GBPP-SILABUS Dasar dasar ilmu tanah

advertisement
GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PERKULIAHAN
MATA KULIAH
KODE MATA KULIAH
BEBAN STUDI
SEMESTER
DESKRIPSI SINGKAT
: DASAR-DASAR ILMU TANAH
: AGB 172
: 3 SKS
: I (satu)
: Pengertian tanah, pembentukan dan perkembangan tanah, faktor-faktor pembentukan tanah, sifat fisik tanah
(Tekstur, Struktur, Porositas, Udara dan Suhu dalam tanah serta Warna tanah), air tanah, mineral tanah
(klasifikasi, mineral sekunder, tipe dan peranan mineral liat), bahan organik tanah, biota tanah (klasifikasi,
diversifikasi, serta peranannya pada berbagai transformasi senyawa dalam tanah), ,kimia tanah ( penyangga tanah,
kemasaman tanah), klasifikasi unsur hara esensial, kekahatan, keracunan, klasifikasi pupuk dan pengelolaan
tanah.
STANDAR KOMPETENSI : Mahasiswa yang telah mempelajari mata kuliah ini mampu mengenal dan memahami dasar-dasar ilmu yang
berkaitan dengan pemanfaatan tanah sebagai media tumbuh baik bagi jasad hidup tanah maupun bagi
tanaman,tanah sebagai bagian dari ekosistem, yang diharapkan dapat menjadi bekal minimal bagi seseorang untuk
mengembangkan agribisnis khususnya on farm dan bekal dasar bagi ahli tanah dalam mendalami ilmu-ilmu
lanjutan mengenai tanah.
NO.
KOMPETENSI DASAR
1
1.
2
Mahasiswa dapat memahami dan mampu
menjelaskan tentang: pengertian tanah
sebagai media tumbuh, komponen penyusun
tanah dan faktor-faktor yang
mempengaruhinya, tanah sebagai SDA, dan
perkembangan ilmu tanah.
2.
Mahasiswa dapat memahami dan mampu
menjelaskan asal tanah, proses pembentukan
tanah, golongan bahan induk, faktor
pembentuk tanah, profil tanah
POKOK
BAHASAN
3
Pengertian
Tanah.
Pembentukan
Tanah.
SUB POKOK BAHASAN
METODE
MEDIA
WAKTU
BACAAN
4
1. Pengertian Tanah (Pedologi
danEdafologi).
2. Susunan utama tanah.
3. Tanah sebagai SDA.
4. Perkembangan Ilmu Tanah.
5
Ceramah.
Diskusi
6
LCD
Proyektor
Papan Tulis
7
100
menit.
8
Hakim, dkk
(1986)
Foth (1991)
Hanafiah
(2010)
1.
2.
3.
4.
5.
Ceramah.
diskusi
Praktikum
LCD
Proyektor
Papan Tulis
200
menit.
Sarwono
(1992)
Foth (1991)
Hanafiah
(2010)
Bahan Penyusun Tanah.
Bahan Induk Tanah
Faktor Pembentuk Tanah.
Proses Pembentukan Tanah.
Profil tanah
1
3.
2
Mahasiswa mampu memahami dan
menjelaskan tekstur tanah dan
klasifikasinya.struktur tanah dan mekansme
pembentukannya, konsistensi, bobot tanah,
porositas, kadar air tanah, konsistensi tanah,
tata udara dan komposisinya, suhu tanah dan
pengaruhnya, warna tanah dan
kepeningannya dalam penilaian sifat-sifat
tanah.
3
Sifat Fisik
Tanah
4
Tekstur Tanah.
Struktur Tanah.
Bobot tanah
Konsistensi Tanah.
Porositas dan aerasi tanah
Suhu dan Warna tanah.
5
Ceramah.
diskusi
Praktikum
6
LCD
Proyektor
Papan Tulis
7
200
menit.
8
Hanafiah
(2010)
Foth (1984)
Hakim dkk
(1986)
4.
Mahasiswa dapat memahami dan mampu
menjelaskan kepentingan air tanah dan
energy, hubungan energi dan air anah.
klasifikasi air tanah dan menentukan
ketersediaan air, konservasi air tanah
Air Tanah.
