan
refrijerasi
 Pemeliharaan kompresor
peralatan refrijerasi dijelaskan
sesuai SOP
 Prinsip pemeliharaan kompresor
peralatan refrijerasi dijelaskan
sesuai standar baku
 Data dan informasi alat diakses
dari spesifikasi pabrikan
 Pemeliharaan dijelaskan sesuai
spsifikasi pabrikan
 SOP pemeliha raan
kompresor peralatan
refrijerasi
 Data dan spesifikasi
pabrikan
 Pemeliharaan
kompresor peralatan
refrijerasi
 Membaca SOP
pemeliharaan kompresor
peralatan refrijerasi
 Membaca data dan
spesifikasi pabrikan
 Mendiskusikan prinsip
pemeliharaan kompresor
peralatan refrijerasi
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
4
2. Melaksanakan
pemeriksaan
dalam rangka
pemeliharaan
kompresor
peralatan
refrijerasi
 Jadwal pemeliharaan kompresor
disiapkan
 Semua peralatan bongkar
pasang kompresor disiapkan
 Bahan pembersih dan lap
pembersih disiapkan
 Sikap koordinatif dengan atasan
harus dikedepan-kan untuk
memperoleh hasil maksimal
 Perawatan kompresor dilakukan
sesuai SOP
 Jadwal pemeliharaan
 Pemeriksaan
Kompresor
 Membuat jadwal
pemeliharaan
 Menjelaskan prinsip
operasi kompresor
refrijerasi
 Mengintrepretasi diagram
kontrol kompresor
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
18
3. Melacak
gangguan pada
kompresor
peralatan
refrijerasi
 Prinsip pencarian gangguan
pada kompresor peralatan
refrijerasi dijelaskan sesuai
standar yang berlaku
 Alat ukur dan alat uji mencari
gangguan pada kompresor
peralatan refrijerasi disiapkan
 Gangguan yang sering
terjadi pada kompresor
peralatan refrijerasi
 Pencarian Gangguan
pada kompresor
peralatan refrijerasi
 Alat ukur dan alat uji
 Mengidentifikasi gangguan
yang sering terjadi pada
kompresor peralatan
refrijerasi
 Menyiapkan alat ukur dan
alat uji pencari gangguan
pada kompresor peralatan
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
18
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
2(8)
 Modul MR
Sistem
refrigerasi
 SOP
 Manual
book
2(4)
2(8)
 Modul MR
Sistem
refrigerasi
 SOP
 Manual
book
2(4)
2(8)
 Modul MR
Sistem
refrigerasi
 SOP
 Manual
book
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 29 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
 Pencarian gangguan pada
kompresor peralatan refrijerasi
dilaksanakan dengan bantuan
cek list
4. Memelihara
kompresor bagian
luar dan dalam
 Pemeliharaan kompresor bagian
luar dan dalam dilakukan sesuai
jadwal
 Pemeliharaan kompresor bagian
luar dilakukan sesuai SOP
 Pemeliharaan kompresor bagian
luar dilakukan sesuai SOP
 Peralatan yang diperlukan untuk
memelihara kompresor disiapkan
sesuai standar baku
 Pembersihan dilakukan dengan
menggunakan
 bahan kimia atau alat lain sesuai
standar baku
 Penghisapan kotoran dengan
kompresor hisap atau hembusan
udara
 Pelepasan/pembersihan kotoran
yang bandel melekat di luar
kompresor dengan cara kimiawi
atau fisis sesuai ketentuan dan
tidak merusak peralatan
 Oli refrijeran dikeluarkan dari
kompresor dengan benar
 Alat pengkabut refrijeran dilepas
dengan benar
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
MATERI
PEMBELAJARAN
pencari gangguan pada
kompresor peralatan
refrijerasi
 Pemeliharaan
kompresor bagian luar
 Perbaikan kompresor
bagian dalam
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
TM
PS
PI
2(4)
2(8)
SUMBER
BELAJAR
refrijerasi
 Mencari gangguan pada
kompresor peralatan
refrijerasi
 Bekerja dengan
menerapkan K3
 Mengidentifikasi dan
menyiapkan kompresor
refrijerasi
 Mengidentifikasi dan
menyiapkan peralatan
bongkar pasang
kompresor
 Mengidentifikasi dan
menyiapkan peralatan
ukur
 Bekerja hati-haii dan teliti
 Mengidentifikasi cara
merawat kompresor
bagian dalam
 Tutup kompresor dilepas
dengan benar
 Pembersihan bagian
dalam kompresor
dilakukan dengan benar
 Penggantian komponen
dilakukan sesuai
spesifikasi
 Mengeluarkan oli dan
Membilas kompresor
 Mengganti oli refrijeran
 Mengganti katub Oli
refrijeran dimasukkan ke
dalam kompresor dengan
benar
 Pengulangan pekerjaan
dihindarkan
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
18
 Modul MR
Sistem
refrigerasi
 SOP
 Manual
book
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 30 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
1.
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
SYSTEM KELISTRIKAN PERALATAN REFRIJERASI DAN TATA UDARA (KK-13)
XII/1
MEMELIHARA SYSTEM KELISTRIKAN PERALATAN REFRIJERASI DAN TATA UDARA
013KK13
54 x 45 MENIT
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
Memahami prinsip
pemeliharaan system
kelistrikan peralatan
refrijerasi dan tata
udara
 Prinsip pemeliharaan system
kelistrikan peralatan refrijerasi
dijelaskan sesuai standar
baku
 Data dan informasi alat
diakses dari spesifikasi
pabrikan

