program studi pendidikan ekonomi

advertisement
FAKULTAS EKONOMI
RENCANA PERKULIAHAN SEMESTER
MATA KULIAH
PEREKONOMIAN INDONESIA
Tim Penyusun
KDBK Perekonomian Indonesia
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2017
RPS Mata Kuliah Perekonomian Indonesia
1
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
KONTRAK PERKULIAHAN DAN SAP
A. IDENTITAS MATA KULIAH
Mata Kuliah / Kode
:
Perekonomian Indonesia/ ........
SKS/Semester/Tahun Ajaran
:
2 ( 2 x 50 menit) / Genap (4) / 2016-2017
Waktu Pertemuan (Hari/Jam)
:
.............................
Ruang
:
.............................
Dosen
:
HP
:
Tim KDBK Perekonomian Indonesia
Dr. Dede Ruslan, M.Si / Putri Kemala Dewi Lubis, SE, M.Si,
Ak, CA
081373020013
Email
:
[email protected]
B. CAPAIAN PEMBELAJARAN
Capaian Pembelajaran Program Studi Pendidikan di lingkungan Fakultas Ekonomi yang terkait mata
kuliah praktek kewirausahaan :
1) CP-ST (Capaian Pembelajaran Sikap dan Tata Nilai)
a) Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius.
b) Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan
etika.
c) Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan
kemajuan peradaban berdasarkan pancasila.
d) Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta
rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa.
e) Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau
temuan orisinal orang lain.
f) Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan
lingkungan.
g) Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
h) Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik.
i) Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.
j) Mempunyai ketulusan, komitmen, kesungguhan hati untuk mengembangkan sikap, nilai, dan
kemampuan peserta didik dengan dilandasi oleh nilai-nilai kearifan lokal.
2) CP-KU (Capaian Pembelajaran Keterampilan Umum)
a) Kemampuan Kerja, yaitu: mampu mengaplikasikan bidang keahliannya dan memanfaatkan
IPTEKS pada bidangnya dalam penyelesaian masalah serta mampu beradaptasi terhadap situasi
yang dihadapi.
b) Penguasaan Pengetahuan, yaitu menguasai konsep teoritis bidang pengetahuan tertentu secara
umum dan konsep teoritis bagian khusus dalam bidang pengetahuan tersebut secara mendalam,
RPS Mata Kuliah Perekonomian Indonesia
2
serta mampu memformulasikan penyelesaian masalah prosedural.
3) CP-KK (Capaian Pembelajaran Keterampilan Khusus)
a) Mampu mengimplementasikan, dan mengevaluasi pembelajaran praktek perekonomian
indonesia dengan mengaplikasikan konsep pedagogik-didaktik serta memanfaatkan berbagai
sumber belajar dan IPTEKS yang berorientasi pada ilmu pengetahuan.
b) Mengaplikasikan nilai-nilai karakter dalam perekonomian indonesia untuk membangun
masyarakat Indonesia sebagai masyarakat utama yang berdaya saing global.
c) Mengembangkan sumber daya manusia pada bidang perekonomian indonesia berdasarkan
nilai-nilai karakter untuk membangun masyarakat Indonesia sebagai masyarakat utama.
4) CP-KP (Capaian Pembelajaran di Bidang Pengetahuan)
a) Menguasai konsep pedagogik-didaktik perekonomian indonesia untuk melaksanakan
pembelajaran di pendidikan menengah yang berorientasi pada kecakapan hidup.
b) Menguasai konsep teoretis perekonomian indonesia meliputi konsep dinamika perekonomian
global, respon kebijakan ekonomi global, pertumbuhan ekonomi, neraca pembayaran Indonesia,
nilai tukar, inflasi, fiskal, sistem keuangan, sistem pembayaran dan pengelolaan uang rupiah,
ekonomi regional, kebijakan moneter, kebijakan makroprudensial, koordinasi kebijakan,
