Twelve: Microprocessor dan Memory Objectives Setelah menyelesaikan bab ini, anda diharapkan dapat: • Mengerti teknologi microprocessor dan perkembangannya. • Memahami jenis-jenis dan fungsi processor. • Mengenal struktur, fungsi dan kinerja microprocessor. 2 Microprocessor • Mikroprosesor merupakan komponen utama yang selalu ada pada setiap komputer. • Mikroprosesor juga dikenal dengan sebutan Central Processing Unit (CPU). • Setiap pengolahan dan penghitungan data pada komputer akan dikerjakan pada CPU ini. Dimana pada CPU ini terdapat dua komponen utama yaitu Control Unit (CU) dan Arithmetic Logic Unit (ALU). 3 Microprocessor #2 • Mikroprosesor adalah suatu lempengan silicon yang biasa juga disebut dengan Integerated Circuit IC. • Dalam satu chip mikroprosesor bisa terdapat sampai dengan 10 juta transistor. • Pembuatan mikroprosesor modern saat ini menggunakan teknologi VLSI (Very Large-Scale Integration). 4 Komponen Utama Komputer 5 Sejarah Microprocessor • Mikroprosesor yang pertama kali dibuat adalah intel 4004 dikenalkan pada tahun 1971. • Intel 4004 ini mempunyai fungsi yang masih sangat terbatas, hanya dapat digunakan untuk operasi penambahan dan pengurangan. • Sedangkan mikroprosesor pertama yang digunakan untuk komputer rumah (Personal Computer) adalah intel 8080, merupakan komputer 8 bit dalam satu chip yang diperkenalkan pada tahun 1974. • Pada tahun 1979 diperkenalkan mikroprosesor baru yaitu 8088. • Pembuat mikroprosesor (now): Intel, IBM, Digital Equipment Corp (DEC), AMD, Cyric, Sun, HP, Digital, MIPS, dan Motorola. 6 Processor pada PDA • • • • • Beberapa pembuat Processor untuk PDA: Intel Intel Xscale 400 MHz Motorola Motorola DragonBall Samsung Samsung S3C2410 266MHz TI (Texas Instrument) TI-Omap 7 RISC VS CISC • Secara garis besar, prosesor diklasifikasikan menjadi 2 kelompok: – RISC (Reduced Instruction Set Computer) – CISC (Complex Instruction Set Computers). • Prosesor2 RISC: – – – – IBM PowerPC Digital Alpha Apple PowerMac Sun SPARC. • Prosesor2 CISC: – – – – Intel x86 dan variantnya (misal. Pentium) AMD Cyric prosesor Macintosh sebelum tahun 1994 8 Prosesor Intel • Merupakan prosesor yang paling banyak digunakan. • 1971: 4004 merupakan prosesor pertama buatan Intel. • 1972: 8008 dua kali lebih kuat dibanding 4004. Digunakan pada komputer untuk rumah (PC). • 1982: 286 juga dikenal sebagai 80286, adalah prosesor Intel pertama yang dapat menjalankan seluruh program yang ditulis untuk prosesor generasi sebelumnya. Dalam 6 tahun setelah dilepas, diperkirakan sekitar 15 juta PC dengan prosesor 286 terjual di seluruh dunia. 9 Prosesor Intel #2 • 1985: Intel386 terdiri dari 275.000 transistor – lebih dari 100 kali lebih cepat dibandingkan Intel 4004. Prosesor ini adalah chip 32bit dan mempunyai kemampuan multitasking. • 1993: Pentium dengan prosesor ini akan mempermudah bekerja dengan suara, tulisan tangan, dan foto. • 1995: Intel Pentium Pro didesain untuk memenuhi kebutuhan aplikasi pada server dan workstation. Prosesor ini tersusun dari 5,5 juta transistor • 1997: Intel Pentium II terdiri dari 7,5 juta transistor. 10 Prosesor Intel #3 • 1998: Intel Pentium II Xeon didesain untuk memenuhi kebutuhan performa dari komputer server dan workstation. System dengan prosesor ini bisa dikonfigurasi dengan 4 sampai 8 prosesor. • 1999: Intel Celeron didesain untuk memenuhi kebutuhan PC dengan harga murah. • 1999: Intel Pentium III prosesor ini menggunakan 70 instruksi baru. Terdiri dari 9,5 juta transistor. Dan dibangun menggunakan teknologi 0,25 micron. • 2000: Intel Pentium 4 Prosesor ini terdiri dari 42 juta transistor. Dan dibangun dengan teknologi 0,18 micron. 11 Prosesor Intel #4 • 2001: Intel Itanium adalah prosesor 64-bit pertama buatan Intel. Didesain untuk server dan workstation high-class untuk perusahaanperusahaan besar. Dibuat menggunakan arsitektur baru berbasis pada teknologi Intel’s Explicitly Parallel Instruction Computing (EPIC). • 2002: Intel Itanium 2 merupakan kelanjutan dari Intel Itanium. • 2003: Intel Pentium M prosessor yang didesain khusus untuk laptop, membutuhkan daya rendah sehinggap laptop akan dapat standby lebih lama. • 2004: Intel Pentium 4 HT Pentium 4 dengan tehnologi Hyper Threading. 12