Teori Produksi Hertiana Ikasari, SE, MSi Pendahuluan Perusahaan menghasilkan barang dan jasa menentukan kombinasi berbagai input Contoh : Fungsi Produksi Kelapa Sawit 1. Jumlah tandan buah sawit yang dihasilkan 2. Jumlah bibit yang ditanam (input) 3. banyaknya pupuk dan obat-obatan yang pakai 4. Jam kerja karyawan Proses produksi Input Fungsi Produksi Output Contoh fungsi produksi N o Sistem Input 1 Bank Karyawan, fasilitas gedung, peralatan kantor, modal energi, informasi, manajerial, dll 2 Rumah Sakit Dokter, perawat, karyawan, fasilitas gedung, peralatan medik, laboratorium, modal, energi, informasi, manajerial, dll 3 4 Universitas Transportasi udara Dosen, asisten, mahasiswa, karyawan, fasilitas gedung dan peralatan kuliah, perpustakaan, laboratorium, modal, energi, informasi, manajerial, dll Pilot, pramugari, tenaga mekanik, karyawan, pesawat terbang, fasilitas gedung dan peralatan kantor, ebergi, informasi, manajerial, dll Output Pelayanan finansial bagi nasabah (deposito, pinjaman, dll) Pelayanan medik bagi pasien Pelayanan akademik bagi mahasiswa untuk menghasilkan S1, S2 dan S3 Transportasi udara bagi orang dan barang dari satu lokasi ke lokasi yang lain. Jangka Waktu Kegiatan Produksi 1. Jangka Pendek Apabila sebagian dari faktor produksi dianggap tetap jumlahnya (Fixed Input) Perusahaan tidak dapat menambah jumlah faktor produksi yang dianggap tetap. Contoh Fixed Input: tanah, bangunan, mesin 2. Jangka Panjang Semua faktor produksi dapat mengalami perubahan. Setiap faktor produksi dapat ditambah jumlahnya kalau memang diperlukan. Perusahaan dapat melakukan penyesuaian terhadap perubahanperubahan yang terjadi di pasar Contoh : jumlah alat-alat produksi dapat ditambah, penggunaan mesinmesin dapat dirombak dan ditingkatkan efisiensinya, jenis-jenis komoditas baru dapat dihasilkan Contoh Bagaimana suatu perusahaan dalam Jangka Pendek dapat menaikkan produksi kelapa sawit? Tidak bisa menambah luas lahan yang dimiliki Alternatif solusi: perusahaan dapat menambah jam kerja karyawan untuk mengolah lahan dengan intensif Q = F (K, L) Konsep-Konsep Total Product (TP atau Q) Produksi total yang dihasilkan oleh suatu proses produksi Marginal Product (MP) Perubahan produksi yang diakibatkan oleh perubahan penggunaan satu satuan faktor produksi variabel Rumus: MPL : ∆Q atau MPL = TPL’ ∆L Average Product (AP) Rata-rata produksi yang dihasilkan oleh setiap penggunaan faktor produksi variabel Rumus: APL : Q L Produksi dengan Satu Input Variabel Hubungan TP, MP, AP L Q 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0 5 18 30 40 45 48 49 49 45 MPL APL The Law Of Diminishing Marginal Return Terbagi ke dalam tiga daerah produksi: 1. Daerah I (Irrational region) APL naik APL maksimum Penggunaan input masih menaikkan TP sehingga pendapatan masih dapat terus diperbesar 2. Daerah II (Rational region) APL maksimum TP maksimum Pada daerah ini dimungkinkan pencapaian pendapatan maksimum 3. Daerah III (Irrational region) TP menurun Bagaimana hukum diminishing marginal return terjadi? 1. Kelangkaan faktor produksi (makin memburuknya kualitas input) 2. Kejenuhan dari faktor produksi Cara menghindari hukum diminishing marginal return: 1.Memperbaiki teknologi Produksi dengan semua input variabel Dalam jangka panjang perusahaan mempunyai lebih banyak kesempatan untuk merubah pemakaian input yang tadinya tidak dapat diubah Fungsi produksi dikatakan jangka pendek atau jangka panjang adalah tergantung dari apakah inputnyadapat diubah menjadi variabel Fungsi Produksi jangka panjang Q = F (K, L) ISOKUAN Gambar Isokuan pada prinsipnya beranalogi pada kurva indifferen Isokuan menunjukkan kombinasi yang berbeda dari tenaga kerja (L) dan barang modal (K), yang memungkinkan perusahaan menghasilkan jumlah output tertentu. K Isokuan L Tingkat Substitusi Input Marjinal (MRTSLK) Menunjukkan jumlah K yang bersedia dikorbankan oleh perusahaan untuk menmbah unit L yang digunakan agar tetap berada pada isokuan yang sama. MRTSLK = MPL MPK Isocost Definisi Menunjukkan semua kombinasi yang berbeda dari tenaga kerja dan modal yang dapat dibeli oleh perusahaan, dengan pengeluaran total dan harga-harga faktor produksi yang tertentu Persamaan isocost C = wL +rK K L Keseimbangan Produsen K Keseimbangan Produsen Isokuan Isocost L MPL = MPk w r