PENGADILAN TINGGI MEDAN

advertisement
ME
DA
N
PUTUSAN
NOMOR : 23/PDT/2016/PT-MDN
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA
Pengadilan Tinggi Medan yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara
perdata dalam peradilan Tingkat Banding, telah menjatuhkan Putusan sebagai
GI
berikut dalam perkara antara :
ANWAR WIJAYA, Jenis kelamin laki-laki, umur 40 tahun, pekerjaan Wiraswasta,
ING
alamat Jalan Cempaka No. 4 Perbaungan, Kab. Serdang
Bedagai, dalam hal ini diwakili oleh Kuasa Hukumnya dan
memilih domisili di Kantor Kuasa Hukumnya SAUT MARTUA
NT
PURBA, SH, Advokat / Penasehat Hukum pada Kantor
Advokat “Saut Martua Purba, SH & Rekan”, beralamat di Jalan
ILA
Sei Wampu No. 111, Kel. Sei Sikambing D, Kec. Medan
Petisah, Kota Medan, berdasarkan Surat Kuasa Khusus
29
Maret
AD
tertanggal
2014,
dan
telah
didaftarkan
di
Kepaniteraan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam di bawah No.
Reg. 87/HKM.01.10/IV/2014, tanggal 11 September 2014,
disebut
NG
selanjutnya
sebagaiPEMBANDING
PE
semuIaPENGGUGAT ;
LAWAN:
1. ARIFIN WIJAYA, Umur 47 tahun, pekerjaan Wiraswasta, alamat Ds.
IILubuk Bayas, Kec. Perbaungan, Kab.SerdangBedagai,
selanjutnya
disebut
sebagai
TERBANDING
-I
semuIa
TERGUGAT - I;
2. MAKMUR LUKMAN, pekerjaan Wiraswasta, dahulu beralamat di Jalan
Kapten Jumhana Gang Intan No. 77-C Medan, sekarang tidak
diketahui lagi alamatnya di wilayah hukum Republik Indonesia,
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 1
ME
DA
N
selanjutnya disebut
sebagai
TERGUGAT - II ;
3. a. YANI FAHRIZAL, SH
b. YUNITA ISKAK, SE
c. Ir. INDRA JAYA
–II semuIa
GI
d. ISKANDAR YUARSA
TERBANDING
e. Hj. INTAN JULAIKA ISKAK
Raya
No.
9,
ING
yang seluruhnya terakhir diketahui beralamat di Jalan Teh
Kelurahan
Mangga,
Kecamatan
Medan
Tuntungan, Kota Medan, dalam hal ini selaku Ahli Waris dari
alm.
ISKAK
IDRIS,
BA,
selanjutnya
disebut
sebagai
NT
TERBANDING – III semuIa TERGUGAT - III ;
3. ANDREAS NGIKUT MELIALA, SH, pekerjaan Notaris, berkantor di
JalanLetjen Suprapto No. 2-L Medan, selanjutnya disebut
ILA
sebagai TERBANDING –IV semuIa TERGUGAT - IV ;
Pengadilan Tinggi tersebut ;
AD
Telah membaca :
1. Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 26 Nopember 2015,
Nomor: 23/PDT/2016/PT.MDN tentang Penunjukan Majelis Hakim untuk
NG
memeriksa dan mengadili perkara tersebut ditingkat Banding ;
2. Berkas perkara tanggal 13Mei 2015 Nomor:42/Pdt.G/2014/PN.Lpdan
PE
surat-surat yang bersangkutan dengan perkara tersebut;
TENTANG DUDUK PERKARA:
Menimbang, bahwa Penggugat dengansurat gugatannya yang diajukan
pada tanggal 11 April 2014, yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan
Negeri
Lubuk
Pakam
pada
tanggal
11
April
2014
dengan
Register
No.42/PDT.G/2014/PN-LP, telah mengajukan gugatan pada pokoknya sebagai
berikut:
1. Bahwa PENGGUGAT adalah pemilik sebidang tanah seluas + 12.420 M2
(lebih kurang dua belas ribu empat ratus duapuluh meter persegi) yang
PENGGUGAT peroleh dari TERGUGAT-I dengan cara membeli secara sah
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 2
ME
DA
N
dan dengan itikad balk dari TERGUGAT-I pada tanggal 1 April 1994,
sebagaimana Surat Ganti Rugi Tanah yang diketahui oleh Kepala Desa Lubuk
Bayas, tanah mana adalah sebahagian dari tanah Akte Camat Perbaungan
No.120/Pr/1994 tanggal 24 Maret 1994, seluas ± 22.945,73 m2 (lebih kurang
dua puluh dua ribu sembilan ratus empat puluh lima koma tujuh puluh tiga
GI
meter persegi) yang terletak di Dusun II (dahulu Dusun I), Desa Lubuk Bayas,
Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai (dahulu Kabupaten
ING
Deli Serdang), Propinsi Sumatera Utara berikut hak-hak yang melekat
diatasnya yang selanjutnya disebut sebagaiObjek Perkara ;
2. Bahwa adapun batas-batas tanah milik PENGGUGAT tersebut adalah sebagai
NT
berikut:
 Sebelah Utara berbatas dengan Jalan Raya sepanjang 35 m;
ILA
 Sebelah Selatan berbatas dengan Tanah Mansyur Harahap sepanjang 80
m;
AD
 Sebelah Timur berbatas dengan tanah Wan M. Akip sepanjang 222,9 m;
 Sebelah Barat berbatas dengan tanah Arifin Wijaya sepanjang 209,1 m;
3. Bahwa
kemudian,
PENGGUGAT
menyewakan
objek
perkara
kepada
NG
TERGUGAT-I sebagaimana Surat Perjanjian Sewa Menyewa tanggal 23
Januari 1995;
PE
4. Bahwa selain objek perkara tersebut, PENGGUGAT juga menyewakan kepada
TERGUGAT-I tanah milik PENGGUGAT seluas ± 790,91 m2 (lebih kurang
tujuh ratus sembilan puluh koma sembilan puluh satu meter persegi) yang
diperoleh secara beli dari Lamiah, sewa menyewa mana tertuang di dalam
Surat Perjanjian Sewa Menyewa tanggal 8 Agustus 1997;
5. Bahwa ternyata tanpa sepengetahuan dari PENGGUGAT, TERGUGAT-I secara
salah dan tidak sah menurut hukum telah mengalihkan objek perkara kepada
TERGUGAT-II sebagaimana Akta Pemindahan Hak-hak Atas Tanah No.13
bertanggal 4 April 1994 yang diperbuat dan ditandatangani dihadapan
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 3
ME
DA
N
TERGUGAT-IV ;
6. Bahwa kemudian, TERGUGAT-II telah pula mengalihkan haknya kepada
TERGUGAT-III sebagaimana Akte Pelepasan Hak atas Tanah dengan Ganti
