Bahan Kuliah ETIKA BISNIS TM - 1 1. ETIKA DAN ETIKET Dosen: Prof.Dr.Ir. Aida Vitayala Hubeis Email: [email protected] AVSH - EB MM IPB 2008 1 TUJUAN PEMBAHASAN: Mahasiswa dapat memahami kebedaan makna Etiket Etika, dan N Norma orma sopan santun, POKOK BAHASAN: etiket dan etika 1. 2. 3. 4. SUB POKOK BAHASAN Norma sopan santun, Norma moral, Norma hukum Etika sebagai: Sains Adat Ad t istiadat i ti d t Makna etika (statis, dinamis) Perspektif teori Etika (deontologis, teleologi, egoisme) AVSH - EB MM IPB 2008 2 1 ETIKA, ETIKET & MORAL Membicarakan istilah etika memang terkadang menjadi agak rancu dengan istilah etiket dan moral. Walaupun masingmasing-masing memiliki makna sendirisendirisendiri, penerapan istilah ETIKET dan MORAL di dalam realita kehidupan BERETIKA bersifat saling melengkapi. Etiket lebih merupakan penerapan praktis dari etika. Implementasinya akan bervariasi antar antar--tempat, antar antar-budaya, antar antar--orang, antar profesi & antarantar-masyarakat sebagai hasil sebaga as da dari adab sopa sopan-sa sopansantun tu ya yang g be bergerak ge a dan bergeser menurut perkembangan zaman. Sedang moral merupakan dasar pembentukan etika. AVSH - EB MM IPB 2008 3 APA ITU ETIKA? Kata Etika berasal dari bahasa Latin, Etica yang berarti falsafah moral sebagai pedoman cara hidup yang benar dilihat dari sisi pandang agama, norma sosial & budaya. Etika berkaitan dengan g kata moral yyang g dalam bahasa Latin disebut Mos (Mores; jamak) yang berarti adat kebiasaan atau cara hidup seseorang dengan melakukan perbuatan yang baik (kesusilaan) & menghindari perbuatan atau tindakan yang buruk (asusila). Dalam bahasa Yunani, etika disebut Ethos yang mengindikasi suatu adat kebiasaan/watak kesusilaan. @ Semangat khas kelompok tertentu i.e. ethos kerja, kode etik kelompok profesi @ Norma yang dianut o/ kelompok, golongan & masyarakat tertentu mengenai perbuatan yg baik--benar, baik @ Studi tentang prinsip prinsip--prinsip perilaku yang baik AVSH - EB MM IPB 2008 & benar sebagai falsafat moral. moral. 4 2 Untuk melihat file lengkapnya g p y silahkan menghubungi kami di www.mb.ipb.ac.id 3