Ekosistem Mangrove, masyarakat dan konflik

advertisement
European Union
Ekosistem Mangrove, masyarakat dan konflik: mengembangkan
pengetahuan berdasarkan pendekatan untuk menyelesaikan
beragam kebutuhan
Kegiatan ini bertujuan untuk mengembangkan rencana aksi untuk
menyelesaikan beragam kebutuhan terhadap mangrove dan
Sekitar area pesisir di Asia Tenggara.
Kami bermaksud untuk melakukan 3 hal, di tiga tempat, dengan 7 cara:
1. Sebuah multidisiplin analisa situasi terhadap sumberdaya
ekosistem mangrove, fungsinya dan pengelolaan yang sudah atau
sedang dilakukan pada ekosistem mangrove di Indonesia, Thailand
dan Vietnam.
2. Rencana aksi yang melibatkan stakeholder tingkat nasional dan
lokal.
3. Pendekatan yang paling efektif yang akan dikomunikasi kepada
Badan/Institusi yang bertanggung jawab terhadap pengelolaan area
pesisir.
European Union
•
Analisa: karakteristik ekologi dan fungsi ekosistem mangrove dan lingkungan sekitar
pesisir; strategi mata pencaharian rumah tangga yang bergantung pada barang dan
layanan yang diperoleh dari mangrove; karakteristik institusi termasuk kebijakan lokal,
nasional dan internasional.
•
Menggambarkan perubahan yang memungkinkan, jumlah stakeholder yang berhubungan
dengan mangrove, konflik dan ketegangan yang muncul di lingkungan mangrove.
•
Mengembangkan metoda dan indikator untuk monitoring dan evaluasi partisipatif
terhadap dampak ekosistem mangrove.
•
Memformulasikan rencana kerja untuk menyelesaikan beragam kebutuhan.
•
Melaksanakan sesuatu dan memonitor dampak mata pencaharian dan kegiatan institusi.
•
Identifikasi dan promosi strategi yang memiliki potensi tinggi.
•
Diseminasi pengetahuan baru di lokasi lain untuk mempromosikan rencana aksi untuk
menyelesaikan beragam kebutuhan di lingkungan pesisir khususnya mangrove.
European Union
WP1 – Penilaian situasi
Sasaran
• Teridentifikasinya perwakilan masyarakat dan kesadaran
terhadap kegiatan dapat dimunculkan.
• Strategi mata pencaharian masyarakat dan fungsi mangrove di
beberapa area terpilih dapat dipelajari dan dipahami.
• Institusi, kebijakan dan kerangka hukum dapat dipelajari dan
didiskusikan bersama dengan stakeholders.
• Jaringan pasar dapat digambarkan dan pengaruhnya pada
orang-orang miskin dapat diketahui.
• Dialog dengan stakeholder kunci dapat dilakukan dan
dikembangkan, dan posisi dan peran mereka dapat digambarkan
dan dipahami.
European Union
Deskripsi Kerja
• Distribusi mangrove dapat dipetakan bersama dengan stakeholder
di setiap lokasi study dan menggunakan teknik RRA, masyarakat
yang bergantung pada produk dan layanan dari area mangrove
terpilih yang akan diidentifikasi.
• Melakukan identifikasi terhadap :masyarakat yang berhubungan
dengan mangrove; proses Penilaian Masyarakat secara Partisipatif
akan dilakukan sekurang-kurangnya pada 3 perwakilan masyarakat;
kesenjangan berdasarkan status kesejahteraan dan gender, peran
mangrove disetiap lokasi study sebagai sumberdaya yang
menghasilkan barang dan jasa dalam mendukung mata
pencaharian orang-orang miskin; konteks ketidakmampuan setiap
masyarakat dan penilaian asset ekosistem mangrove yang akan
dilakukan.
European Union
• Analisa terhadap Gender Framework akan digunakan untuk
menghadapi masalah gender.
• Dimana memungkinkan pengaturan data yang sudah ada dan
sumber pengetahuan dapat digunakan untuk menggambarkan
biogeochemical secara umum, pengaturan hydrologi dan ekologi
dari area mangrove yang dipilih, walaupun penelitian yang
diperlukan akan dilakukan untuk mengisi kesenjangan pengetahuan
dasar di lokasi tersebut.
• Pemahaman terhadap program pengumpulan data yang sudah ada
dapat diterapkan, mencatat informasi dari masyarakat lokal juga
sangat berguna untuk mengembangkan pendekatan monitoring
ekosistem yang lebih tepat dan indikator untuk aplikasi oleh
stakeholder untuk WP selanjutnya diluar masa kegiatan yang
diusulkan.
• Analisa institusional akan dilaksanakan untuk menilai hubungan,
motivasi dan kerangka hukum pemerintah terhadap eksploitasi dan
pengelolaan mangrove.
European Union
•
Untuk mengidentifikasi kesempatan untuk pengembangan kapasitas yang
terdapat dalam WP6,7&8, formulasi kebijakan terbaru dan hubungan yang
akan di investigasi dan interaksi antara pembuatan keputusan lokal dan
terpusat dapat dimengerti.
•
Analisa stakeholder, sebuah penilaian terhadap CBOs , NGOs dan institusi
dan overview dari jaringan pasar akan digunakan untuk investigasi peran
dari kuatnya hubungan, keadaan pasar dan proses yang terkait dengan
globalisasi fungsi ekosistem, strategi mata pencaharian dan perencanaan
institusi.
•
Hasil akan disampaikan kepada stakeholder lokal dan nasional pada
workshop di masing-masing lokasi study dan feedback digunakan untuk
memeriksa dan membuktikan hasil yang diperoleh.
Download