Rugi No.17 bertanggal 20 Maret 1995 yang diperbuat dan ditandatangani
dihadapan Adolf Sitompul, SH (Alm.) dahulu Notaris di Kabupaten Deli
GI
Serdang;
7. Bahwa atas dasar fakta hukum tersebut PENGGUGAT telah mendaftarkan
ING
Gugatan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam sebagaimana
teregister dengan Register Perkara No:170/Pdt.G/2000/PN-LP;
8. Bahwa atas gugatan tersebut yang dihadapi dan dihadiri oleh TERGUGAT I, II,
NT
Ill dan IV telah diberikan putusan akhir yang telah berkekuatan hukum (incracht
van Gewijsde) sebagaimana Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
ILA
No.170/Pdt.G/2000/PN.LP bertanggal 18 April 2001 jo. Putusan Pengadilan
Tinggi Medan No.128/PDT/2002/PT-MDN bertanggal 15 Mei 2002 ;
adapun
amar
AD
9. Bahwa
putusan
Pengadilan
Negeri
Lubuk
Pakam
No.170/Pdt.G/2000/PN.LP bertanggal 18 April 2001 adalah sebagai berikut :
MENGADILI:
NG
DALAM KONPENSI :
Dalam Eksepsi :
Menolak Eksepsi TERGUGAT III;
PE
-
Dalam Pokok Perkara :
1. Mengabulkan Gugatan PENGGUGAT untuk sebahagian;
2. Menyatakan PENGGUGAT sebagai Pembeli yang baik;
3. Menyatakan Sah Jual Beli antara PENGGUGAT dengan TERGUGAT-I
tanggal 1 April 1994 atas sebidang tanah seluas ±12.420 m2;
4. Menyatakan PENGGUGAT adalah pemilik yang sah atas sebidang tanah
seluas ± 12.420 m2 berikut segala hak-hak yang melekat diatasnya;
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 4
sah
sewa
menyewa
ME
DA
N
5. Menyatakan
antara
PENGGUGAT
dengan
TERGUGAT-I masing-masing tanggal 23 Januari 1995 dan Tanggal 8
Agustus 1997;
6. Menyatakan tidak mempunyai kekuatan hukum:
a. Akta Pemindahan hak-hak atas Tanah No.13 tanggal 4 April 1994 yang
GI
dibuat TERGUGAT-IV;
b. Akta Pelepasan Hak dengan Ganti Rugi No.17 tanggal 20 Maret 1995,
ING
yang dibuat oleh Adolf Sitompul, SH, dahulu Notaris di Deli Serdang
sepanjang terhadap tanah milik PENGGUGAT seluas ± 12.420 m2
berikut segala hak-hak yang melekat diatasnya;
NT
7. Menghukum TERGUGAT-TERGUGAT secara tanggung renteng untuk
membayar biaya perkara yang ditaksir sebesar Rp.414.000,- (empat ratus
ILA
empat belas ribu rupiah) ;
8. Menolak Gugatan PENGGUGAT untuk selebihnya;
AD
Dalam REKONPENSI :
 Menolak Gugatan PENGGUGAT Rekonpensi untuk seluruhnya;
NG
 Menghukum PENGGUGAT Rekonpensi untuk membayar biaya perkara
yang ditaksir sebesar : Nihil;
10. Bahwa amar putusan Pengadilan Tinggi Medan No.128/PDT/2002/PT.MDN
PE
bertanggal 15 Mei 2002 adalah sebagai berikut :
1. Menerima
MENGADILI:
Permohonan
Banding
dari
Kuasa
TERGUGAT-III
dalam
Konpensi/ PENGGUGAT dalam Rekonpensi/Pembanding Tersebut;
2. Menguatkan Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 18 April
2001 No.170/Pdt.G/2000/PN.LP yang dimohonkan Banding tersebut;
3. Menghukum
TERGUGAT-III
dalam
Konpensi/PENGGUGAT
dalam
Rekonpensi/ Pembanding untuk membayar ongkos perkara dalam kedua
tingkat peradilan dan dalam tingkat banding sebesar Rp.110.000,- (seratus
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 5
ME
DA
N
sepuluh ribu rupiah);
Dan putusan ini telah diberi catatan oleh pengadilan Negeri Lubuk Pakam,
pada tanggal 12-05-2003, Nomor Register : W2.De.HT.04.10: 198/2003,
menyatakan : Bahwa putusan ini telah mempunyai kekuatan hukum tetap,
karena para pihak tidak ada mengajukan permohonan kasasi dalam tenggang
11. Bahwa
Putusan
Pengadilan
Tinggi
GI
waktu yang diatur oleh Undang-undang ;
Medan
No.128/PDT/2002/PT.MDN
ING
bertanggal 15 Mei 2002 tersebut telah berkekuatan hukum tetap, karena para
pihak tidak ada mengajukan permohonan kasasi dalam tenggang waktu yang
diatur oleh undang-undang;
NT
12. Bahwa terkait dengan putusan tersebut di atas, telah sangat jelas dan nyata
menyatakan kepemilikan dari PENGGUGAT atas Objek Perkara dan tidak
ILA
berkekuatan hukumnya seluruh surat-surat yang dimiliki oleh TERGUGATTERGUGAT sepanjang berkenaan dengan objek perkara yang merupakan
AD
milik sah dari PENGGUGAT tersebut;
13. Bahwanamundemikian,ternyataputusandidalamPerkara
No.170/Pdt.G/2000/PN.LPsebagaimana Putusan Pengadilan Negeri Lubuk
NG
Pakam tanggal 18 April 2001 No.170/Pdt.G/2000/PN.LP hanya sebatas mendeclare atau menyatakan bahwa PENGGUGAT sebagai Pemilik yang sah atas
PE
objek perkara secara declaratoir tanpa dibarengi dengan amar menghukum
TERGUGAT-TERGUGAT untuk Menyerahkan dan Mengosongkan Objek
Perkara kepada PENGGUGAT sehingga tidak dapat dieksekusi (noneksekutable);
14. Bahwa menurut hukum secara formal juridis, upaya yang dapat dilakukan
supaya putusan declaratoir sebagaimana Putusan Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam tanggal 18 April 2001 No.170/Pdt.G/2000/PN.LP menjadi putusan yang
dapat dieksekusi maka harus diajukan melalui gugatan baru sebagaimana
gugatan a quo;
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 6
ME
DA
N
15. Bahwa oleh karena gugatan a quo bertujuan meningkatkan putusan dari
declaratoir menjadi putusan yang bersifat condemnatoir dengan kekuatan
eksekusi maka sudah semestinya pula Majelis Hakim yang memeriksa dan
mengadili perkara a quo tidak lagi dan memang tidak diperbolehkan untuk
memeriksa materi perkara atas putusan terdahulu yang telah berkekuatan