tantangan perekonomian dan arah kebijakan, prospek perekonomian.
5) Capaian Pembelajaran Perkuliahan Perekonomian Indonesia
Perkuliahan ini bertujuan agar mahasiswa 1) dapat menjelaskan pengertian Perekonomian
Indonesia sebagai ilmu yang berdiri sendiri, 2) dapat menjelaskan mengenai periodisasi
perekonomian Indonesia, 3) dapat menjelaskan mengenai aspek-aspek pendukung perekonomian
Indonesia.
C. DESKRIPS MATA KULIAH
Matakuliah ini didisain untuk meningkatkan kemampuan dan memberikan memperkenalkan
mahasiswa pada pengetahuan tentang tahap-tahap dan permasalahan-permasalahan pembangunan
ekonomi di Indonesia. Pembahasan dimulai dengan beberapa proses yang menyertaai
pembangunan ekonomi: proses akumulasi, alokasi, demografi dan distribusi. Kemudian
dilanjutkan dengan strategi, peran serta kebijakan-kebijakan dalam dan luar negeri pemerintah.
D. METODE PEMBELAJARAN
Perkuliahan perekonomian indonesia diawali dengan penyajian materi dan diskusi kelompok :
1. Dinamika Perekonomian Global.
2. Respon Kebijakan Ekonomi Global
3. Pertumbuhan Ekonomi
4. Neraca Pembayaran Indonesia
5. Nilai Tukar
6. Inflasi
7. Fiskal
8. Sistem Keuangan
9. Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah
10. Ekonomi Regional
11. Kebijakan Moneter
12. Kebijakan Makroprudensial
13. Kebijakan Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupaih
14. Koordinasi Kebijakan
15. Tantangan Perekonomian dan arah Kebijakan
16. Prospek Perekonomian
Dalam proses perkuliahan dengan diskusi untuk menyempurnakan proses kerja mahasiswa. TeoriRPS Mata Kuliah Perekonomian Indonesia
3
teori yang diperoleh dari berbagai literatur akan diperdalam melalui CBR dan JR. Model
pembelajaran yang diterapkan berorientasi pada SCL.
Strategi pembelajaran menggunakan metode menjelaskan konsep dasar, diskusi kelompok, dan
case based learning yang membahas kasus-kasus yang relevan dengan perekonomian indonesia.
Disamping itu terdapat tugas-tugas yang harus diselesaikan secara individual maupun kelompok.
Metode ini bertujuan untuk mendidik mahasiswa agar mampu berfikir logis, analistis, dan aplikatif,
mampu bekerja mandiri maupun dalam tim, serta mampu berkomunikasi baik lisan maupun tertulis.
E. KOMPETENSI/KEMAMPUAN SETIAP TAHAP PEMBELAJARAN
1. Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian Perekonomian Indonesia sebagai ilmu yang berdiri
sendiri
2. Mahasiswa dapat menjelaskan mengenai periodisasi perekonomian Indonesia
3. Mahasiswa dapat menjelaskan dan menganalisis dinamika perekonomian global
4. Mahasiswa dapat menganalisis respon kebijakan ekonomi global
5. Mahasiswa dapat menganalisis pertumbuhan ekonomi
6. Mahasiswa dapat menganalisis neraca pembayaran Indonesia
7. Mahasiswa dapat menganalisis nilai tukar
8. Mahasiswa dapat menganalisis inflasi
9. Mahasiswa dapat menganalisis fiskal
10. Mahasiswa dapat menganalisis sistem keuangan
11. Mahasiswa dapat menganalisis sistem pembayaran dan pengelolaan uang rupiah
12. Mahasiswa dapat menganalisis ekonomi regional
13. Mahasiswa dapat menganalisis kebijakan moneter
14. Mahasiswa dapat menganalisis kebijakan makroprudensial
15. Mahasiswa dapat menganalisis kebijakan sistem pembayaran dan pengelolaan uang rupiah
16. Mahasiswa dapat menganalisis koordinasi kebijakan
17. Mahasiswa dapat menganalisis tantangan perekonomian dan arah kebijakan
18. Mahasiswa dapat menganalisis prospek perekonomian
RPS Mata Kuliah Perekonomian Indonesia
4
F. RENCANA PEMBELAJARAN MINGGUAN
Kompetensi
Pert
ke
Kemampuan akhir
setiap tahapan
pembelajaran
1
1
2
Orientsi Perkuliahan


