Rencana dan Materi

advertisement
RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER
(RPKPS)
A. MATA KULIAH
Nama Mata Kuliah
Kode/sks
Semester
Status (Wajib/Pilihan)
Prasyarat
: EKONOMI MIKRO
: MAS4241 / 3
: Genap
:P
: MAS4130
B. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah menempuh mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu:
i.
ii.
Memahami konsep-konsep teori Ekonomi Mikro
- Perilaku konsumen, teori utilitas dan fungsi permintaan
- Teori produksi, dan teori biaya produksi
- Teori pasar, penentuan harga dan berbagai bentuk persainang pasar.
- Pengambilan keputusan tingkat produksi pada berbagai karakteristik pasar
Memahami dan menjelaskan bagaimana cara pemerintah melalui peraturan-peraturan
dapat mempengaruhi pasar
C. OUTCOME PEMBELAJARAN
Outcome dari pembelajaran mata kuliah ini adalah mahasiswa mampu:
i.
ii.
iii.
Mampu menterjemahkan masalah ilmu kehidupan dan ilmu ekonomi ke logika
statistika
Mampu mengetahui dan memahami ilmu-ilmu kehidupan dan ekonomi
Mampu berpikir logis, kritis, dan analitis
D. JUMLAH JAM DAN PEMBAGIANNYA
i.
Jumlah tatap muka
ii.
Belajar mandiri
iii.
iv.
Tugas dan presentasi
Kuis
28 kali tatap muka, 2 kali/minggu, minggu ke-1 s/d minggu ke7 dan minggu ke-10 s/d minggu ke-16
Minggu ke-8 dan ke-9 UTS terjadwal
Minggu ke-17 UAS
Tidak ada
Tugas diberikan setiap kali setiap beberapa bahasan yang
saling berkaitan selesai diberikan
Kuis diadakan sebanyak 2 kali untuk mengetahui tingkat
penguasaan mahasiswa terhadap materi
E. JADWAL KEGIATAN (LIHAT DI FILE SILABUS YANG LAIN)
Minggu
Pertemuan
ke-
Waktu
(menit)
I
1
100
Pendahuluan
I
2
50
Prinsipprinsip
ekonomi
100
Penawaran
dan
Permintaan
(Supply and
Demand)
II
II
III
3
4
5
50
100
Pokok
Bahasan
Penawaran
dan
Permintaan
(Supply and
Demand)
Penawaran
dan
Permintaan
(Supply and
Demand)
Sub Pokok
Bahasan
Kontrak kuliah:
- Perkenalan
- Penjelasan
materi yang
dibahas MK
Ekonomi
Mikro
- Pendahuluan
tentang
kelangkaan
sumber daya,
opportunity
cost,
- analisis positif
vs normative
- Production
possibilities
frontier
- Faktor-faktor
yang
mempengaruhi
demand
- Kurva demand
- Pergeseran
kurva demand
-
-
III
6
50
Eksperimen
pasar
-
Faktor-faktor
yang
mempengaruhi
supply
Kurva supply
Pergeseran
kurva supply
Excess supply,
excess demand
Kesetimbanga
n pasar
Konsep
elastisitas
Elastisitas
Metode
(Ceramah/Diskusi/Kuis)
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
-
-
IV
7
100
Eksperimen
pasar
-
IV
8
50
Kuis
-
V
V
9
10
100
Perilaku
Konsumen
50
Perilaku
Konsumen
-
-
-
VI
11
100
Teori
Perusahaan
dan
Organisasi
Industri
-
-
VI
12
50
VII
13
100
Teori
Perusahaan
dan
Organisasi
Industri
Teori
Perusahaan
dan
demand
Elastisitas
harga dan
pendapatan
Elastisitas
pendapatan
pada demand
Barang normal
dan inferior
Elastisitas
supply
Konsep
elastisitas
silang
Pembahasan
minggu ke-1
s/d minggu ke3
Pendapatan
dan efek
substitusi
Teori utilitas,
consumer
choice, dan
kedala budget
Maksimisasi
utilitas dan
kurva demand
Biaya produksi
Biaya eksplisit
dan implicit
Konsep
keuntungan
(profit),
Biaya produksi
jangka pendek
Biaya produksi
jangka panjang
Ceramah dan diskusi
Kuis
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
-
Studi kasus
Diskusi
-
Kompetisi
sempurna
Profit
Ceramah dan diskusi
-
Organisasi
Industri
-
-
-
VII
VIII
IX
14
50
Perusahaan
dan
Organisasi
Industri
-
X
15
16
100
Bentukbentuk
Persaingan