GI
hukum tersebut;
16. Bahwa adapun kepentingan dan kaitan gugatan a quo dengan Eksekusi adalah
ING
bahwa ternyata di dalam Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 18
April 2001 No.170/Pdt.G/2000/PN.LP pada amarnya poin ke-4 jelas-jelas
mencantumkan "Menyatakan PENGGUGAT adalah pemilik yang sah atas
NT
sebidang tanah seluas + 12.420 m2 berikut segala hak-hak yang melekat
diatasnya" (ic. Objek Perkara);
ILA
17. Bahwa namun di dalam amar berikutnya tidak ada memberi amar
penghukuman bagi TERGUGAT untuk menyerahkan dan mengosongkan objek
AD
perkara untuk diserahkan kepada PENGGUGAT;
18. Bahwa oleh karena gugatan terdahulu tersebut adalah berkenaan dengan
kepemilikan PENGGUGAT atas objek perkara, serta tidak adanya amar
NG
penghukuman bagi TERGUGAT untuk menyerahkan dan mengosongkan
objek perkara untuk diserahkan kepada PENGGUGAT maka sudah sangat
PE
jelas dan nyata kepentingan dan kaitan gugatan a quo dengan Eksekusi
sebagai salah satu dasar substansial gugatan baru untuk meningkatkan
putusan declaratoir menjadi putusan condemnatoir;
19. Bahwa dengan demikian gugatan aquo sudah tepat dan benar untuk diajukan;
20. Bahwa oleh karena materi perkara telah diperiksa lebih dahulu dan telah diberi
putusan yang telah berkekuatan hukum yang tetap, maka sangat berdasar
untuk dapat dikabulkan dengan putusan eksekusi terlebih dahulu walaupun ada
banding atau verzet sesuai dengan ketentuan Pasal 180 ayat (1) HIR ;
21. Bahwa atas dasar fakta tersebut di atas, maka sangat berdasar untuk
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 7
ME
DA
N
menghukum TERGUGAT-I dan atau TERGUGAT-II dan atau TERGUGAT-III
maupun
pihak lain
yang
mendapat
hak
apapun
daripadanya
untuk
menyerahkan Objek Perkara kepada PENGGUGAT dalam keadaan kosong
tanpa syarat secara serta merta;
22. Bahwa oleh karena gugatan a quo adalah gugatan yang didasarkan pada
GI
putusan yang telah berkekuatan hukum tetap serta didasarkan pada bukti-bukti
yang autentik sebagaimana dimaksud di dalam Pasal 191 ayat (1) Rbg, maka
dijalankan
lebih
dahulu
ING
sangat berdasar pula untuk menyatakan Putusan dalam perkara a quo dapat
meskipun
TERGUGAT-I,
TERGUGAT-II,dan
TERGUGAT-III ataupun pihak ketiga lainnya mengajukan upaya hukum
NT
Gugatan, Perlawanan, Banding ataupun Kasasi (Uit Voorbaar Bij Vorraad) ;
23. Bahwa karena dikhawatirkan TERGUGAT I, II dan III akan melakukan upaya
ILA
menghalangi pelaksanaan putusan a quo, maka sangat berdasar pula untuk
menyatakan sita jaminan yang diletakkan atas harta bergerak maupun harta
AD
tidak bergerak dari TERGUGAT I, II dan III tersebut yang akan dimohonkan
tersendiri nantinya;
24. Bahwa untuk menjamin gugatan a quo nantinya tidak hampa/kosong dan
NG
sangat dikhwatirkan PENGGUGAT, itikad pada TERGUGAT mengalihkan
tanah milik PENGGUGAT kepada pihak lain baik sebelum perkara a quo
PE
diperiksa maupun selama proses pemeriksaan perkara a quo maka sangat
wajar dan pantas menurut hukum PENGGUGAT memohon kepada Bapak
Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam c/q. Majelis Hakim yang memeriksa
dan mengadili perkara aquo agar meletakkan sita jaminan (conservatoir beslag)
atas tanah milik PENGGUGAT seluas ± 12.420 M2 (lebih kurang dua betas ribu
empat ratus duapuluh meter persegi) tanah mana adalah sebahagian dari
tanah Akte Camat Perbaungan No.120/Pr/1994 tanggal 24 Maret 1994 seluas
+ 22.945,73 m2 (lebih kurang dua puluh dua ribu sembilan ratus empat puluh
lima koma tujuh puluh tiga meter persegi) yang terletak di Dusun II (dahulu
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 8
ME
DA
N
Dusun I), Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang
Bedagai (dahulu Kabupaten Deli Serdang), Propinsi Sumatera Utara, dengan
batas-batas sebagai berikut:
 Sebelah Utara berbatas dengan Jalan Raya sepanjang 35 m;
 Sebelah Selatan berbatas dengan Tanah Mansyur Harahap sepanjang 80
GI
m;
 Sebelah Timur berbatas dengan tanah Wan M. Akip sepanjang 222,9 m;
ING
 Sebelah Barat berbatas dengan tanah Arifin Wijaya sepanjang 209,1 m;
25. Bahwa itikad tidak baik tersebut juga dikhawatirkan seandainya putusan dalam
perkara a quo tidak dilaksanakan, maka patut untuk Menghukum TERGUGAT
NT
I, II dan III untuk membayar uang paksa (dwangsoom) kepada PENGGUGAT
sebesar masing-masing Rp.500.000,- (lima ratus ribu rupiah) terhitung sejak
ILA
putusan dalam perkara a quo berkekuatan hukum tetap ;
26. Bahwa oleh karena PENGGUGAT masih berkeinginan meningkatkan alas hak
AD
yang dimilikinya saat ini yang nantinya akan berkenaan dengan peran Badanbadan maupun Instansi-instansi terkait lainnya, maka berdasar menurut Hukum
bagi Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam clq. Majelis Hakim yang
NG
memeriksa dan mengadili perkara a quo untuk Menghukum TERGUGAT I,
TERGUGAT
II,
TERGUGAT
III,
dan
TERGUGAT-IV
ataupun
orang-
PE
orang/badan-badan hukum lainnya beserta siapa saja supaya mematuhi
putusan di dalam perkara a quo;
Bahwa, berdasarkan uraian dan dalil-dalil yang berdasarkan fakta dari
hukum diatas, maka dimohonkan kepada Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk
Pakam c/q. Majelis Hakim pada Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang memeriksa
dan mengadili perkara ini berkenan untuk menetapkan suatu hari persidangan
dengan memanggil para pihak untuk datang dan duduk bersidang pada suatu
tempat persidangan yang telah ditentukan untuk itu, dan selanjutnya berkenan
pula untuk mengambil suatu putusan yang amarnya berbunyi sebagai berikut :
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 9
ME
DA
N
1. Mengabulkan Gugatan PENGGUGAT untuk seluruhnya;
2. Menyatakan Sah dan Berharga Sita Jaminan (Conservatoir Beslag) yang
telah diletakkan di dalam perkara ini;
3. Menghukum TERGUGAT I dan atau TERGUGAT II dan atau TERGUGAT
III berikut setiap orang yang menguasai dan atau memperoleh hak darinya
GI
untuk segera mengosongkan dan menyerahkan Objek Perkara tersebut
seluas ± 12.420 m2 (lebih kurang dua belas ribu empat ratus dua puluh
ING
meter persegi), tanah mana adalah merupakan sebahagian dari tanah
seluas ± 22.945,73 M2 ( dua puluh dua ribu sembilan ratus empat puluh lima
koma tujuh puluh tiga meter per segi ) sebagaimana akte penyerahan/ganti
NT
rugi No. 120/Pr/1994. Tanggal 24 Maret 1994 yang dibuat dihadapan camat
perbaungan, yang terletak di Dusun II (dahulu Dusun I), Desa Lubuk Bayas,
ILA
Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai (dahulu Kabupaten
Deli Serdang), Propinsi Sumatera Utara dengan batas-batas sebagai
AD
berikut:
 Sebelah Utara berbatas dengan Jalan Raya sepanjang 35 m; Sebelah
NG
Selatan berbatas dengan Tanah Mansyur Harahap sepanjang 80 m;
 Sebelah Timur berbatas dengan Tanah Wan M. Akip sepanjang 222,9
m;
PE
 Sebelah Barat berbatas dengan tanah Arifin Wijaya sepanjang 209,1 m;
kepada PENGGUGAT dalam keadaan balk dan kosong, seketika dan
tanpa syarat apapun ;
4. Menghukum TERGUGAT I, TERGUGAT II, dan TERGUGAT III untuk
membayar uang paksa (dwangsoom) secara sendiri-sendiri dan tunai
masing-masing sebesar Rp.500.000,- (lima ratus ribu rupiah) untuk Setiap
Had kelalaiannya melaksanakan putusan dalam perkara a quo terhitung
sejak Putusan dalam perkara a quo berkekuatan Hukum tetap;
5. Menghukum TERGUGAT I, TERGUGAT II, TERGUGAT III, TERGUGAT IV,
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 10
ME
DA
N
ataupun orang-orang/ badan-badan hukum lainnya beserta siapa saja
supaya mematuhi putusan di dalam perkara ini;
6. Menyatakan Putusan dalam perkara a quo dapat dijalankan lebih dahulu
meskipun TERGUGAT I, TERGUGAT II dan TERGUGAT-III ataupun pihak
ketiga lainnya mengajukan upaya hukum Gugatan, Perlawanan, Banding
GI
ataupun Kasasi (Uit Voorbaar Bij Vorraad);
7. Menghukum TERGUGAT I, TERGUGAT II dan TERGUGAT III untuk
ING
membayar secara tanggung renteng segala biaya-biaya yang timbul dalam
perkara ini;
Atau jika Bapak Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam c/q. Majelis
NT
Hakim Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang memeriksa dan mengadili
perkara ini berpendapat lain "Mohon Putusan Hukum Yang Seadil-adilnya
ILA
(ex aequo et bono) ";
Menimbang, bahwa terhadap gugatan Penggugat tersebut Tergugat I
memberikan jawaban pada pokoknya sebagai berikut:
AD
1. Bahwa benar Tergugat-I adalah pemilik sah atas sebidang tanah seluas +
22.945,73 m2 (lebih kurang dua puluh dua ribu sembilan ratus empat puluh lima
NG
koma tujuh puluh tiga meter persegi) yang terletak di Dusun-II (dahulu Dusun-I),
Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai (dahulu
PE
Kabupaten Deli Serdang), Propinsi Sumatera Utara, yang Tergugat-I beli dari
Kamaluddin Sitepu sesuai Akte Camat Perbaungan No.120/Pr/1994 tanggal 24
Maret 1994;
2. Bahwa pada tanggal 1 April 1994, sebahagian dari tanah milik Tergugat-I tersebut
diatas telah Tergugat-I jual kepada Penggugat seluas ± 12.420 M2 (lebih kurang
dua beas ribu empat ratus duapuluh meter persegi) dengan batas-batas sebagai
berikut:
 Sebelah Utara berbatas dengan Jalan Raya sepanjang 35 m;
 Sebelah Selatan berbatas dengan Tanah Mansyur Harahap sepanjang 80 m;
 Sebelah Timur berbatas dengan tanah Wan M. Akip sepanjang 222,9 m;
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 11
ME
DA
N
 Sebelah Barat berbatas dengan tanah Arifin Wijaya sepanjang 209,1 m,
sebagairnana Surat Ganti Rugi Tanah yang diketahui oleh Kepala Desa Lubuk
Bayas;
3. Bahwa setelah menjual tanah itu kepada Tergugat-I, Penggugat selanjutnya
GI
menyewa tanah milik Penggugat tersebut untuk dijadikan lahan pembakaran
batu, perjanjian sewa menyewa tersebut dituangkan dalam Surat Perjanjian
ING
Sewa Menyewa tanggal 23 Januari 1995;
4. Bahwa selanjutnya pada tanggal 5 April 1994 Tergugat-I meminjam uang
sebanyak Rp.30.000.000.- dari Tergugat-II dan memberikan jaminan/agunan
NT
Akte Camat Perbaungan No.120/Pr/ 1994 tanggal 24 Maret 1994, namun
secara tiba-tiba muncul Akta Pemindahan Hak-hak Atas Tanah No.13
ILA
bertanggal 4 April 1994 yang diperbuat dihadapan Tergugat-IV;
5. Bahwa terkait permasalahan antara Tergugat--I dengan Tergugat-Il, Tergugat-I
AD
juga telah mengajukan gugatan sebagaimana perkara No.130/Pdt.G/2001/PN.
