PENGELOLA INVESTASI 1. PT BNP Paribas Investment Partners. 2. PT Schroder Investment Management Indonesia. BANK KUSTODIAN Deutsche Bank, AG. PENTING UNTUK DIKETAHUI Program Asuransi CIGNA PROTEKSI CENDEKIA merupakan produk asuransi jiwa dengan unsur investasi yang diterbitkan oleh PT Asuransi Cigna. Tanggung jawab hukum sehubungan dengan penerbitan dan/atau penyelenggaraan produk asuransi CIGNA PROTEKSI CENDEKIA adalah merupakan tanggung jawab PT Asuransi Cigna dan bukan merupakan produk deposito, simpanan atau produk serupa lainnya, tidak mengandung kewajiban apapun dan tidak dijamin serta tidak termasuk dalam Program Penjaminan Pemerintah. Nilai Unit dihitung setiap Hari Bursa berdasarkan atas dana dan hasil investasi dengan harga yang wajar sesuai jenis alokasi dana. Hari Bursa Efek adalah hari diselenggarakannya perdagangan Efek di Bursa Efek. PT Asuransi Cigna menunjuk satu atau lebih Manajer Investasi untuk mengelola masing-masing sub-dana (fund on fund). Nilai unit akan dipublikasikan pada surat kabar harian berskala nasional. Pemindahan Dana Terakumulasi (Switching) diperbolehkan dengan minimal pemindahan Rp 1.000.000,- per transaksi. Pemindahan Dana Terakumulasi dikenakan biaya sebesar Rp 100.000,- per transaksi setelah melakukan lebih dari 4x transaksi dalam setahun. Brosur/dokumen ini bukan merupakan Polis Asuransi. Informasi pada brosur/dokumen ini harus dibaca bersama dan tunduk pada ketentuan-ketentuan sebagaimana tercantum di dalam Polis Program Asuransi CIGNA PROTEKSI CENDEKIA. Penjelasan manfaat serta ketentuan Biaya secara lengkap mengacu pada Ketentuan Polis Program Asuransi CIGNA PROTEKSI CENDEKIA yang khusus diterbitkan oleh PT Asuransi Cigna. PT Asuransi Cigna dapat setiap saat menangguhkan sementara perhitungan NAB unit penyertaan terkait dengan hak-hak pemegang polis untuk membeli/menjual unit pada setiap waktu ketika pasar utama yaitu Bursa Efek Indonesia mengalami penutupan. Biaya – biaya: TENTANG CIGNA INDONESIA Pengelolaan Investasi : 2,5% maks. dari Nilai Investasi. Pemeliharaan Polis : 0,5% per tahun dari Nilai Investasi. Administrasi : Rp 37.500/bulan untuk Premi Bulanan dan Rp 30.000/bulan untuk Premi Non-Bulanan. Biaya Asuransi : Sesuai usia Tertanggung Biaya Penarikan Dana Sebagian & Penebusan Polis: Tahun Polis ke- 1 2 3 4 5 % dari jumlah penarikan Nilai Investasi 50% 40% 30% 20% 10% 6++ 0% Investasi dalam produk asuransi CIGNA PROTEKSI CENDEKIA mengandung risiko-risiko antara lain: Risiko Investasi, Nilai Investasi CIGNA PROTEKSI CENDEKIA dapat naik atau turun sebagai akibat dari fluktuasi harga unit yang dipengaruhi oleh pergerakan pasar, termasuk kemungkinan kehilangan sebagian nilai investasi awal. Risiko Likuiditas, apabila seluruh atau sebagian besar Pemegang Polis serentak melakukan penarikan Nilai Investasi menyebabkan kekurangan uang tunai untuk memenuhi permintaan penarikan Nilai Investasi tersebut. Risiko Pajak, Penarikan atau Pembatalan Polis dalam 3 (tiga) tahun pertama akan dikenakan Pajak Penghasilan sebesar 20% dari