ALOKASI WAKTU
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
 SOP pemeliha raan
system kelistrikan
peralatan refrijerasi
 Data dan informasi alat
diakses dari spesifikasi
pabrikan

 Membaca SOP pemeliharaan
system kelistrikan peralatan
refrijerasi
 Membaca data dan spesifikasi
pabrikan
 Mendiskusikan procedure
pemeliharaan system
kelistrikan peralatan refrijerasi
 Menjelaskan procedure
pemeliharaan system
kelistrikan peralatan refrijerasi



PENILAIAN
Pengamatan
Tes tertulis
Laporan
2. Melaksanakan
pemeriksaan dalam
rangka pemeliharaan
system kelistrikan
peralatan refrijerasi
dan tata udara
 Jadwal pemeliharaan system
 Jadwal pemeliharaan
kelistrikan disiapkan
 Pemeriksaan system
 Pemeriksaan system kelistrikan
kelistrikan
dilakukan sesuai SOP
 Alat ukur dan alat uji
system kelistrikan
 Alat ukur dan alat uji system
kelistrikan refrijerasi disiapkan
refrijerasi

 Membuat jadwal
pemeliharaan
 Menjelaskan prinsip operasi
system kelistrikan refrijerasi
 Menginterpretasikan diagram
system kelistrikan refrijerasi
 Melakukan pemeriksaan
system kelistrikan refrijerasi
sesuai standar baku
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
3. Memelihara system
kelistrikan peralatan
refrijerasi
 Jadawal pemelihara an
system kelistrikan refrijerasi
disiapkan
 Pemeliharaan system
kelistrikan refrijerasi dilakukan
sesuai SOP
 Peralatan untuk pemeliharaan
system kelistrikan refrijerasi
 Membaca Procedure
pemeliharaan system
kelistrikan peralatan refrijerasi
 Mengidentifikasi jenis-jenis
pemeliharaan pada system
kelistrikan peralatan refrijerasi
 Memilih Peralatan untuk
pemeliharaan system



KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
 Procedure
pemeliharaan system
kelistrikan peralatan
refrijerasi
 Memelihara system
kelistrikan peralatan
refrijerasi
 Peralatan untuk
Pengamatan
Tes tertulis
Laporan
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
 Modul MR
AC
 SOP
 Manual
book
6
8
2(4)
8
2(4)
2(8)
2(8)
 Modul MR
AC
 SOP
 Manual
book
 Modul MR
AC
 SOP
 Manual
book
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 31 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
disiapkan
 Data dan informasi system
kelistrikan diakses dari
spesifikasi pabrikan
 Pemeliharaan dilaksanakan
dengan benar mengikuti
spsifikasi pabrikan
4. Memelihara system
kelistrikan peralatan
tata udara
 Jadawal pemelihara an
system kelistrikan peralatan
tata udara disiapkan
 Pemeliharaan system
kelistrikan peralatan tata
udara dilakukan sesuai SOP
 Peralatan untuk pemeliharaan
system kelistrikan peralatan
tata udara disiapkan
 Data dan informasi system
kelistrikan diakses dari
spesifikasi pabrikan
 Pemeliharaan dilaksanakan
dengan benar mengikuti
spsifikasi pabrikan
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
MATERI
PEMBELAJARAN
pemeliharaan system
kelistrikan refrijerasi
 Procedure
pemeliharaan system
kelistrikan peralatan
tata udara
 Memelihara system
kelistrikan peralatan
tata udara
 Peralatan untuk
pemeliharaan system
kelistrikan tata udara
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
PS
PI
8
2(4)
2(8)
SUMBER
BELAJAR
kelistrikan refrijerasi yang
sesuai peruntukannya
 Melakukan pemeliharaan
system kelistrikan refrijerasi
sesuai prosedure
 Membaca Procedure
pemeliharaan system
kelistrikan peralatan tata
udara
 Mengidentifikasi jenis-jenis
pemeliharaan pada system
kelistrikan peralatan refrijerasi
 Memilih Peralatan untuk
pemeliharaan system
kelistrikan tata udara yang
sesuai peruntukannya
 Melakukan pemeliharaan
system kelistrikan tata udara
sesuai prosedure



Pengamatan
Tes tertulis
Laporan
 Modul MR
AC
 SOP
 Manal
book
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 32 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
1.
Memahami prinsip
pemeliharaan
peralatan tata udara
mobil dan ruang
tinggal
2. Melaksanakan
pemeriksaan dalam
rangka pemeliharaan
alat penukar kalor
pada peralatan
refrijerasi komersial
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
PERALATAN TATA UDARA MOBIL DAN RUANG TINGGAL(KK-14)
XI/1
MEMELIHARA PERALATAN TATA UDARA MOBIL DAN RUANG TINGGAL
013KK14
72 x 45 MENIT
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
 Prinsip pemeliharaan
peralatan tata udara mobil dan
ruang tinggal dijelaskan sesuai
SOP
 Prinsip pemeliharaan
peralatan tata udara mobil dan
ruang tinggal dijelaskan
sesuai standar baku
 Data dan informasi alat
diakses dari spesifikasi
pabrikan
 Pemeliharaan dijelaskan
sesuai spsifikasi pabrikan
 SOP pemeliha raan
peralatan tata udara
mobil dan ruang
tinggal
 Data dan informasi
alat diakses dari
spesifikasi pabrikan
 Pemeliharaan
peralatan tata udara
mobil dan ruang
tinggal
 Membaca SOP
pemeliharaan peralatan
tata udara mobil dan
ruang tinggal
 Membaca data dan
spesifikasi pabrikan
 Mendiskusikan prinsip
pemeliharaan peralatan
tata udara mobil dan
ruang tinggal
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
8
2(4)
2(8)
 Modul AC
Mobil
 SOP
 Manual
book
 Jadwal pemeliharaan alat
penukar kalor disiapkan
 Semua peralatan bongkar
pasang alat penukar kalor
disiapkan
 Bahan pembersih dan lap
pembersih disiapkan
 Sikap koordinatif dengan
atasan harus dikedepan-kan
untuk memperoleh hasil
maksimal
 Perawatan alat penukar kalor
dilakukan sesuai SOP
 Jadwal pemeliharaan
 Pemeriksaan Alat
penukar kalor
 Membuat jadwal
pemeliharaan
 Menjelaskan prinsip
operasi alat penukar kalor
 Mengintrepretasi diagram
kontrol alat penukar kalor




