kementerian kelautan dan badan karantina ikan, pengen

advertisement
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
BADAN KARANTINA IKAN, PENGENDALIAN MUTU
DAN KEAMANAN HASIL PERIKANAN
Jalan Medan Merdeka Timur No.16, Jakarta 10110
Telp. (021) 3519070 (Hunting), Faksimile (021) 3513282
Kotak Pos 4130 JKP 10041
Nomor : 104/BKIPM.I/KP.420/XI/2010
Lampiran
: 1 (satu) lembar
Perihal
: Penilaian Angka Kredit
18 Nopember 2010
Yth,
1.
2.
3.
4.
Kepala Balai Besar Karantina Ikan;
Kepala Balai Uji Standar karantina Ikan
Ikan;
Kepala Balai Karantina Ikan Kelas I, dan II;
Kepala Stasiun Karantina Ikan Kelas I, dan II;
DiSeluruh Indonesia
Menindaklanjuti surat edaran Sekretaris Jenderal Kementerian Kelautan dan
Perikanan cq. Kepala Biro Kepegawaian nomor: SE.654/Sj.2/Kp.450/XI/2010 tentang
batas waktu penyampaian usul kenaikan pangkat periode April dan penilaian DUPAK
yang diharapkan dapat dilakukan pada bulan Januari 2011 untuk kenaikan pangkat
periode April, maka dengan ini disampaikan bahwa berkas DUPAK jabatan
fungsional PHPI jenjang terampil pelaksana - penyelia dan jenjang ahli pertama - ahli
muda harus sudah diterima di Sekretariat Tim Penilai Angka Kredit Jabatan
Fungsional PHPI Tingkat Unit Kerja Badan Karantina Ikan, Pengendalian
Mutu, dan Keamanan
eamanan Hasil Perikanan (BKIPM) paling lambat pada tanggal 27
Desember 2010. Berkas DUPAK disampaikan kepada Ketua Tim Penilai Angka
Kredit dengan alamat: Pusat Karantina Ikan - BKIPM,
BKIPM Jalan Raya Setu No. 1,
Cilangkap - Jakarta Timur 13880
13880.
Berkas DUPA
DUPAK yang telah memenuhi persyaratan administrasi sesuai dengan
ketentuan berlaku dan kelengkapannya akan diajukan untuk dinilai Tim Penilai Angka
Kredit pada minggu pertama pada bulan Januari 2011.
2011
Untuk mengingatkan kembali persyaratan administrasi dan kelengkapan berkas
DUPAK yang harus dipenuhi dengan ini pula kami sampaikan formulir cheklist
berkas DUPAK sebagaimana terlampir.
Demikian disampaikan untuk diketahui dan dilaksanakan dengan sebaiksebaik
baiknya.
Lembar Pengesahan
Kepala Subbag Jabatan
Fungsional
a.n. Sekretaris Badan BKIPM,
BKIPM
Sekretaris Tim Penilai
Kepala Bagian Kepegawaian, Hukum
dan Organisasi
:
Tembusan :
laporan);
1. Sekretaris Badan BKIPM (sebagai laporan)
2. Ketua Tim Penilai Angka Kredit.
Drs. Marsudi
NIP. 19550509 197812 1 001
Lampiran Surat Kepala Bagian Kepegawaian, Hukum dan Organisasi Nomor :
104/BKIPM.I/KP.420/XI/2010
Tentang: Penilaian Angka Kredit
FORMULIR CHEKLIST BERKAS DUPAK
NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
FORMULIR PERSYARATAN ADMINISTRASI
BERKAS DAFTAR USULAN PENETAPAN ANGKA KREDIT
PERSYARATAN
KENAIKAN
PENGANGKATAN
ADMINISTRASI
PANGKAT/JABATAN
PERTAMA
KEPEGAWAIAN
Surat Pengantar
√
√
Salinan SK Calon Pegawai
√
Negeri Sipil (CPNS);
Salinan SK Pengangkatan PNS;
√
Salinan SK Kenaikan Pangkat
√
terakhir;
Salinan SK Pengangkatan
√
Pertama/Jabatan terakhir;
Salinan Penetapan/Perolehan
√
Angka Kredit terakhir;
Salinan SK Mutasi (jika ada)
√
√
Daftar Penilaian Prestasi
selama 2 (dua) tahun
selama 1 (satu) tahun
Pekerjaani (DP3)
terakhir.
terakhir.