Medan jo.No. 207/PDT/2002/PT-MDN yang teiah berkekuatan hukum tetap
(inkract van gewijsde) yang telah dimenangkan oleh Tergugat-I dari Tergugat-II,
NG
yang amar putusannya berbunyi : "Menyatakan tidak sah dan batal demi hukum
serta tidak berkekuatan hukum Akte Pemindahan Hak Atas Tanah No.13
PE
tanggal 04 April 1994" dan "Menyatakan sah Surat Perjanjian Jaminan tanggal
5 April 1994";
6. Bahwa selanjutnya Tergugat-II telah mengalihkan haknya sesuai Akte Pelepasan
Hak atas Tanah dengan Ganti Rugi No.17 bertanggal 20 Maret 1995 kepada
Tergugat-Ill sebagaimana Akte Pelepasan Hak atas Tanah dengan Ganti Rugi
No.17 tanggal 20 Maret 1995 yang diperbuat dan dihadapan Notaris Adolf Sitompul,
SH (Alm.);
7. Bahwa benar Penggugat telah menggugat Tergugat-I, Tergugat-II, Tergugat-Ill
dan Tergugat-IV dalam Perkara perdata sesuai Putusan Pengadilan Negeri
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 12
ME
DA
N
Lubuk Pakam No:170/Pdt.G/2000/PN-LP tanggal 18 April 2001 jo. Putusan
Pengadilan Tinggi Medan No.128/PDT/2002/PT-MDN tanggal 15 Mei 2002
yang dimenangkan oleh Penggugat ;
8. Bahwa namun kenyataanya sampai sekarang Penggugat tidak bisa menguasai
tanah miiiknya tersebut karena diikuasai oleh Tergugat-III;
GI
9. Bahwa Penggugat adalah pembeli yang beriitikad baik dan harus dilindungi
karenanya mohon kepada Majelis Hakim untuk memerintahkan orang-orang
ING
yang menguasainya agar menyerahkan tanah milik Penggugat tersebut;
10. Bahwa saat ini tanah milik Penggugat tidaklah dibawah penguasaan TergugatIkarenarya Tergugat-I tidak dapat dihukum untuk menyerahkan tanah milik
NT
Perggugat dan juga tidak dapat dihukum membayar dwangsom;
ILA
Menimbang, bahwa terhadap gugatan Penggugat tersebut Tergugat III
memberikan jawaban pada pokoknya sebagai berikut:
AD
A. DALAM EKSEPSI :
Gugatan Penggugat Ne bis in idem :
- Bahwa
untuk
mengingatkan
kembali
preoses
pemeriksaan
terhadap
NG
keseluruhan luas tanah milik Tergugat III yang selama puluhan tahun dalam
penguasaan Tergugat I, dapat dicermati beberapa putusan yang ada dalam
PE
perkara kepemilikan tanah ini sebagai berikut :
1.1. Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam No. 10/Pdt.G/2001/PN.LP,
tanggal
18
Aril
2001,danBeritaAcaraSitaJaminan(ConservatoirBeslag)No.5/CB/2001/1
0/Pdt.G/2001/ PN.LP, tanggal 6 April 2001;
1.2. Putusan Pengadilan Tinggi No. 4/PDT/2002/PT.MDN, tanggal 11
Januari 2002;
1.3. Putusan Mahkamah Agung No. 3482 K/Pdt/2002, tanggal 11 Juli2005;
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 13
ME
DA
N
1.4. Putusan Mahkamah Agung dalam tingkat Peninjauan Kembali (PK)
No. 506 PK/Pdt/2010, tanggal 31 Mei 2011;
1.5. Putusan
Pengadilan
Negeri
Lubuk
Pakam
No.
06/Pdt.G/Plw/2012/PN.LP, tanggal 26 Agustus 2013;
1.6. Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam No. 07/ Pdt. G/ Plw/ 2012 /
1.7. Penetapan
Ketua
GI
PN. LP, tanggal 26 Agustus 2013;
Pengadilan
Negeri
Lubuk
Pakam
No.
Pakam
No.
Pakam
No.
1.8. Penetapan
Ketua
ING
10/Eks/2011/10/Pdt.G/2001/PN.LP, 21 Desember 2011 ;
Pengadilan
Negeri
Lubuk
19/Eks/2013/10/Pdt.G/2001/PN.LP, 31 Oktober 2013;
Ketua
Pengadilan
NT
1.9. Penetapan
Negeri
Lubuk
19/Eks/2013/10/Pdt.G/2001/PN.LP, 22 Nopember 2013;
ILA
1.10. Putusan Pengadilan Tinggi No. 94/ PDT/2014/ PT.MDN, tanggal 1 Juli
2014 ;
AD
- Bahwa dengan mencermati proses persidangan hingga pelaksanaan
putusan (eksekusi) dalam perkara ini, telah memenuhi asas Ne Bis in
idem, dan seluruh perkara yang terjadi keseluruhannya menyangkut
NG
objek tanah seluas 22.945,75 M2 termasuk didalamnya ada tanah seluas
12.420 M2 sebagaimana pengakuan Penggugat dalam Gugatannya.;
PE
- Bahwa yang menjadi subjek dalam gugatan Penggugat adalah sama
dengan perkara terdahulu (hanya menambah para pihak sebagai
Tergugat II dan IV), demikian juga dengan objek tanah yang dipersoalkan
adalah sama, sehingga Eksepsi Tergugat III menyangkut ni bis en idem
mohon diterima.;
B. DALAM POKOK PERKARA
1. Bahwa Tergugat III membantah secara tegas dalil dan argumentasi
Penggugat dalam Gugatannya yang menyatakan Penggugat selaku pemilik
tanah seluas kurang lebih 12.420 M2 yang terletak di Dusun II (sekarang
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 14
ME
DA
N
Dusun I), Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang
Bedagai (d/h Kabupaten Deli Serdang).;
2. Bahwa tanah yang dimaksudkan Penggugat adalah tanah milik Tergugat III
yang merupakan satu kesatuan dari tanah seluas kurang lebih 22.945,73
M2 (dua puluh dua ribu sembilan ratus empat puluh lima koma tujuh puluh
Dusun
I),
GI
tiga meter persegi) yang keseluruhannya terletak diDusun II (sekarang
Desa
Lubuk
Bayas,
Kecamatan
ING
Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai (d/h Kabupaten Deli Serdang)
dengan batas-batas :
 Sebelah Timur berbatas dengan tanah/rumah Titok, Wan Akib;
NT
 Sebelah Selatan berbatas dengan tanah Mansyur Harahap;
 Sebelah Barat berbatas denganTanah/Rumah Rahman Pasaribu,
ILA
Chalitah Muhammad Arsidi, M. Damis, Sofyan dan Kabul
 Sebelah Utara berbatas dengan Jalan Raya (Aspal) Lubuk Bayas.