2
3
Mahasiswa dapat
menganalisis
Dinamika
Perekonomian Global
Mahasiswa dapat
menganalisis respon
dalam kebijakan
ekonomi global.
Pokok Bahasan atau
subpokok bahasan
Soft Skill




3
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir dan bekerja cepat,
tepat dan teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
RPS Mata Kuliah Perekonomian Indonesia






KEGIATAN
PEMBELAJARAN
T
P
M
4
Kontrak kuliah
Materi perkuliahan
Hak dan kewajiban
mahasiswa
Penilaian
Sumber belajar
Etika
Materi Ajar; Dinamika Perekonomian
Global
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Materi Ajar; Respon Kebijakan
Ekonomi Global
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
5
Pendeka
tan,
Metode,
Media
Pembela
jaran
7
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Evaluasi/Tagihan
Bentuk
Teknik
Refere
nsi
8
9
10
Media:
LCd
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberia
n contoh
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberian
contoh
5
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR1
A: Bab
1
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR2
A: Bab
2
Media:
LCd
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Media:
LCd
4
5
6
7
Mahasiswa dapat
menganalisis
pertumbuhan
ekonomi
Mahasiswa dapat
menganalisis
transaksi berjalan dan
neraca pembayaran
Indonesia
Mahasiswa dapat
menganalisis nilai
tukar dan pasar valas
domestik
Mahasiswa dapat
menganalisis inflasi
dan jenis-jenis inflasi








Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir dan bekerja cepat,
tepat dan teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
RPS Mata Kuliah Perekonomian Indonesia
Materi Ajar; Pertumbuhan Ekonomi
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Materi Ajar; Neraca Pembayaran
Indonesia
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Materi Ajar; Nilai Tukar
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Materi Ajar; Inflasi
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberian
contoh
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberia
n contoh
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberia
n contoh
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberia
n contoh
6
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR3
A: Bab
3
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR4
A: Bab
4
Media:
LCd
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
DAN
CB
Media:
LCd
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR5
A: Bab
5
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR6
DAN
REVIEW
JOURNA
L
A: Bab
6
Media:
LCd
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Media:
LCd
8
9
10
11
12
Kompetensi 1-7
Mahasiswa dapat
menganalisis
pendapatan negara,
belanja negara dan
pembiayaan
Mahasiswa dapat
menganalisis sistem
keuangan, kinerja
perbankan dan
industri keuangan
non bank
Mahasiswa dapat
menganalisis sistem
pembayaran dan
pengelolaan uang
rupiah
Mahasiswa dapat
menganalisis
pertumbuhan
ekonomi regional dan
stabilitas keuangan
regional









Mahasiswa mampu
berpikir dan bekerja cepat,
tepat dan teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
RPS Mata Kuliah Perekonomian Indonesia
UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)
Materi Ajar; Fiskal
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Materi Ajar; Sistem Keuangan
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Materi Ajar; Sistem Pembayaran dan
Pengelolaan Uang Rupiah
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Materi Ajar; Ekonomi Regional
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberia
n contoh
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberia
n contoh
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberia
n contoh
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
7
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR7
DAN
REVIEW
JOURNA
L
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR8
DAN
REVIEW
JOURNA
L
A: Bab
8
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR9
A: Bab
9
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR10
A: Bab
10
Media:
LCd
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Media:
LCd
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Pertem
uan
1–6
A: Bab
7
Media:
LCd
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Media:
LCd
pemberia
n contoh
13
14
15
16
Mahasiswa dapat
menganalisis
kebijakan moneter,
kebijakan nilai tukar