surplus antara Nilai Penarikan atau Nilai Tebus dengan Premi. Ketentuan ini dapat berubah mengikuti perubahan pada peraturan perpajakan yang berlaku. Risiko Pasar, Harga Unit dapat berfluktuasi tergantung kepada pergerakan harga pasar. Cigna (NYSE : CI), merupakan sebuah perusahaan layanan kesehatan global yang membaktikan diri untuk membantu meningkatkan kesehatan, kesejahteraan dan rasa aman konsumennya melalui penyediaan serangkaian perawatan, rencana dan pelayanan kesehatan yang terintegrasi serta program-program kesehatan dan kesejahteraan yang telah terbukti. Cigna adalah salah satu perusahaan pelayanan kesehatan terbesar di pasar Amerika Serikat, berkantor pusat di Bloomfield – Connecticut, juga beroperasi secara internasional di 30 negara, dan memiliki sekitar 90 juta nasabah di seluruh dunia yang dilayani oleh kurang lebih 37.000 karyawan. PT Asuransi Cigna (Cigna Indonesia), sebuah perusahaan asuransi jiwa yang terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) didirikan pada tahun 1990, dan kini telah tumbuh dan berkembang menjadi perusahaan asuransi terkemuka di Indonesia dengan keunggulan dalam menyediakan produk dan layanan yang menjangkau konsumen dan rekan bisnis secara langsung. Pada akhir tahun 2015, Cigna Indonesia membukukan pencapaian rasio tingkat solvabilitas, atau disebut RBC (Risk Based Capital) sebesar 1147% jauh di atas peraturan pemerintah sebesar 120%. Sejalan dengan perkembangannya, Cigna Indonesia telah menerima sejumlah penghargaan dari berbagai institusi dan majalah bisnis di Indonesia. Penghargaan tersebut membuktikan komitmen Cigna Indonesia untuk menjadi organisasi yang customer centric dan senantiasa memberikan produk serta pelayanan terbaik bagi nasabah. CIGNA PROTEKSI Hubungi Professional Insurance Advisor Anda: CENDEKIA Untuk informasi lebih lanjut kunjungi www.cigna.co.id Layanan Nasabah: PT Asuransi Cigna Cigna @ Tempo Pavilion 2 Jl. H.R. Rasuna Said Kav. 10 Jakarta Selatan 12950 PT Asuransi Cigna telah terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Memberikan kenyamanan dalam hidup KEISTIMEWAAN CIGNA PROTEKSI CENDEKIA MANFAAT CIGNA PROTEKSI CENDEKIA Manfaat Asuransi Dasar Apabila Tertanggung Utama meninggal dunia sebelum usia 80 tahun maka akan dibayarkan Uang Pertanggungan CIGNA PROTEKSI CENDEKIA ditambah Nilai Investasi yang tersedia. Apabila Tertanggung Utama hidup sampai akhir kontrak asuransi, maka akan dibayarkan Nilai Investasi yang tersedia. Manfaat Asuransi Tambahan (Rider) Payor Term, Santunan Meninggal Dunia jika Pemegang Polis meninggal dunia. ILUSTRASI CIGNA PROTEKSI CENDEKIA Cigna (NYSE : CI), merupakan sebuah perusahaan layanan kesehatan global yang membaktikan diri untuk membantu Cara Pembayaran Premi : Bulanan. PROYEKSI NILAI INVESTASI* meningkatkan kesehatan, kesejahteraan dan rasa aman Premi Dasar : Rp 2.000.000/bulan. konsumennya melalui penyediaan serangkaian perawatan, Premi Top Berkala : Rp 500.000/bulan. Asumsi Hasil Asumsi Hasil Asumsi Hasil rencanaUsia dan Investasi pelayanan kesehatan yang terintegrasi serta Rendah Investasi Sedang Investasi Tinggi (8% per tahun) (12% per tahun) (16% per tahun) program-program kesehatan dan kesejahteraan yang telah Manfaat Asuransi terbukti. Cigna adalah salah satu perusahaan pelayanan CIGNA PROTEKSI CENDEKIA: Rp 250.000.000 45terbesar 417.859pusat di 343.460 282.827 Bp. ANDI, kesehatan di pasar Amerika Serikat, berkantor + Nilai Investasi. 