12
2(4)
4(16)
 Modul AC
Mobil
 SOP
 Manual
book
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
Laporan
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 33 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
ALOKASI WAKTU
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
3. Melacak gangguan
pada alat penukar
kalor pada peralatan
retrijerasi komersial
 Prinsip pencarian gangguan
pada alat penukar kalor pada
peralatan retrijerasi komersial
dijelaskan sesuai standar yang
berlaku
 Alat ukur dan alat uji mencari
gangguan pada alat penukar
kalor pada peralatan retrijerasi
komersial disiapkan
 Pencarian gangguan pada alat
penukar kalor pada peralatan
retrijerasi komersial
dilaksanakan dengan bantuan
cek list
 Gangguan yang sering
terjadi pada alat
penukar kalor pada
peralatan retrijerasi
komersial
 Pencarian Gangguan
pada alat penukar kalor
pada peralatan
retrijerasi komersial
 Alat ukur dan alat uji
pencari gangguan pada
alat penukar kalor pada
peralatan retrijerasi
komersial
 Mengidentifikasi gangguan
yang sering terjadi pada
alat penukar kalor pada
peralatan retrijerasi
komersial
 Menyiapkan alat ukur dan
alat uji pencari gangguan
pada alat penukar kalor
pada peralatan retrijerasi
komersial
 Mencari gangguan pada
alat penukar kalor pada
peralatan retrijerasi
komersial
 Bekerja dengan
menerapkan K3




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
16
2(4)
4(16)
 Modul AC
Mobil
 SOP
 Manual
book
4. Memelihara AC
mobil
 Perawatan AC Mobil dilakukan
sesuai SOP
 AC Mobil didiagnosis dengan
teliti Manual
 Debu/kotoran luar dibersihkan
dengan cairan pembersih tanpa
merusak bahan mesin
 Debu dan kotoran pada
kondensor dan evaporator
dibersihkan dengan
kompresor udara setelah
diberi disinfektan atau cairan
pembersih
 Tekanan refrijeran pada
system refrijerasi diukur
sesuai standar pabrikan
 Pemeliharaan AC Mobil





Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
Laporan
16
2(4)
2(8)
 Modul AC
Mobil
 SOP
 Manual
book
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
Membaca buku petunjuk
Perawatan AC Mobil
 Melakukan Perawatan
AC Mobil sesuai
procedure
 Membersihkan debu/
kotoran pada kondensor
dan evaporator
 Mengukur tekanan
refrijeran pada system
refrijerasi sesuai standar
pabrikan
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 34 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
1.
:
:
:
:
:
:
SMK Negeri 1 Balikpapan
ALAT PENUKAR KALOR PADA PERALATAN REFRIJERASI KOMERSIAL (KK-15)
XII/1
MEMELIHARA ALAT PENUKAR KALOR PADA PERALATAN REFRIJERASI KOMERSIAL
013KK15
72 x 45 MENIT
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
Memahami prinsip
pemeliharaan alat
penukar kalor pada
peralatan refrijerasi
komersial
 Prinsip pemeliharaan alat
penukar kalor pada peralatan
refrijerasi dijelaskan sesuai
standar baku
 Data dan informasi alat
diakses dari spesifikasi
pabrikan
ALOKASI WAKTU
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
 SOP pemeliha raan
alat penukar kalor pada
peralatan refrijerasi
 Data dan spesifikasi
pabrikan
 Membaca SOP pemeliharaan
alat penukar kalor pada
peralatan refrijerasi
 Membaca data dan spesifikasi
pabrikan
 Mendiskusikan procedure
pemeliharaan alat penukar
kalor pada peralatan refrijerasi
 Menjelaskan procedure
pemeliharaan alat penukar
kalor pada peralatan refrijerasi
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
12
12
PENILAIAN
2. Melaksanakan
pemeriksaan dalam
rangka pemeliharaan
alat penukar kalor
pada pada peralatan
refrijerasi komersial
 Jadwal pemeliharaan alat
 Jadwal pemeliharaan
penukar kalor pada refrijerasi
 Pemeriksaan alat
disiapkan
penukar kalor
 Pemeriksaan alat penukar kalor  Alat ukur dan alat uji alat
pada refrijerasi dilakukan
penukar kalor pada
sesuai SOP
refrijerasi
 Alat ukur dan alat uji alat
penukar kalor pada refrijerasi
disiapkan
 Membuat jadwal
pemeliharaan
 Menjelaskan prinsip operasi
alat penukar kalor pada
refrijerasi
 Menginterpretasikan diagram
alat penukar kalor pada
refrijerasi
 Melakukan pemeriksaan alat
penukar kalor pada refrijerasi
sesuai standar baku




Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
Laporan
3. 3.Mengidentifikasi
gangguan pada alat
penukar kalor pada
peralatan refrigerasi
komersial
 Jadawal pemelihara an alat
penukar kalor pada refrijerasi
disiapkan
 Pemeliharaan alat penukar
kalor pada refrijerasi
dilakukan sesuai SOP
 Membaca Procedure
pemeliharaan alat penukar
kalor pada peralatan refrijerasi
 Mengidentifikasi jenis-jenis
pemeliharaan pada alat
penukar kalor pada peralatan
refrijerasi




Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
Laporan
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
 Procedure
pemeliharaan alat
penukar kalor pada
peralatan refrijerasi
 Memelihara alat
penukar kalor pada
peralatan refrijerasi
TM
12
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
2(8)
 Modul
MR
Sistem
Refrigera
si
 SOP
 Manual
book
2(4)
6(24)
 Modul
MR
Sistem
Refrigera
si
 SOP
 Manual
book
2(4)
6(24)
 Modul
MR
Sistem
Refrigera
si
 SOP
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 35 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
4. Memelihara cooling
tower.
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
 Peralatan untuk pemeliharaan
alat penukar kalor pada
refrijerasi disiapkan
 Data dan informasi alat
penukar kalor pada refrijerasi
diakses dari spesifikasi
pabrikan
 Pemeliharaan dilaksanakan
dengan benar mengikuti
spsifikasi pabrikan
 Peralatan untuk
pemeliharaan alat
penukar kalor pada
refrijerasi
 Memilih Peralatan untuk
pemeliharaan alat penukar
kalor pada refrijerasi yang
sesuai peruntukannya
 Melakukan pemeliharaan alat
penukar kalor pada refrijerasi
sesuai prosedure
 Jadawal pemelihara an
cooling tower disiapkan
 Pemeliharaan cooling tower
dilakukan sesuai SOP
 Peralatan untuk cooling tower
disiapkan
 Data dan informasi cooling
tower diakses dari spesifikasi
pabrikan
 Pemeliharaan dilaksanakan
dengan benar mengikuti
spsifikasi pabrikan
 Procedure
pemeliharaan cooling
tower
 Peralatan untuk
pemeliharaan cooling
tower
 Membaca Procedure
pemeliharaan cooling tower
 Mengidentifikasi jenis-jenis
pemeliharaan cooling tower
 Memilih Peralatan untuk
pemeliharaan cooling tower
 Melakukan pemeliharaan
cooling tower sesuai
prosedure
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
 Manual
book




Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
Laporan
12
6(24)
 Modul
MR
Sistem
Refrigera
si
 SOP
 Manual
book
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 36 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
: SMK Negeri 1 Balikpapan
MERAWAT MESIN LISTRIK TEKNIK PENDINGIN (KK-16)
: XII/2
: MERAWAT MESIN LISTRIK TEKNIK PENDINGIN
: 013KK16
: 62 x 45 menit
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
TM
1. Memahami prinsip
perawatan dan
perbaikan mesin
listrik teknik
pendingin
 Prinsip perawatan
dan perbaikan
mesin listrik teknik
pendingin
dijelaskan sesuai
standar baku
 Data dan informasi
alat diakses dari
spesifikasi pabrikan
 Prinsip Perawatan
dan perbaikan
 Data dan spesifikasi
pabrikan
 SOP perawatan dan
perbaikan mesin listrik
teknik pendingin
 Membaca SOP perawatan
dan perbaikan mesin listrik
teknik pendingin
 Membaca data dan
spesifikasi mesin listrik teknik
pendingin
 Mendiskusikan procedure
perawatan dan perbaikan
mesin listrik teknik pendingin
 Menjelaskan procedure
perawatan dan perbaikan
mesin listrik teknik pendingin
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
6
2. Melaksanakan
perawatan dan
perbaikan mesin litrik
teknik pendingin
 Jadwal
pemeliharaan
perawatan dan
perbaikan mesin
listrik teknik
pendingin disiapkan
 Pemeriksaan mesin
listrik teknik
pendingin dilakukan
sesuai SOP
 Alat ukur dan alat
uji perawatan dan
perbaikan mesin
listrik teknik
pendingin disiapkan
 Jadwal pemeliharaan
dan perbaikan mesin
listrik teknik pendingin
 Alat ukur dan alat uji
perawatan dan
perbaikan mesin listrik
teknik pendingin
 Membuat jadwal
pemeliharaan dan perbaikan
 Menjelaskan prinsip operasi
perawatan dan perbaikan
mesin listrik teknik pendingin
 Menginterpretasikan diagram
perawatan dan perbaikan
mesin listrik teknik pendingin
 Melakukan pemeriksaan
mesin listrik teknik pendingin
sesuai standar baku