AD
3. Bahwa Tergugat III memperoleh keseluruhan tanah tersebut dari jual beli
dengan ganti rugi dari Tergugat I dalam perkara a quo, kemudian Tergugat
III menyewakan keseluruhan tanah kepada Tergugat I dan seterusnya
NG
Tergugat I meneruskan usaha pembuatan batu bata diatas tanah Tergugat
III tersebut.;
PE
4. Bahwa perkara atas kepemilikan tanah dalam perkara a quo sudah pernah
diperiksa dan diadili dengan cermat pada peradilan tingkat pertama sampai
terakhir (Pengadilan Negeri Lubuk Pakam sampai Mahkamah Agung dan
dalam tingkat Peninjauan Kembali (PK), sehingga apa yang dimaksudkan
Penggugat sudah sangat terlambat dan seluruh putusan dalam perkara ini
sudah final dan berkekuatan hukum tetap;
5. Bahwa Tergugat III mengetahui bahwa Penggugat adalah adik kandung dari
Tergugat I, sehingga patut diduga proses jual beli dengan ganti rugi atas
tanah seluas 12.420 M2 antara Arifin Wijaya (Tergugat I) dengan Anwar
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 15
ME
DA
N
Wijaya (Penggugat) adalah suatu proses jual beli penuh rekayasa atau
"persekongkolan" keluarga, karena dalam Perkara Gugatan Perlawanan No.
07 / Pdt.G / Plw/ 2012/ PN. LP, dimana kedudukan Penggugat dalam
perkara a quo adalah selaku Pelawan dan Tergugat I dalam perkara a quo
selaku Terlawan Tersita keduanya TIDAK ADA MEMILIKI WARKAT SURAT
GI
(SURAT-SURAT TANAH ASAL) YANG MENGUATKAN SEBUAH PROSES
JUAL BELL DENGAN GANTI RUGI SEBAGAI BUKTI yang menguatkan
ING
bahwa Pelawan dan Terlawan Tersita (Penggugat dan Tergugat I dalam
perkara a quo) bukanlah pemilik tanah dalam perkara tersebut.;
6. Bahwa andaikatapun benar telah terjadi jual beli dengan ganti rugi antara
NT
Penggugat dan Tergugat I atas tanah seluas 12.420 M2 tertanggal 1 April
1994, pertanyaannya apakah Tergugat I TIDAK MENYERAHKAN SURATTANAH
ASAL
kepada
Penggugat
selaku
pembeli?
atau
ILA
SURAT
setidaknya pihak Tergugat III dilibatkan sebagai saksi dalam proses jual
AD
beli tersebut, jika itu terjadi, adalah peristiwa yang tidak lazim dan tidak
masuk akal, dengan demikian ada dugaan (patut diduga) transaksi jual beli
dengan ganti rugi terjadi dengan mencantumkan tanggal mundur yakni
1994;
NG
tanggal 1 April 1994 padahal peristiwa itu terjadi setelah tanggal 5 April
PE
7. Bahwa untuk mengingatkan kembali proses pemeriksaan terhadap
keseluruhan luas tanah milik Tergugat III (sebagaimana eksepsi Tergugat
III) diatas yang selama puluhan tahun dalam penguasaan Tergugat I, dapat
dicermati beberapa putusan yang ada dalam perkara kepemilikan tanah ini
sebagai berikut :
1.1. Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam No.10/Pdt.G/2001/PN.LP;
MENGADILI
DALAM KONPENSI :
Dalam Eksepsi :
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 16
ME
DA
N
-
Menyatakan menolak Eksepsi Tergugat
Dalam Pokok Perkara :
-
Mengabulkan Gugatan Penggugat sebahagian;
-
Menyatakan Tergugat telah Melakukan Perbuatan Melawan Hukum
(Onreghtmatige daad);
Menyatakan sah dan berharga Sita Jaminan yang telah ditetapkan
dalam
perkara
ini,
GI
-
Penetapan
Nomor
ING
05/CBI2001/ 10/PDT.G/ 2001 / PN.LP, tanggal 05 April 2001 yang
telah dilaksanakan menurut Berita Acara Sita Jaminan No.
