PENGUMUMAN Pemberlakuan Mandatory Online

advertisement
PENGUMUMAN
Pemberlakuan Mandatory Online terhadap 96 Perijinan
ekspor dan impor di Kementerian Perdagangan pada
tanggal 2 Desember 2014
Dalam rangka implementasi Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 53/MDAG/PER/9/2014 tanggal 2 September 2014 tentang Unit Pelayanan Terpadu Perdagangan
(UPTP), dengan ini diberitahukan bahwa 96 jenis perizinan (terlampir) yang sudah
diwajibkan pengajuannya secara online (Mandatory Online), akan mulai diberlakukan efektif
pertanggal 2 Desember 2014. Perlu diinformasikan untuk pengajuan 96 jenis perizinan
tersebut sudah tidak dapat diajukan secara manual di UPTP.
Sehubungan dengan hal tersebut, diminta kepada pelaku usaha yang belum memiliki HAK
AKSES INATRADE agar dapat memvalidasi perusahaan saudara dengan melakukan tahapan
sbb :
1. Melakukan registrasi melalui aplikasi website INATRADE
(http://inatrade.kemendag.go.id);
- Pilih menu "Registrasi INATRADE";
- Pada form register, semua yang bertanda bintang wajib diisi;
- Silahkan klik http://inatrade.kemendag.go.id/license.php?id........................Untuk
mendapatkan dokumen Registrasi INATRADE atau INATRADE akan mengirimkan file
"Dokumen Registrasi INATRADE" ke email koordinator perusahaan saudara;
2. Silakan datang ke UPTP Gd. Utama Kementerian Perdagangan Jl.MI. Ridwan Rais No.5
Jakarta Pusat, dengan membawa :
- Dokumen Registrasi INATRADE yang telah di ttd oleh Direktur diatas materai Rp.6000,- Surat Kuasa dari Direktur kepada yang diberi kuasa;
- Fotocopy KTP yang diberi kuasa;
- Membawa seluruh dokumen asli yang terkait dengan ekspor impor (mis: NPWP, TDP,
SIUP, NPIK, API-U/P/T, IP/IT, ETPIK, ETK, BRIK, dll);
- Membawa softcopy hasil scan sesuai dengan aslinya (berwarna) dengan format JPEG ke
dalam flashdisk atau CD.
- Membawa materai Rp.6000,- untuk keperluan Berita Acara Pemeriksaan.
Daftar 96 Jenis Perizinan yang sudah Mandatory Online (hanya dapat diajukan secara
online):
No.
Perizinan
1
Importir Terdaftar Produk Tertentu Elektronika.
2
Importir Terdaftar Produk Tertentu Pakaian Jadi.
3
Importir Terdaftar Produk Tertentu Mainan Anak-Anak.
4
Importir Terdaftar Produk Tertentu Alas Kaki.
5
Importir Terdaftar Produk Tertentu Produk Makanan dan Minuman.
6
Importir Terdaftar Produk Tertentu Obat Tradisional dan Herbal.
7
Importir Terdaftar Produk Tertentu Kosmetik.
8
Nomor Pengenal Importir Khusus Beras.
9
Nomor Pengenal Importir Khusus Jagung.
10
Nomor Pengenal Importir Khusus Kedelai.
11
Nomor Pengenal Importir Khusus Gula.
12
Nomor Pengenal Importir Khusus Tekstil dan Produk Tekstil.
13
Nomor Pengenal Importir Khusus Sepatu.
14
Nomor Pengenal Importir Khusus Elektronika dan Komponennya.
15
Nomor Pengenal Importir Khusus Mainan Anak - Anak.
16
Importir Terdaftar Hewan dan Produk Hewan.
17
Persetujuan Impor Hewan dan Produk Hewan.
18
Importir Produsen Produk Hortikultura.
19
Impor Terdaftar Produk Hortikultura.
20
Persetujuan Impor Produk Hortikultura.
21
Importir Terdaftar Bahan Baku Plastik.
22
Importir Produsen 4 Chloro-3,5-Dimethylphenol (PCMX).
23
Persetujuan Impor Tabung LPG 3 Kg.
24
Persetujuan Impor Sacharin dan Garamnya.
25
Persetujuan Impor Siklamat.
26
Persetujuan Impor Intan Kasar.
