TIME VALUE OF MONEY Oleh : NOVINDRA Umur proyek

advertisement
TIME VALUE OF MONEY
Oleh :
NOVINDRA
CASH FLOW
(DISCOUNTED CASH FLOW BUDGETING)
Umur proyek tahunan
Nilai uang menurut waktu mempunyai
harga yang berbeda (Rp X, - , hari
ini
lebih bernilai dibanding Rp X, -di tahun
yg akan datang)
Karena,
1. INFLASI
Apa yang kita bisa beli dengan Rp X, - ,
sekarang, mungkin tdk akan bisa kita
beli dgn Rp X,- 5 tahun y.a.d
2. REINVESTASI
Rp X, - yang bisa kita dapat sekarang
dapat di reinvestasi dan mendapatkan
interest/bunga, sehingga nilainya akan lebih
dari Rp X,- di tahun yg akan datang.
3. RESIKO
"Risk and uncertainty increases
overtime"
• Proyek
(kegiatan
investasi)
mengeluarkan biaya yg besar
(terutama biaya investasi) di awal
proyek sedang manfaat didapat
umumnya setelah beberapa tahun
(mis. proyek perkebunan)
• Shg perlu dipakai Metoda
DISCOUNTED CASH FLOW
Perlu ada perhitungan terhadap
nilai uang yg berkaitan dengan
waktu selama jangka waktu proyek
Umumnya utk perhitungan ini
dipakai 2 cara
1. Discounting
2. Compounding
(rate of return/DF)
DISCOUNTING
Nilai pada masa yad dilihat pada nilai sekarang
(Present Value)
P
1
P = F ––––––
(1 + i)t
F
P = nilai kini
t = waktu
F = nilai yad
i = tkt. suku bunga
(rate of return/DR)
Jika nilai arus kas tahunan dianggap sama maka
dipakai rumus Annuity:
A (1 + i) t – 1
P = –––––––––––
i (1 + i) t
1
DF = –––––––
(1 + i)t
DF = discount factor
COMPOUNDING
Investasi uang pada awal proyek dinilai pada akhir
proyek
P
F
F = P (1 + i) t
F = nilai yad
P = nilai kini
i = tkt. suku bunga/DR
t = waktu
Compounding Factor (CF)
(1 + i) t
1
DF = –––––––
CF
Jika nilai arus kas tahunan dianggap sama maka
dipakai rumus Annuity :
A(1 + i) t -1
F =
i
PEMILIHAN DISCOUNT RATE/
OPPORTUNITY COST OF CAPITAL (OCC)
Ada beberapa alternatif dalam menentukan
DR/OCC/i :
1. The Marginal Cost of Money dari proyek yang
dianalisis
• Bila modal proyek adalah pinjaman 
DR/OCC/i yang dipakai adalah bunga
pinjaman
• Bila modal proyek adalah modal sendiri 
DR/OCC/i yang dipakai adalah bunga
deposito
2.Tingkat keuntungan yang diharapkan
oleh pengusaha (pemilik proyek),
misalnya 20% maka DR/OCC/i  20 %
3. Tingkat pengembalian terbaik (rate of
return) dari proyek alternatif
Dalam analisis ekonomi digunakan efficiency prices,
discount factor yang dipakai adalah:
1. Social/Economic Opportunity Cost of Capital atau
opportunity cost untuk dana nasional yang
dianggarkan untuk pembangunan proyek-proyek
dalam suatu periode perencanaan tertentu.
2. Di Indonesia, telah dihitung social/economic opportunity
cost of capital untuk tahun 1991 yang besarnya 12%.
SOCC ini diperkirakan dengan model Jenkins (G.Lenn
P. Jenkins, A Methodology for Estimation of Economic
Prices for Investment Appraisal. 1992, hal 97).
3. Bappenas menggunakan angka SOCC sebesar 12%
untuk analisis kelayakan ekonomi proyek-proyek
pembangunan Indonesia (pada saat itu).
Download