1. Peranan Air tanah.
2. Energi Air tanah.
3. Hubungan Energi dan Air
tanah.
4. Gerakan Air Tanah.
5. Hubungan Air Tanah dan
tanaman.
6. Konservasi air tanah
Ceramah
diskusi.
Praktikum.
LCD
Proyektor,.
Papan
Tulis.
250
menit.
Hakim
(1986)
Hanafiah
(2010)
Foth (1984)
5.
Mahasiswa dapat memahami dan mampu
menjelaskan macam Mineral tanah dan
klasifikasinya, macam mineral sekunder,
mineral-mineral liat dan sifat-sifatnya,
sumber muatan mineral liat
Mineral
Tanah
1.
2.
3.
4.
Klasifikasi mineral.
Mineral Sekunder.
Tipe-tipe Mineral Liat.
Jerapan Mineral Liat.
Ceramah.
diskusi
LCD
Proyektor.
Papan tulis
100
menit.
Hakim
(1984)
Hanafiah
(2010)
6.
Mahasiswa mampu menjelaskan sifat kimia
dan koloid tanah yang meliputi dasar jerapan
dan pertukaran kation, reaksi tanah dan
pengelolaannya.
Kimia
Tanah.
1. Koloid tanah, KTK,
Pertukaran Anion, KB.
2. pH Tanah.
3. Penyanggaan Tanah.
4. Pengapuran.
Ceramah
Diskusi
LCD
Proyektor
Papan tulis
100 menit
Hakim dkk.
(1986)
Hanafiah
(2010)
1.
2.
3.
4.
5.
6.
1
7.
2
Mahasiswa dapat memahami dan mampu
menjelaskan sumber BO, pelapukan dan
peranan BO.
3
Bahan
Organik
Tanah.
5
Ceramah
Diskusi
Praktikum
6
LCD
Proyektor.
Papan
Tulis.
7
200
menit.
8.
Mahasiswa dapat memahami dan mampu
menjelaskan klasifikasi biota tanah, peranan
dan aktivitasnya sebagai penentu fungsi
tanah sebagai media tumbuh
Biota Tanah
1. Klasifikasi biota tanah
2. Peranan dan aktivitas biota
tanah
Ceramah
Diskusi
Praktikum
LCD
Proyektor
Papan tulis
200 menit
9.
Mahasiswa mampu menjelaskan faktorfaktor pertumbuhan tanaman.
Mampu menjelaskan peranan dan fungsi
unsur hara.
Mampu menjelaskan sifat dan ciri unsur hara
makro dan mikro serta ketersedia-annya.
Unsur Hara
Tanaman.
1. Faktor Pertumbuhan
Tanaman.
2. Peranan dan Fungsi Unsur
Hara.
3. Mekanisme Penyediaan dan
Penyerapan Unsur Hara.
4. Unaur Hara makro: N, P, K,
Ca, Mg, dan S.
5. Unsur Hara Mikro.
Ceramah
Diskusi
LCD
Proyektor.
Papan
Tulis.
100
menit.
Hanafiah
(2010)
Sarwono
(1987)
Hakim dkk
(1986)
Foth (1984)
10.
Mahasiswa mampu mengklasifikasikan jenis
Pupuk.
Mampu menentukan macam pupuk alam dan
buatan serta menjelaskan sifat-sifatnya.
Mampu menjelaskan dasar pertimbangan dan
cara penggunaan pupuk.
Pupuk dan
Pemupukan.
1.
2.
3.
4.
5.
Ceramah
Diskusi
LCD
Proyektor
Papan tulis
100
menit.
Sarwono
(1987)
Hakim dkk
(1986)
1.
2.
3.
4.
4
Sumber-sumber BO.
Proses dan Hasil Pelapukan.
Peranan BO tanah.
C/N
Klasifikasi Pupuk.
Pupuk buatan.
Pupuk alam.
Dasar-dasar Pemupukan
Perhitungan Kebutuhan
Pupuk.
8
Hakim dkk
(1986)
Foth (1984
Hanafiah
(2010)
Hakim dkk
(1986)
Hanafiah
(2010)
Ketua Program Studi,
Dosen Pengampu,
Arfinsyah Hafid Anwari, SP.,MMA
Dr. Ir. Ida Ekawati, MP
Download