Salinan Kartu Pegawai
√
Salinan Ijazah dan Transkrip
√*
√
yang dilegalisir oleh
Dekan/Dikti/Ketua/Kepala
Sekolah
NO
1
2
FORMULIR DUPAK
Nomor DUPAK
Masa penilaian
3
4
Isian Keterangan Perorangan
Isian jumlah angka kredit lama
atau baru menurut instansi
pengusul berdasarkan masa
penilaian
Ditandatangani oleh pejabat
pengusul
5
III
Surat Pernyataan Melakukan
Kegiatan Pendidikan dan
Pelatihan
Form A, dan lampiran form A
Kelengkapan bukti fisik lainnya
yang disyaratkan sesuai
ketentuan yang berlaku
Surat Pernyataan Melakukan
Kegiatan Pengendalian Hama
dan Penyakit Ikan
* Jika Penyesuaian
Ijazah
ISIAN FORMULIR DUPAK
AHLI
TERAMPIL
KETERANGAN
√
√
√
√
Paling kurang 12 (dua belas) bulan sejak usul
masa periode penilaian terakhir, kecuali
untuk Pejabat PHPI yang memiliki
kekurangan jumlah angka kredit setelah
penilaian periode sebelumnya untuk kenaikan
Pangkat/Jabatan dengan besaran antara 0,5 –
5.
√
√
Harus di isi
√
√
Harus di isi
√
√
Telah di Tanda tangan oleh pejabat pengusul
(Kepala UPT/ Pejabat Struktural serendahrendahnya Eselon IV)
SURAT PERNYATAAN MELAKUKAN KEGIATAN DAN BUKTI
FISIK KELENGKAPANNYA
UNSUR UTAMA
AHLI
TERAMPIL
I
Surat Pernyataan Melakukan
√
√
Kegiatan Pendidikan sekolah
Form A, dan lampiran form A
√
√
Kelengkapan bukti fisik lainnya
√
√
yang disyaratkan sesuai
ketentuan yang berlaku
II
KETERANGAN
√
√
√
√
√
√
√
√
KETERANGAN
Untuk PHPI yang telah selesai
melanjutkan pendidikan sekolah
Misalnya :
- Tesis untuk PHPI yang
melanjutkan sekolah S2 diluar
bidang perikanan tetapi
mengajukan angka kredit di
unsur utama
- Surat Ijin Belajar
Misalnya :
Salinan STPPL
IV
Form A, dan lampiran form A
Kelengkapan bukti fisik lainnya
yang disyaratkan sesuai
ketentuan yang berlaku
√
√
√
√
Surat Pernyataan Melakukan
Kegiatan Pengembangan
Profesi
Form A, dan lampiran form A
Kelengkapan bukti fisik lainnya
yang disyaratkan sesuai
ketentuan yang berlaku
√
√
√
√
√
√
Surat Pernyataan Melakukan
Kegiatan Penunjang
Pengendalian Hama dan
Penyakit Ikan
Form A, dan lampiran form A
Kelengkapan bukti fisik lainnya
yang disyaratkan sesuai
ketentuan yang berlaku
Misalnya :
- Surat tugas
- Buku karya tulis
- Potongan Koran/majalah
yang memuat karya tulis
√
UNSUR PENUNJANG
V
Misalnya :
- Jadwal/surat tugas
- Rekapitulasi kegiatan/laporan
hasil uji/laporan analisa, dll
√
√
√
√
√
√
Misalnya :
- Surat Tugas
- Sertifikat seminar
- SK Keanggotaan Tim Penilai
Catatan:
Untuk mempermudah Tim Penilai dalam melakukan penilaian terhadap setiap
DUPAK maka diharapkan setiap Unit Pelaksana Teknis (UPT) dapat
melampirkan:
PROFIL UNIT PELAKSANA TEKNIS
BBKI/BUSKI/BKI KELAS I, II/SKI KELAS I, II .............
TAHUN…………….. S/D……………….
I. JUMLAH PERSONIL
NO.
1
2
3
4
JENJANG JABATAN PHPI
JUMLAH PHPI
2009
2010
CPHPI TERAMPIL
CPHPI AHLI
TERAMPIL :
Terampil Pelaksana
Terampil Pelaksana Lanjutan
Terampil Penyelia
AHLI :
Ahli Pertama
Ahli Muda
Ahli Madya
II. FREKWENSI LALU LINTAS
NO.
KEGIATAN
1
DOMESTIK MASUK
2
DOMESTIK KELAUR
3
EKSPOR
4
IMPOR
5
TRANSIT
JUMLAH
KEGIATAN
2009
2010
III. FREKWENSI KEGIATAN LABORATORIUM
NO.
KEGIATAN
1
PARASIT*
2
BAKTERI*
3
JAMUR*
4
HISTOPOLOGIS*
5
VIRUS/MOLEKULER*
JUMLAH
KEGIATAN
2009
2010
Keterangan:
* dijabarkan lagi sesuai dengan metode yang digunakan pada saat pemeriksaan di
laboratorium (misal: mikroskopis, konvensional dan lain-lain).
Download