Bahasa untuk Penulisan Ilmiah-Aspek Kebahasaan

advertisement
Materi 2
*
*Karya ilmiah terdiri atas beberapa bab
*Setiap bab merupakan kumpulan beberapa paragraf
*Setiap paragraf merupakan kumpulan beberapa kalimat
*Setiap kalimat terdiri atas beberapa kata dan mungkin
beberapa istilah
*Dengan demikian, kata dan istilah merupakan bagian
dasar dari tulisan ilmiah
*
*Kata
= kata dasar
*
kata dasar + imbuhan
*
kata dasar + bubuhan
*Imbuhan: di-, me-, per-, -kan, -i, per-kan, ...
*Bubuhan: pasca-, adi-, mikro-, antar-, ...
penulisan disambung
bedakan dengan kata depan “di”
*




Gunakan kamus yang sesuai dengan
keperluan
- kamus bahasa vs. kamus istilah
- kamus ekabahasa vs. kamus
nekabahasa
Gunakan Tesaurus Bahasa Indonesia
(sinonim kata/ persamaan kata)
Kenali imbuhan dan bubuhan
Kamus besar Bahasa Indonesia Edisi ke-4
*Memperluas Kosa Kata
*
*
*
*
*
*
*
*
kata benda: batin, kerja, antara, pembangunan,
pertempuran
kata sifat: baik, tinggi, gembira
kata kerja
- transitif: menulis, menjelaskan, membicarakan
- intransitif: lari, pingsan, berdiri, menangis, tidur
kata depan: di, ke, dari, karena, untuk, yang, bahwa
kata hubung: dan, tetapi, sedangkan, sehingga
kata bilangan: satu, kedua, sekali, beberapa
*
*antara ... dan ... bukan antara ... dengan ...
*asas bukan azas
*atmosfer bukan atmosfir
*berbeda dengan
*bergantung pada bukan tergantung dari
*tidak berarti → bukan bukan berarti
*bukan (k. benda); tidak (k. kerja) atau (k. sifat)
*bukan (k. benda), melainkan (k. benda)
*
vs. tidak (k. kerja), tetapi (k. kerja)
*
*dari tahun ... sampai ...; atau dalam tahun ...-...
*disebabkan oleh ... bukan dikarenakan ...
*fase
*zaman bukan jaman
*hakikat bukan hakekat
*karena itu bukan karenanya
*masing-masing vs. setiap
* Contoh:
masing.
*
Setiap mahasiswa membawa bukunya masing-
* merujuk [pustaka] bukan merujuk kepada pustaka
* menyadari sesuatu bukan sadar akan sesuatu
* seluruh vs. semua
* Contoh: Semua mahasiswa membersihkan seluruh halaman
kampus.
*
Jadi: ‘semua’ menyangkut banyak benda
*
‘seluruh’ menyangkut satu benda
*
* sering kali
* sistem
* tanda hubung (-): untuk menggabung atau
memotong kata
* tanda sengkang (–): merangkai kata atau
menyatakan sampai
* terbagi atas
* terdiri atas bukan terdiri dari
* terbentuk dari
* tidak lain dari bukan tidak lain adalah
*
* Kata baku adalah kata yang tidak bercirikan
bahasa daerah atau bahas asing.
* Dengan perkataan lain, kata baku adalah kata
yang sesuai dengan kaidah mengenai kata
dalam bahasa Indonesia
*
* Kata yang biasa digunakan di
lingkungan ilmuwan dan dunia
pendidikan pada umumnya
* Contoh
* dampak
* kendala
*
* Kata yang biasa digunakan
di kalangan masyarakat
umum
* Contoh
* akibat
* hambatan
1. formasi
2. frustasi
3. pasien
4. koma
1. susunan
2. kecewa
3. orang sakit
4. sekarat
*
*
*
Seminar Pajak Nasional itu akan di selenggarakan di Jakarta dan
akan di hadiri juga oleh pakar di bidang pajak dari luar negeri.
*
Di zaman pendudukan balatentara Jepang, banyak orang
Indonesia yang di kirim ke Myanmar untuk di pekerjakan di sana
sebagai romusya.
*
Upacara ke negaraan itu di buka dengan di dahului lagu Padamu
Negeri dan di akhiri dengan pertunjukan ke senian yang di
pelihara dan di kembangkan di berbagai daerah di tanah air.
*
Pengemudi mobil di anjurkan untuk mengendarai kendaraannya
dengan hati-hati di musim hujan, terutama di jalan yang di
kenal licin dan rawan akan bahaya.
*
Di harapkan agar semua warga turut menjaga ke amanan di
seluruh kampus.
1.
2.
Pajak
sebagai
sumber
pendapatan
dan
penerimaan negara perlu terus di tingkatkan,
sehingga pembangunan nasional dapat di
laksanakan
dengan
kemampuan
sendiri
berdasarkan prinsip kemandirian.
Kesadaran setiap Wajib Pajak (WP) dibidang
perpajakan harus di tingkatkan, karena pada
kenyataannya masih banyak wajib pajak yang
belum tahu akan hak dan kewajibannya di
bidang perpajakan, salah satu cara nya adalah
dengan partisipasi semua masyarakat.
*
1.
2.
Subjek pajak yang menerima atau memperoleh penghasilan
yang di potong pajak penghasilan 23 terdiri dari wajib pajak
dalam negeri serta BUT.
Salah satu jenis pajak pemerintah pusat yaitu pajak
penghasilan (PPh) pasal 23 adalah pajak yang dikenakan atau
di potong atas penghasilan wajib pajak dalam negeri atau
BUT (Badan Usaha Tetap) yang berasal dari modal,
penyerahan jasa atau penyelenggara kegiatan selain yang
telah dipotong PPh Pasal 21, yang dibayarkan atau terutang
oleh badan pemerintah atau subjek pajak dalam negeri,
penyelenggara kegiatan, BUT atau perwakilan perusahaan
luar negeri lainnya.
* Tuliskan imbuhan yang benar pada kata dasar berikut,
dengan imbuhan me, me-i, me-kan, memper-kan,
memper-i
1.
2.
3.
4.
5.
sosial
singkat
tingkat
hubung
banding
* Buatlah satu kalimat dari setiap kata yang sudah
berimbuhan tersebut!
*
Download