Teknik Survey dan Reportase KKN TIM II

advertisement
+
Teknik Survey dan Reportase KKN TIM II
Website : www.kkn.undip.ac.id
@P2KKNundip
+
Survey KKN
• SURVEI adalah pemeriksaan atau penelitian secara komprehensif
untuk memperoleh data yang relevan.
• Survei dilakukan sebelum penerjunan mahasiswa KKN ke lokasi
SURVEI TAHAP 1 :
•
Dilakukan bersama Dosen KKN satu kali
SURVEI TAHAP 2 :
• Dilakukan mandiri oleh mahasiswa
• Jumlah survei minimal 3 kali
+
Langkah survei
• Objek & Sasaran
• Izin &
Administrasi
Persiapan
Pengumpulan
Data
• Metode
• Dokumentasi
• Screening
• Mengolah
Pengolahan
Data
+
Data yang dibutuhkan
DEMOGRAFI
KONDISI SOSIAL
MASALAH
POLA
KOMUNIKASI
GEOGRAFI
POTENSI
TOKOH
PSIKOGRAFI
DSB
+
TEKNIK REPORTASE
+
Reportase

Ada ide, wacana, peristiwa

Tentukan Tema

Buat Judul yang menarik

Membuat lead (inti persoalan)

Uraikan tubuh/substansi/pokok berita

Penutup berita
+
Publikasi reportase

Repotase dipublikasikan melalui web kkn

Link : kkn.undip.ac.id

Dosen KKN akan diberi username dan password untuk
mereview reportase dari mahasiswa apakah dapat
dipublikasikan atau tidak

Untuk mahasiswa akan diberikan username dan password
untuk dapat mengisikan reportase
+
kkn.undip.ac.id
+
Login ke web kkn

Link : kkn.undip.ac.id/wp-login
+
Halaman editor
+
Cek Post Repotase
+
Filter sesuai dengan Kabupaten
+
Review Reportase
+
Publish Reportase
+
Publish Reportase (2)

Untuk memastikan reportase sudah direview maka diberikan
keterangan sebagai berikut :

Editor : nama dosen yang mereview

Tanggal review.
+
Pendataan UMKM
+
Download