kelompok 2 - Kemahasiswaan UM

advertisement
LAPORAN KEGIATAN OBSERVASI DI PASAR
KOTA BATU
oleh :
Angga Prima E.S. FIP/BKP/085649007077
Hadie Laksono
FIS/GEO/08993104575
Arif Effendy
FE/AKT/081252038753
Wendhi Prayogo
FT/TM/085646728280
Evi Sulistyaningsih FIK/PJK/085236044169
LATAR BELAKANG
1. Realita

Pengaturan pedagang buah di pasar kota Batu yang tidak teratur

Banyaknya pedagang buah yang berjualan tidak di area yang telah
disediakan

Tempat bagi para pedagang pasar kota batu yang kurang luas

Pelanggaran oleh pedagang depan pasar tentang kesepakatan waktu
berjualan (pukul 02.00 – 09.00 bagi pedagang depan pasar dan pukul
09.00 – 16.00 bagi pedagang buah di dalam pasar).

Praktisnya konsumen berbelanja buah di pedagang depan pasar daripada di
dalam pasar
2. Kesenjangan

Perbedaan pendapatan antara pedagang di dalam pasar dengan pedagang
buah di depan pasar Kota Batu.
3. Harapan

Pedagang buah di dalam pasar mengharapkan penertiban pedagang di
depan pasar
WACANA INTI
Relokasi Pedagang Buah yang Berada
Di Depan Pasar Kota Batu
Wacana Pendukung




Tingkatkan pendapatan pedagang buah di dalam
pasar kota Batu setaraf dengan pedagang buah di
depan pasar kota Batu.
Bangun pasar buah baru di tempat lain yang
strategis bagi pedagang buah di depan pasar kota
Batu
Tingkatkan pemerataan kesempatan pedagang untuk
mendapatkan konsumen
Tingkatkan ketertiban dan keindahan pasar kota
Batu
Counter Wacana
Pertahankan keberadaan pedagang buah yang
ada di depan pasar kota Batu.
JARGON
TEMPAT NYAMAN,
RATA PENDAPATAN
PEDAGANGPUN SENANG
DRIVING FORCE
Enabling :


Keinginan para pedagang buah yang berjualan
di depan pasar untuk memiliki tempat yang
aman dan nyaman.
Tersedianya lahan/tempat strategis untuk
pembangunan pasar buah yang baru.
Limiting :
 Keterbatasan dana pemerintah kota batu untuk
mendirikan pasar buah yang baru.
 Kesulitan mendapatkan investor bagi
pembangunan pasar buah baru.
KELOMPOK SASARAN
PEMKOT BAGIAN TATA KOTA
INVESTOR
TOKOH RUJUKAN

Kepala Dinas Pasar Kota Batu

Ketua perkumpulan para investor kota Batu
SOSIALISASI
Media :
 Seminar yang diselenggarakan oleh
Pemerintah Kota Batu dengan para investor
 Acara rapat bulanan para investor kota Batu
 Rapat kerja DPRD komisi A tentang anggaran
dana pembangunan kota Batu
 Situs Resmi Pemerintah Kota Batu
Jadwal Launching:
 8 Nopember 2009 (pada waktu
penyelenggaraan seminar)
Maintenance


Monitoring terhadap minat investor pada
minggu kedua dan keempat setelah diadakan
seminar.
Menggulirkan wacana pendukung melalui
media internet.
EVALUASI


Minggu pertama dan minggu ketiga setelah
launching, dicoba untuk mensurvei kembali
mengenai perkembangan yang terjadi.
Evaluasi semua aspek pendukung wacana.
Download