S1 Event Universitas Prasetiya Mulya Universitas Prasetiya Mulya

advertisement
S1 Event
Universitas Prasetiya Mulya
“Events are primarily about engaging
Potensi penyelengaraan event di Indonesia sangat besar. Event dapat berupa
pertunjukan budaya,
sarana hiburan dan Mulya
terkait dengan event-event anak muda
Universitas
Prasetiya
people and using the resulting
understanding and belief to stimulate
action.”
Liz Bigham
yang sedang marak maupun event komunitas yang semakin berkembang. Begitu
juga event dapat digunakan sebagai bentuk apresiasi oleh organisasi usaha bagi
karyawannya.
Event terbagi atas 2 industri yaitu MICE (meeting, incentive, convention, & exhibition)
dan special event (budaya, olahraga, pernikahan, ulang tahun, dll.). Oleh karena
itu, sudah selayaknya penyelenggaraan event nasional dan internasional
membutuhkan inovasi, sumber daya manusia (SDM) yang ahli, dan mentalitas
pelayanan kelas utama.
Sebagai catatan, dari sisi MICE saja, Kementerian Pariwisata mencatat bahwa
berbagai event yang digelar di Indonesia menghasilkan pemasukan hingga
triliunan rupiah dan turut berkontribusi terhadap terciptanya lapangan pekerjaan.
Dengan dukungan kuat pemerintah pada sektor pariwisata dan berkolaborasi
dengan dunia pendidikan, Event Management Universitas Prasetiya Mulya
diharapkan dapat berkontribusi terhadap pertumbuhan industri ini secara
keseluruhan, terutama di Indonesia.
Alasan Memilih Sarjana Event Management
Semakin maraknya perkembangan event komunitas dan generasi muda serta
event perusahaan menjadikan profesi di bidang event sangat menjanjikan di masa
mendatang.
Mahasiswa Sarjana Event Universitas Prasetiya Mulya akan dipersiapkan secara
bertahap untuk menjadi event organizer, event manager, dan akhirnya pebisnis
event. Melalui pendidikan Sarjana Event Management Prasetiya Mulya yang
unggul, lulusan akan menjadi pebisnis event yang andal.
14
Peluang Karier
Metode Pembelajaran
Lulusan Sarjana Event Management Universitas Prasetiya Mulya
Metode pembelajaran yang diterapkan:
tidak hanya memiliki kesempatan bekerja di perusahaan nasional
maupun multinasional tetapi juga dapat menjadi pebisnis event .
•
Tatap muka di kelas.
•
Studi kasus.
Lulusan Sarjana Event Universitas Management Prasetiya Mulya,
•
Diskusi kelompok.
memiliki peluang besar untuk berprofesi antara lain sebagai:
•Simulasi.
•
Kuliah tamu dari praktisi bisnis di bidang event.
•
Event Planner.
•
Proyek mata kuliah berkolaborasi dengan mata kuliah jurusan lain.
•
Brand Activation Manager.
•Magang.
•
Event Marketing.
•
•
Event Conceptor.
•Seminar.
•
MICE Organizer.
•
Event Consultant.
Kandidat Pelamar
SMA atau yang sederajat dan memiliki minat di industri kreatif, sering
terlibat dalam berbagai kegiatan OSIS, Pentas Seni, serta
ekstrakurikuler di sekolah.
Apa itu Sarjana Event Management Universitas Prasetiya
Mulya?
Seiring dengan semakin bergeliatnya industri pariwisata di Indone-
Kunjungan lapangan.
Hasil pembelajaran:
•
Pemahaman dan keterampilan pada berbagai tahapan
pembuatan event.
•
Kompetensi manajerial.
•
Kompetensi seorang pebisnis event.
•
Pemahaman terhadap aspek ekonomi, sosial dan
politik terkait industri event di Indonesia.
Bisakah Saya Mengombinasikan Event dengan
Disiplin Ilmu Lain?
sia, event masa kini dituntut lebih mampu memberikan pengalaman
yang tidak terlupakan bagi pengunjung. Sarjana Event Management
Sarjana Event Management dapat berkolaborasi
Universitas Prasetiya Mulya adalah jawaban bagi industri pariwisata
misalnya dengan ilmu keuangan dan pemasaran untuk
yang membutuhkan pengembangan ekonomi kreatif di masa yang
melakukan event valuation.
akan datang. Perpaduan unsur manajemen dan pariwisata menjadi
pembeda Sarjana Event Management Universitas Prasetiya
Mulya.
15
Download