35 Tahun Bloomfield – Connecticut, juga beroperasi secara internasional 50 986.777 708.124 511.261 Asuransi Tambahan di 30 negara, dan memiliki sekitar 90 juta nasabah di seluruh Payor Term : Rp 100.000.000. 60 dilayani 2.218.160 1.142.807 dunia yang oleh kurang lebih 37.0004.310.636 karyawan. Payor Waiver of Premium : Tersedia (Pilihan masa proteksi 70 17.708.199 6.224.447 2.065.221 sampai dengan usia 80 tahun). PT Asuransi Cigna (Cigna Indonesia), sebuah perusahaan Alokasi Jenis Dana : Cigna Investa Fund: 100%. 73.249.225 17.491.409 asuransi 80 jiwa 3.496.145 yang terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) didirikan pada (dalam tahun Ribuan1990, Rupiah) dan Tingkat pengembalian investasi pada brosur ini hanya sebagai ilustrasi bukan kinerja yang sebenarnya. * Proyeksi nilai investasi yang digunakan pada brosur ini hanya merupakan asumsi dan tidak dijamin kini telah tumbuh dan berkembang menjadi perusahaan dan bukan merupakan suatu kontrak ataupun jaminan atas kinerja. Nilai manfaat dapat meningkat atau menurun. asuransi terkemuka di Indonesia dengan keunggulan dalam Nilai manfaat dapat lebih kecil dari nilai dana yang diinvestasikan, tergantung pada ada atau tidaknya menyediakan produk dan layanan yang menjangkau konsumen bagian manfaat yang dijamin. dan rekan bisnis secara langsung. Pada akhir tahun 2015, Cigna Indonesia membukukan pencapaian rasio tingkat solvabilitas, atau disebut RBC (Risk Based Capital) sebesar 1147% jauh di atas dari peraturan pemerintah 120%. Produk ini telah dilaporkan dan/atau memperoleh surat penegasan dan/atau persetujuan OJK sesuai peraturan sebesar perundang-undangan yang berlaku. Menabung Rp 2.5 Juta/bulan. Seluruh hasil investasi akan dibayarkan apabila Tertanggung masih hidup pada akhir kontrak asuransi. Tahun Polis ke Rp Hubungi Professional Insurance Advisor Anda: 250 Juta + Hasil Investasi. Hasil Tabungan 1 Tahun sebesar Rp 30 Juta. Tidak ada Keluarga menjadi aman dan tentram. Alokasi Investasi Premi Top Up Premi Rp 2.5 Juta perbulan dibayar oleh Asuransi Cigna. 1 40% 96% 2 65% 96% 3 85% 96% 4 ++ 100% 96% dan tidak dapat menabung. Tidak siap secara finansial. Layanan Nasabah: PT Asuransi Cigna Rp Tidak2ada dana Cigna @ Tempo Pavilion membiayai Jl. H.R. Rasuna Said untuk Kav. 10 kuliah anak Jakarta Selatan 12950 Rp 180 Juta. Ada KEKURANGAN dana sebesar Rp 150 Juta. PT Asuransi Cigna telah terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Equity Fund Investasi pada efek saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) yang memberikan pertumbuhan hasil yang relatif tinggi. Tingkat risiko tinggi. Cigna Dynamic Click