mata ujian - stmik ganesha solusi

advertisement
MATA UJIAN
JUMLAH SOAL
:
:
GEOGRAFI
20
21. Proses pemindahan massa batuan yang disebabkan oleh gaya berat batuan itu sendiri, dinamakan :
(A) Erosi
(B) Pelapukan
(C) Sedimentasi
(D) Masswasting
(E) Denudasi
22. Dalam interpretasi foto udara, tekstur wilayah pegunungan akan nampak seperti :
(A) Halus
(B) Kasar
(C) Biru
(D) Merah
(E) Hitam
23. Karakteristik utama penggunaan peta untuk kepentingan Sistem Informasi Geografis (SIG), adalah :
(A) Penggunaan stereoskop
(B) Pemanfaatan Peta Topografi
(C) Tumpangsusun
(D) Penggunaan digitizer
(E) Menghitung interval kontur
24. Suatu daerah yang memiliki ketinggian 8.500 meter di atas permukaan laut diperkirakan akan
memiliki tekanan udara sebesar :
(A) 17 mb
(B) 19 mb
(C) 20 mb
(D) 13 mb
(E) 22 mb
25. Angka beban ketergantungan yang tinggi akan dapat diamati dari grafik penduduk yang berbentuk :
(A) Stationary
(B) Constrictive
(C) Ekspansive
(D) Granat
(E) Lingkaran
26. Fauna khas wilayah Pulau Sulawesi yang biasa hidup di ekosistem pantai, adalah :
(A) Cebdrawasih
(B) Badak
(C) Kanguru
(D) Harimau
(E) Maleo
27. Jenis penyimpangan hujan yang terjadi di kawasan industri yang memiliki emisi gas buang cukup
tinggi, dinamakan :
(A) Hujan Orografik
(B) Hujan Frontal
(C) Hujan Pegunungan
(D) Hujan zenithal
(E) Hujan asam
28. Batas wilayah perairan laut antara Malaysia dengan Indonesia di Selat Malaka menggunakan :
(A) Laut teritorial
(B) ZEE
(C) Batas landas kontinen
(D) Laut Bebas
(E) Zone neritik
29. Pola pemanfaatan lahan kota yang didasarkan atas potensi sektor-sektor tertentu merupakan aplikasi
dari teori :
(A) Konsentrik
(B) Sektoral
(C) Inti berganda
(D) RUTR
(E) Ketergantungan
30. Contoh industri fasilitatif yang banyak terdapat di negara kita saat ini, adalah :
(A) Pengolahan susu murni
(B) Pembuatan pakan ternak
(C) Perhotelan
(D) Tekstil
(E) Semen
31. Bunga raflesia hanya cocok di daerah pedataran tinggi dengan suhu udara yang relatif rendah. Hal
tersebut berarti raflesia termasuk tipe :
(A) Saprofit
(B) Xerofit
(C) Epifit
(D) Hidrofit
(E) Endemik
32. Penyebab utama terjadinya hujan es di Kota Bandung pada awal Maret tahun ini dikarenakan faktor
topografi
SEBAB
Faktor topografi yang berupa pegunungan akan menyebabkan terjadinya hujan Orografis.
33. Minyak bumi dikelompokkan pada barang tambang organik
SEBAB
Tambang minyak bumi berasal dari organisme, yang berupa tumbuhan.
34. Industri pembuatan besi harus ditempatkan di daerah yang mendekati daerah pemasaran
SEBAB
Proses pengangkutan hasil produksi memerlukan prasarana yang memadai.
35. Sumberdaya geothermal termasuk jenis sumberdaya alam organic
SEBAB
Geothermal berasal dari zat kayu yang mengalami metamorfosis dynamo.
36. Intensitas erosi di suatu satuan lahan akan sangat tergantung pada :
(1) Curah hujan
(2) Topografi
(3) Kerapatan vegetasi
(4) Kelembaban tanah
37. Klasifikasi perkembangan suatu kota berdasarkan pendekatan numerik, didasarkan kepada:
(1) Perkembangan kualitas hidup
(2) Posisi relatif
(3) Jarak absolut
(4) Jumlah penduduk
38. Ciri fisik Daerah Pengaliran Sungai (DAS) bagian hilir adalah :
(1) Adanya air terjun
(2) Tingkar erosi relatif tinggi
(3) Warna air relatif jernih
(4) Terbentuknya delta
39. Deretan danau besar di Benua Afrika yang terjadi karena proses patahan, adalah :
(1) Malawi
(2) Tanganyika
(3) Edward
(4) Gondwana
40. Contoh sumberdaya alam yang memiliki materi dan sekaligus energi, adalah :
(1) Minyak bumi
(2) Batubara
(3) Metanol
(4) Bijih besi
Download