Mahasiswa dapat
menganalisis
kebijakan
makroprudensial :
pelonggaran
ketentuan loan,
kebijakan mendorong
pengembangan
UMKM

Mahasiswa dapat
menganalisis
kebijakan sistem
pembayaran dan
kinerja pengelolaan
uang rupiah

Kompetensi 7-13



Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
Mahasiswa mampu
berpikir analitis, logis, dan
kritis.
Mahasiswa mampu
berpikir cepat, tepat dan
teliti.
Mampu berpikir cepat,
tepat, cermat dan logis
RPS Mata Kuliah Perekonomian Indonesia
Materi Ajar; Kebijakan Moneter
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Materi Ajar;Kebijakan Makroprudensial
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Materi Ajar; Kebijakan Sistem
Pembayaran dan Pengelolaan Uang
Rupiah
Metode Pembelajaran; diskusi dan
penugasan
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberia
n contoh
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberia
n contoh
Mengkaji
materi
melalui
ceramah
dan tanya
jawab
serta
pemberia
n contoh
UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Tugas
Rutin
PR11
A: Bab
11
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR12
A: Bab
12
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Tugas
Rutin
PR13
A: Bab
13
Media:
LCd
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Media:
LCd
Menye
lesaika
n
latihan
soal
Ceramah
Tanya
Jawab
Latihan
Diskusi
Media:
LCd
Tes
tertulis
mandiri
8
Penugas
an (tes
tertulis,
Kuis)
Pertem
uan
7- 13
RPS Mata Kuliah Perekonomian Indonesia
9
G. Bahan Ajar dan Sumber Referensi
A. Buku Wajib:
1. Laporan Perekonomian Indonesia 2015, Bank Indonesia
B. Buku Pendukung
1. Amir Machmud. 2016. Perekonomian Indonesia. Penerbit : Airlangga, Jakarta.
2. Prof. Dr. Tulus T.H. Tambunan 2011. Perekonomian Indonesia. Penerbit:
Ghalia Indonesia, Bogor.
H. Jenis Tugas Perkuliahan
Sesuai dengan kakarter perkuliahan matematiika ekonomi beberapa bentuk penugasan
trstrktur dan mandiri dijelaskan sebagai berikut :
1. Tugas Rutin
Tugas rutin dilakukan secara individu terdapat 13 Rutin yag dberikan disetiap akhir
bahasan materi
(Catatan : Tugas Rutin yang diberikan lihat di Modul dan bahan ajar)
2. Review Journal
Review Journal diberikan pada pertemuan 4 secara berkelompok (1 kelompok 5
orang), dengan tugas yang diberikan adalah mereview 1 buah jurnal yaitu terkait
dengan Perekonomian Indonesia (Jurnal dicari mahasiswa).
3. Critical Book Report
Tugas Critical Book Report diberikan pada pertemuan 5 secara berkelompok (1
kelompok 5 orang), dengan tugas yang diberikan mengkritisi Modul Perekonomian
Indonesia dibandingkan dengan buku Perekonomian Indonesia lainnya.
I. RUBRIK TUGAS
1. Tugas Rutin, tujuan penggunaan rubrik ini adalah sebagai pedoman bagi dosen
untuk menilai tugas-tugas rutin yang diberikan kepada mahamahasiswa.Petunjuk
penilaian tugas rutin sebagai berikut;
1) Objek penilaian adalah hasil pekerjaan tugas dari mahasiswa
2) Dosen memberikan penilaian, dengan cara memberi tanda cek (√ ) pada lajur
yang tersedia.
3) Makna nilai/kualitasindikator penilaian tugas
1 adalah sangatrendah; 2 adalahrendah; 3 adalahsedang; 4 adalah tinggi; dan 5
adalah sangattinggi.
RPS Mata Kuliah Perekonomian Indonesia
10
Download