Pasar
50
Bentukbentuk
Persaingan
Pasar
-
-
-
-
XI
17
100
Pemanfaatan
Sumber Daya
-
-
XI
Ceramah dan diskusi
UTS TERJADWAL DARI FAKULTAS
-
X
Maximization
Kurva
penawaran
pada
persaingan
sempurna
Keputusan
jangka pendek
Entry exit
pada jangka
panjang
Kurva
penawaran
jangka panjang
dan jangka
pendek
Kesetimbanga
n pasar
18
50
Pemanfaatan
sumber daya
-
Pasar
Persaingan
sempurna
Pasar
Monopoli, dan
efeknya
Ceramah dan diskusi
Pasar
Oligopoli dan
efeknya
Ceramah dan diskusi
Pentingnya
harga sumber
daya
Teori
produktivitas
marjinal
permintaan
sumberdaya
Penentu
permintaan
sumber daya
Elastisitas
permintaan
sumber daya
Kombinasi
optimal
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
XII
19
100
Penentuan
Upah
-
XII
20
50
Kuis
-
XIII
XIII
21
22
100
Sewa, Bunga
dan
Keuntungan
50
Sewa Bunga
dan
Keuntungan
-
XIV
XIV
23
24
100
Pemerintah
dan kegagalan
Pasar
50
Pemerintah
dan
Kegagalan
Pasar
-
-
XV
25
100
Pemerataan
Pendapatan
dan
Kemiskinan
-
XV
26
50
Pemerataan
Pendapatan
-
pemanfaatan
sumber daya
Tenaga kerja,
upah dan gaji
Produktivitas
dan penentuan
gaji
Pasar tenaga
kerja
kompetitif
Materi minggu
ke-10 s/d 12
Konsep sewa
ekonomis
Konsep bunga
Keuntungan
ekonomis
Penentuan
harga kredit
Pembagian
pendapatan
Barang publik
Cost and
benefit
analysis
Externalitas
Kegagalan
pasar:
interfensi
pemerintah
(tax dll)
Kegagalan
informasi
dalam pasar
Lorenz curve
dan Gini Ratio
Mobilitas
pendapatan
Penyebab
ketidakmerataa
n pendapatan
Equality vs
efisiensi
Kemiskinan
dan
Kuis
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
Ceramah dan diskusi
dan
Kemiskinan
kesejahteraan
-
XVI
27
100
Kuis dan studi
kasus
-
XVI
28
50
Studi kasus
Kuis materi
minggu ke-13
s/d 15
Studi kasus
keseluruhan
materi
Studi kasus
keseluruhan
materi
Kuis dan diskusi
Diskusi
F. SISTIM PENILAIAN
No.
1
2
3
4
Kompenen Penilaian
Kuis
Tugas/presentasi tugas
UTS
UAS
Jumlah
Prosentase
20%
20%
30%
30%
100%
- Nilai kuis = (kuis 1 + kuis 2 + kuis 3)/3
- Sifat : Kuis – catatan tertutup
UTS – catatan tertutup
UAS – catatan tertutup
Nilai akhir : menggunakan standar penilaian
Kisaran Nilai
≥ 80,1
75,1 – 80,0
70,1 – 75,0
65,1 – 70,0
55,1 – 65,0
50,1 – 55,0
45,1 – 50,0
≤ 45,0
Huruf Mutu
A
B+
B
C+
C
D+
D
E
G. PUSTAKA ACUAN
1. Fergusson and Gould, 1979. Micoreconomics Theory, Richard D. Irwin. Inc.
2. Johannes, 2002. Pengantar Teori Ekonomi Mikro, Diktat Kuliah, FE Unja.
3. Nicholson. W.200 Micoreconomic Theory, Basic Principles and Exsension, Third
Edition, The Dryden Press, Chicago.
4. Koutsyuanis, 200 Micro Economic Theory, McGraw-Hill,Inc. NewYork
5. Samuelson, P.A. dan Nordhaus, W.D. 1996. Microeconomics, 14th Edition,
(terjemahan) Haris Munadar, Penerbit Erlangga, Jakarta.
6. Schiller, Bradley.R., 1991. The Micro Economy Today, Fifth Edition, The American
University, McGraw-Hill,Inc. NewYork.
H. MONITORING
1. Berdasarkan kegiatan mingguan:
- Dapat dilihat dari respon mahasiswa ketika kuliah.
- Dapat dilihat dari kuis yang diadakan.
2. Umpan balik dari mahasiswa dalam bentuk kuisioner yang diisi oleh mahasiswa untuk
mengetahui respon mahasiswa yang menyangkut pelaksanaan perkuliahan. Digunakan untuk
mengetahui keberhasilan pembelajaran (format sudah ditentukan oleh fakultas).
I. EVALUASI PEMBELAJARAN
Dilihat dari nilai akhir (dikatakan berhasil jika minimal 75% mahasiswa mendapat nilai ≥ C
dan maksimal 20% mendapat nilai ≤ D).
Download