12
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
Laporan
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
 Modul Mesin
Listrik
 Buku referensi
 Lembar kerja
4(16)
 Modul Mesin
Listrik
 Buku referensi
 Lembar kerja
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 37 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
PENILAIAN
TM
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
3. Mengidentifikasi
kerusakan pada
mesin listrik teknik
pendingin
 Jenis-jenis
kerusakan pada
mesin listrik teknik
pendingin
diidentifikasi
 Kerusakan pada
mesin listrik teknik
pendingin
diklasifikasikan
berdasarkan berat
ringannya
perbaikan yang
dilakukan.
 Mesin listrik teknik
pendingin
diidentifikasi
dengan mengukur
besaran arus dan
tegangan
 Jenis Kerusakan pada
mesin listrik teknik
pendingin
 Pengukuran dan
pengujian pada mesin
listrik teknik pendingin
 Memeriksa jenis kerusakan
pada mesin listrik teknik
pendinngin
 Mendiskusikan procedure
pengukuran dan dan
pengujian mesin listrik teknik
pendingin
 Melakukan pengukuran dan
pengujian mesin listrik teknik
pendingin
 Menyimpulkan hasil
identifikasi




Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
Laporan
12
2(4)
6(24)
 Modul Mesin
Listrik
 Buku referensi
 Lembar kerja
4. Memperbaiki mesin
listrik teknik
pendingin
 Peralatan kerja
untuk perbaikan
mesin listrik teknik
pendingin disiapkan
sesuai
peruntukannya
 Kelengkapan bahan
perbaikan mesin
listrik teknik
pendingin
disiapkan sesuai
standar pabrikan
 Kerusakan mesin
listrik teknik
pendingin diperbaiki
sesuai spesifikasi
pabrikan
 Hasil perbaikan diuji
sesuai dengan
standar
 Alat dan bahan
perbaikan mesin listrik
teknik pendingin
 Data mesin listrik
teknik pendingin
 Perbaikan mesin listrik
teknik pendingin
 Pengujian mesin listrik
teknik pendingin
 Menyiapkan alat dan bahan
perbaikan mesin pendingin
mobil sesuai kebutuhan
 Menyiapkan data mesin
pendingin mobil sesuai
manual yang ada
 Melakukan perbaikan mesin
pendingin mobil
 Melakukan pengujian
setelah perbaikan selesai
dengan menggunakan
peralatan standar




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
12
2(4)
6(24)
 Modul Mesin
Listrik
 Buku referensi
 Lembar kerja
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 38 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
SILABUS
NAMA SEKOLAH
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI
ALOKASI WAKTU
KOMPETENSI
DASAR
: SMK Negeri 1 Balikpapan
MERAWAT MESIN PENDINGIN MOBIL (KK-17)
: XII/2
: MERAWAT MESIN PENDINGIN MOBIL
: 013KK17
: 64 x 45 menit
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
1. Memahami prinsip
perawatan dan
perbaikan mesin
pendingin mobil
 Prinsip perawatan
dan perbaikan
mesin pendingin
mobil dijelaskan
sesuai standar baku
 Data dan informasi
alat diakses dari
spesifikasi pabrikan
 Prinsip Perawatan
dan perbaikan
 Data dan spesifikasi
pabrikan
 SOP perawatan dan
perbaikan mesin
pendingin mobil

