INTISARI Penggunaan komputer di kalangan masyarakat sudah

advertisement
INTISARI
Penggunaan komputer di kalangan masyarakat sudah
menjadi
kebutuhan
pokok.
Dalam
melakukan
pembelian
komputer yang tepat harus disesuaikan dengan kebutuhan atau
dana yang dimiliki oleh calon pembeli.
Logika
langkah
Fuzzy
untuk
pengembangan
menyelesaikan
menggunakan
beberapa
permasalahan
yaitu
merepresentasikan masalah, evaluasi himpunan Fuzzy, seleksi
alternatif optimal.
Sistem ini digunakan untuk membantu calon pembeli
menentukan pilihan komputer sesuai dengan kebutuhan.Dalam
sistem ini menggunakan perhitungan dengan metode logika
Fuzzy pengembangan. Dengan menggunakan 7 kriteria yaitu
kecepatan prosessor, kapasitas memori, kapasitas harddisk,
kecepatan harddisk, kapasitas chase motherboard, kapasitas vga
card, dan harga komponen.
Kata kunci: Fuzzy Logic, Java, Pembelian, Komputer, SPK
xiii
Download