27
Importir Terdaftar Sakarin dan Garamnya.
28
Importir Terdaftar Intan Kasar.
29
Importir Produsen Besi atau Baja.
30
Importir Produsen Tekstil.
31
Importir Terdaftar Besi atau Baja.
32
Persetujuan Ekspor Hewan dan Produk Hewan.
33
Persetujuan Ekspor Intan Kasar.
34
Eksportir Terdaftar Intan Kasar.
35
Eksportir Terdaftar Produk Industri Kehutanan.
36
Penetapan Produsen Importir Semen.
37
Persetujuan Impor Semen.
38
Importir Terdaftar Semen.
39
Importir Produsen Cengkeh.
40
Importir Terdaftar Bahan Berbahaya (B2).
41
Importir Produsen Semen
42
Persetujuan Impor Garam Industri.
43
Persetujuan Impor Mutiara.
44
Penetapan Produsen Importir.
45
Persetujuan Impor Bahan Baku Plastik.
46
Importir Terdaftar Telepon Seluler, Komputer Genggam (Handheld) dan Komputer Tablet.
47
Persetujuan Impor Telepon Seluler, Komputer Genggam (Handheld) dan Komputer Tablet.
48
Persetujuan Impor Bahan Perusak Ozon (BPO).
49
Importir Produsen Sodium Tripolyphosphate (STPP).
50
Importir Produsen Besi atau Baja K3S.
51
Importir Produsen Beras.
52
Importir Produsen Beras Bahan Baku Industri.
53
Importir Produsen Gula.
54
Importir Produsen Pelumas.
55
Persetujuan Impor Prekursor Non Pharmasi.
56
Importir Produsen Bahan Baku Plastik.
57
Importir Produsen Garam.
58
Importir Produsen Plastik.
59
Importir Produsen Bahan Berbahaya (B2).
60
Importir Produsen Bahan Perusak Ozon (BPO).
61
Importir Produsen Limbah Non B3.
62
Importir Produsen Nitrocellulose (NC).
63
Importir Produsen Prekursor Non Pharmasi.
64
Persetujuan Impor Nitro Cellulose (NC).
65
Importir Terdaftar Gula Kristal Putih.
66
Importir Terdaftar Cakram Optik.
67
Importir Terdaftar Mesin Multifungsi Berwarna, Mesin Fotokopi Berwarna Dan Mesin Printer
Berwarna.
68
Importir Terdaftar Minuman Beralkohol.
69
Importir Terdaftar Garam.
70
Importir Terdaftar Nitrocellulose (NC).
71
Importir Terdaftar Prekursor Non Pharmasi.
72
Importir Terdaftar Bahan Perusak Ozon (BPO).
73
Importir Terdaftar Bahan Peledak Industri (Komersial).
74
Persetujuan Impor Barang Modal Bukan Baru.
75
Persetujuan Impor Beras.
76
Persetujuan Impor Cengkeh.
77
Persetujuan Impor Gula Kristal Putih (Plantation White Sugar).
78
Persetujuan Impor Cakram Optik.
79
Persetujuan Impor Mesin Multifungsi Berwarna, Mesin Fotokopi Berwarna Dan Mesin Printer
Berwarna.
80
Persetujuan Impor Minyak dan Gas Bumi.
81
Persetujuan Impor Minuman Beralkohol.
82
Persetujuan Impor Pupuk Bersubsidi.
83
Angka Pengenal Importir Produsen.
84
Persetujuan Impor Bahan Berbahaya (B2).
85
Persetujuan Impor Bahan Peledak Industri (Komersial).
86
Pengakuan sebagai ET-Prekursor Non Farmasi.
87
Persetujuan Ekspor Prekursor Non Farmasi.
88
Persetujuan Ekspor Perak dan Emas.
89
Pengakuan Sebagai Eksportir Terdaftar Kopi (ETK) dan Eksportir Kopi Sementara (EKS).
90
Persetujuan Ekspor Tumbuhan Alam dan Satwa Liar.
91
Persetujuan Ekspor Beras.
92
Eksportir Terdaftar Sarang Burung Walet.
93
Importir Terdaftar Beras.
94
Importir Terdaftar Baja Paduan.
95
Importir Produsen Baja Paduan.
96
Persetujuan Impor Baja Paduan.
Download