HAM dan Pancasila`

advertisement
HAM dan Pancasila`
PENGERTIAN
• Hak-hak yg bersifat melekat yg secara alamiah
manusia tidak bisa hidup tanpa adanya hak-hak
tersebut.
• HAM menurut Prof. Padmo Wahyono adalah hak
yg memungkinkan orang hidup berdasarkan
suatu harkat dan martabat tertentu.
HUBUNGAN HAM DENGAN HUKUM
HAM
moderen
dituangkan
dalam
bentuk
instrumen/dokumen hukum yang diakui baik
secara internasional maupun secara nasional.
HAKIKAT HAK ASASI MANUSIA
a. HAM tidak perlu diberikan, dibeli ataupun di
warisi, HAM adalah bagian dari manusia secara
otomatis.
b. HAM berlaku untuk semua orang tanpa
memandang jenis kelamin, ras, agama, etnis,
pandangan politik atau asal usul sosial, dan
bangsa.
c. HAM tidak bisa dilanggar, tidak seorangpun
mempunyai hak untuk membatasi atau
melanggar hak orang lain.
HAM dan butir-butir Pancasila
• Sila ke-1 : menjamin hak kemerdekaan untuk
memeluk agama, melaksanakan ibadah dan
menghormati perbedaan agama.
• Sila ke-2 : menempatkan hak setiap warga
negara pada kedudukan yang sama dalam hukum
serta serta memiliki kewajiban dan hak-hak yang
sama untuk mendapat jaminan dan perlindungan
undang-undang.
• Sila ke-3 : sesama manusia bergaul satu sama
lainnya dalam semangat persaudaraan
• Sila ke-4 : Menghargai hak setiap warga negara
untuk bermusyawarah mufakat yang dilakukan
tanpa adanya tekanan, paksaan, ataupun
intervensi yang membelenggu hak-hak partisipasi
masyarakat.
• Sila ke-5 : mengakui hak milik perorangan dan
dilindungi pemanfaatannya oleh negara serta
memberi kesempatan sebesar-besarnya pada
masyarakat.
Pelanggaran HAM
BERAT
• Pembunuhan masal
(genisida)
• Pembunuhan di luar
putusan pengadilan
• Penyiksaan
• Penghilangan orang
• Perbudakan
RINGAN
• Pemukulan
• Penganiayaan
• Pencemaran nama
baik
• Menghalangi orang
mengekspresikan
pendapatnya
• Menghilangkan nyawa
orang lain
Pelanggaran HAM
• Kasus Tanjung Priok (1984)
• Marsinah, seorang pekerja wanita PT Catur Putera
Surya Porong, Jatim (1994)
• Wartawan Udin dari harian umum bernas (1996)
• Penculikan para aktivis politik (1998)
• Tragedi Trisakti dan Semanggi (1998)
• Kekerasan di Timor Timur pasca jejak pendapat
(1999)
• Pembunuhan Munir (2004)
Download