05/CB/2001/10/PDT.G/2001/PN.LP;
Memutuskan sewa menyewa tanggal 10 Agustus 1988 antara
NT
-
Iskak Idris, BA dengan Tergugat dan menyatakan tidak berlaku
-
ILA
lagi;
Menghukum Tergugat mengosongkan/menyerahkan tanah seluas
AD
22.945,73 M2 (dua puluh dua ribu Sembilan ratus empat puluh tiga
koma tujuh puluh lima meter persegi) yang terletak di Propinsi
Sumatera
Utara,
Kabupaten
Deli
Serdang,
Kecamatan
NG
Perbaungan, Desa Lubuk Bayas dengan batas-batas :
-
Sebelah Utara berbatas dengan Jalan Raya (Aspal) Lubuk
PE
Bayas;
-
Sebelah Selatan berbatas dengan tanah Mansyur Harahap;
-
Sebelah Timur berbatas dengan rumah Titok, Wan Akip
(sekarang diusahai Tergugat);
-
Sebelah
Barat
berbatas
dengan
Tanah/Rumah
Rahman
Pasaribu, Chalitah Muhammad Arsidi, M. Damis, Sofyan dan
Kabul ;
dalam keadaan kosong dan baik kepada Penggugat-Penggugat;
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 17
ME
DA
N
-
Menghukum Tergugat membayar tunggakan uang sewa sejak
tanggal 03 Maret 1998 sampai dengan Bulan Januari 2001 sebesar
Rp. 500.000,- x 35 bulan = Rp. 17.500.000,- (tujuh belas juta lima
ratus ribu rupiah) kepada Penggugat-Penggugat;
-
Menyatakan menolak gugatan Penggugat-Penggugat selain dan
GI
selebihnya ;
ING
DALAM REKONPENSI :
- Menyatakan menolak gugatan Penggugat seluruhnya;
DALAM KONPENSI DAN REKONPENSI :
-
Menghukum
Tergugat
Dalam
Konpensi/Penggugat
Dalam
NT
Rekonpensi untuk membayar segala ongkos yang timbul dalam
perkara ini yang hingga kini ditaksir sejumlah Rp. 829.000,(delapan ratus dua puluh Sembilan ribu rupiah);
ILA
1.2. Putusan Pengadilan Tinggi No. 4/PDT/2002/PT.MDN :
MENGADILI
Menerima Permohonan banding dari Tergugat/Pembanding;
-
Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 18
AD
-
NG
April 2001 No. 10/Pdt.G/2001/PN.LP, yang dimohonkan banding
tersebut;
Menghukum Tergugat/Pembanding untuk membayar biaya perkara
PE
-
yang timbul dalam kedua tingkat peradilan yang dalam tingkat
banding sebesar Rp. 110.000,- (seratus sepuluh ribu rupiah).;
1.3. Putusan Mahkamah Agung No. 3482 K/Pdt/2002 :
MENGADILI
-
Menolak Permohonan Kasasi dari pemohon Kasasi ARIFIN
WIJAYA tersebut;
-
Menghukum Pemohon Kasasi/Tergugat untuk membayar biaya
perkara yang timbul dalam tingkat Kasasi ini sebesar Rp. 500.000,(lima ratus ribu rupiah);
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 18
ME
DA
N
1.4. Putusan Mahkamah Agung dalam tingkat Peninjauan Kembali
(PK) No. 506 PK/Pdt/2010 :
MENGADILI
-
Menolak
Permohonan
Peninjauan
Kembali
dari
Pemohon
Peninjauan Kembali ARIFIN WIJAYA tersebut;
Menghukum
Pemohon
Peninjauan
Kembali/Tergugat
untuk
GI
-
membayar biaya perkara dalam pemeriksaan Peninjauan Kembali
1.5. Putusan
ING
ini sebesar Rp. 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah);
Pengadilan
Negeri
Lubuk
Pakam
No.
06/Pdt.G/Plw/2012/PN.LP
DALAM PROVISI
Menolak Gugatan Provisi dari Kuasa Pelawan;
ILA
-
NT
MENGADILI
DALAM POKOK PERKARA
Menolak
Gugatan
Perlawanan
dari
Kuasa
Pelawan
untuk
AD
-
seluruhnya;
Menyatakan Pelawan adalah Pelawan yang tidak benar;
-
Mempertahankan Sita Jaminan yang diletakkan oleh Juru Sita
NG
-
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 5 April 2001 Nomor :
PE
05/CB/2001/10/Pdt.G/2001/PN.LP;
-
Menghukum kepada Pelawan untuk membayar ongkos perkara
yang timbul sebesar Rp. 1.626.000,- (satu juta enam ratus dua
puluh enam ribu rupiah) ;
1.6. Putusan
Pengadilan
Negeri
Lubuk
Pakam
No.
07/Pdt.G/Plw/2012/PN.LP
MENGADILI
DALAM PROVISI
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 19
ME
DA
N
-
Menolak Gugatan Provisi dari Kuasa Pihak Pelawan;
DALAM POKOK PERKARA
-
Menolak Gugatan Perlavanan dari Kuasa Pihak Pelawan untuk
seluruhnya;
Menyatakan Pelawan adalah Pelawan yang tidak benar;
-
Mempertahankan Sita Jaminan yang diletakkan oleh Juru Sita
GI
-
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 5 April 2001 Nomor :
ING
05/CB/2001/10/Pdt.G/2001/PN.LP;
1.7. Menghukum kepada Pelawan untuk membayar ongkos perkara yang
timbul sebesar Rp.1.314.000,- (satu juta tiga ratus empat belas ribu
1.8. Penetapan
NT
rupiah);
Ketua
Pengadilan
Negeri
Lubuk
Pakam
No.
ILA
10/Eks/2011/10/Pdt.G/2001/PN.LP
Menetapkan
Mengabulkan permohonan Pemohon Eksekusi tersebut diatas;
-
Memerintahkan kepada OLOAN SIRAIT, SH NIP 040057377, Juru
AD
-
Sita
Pengadilan
NG
Pemanggilan
Negeri
terhadap
Lubuk
Pakam
Tergugat/Termohon
untuk
melakukan
eksekusi,
supaya
datang menghadap Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
Pada Hari Kamis tanggal 29 Desember 2011...dst……………
PE
-
1.9. Penetapan
Ketua
Pengadilan
Negeri
Lubuk
Pakam
No.
19/Eks/2013/10/Pdt.G/2001/PN.LP
Menetapkan
-
Mengabulkan permohonan Pemohon Eksekusi tersebut diatas;
-
Memerintahkan kepada Juru Sita Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
apabila berhalangan dapat digantinakilnya yang sah untuk itu,
dengan dibantu 2 (dual orang saksi yang dapat dipercaya untuk
melakukan Eksekusi pengosongan/ menyerahkan tanah seluas
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 20
ME
DA
N
22.945,75 M2 yang terletak di Provinsi Sumatera Utara, Kabupaten
Deli Serdang, Kecamatan Perbaungan, Desa Lubuk Bayas dengan
batasbaths sebagai berikut :
Sebelah Utara berbatas dengan Jalan Raya (Aspal) Lubuk Bayas
Sebelah Selatan berbatas dengan tanah Mansyur Harahap;
GI
Sebelah Timur berbatas dengan rumah Titok, Wan Akip (sekarang
diusahai Tergugat);
ING
Sebelah Barat berbatas dengan Tanah / Rumah Rahman Pasaribu,
Chalitah Muhammad Arsidi, M. Damis, Sofyan dan Kabul,
dalam keadaan kosong kepada Penggugat-Penggugat,....dst…
NT
1.10.Putusan Pengadilan Tinggi No. 94/PDT/2014/PT.MDN
MENGADILI
Menerima Permohonan banding dari kuasa hukum Pembanding,
ILA
-
semula Pelawan;
Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam No. 06/ Pdt.