 Membaca SOP perawatan
dan perbaikan mesin
pendingin mobil
 Membaca data dan
spesifikasi mesin pendingin
mobil
 Mendiskusikan procedure
perawatan dan perbaikan
mesin pendingin mobil
 Menjelaskan procedure
perawatan dan perbaikan
mesin pendingin mobil
 Pengamatan
 Tes tertulis
 Laporan
8
2. Melaksanakan
pemeriksaan dalam
rangka perawatan
dan perbaikan mesin
pendingin mobil
 Jadwal
pemeliharaan
perawatan dan
perbaikan mesin
pendingin mobil
disiapkan
 Pemeriksaan mesin
pendingin dilakukan
sesuai SOP
 Alat ukur dan alat
uji perawatan dan
perbaikan mesin
pendingin mobil
disiapkan
 Jadwal pemeliharaan
dan perbaikan mesin
pendingin mobil
 Alat ukur dan alat uji
perawatan dan
perbaikan pendingin
mobil
 Membuat jadwal
pemeliharaan dan perbaikan
 Menjelaskan prinsip operasi
perawatan dan perbaikan
mesin pendingin mobil
 Menginterpretasikan diagram
perawatan dan perbaikan
mesin pendingin mobil
 Melakukan pemeriksaan
mesin pendingin mobil sesuai
standar baku




12
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
Laporan
PS
PI
SUMBER
BELAJAR
 Modul MR AC
Mobil
 Buku referensi
 Lembar kerja
6(24)
 Modul MR AC
Mobil
 Buku referensi
 Lembar kerja
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 39 dari 40
KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
MATERI
PEMBELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KEGIATAN
PEMBELAJARAN
PENILAIAN
TM
3. Mengidentifikasi
gangguan pada alat
mesin pendingin
mobil
 Jenis-jenis
gangguan pada alat
mesin pendingin
mobil diidentifikasi
 gangguan pada alat
mesin pendingin
mobil
diklasifikasikan
berdasarkan berat
ringannya
perbaikan yang
dilakukan.
 Mesin pendingin
mobil diidentifikasi
dengan mengukur
besaran refrijerasi
 Jenis gangguan pada
alat mesin pendingin
mobil
 Pengukuran dan
pengujian pada alat
mesin pendingin mobil
 Memeriksa jenis gangguan
pada alat mesin pendinngin
mobil
 Mendiskusikan procedure
pengukuran dan dan
pengujian mesin pendingin
mobil
 Melakukan pengukuran dan
pengujian mesin pendingin
mobil
 Menyimpulkan hasil
identifikasi




Pengamatan
Tes tertulis
Praktek
Laporan
12
4. Memperbaiki mesin
pendingin mobil.
 Peralatan kerja
untuk perbaikan
mesin pendingin
mobil disiapkan
sesuai
peruntukannya
 Kelengkapan bahan
perbaikan mesin
pendingin mobil
disiapkan sesuai
standar pabrikan
 Kerusakan mesin
pendingin mobil
diperbaiki sesuai
spesifikasi pabrikan
 Hasil perbaikan diuji
sesuai dengan
standar
 Alat dan bahan
perbaikan mesin
pendingin mobil
 Data mesin pendingin
mobil
 Perbaikan mesin
pendingin mobil
 Pengujian mesin
pendingin mobil
 Menyiapkan alat dan bahan
perbaikan mesin pendingin
mobil sesuai kebutuhan
 Menyiapkan data mesin
pendingin mobil sesuai
manual yang ada
 Melakukan perbaikan mesin
pendingin mobil
 Melakukan pengujian
setelah perbaikan selesai
dengan menggunakan
peralatan standar




Pengamatan
Tes tertulis
Wawancara
Laporan
12
KOMPETENSI KEAHLIAN :
TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA
PS
2(4)
PI
SUMBER
BELAJAR
6(24)
 Modul MR AC
Mobil
 Buku referensi
 Lembar kerja
6(24)
 Modul MR AC
Mobil
 Buku referensi
 Lembar kerja
SILABUS – KOMPETENSI KEJURUAN
Halaman 40 dari 40
Download