Balanced Fund Memberikan tingkat pengembalian optimal melalui aset alokasi yang dinamis pada berbagai jenis efek saham dan obligasi pemerintah Indonesia. Batas minimum ditetapkan setiap tahun sebesar 90% dari NAB/Unit akhir tahun sebelumnya. Tingkat risiko sedang. Cigna Balanced Dynamic Fund Balanced Fund Investasi secara aktif pada efek saham, obligasi dan pasar uang untuk memperoleh pertumbuhan modal dalam jangka panjang. Tingkat risiko sedang. Cigna Syariah Fund Syariah Balanced Fund Investasi aktif pada efek syariah bersifat ekuitas, obligasi syariah (sukuk) dan/atau instrumen pasar uang yang bersifat syariah termasuk kas untuk memberikan pertumbuhan modal yang optimal. Tingkat risiko sedang. Cigna Bond Solid Fund Fixed Income Fund Investasi pada efek pendapatan tetap dengan tingkat pengembalian yang relatif stabil. Tingkat risiko sedang. Cigna Bond Secure Fund II Money Market Fund Investasi aktif pada efek pasar uang dan/atau surat berharga pasar uang jangka pendek di bawah 1 tahun untuk memperoleh tingkat pertumbuhan yang relatif stabil dan optimal. Tingkat risiko rendah. Rendah KINERJA DANA INVESTASI Dana Investasi penghasilan Untuk informasi lebih lanjut kunjungi www.cigna.co.id Alokasi Investasi Premi Dasar Rp Cigna Investa Fund Strategi Investasi dan Tingkat Risiko Jenis Investasi Cigna Equity Rp 2.5 Juta/bulan. Anak menjadi sedih. Premi Total Tinggi DENGAN Rp Manfaat Akhir Kontrak Nama Dana Investasi Sejalan dengan perkembangannya, Cigna Indonesia telah menerima sejumlah penghargaanCENDEKIA dari berbagai institusi CIGNA PROTEKSI dan majalah bisnis di Indonesia. Penghargaan tersebut membuktikan komitmen Cigna Indonesia untuk menjadi Rp organisasi yang customer centric dan senantiasa memberikan produk serta pelayanan terbaik bagi nasabah. Membayar Premi TANPA CIGNA PROTEKSI CENDEKIA Payor Waiver of Premium, Pembebasan premi jika Pemegang Polis mengalami cacat tetap total atau meninggal dunia. ALOKASI PREMI STRATEGI INVESTASI DAN TINGKAT RISIKO RISIKO & HASIL INVESTASI PREMI DASAR TERJANGKAU mulai Rp 500.000/bulan. PILIHAN ASURANSI TAMBAHAN (RIDERS) yang lengkap sesuai kebutuhan Anda. BONUS LOYALITAS setiap 5 tahun sebesar 5% dari Premi Dasar Tahunan. NO LAPSE GUARANTEED selama 5 tahun pertama. TENTANG CIGNA INDONESIA Persentase (%) Kinerja Dana Investasi 2011 2012 2013 2014 2015 Cigna Investa Fund 6.98 9.71 2.09 29.13 (5.94) Cigna Equity (0.04) 10.37 (5.32) 27.41 (10.61) Cigna Dynamic Click N.A N.A (0.16) 8.79 0.51 Cigna Balanced Dynamic Fund 4.20 3.48 dalam (4.16) hidup 20.33 Memberikan kenyamanan Rp Kondisi finansial keluarga stabil. Rp Ada KELEBIHAN dana sebesar Rp 170 Juta + dana investasi. Uang pertanggungan sebesar Rp 350 Juta + dana investasi untuk membiayai sekolah anak. (2.37) Cigna Syariah Fund 4.19 12.51 1.67 17.11 (0.61) Cigna Bond Solid Fund 17.38 10.16 (12.51) 10.35 1.74 Cigna Bond Secure Fund II 4.82 4.91 2.88 6.37 5.25 Catatan: Kinerja Investasi tersebut di atas merupakan kinerja masa lalu dan tidak menjamin kinerja di masa yang akan datang.