AD
-
G/ Plw/ 2012/ PN. LP, yang dimohonkan banding tersebut;
-
Menghukum Pembanding semula Pelawan untuk membayar biaya
NG
perkara yang timbul dalam kedua tingkat peradilan yang dalam
tingkat tingkat peradilan, yang dalam tingkat banding ditetapkan
PE
sebesar Rp. 150.000,- (seratus lima puluh ribu rupiah);
8. Bahwa dengan adanya Eksekusi pengosongan dan pembongkaran
tersebut, Salmah istri dari Arifin Wijaya (Tergugat I) mengajukan
pengaduan pidana kepada Dit Reskrimum Poldasu karena bangunan yang
dibongkar/dikosongkan diatas tanah objek Eksekusi 22.945,73 m2 tersebut
adalah sebagian (3.016 m2) adalah milik istri Tergugat I dengan alasan istri
Tergugat I ada memiliki Sertifikat Hak Milik (SHM) No. 460 tanggal 1
Agustus 2008 atas tanah 3.016 m2, pengaduan mana diduganantinya
sebagai tersangka adalah Klien kami, Juru Sita Pengadilan Negeri Lubuk
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 21
ME
DA
N
Pakam dan Kasat Reskrim Kepolisian Resor Serdang Bedagai, (Jika ini
benar KENAPA SERTIFIKAT HAK MILIK (SHM) DAPAT DITERBITKAN
DIATAS TANAH PERKARA SEMENTARA PERKARA MASIH BERJALAN
DITINGKAT PENGADILAN dan diatas tanah seluas kurang lebih 22.945,73
m2 tersebut telah DILETAKKAN SITA JAMINAN (CONSERVATOIR BEST
GI
AG) oleh Pengadilan Negeri Lubuk Pakam ;
9. Bahwa adanya Sertifikat Hak Milik atas nama Salmah istri Tergugat I
ING
diketahui oleh Tergugat III dari proses pemeriksaan di Reskrimum Polda
Sumatera Utara tanggal 23 September 2014 atas pengaduan Salmah istri
Tergugat I, namun Tergugat III tidak boleh melihat secara utuh materi
tersebut,
padahal
PerkaraPerlawananNo.
NT
(SHM)
selama
Proses
06/Pdt.G/Plw/2012/PN.LPdan
persidangan
No.07/ Pdt. G/
ILA
Plw/ 2012/ PN . LP Sertifitat Hak Milik tersebut tidak pernah diajukan dan
diperlihatkan sebagai BUKTI surat dalam pembuktian di persidangan.;
jikapun
mendalilkan
Penggugat
AD
10. Bahwa
Putusan
Pengadilan
mendasarkanGugatannya
dengan
Negeri Lubuk Pakam No.
170/
Pdt.G/2000/ PN.LP tanggal 18 April 2002 jo Putusan Pengadilan Tinggi
NG
Medan No.128/PDT/2002/PT.MDN tanggal 15 Mei 2002, keseluruhan
putusan tersebut sudah diperiksa dalam Perkara Peninjauan Kembali (PK)
PE
yang dimohonkan Tergugat I. Hal ini dapat dilihat sebagaimana putusan
Mahkamah Agung dalam tingkat Peninjauan Kembali (PK) No. 506
PK/Pdt/2010,
itu
artinya
perkara
ini
sudah
memenuhi
procedure
persidangan yang lazim baik proses maupuan seluruh materi yang ada;
11. Bahwa Penggugat dalam Gugatannya memohon agar diletakkannya Sita
Jaminan (Consevatoir beslag) diatas tanah seluas 12.420 M2 tanah objek
perkara. Permohonan untuk diletakkannya Sita Jaminan sangatlah keliru
karena Penggugat tidak membuat dasar dan dalil hukumnya untuk
memohon sita jaminan tersebut, sebab bukankah hal meletakkan sita
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 22
hams
didasarkan
hal-hal
ME
DA
N
jaminan
yang
mutlak
dan
Hakim
juga
membutuhkan kehati-hatian dalam meletakkan sita jaminan, dengan
demikian apa yang dimohon Penggugat dalam sita jaminan haruslah
ditolak;
12. Bahwa demikian juga dengan permohonan gugatan tentang uang paksa
GI
(dwangsoom), seandadainya pun tuntutan uang paksa dari Penggugat
benar adanya sangatlah janggal jika uang paksa juga ditimpakan kepada
ING
Tergugat III, sebab baik Penggugat maupun Tergugat I dan Tergugat III,
mengetahui secara persis tanah selama ini (sejak April 1994/20 tahun yang
silam) secara bersama-sama dalam penguasaan Penggugat dan Tergugat
NT
I, dengan dalil tersebut uang paksa (dwangsoom) Tergugat III mohon agar
ditolak;
ILA
13. Bahwa permohonan Penggugat agar Majelis Hakim memutus perkara ini
dengan serta merta (dapat dijalankan terlebih dahulu) adalah tuntutan yang
AD
tidak mendasar, Karena Putusan serta merta diterima jika ada suatu
(indikasi) kepastian hukum didalamnya, sehingga Tergugat III mohon
kiranya agar gugatan sepanjang Putusan dapat dijalankan terlebih dahulu
NG
patut untuk ditolak;
14. Bahwa sebagaimana dalil dan argumentasi Tergugat III terurai diatas,
PE
Tergugat III memohon kiranya Majelis Hakim yang memeriksa dan
mengadili perkara ini, boleh membuat putusan yang berkeadilan, dengan
amar putusan sebagai berikut :
DALAM EKSEPSI
-
Menerima Eksepsi Tergugat III;
DALAM POKOK PERKARA :
1. Menolak Gugatan Penggugat untuk seluruhnya;
2. Menyatakan dalam hukum sah dan berharga serta berkekuatan hukum
Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam No. 10/Pdt.G/2001/PN.LP jo
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 23
ME
DA
N
Putusan Pengadilan Tinggi Medan No. 4/PDT/2002/PT.MDN jo Putusan
Mahkamah Agung RI No. 3482 K/Pdt/2002 jo Putusan Mahkamah
Agung RI dalam tingkat Peninjauan Kembali (PK) No. 506 PK/Pdt/2010
jo
Putusan
Pengadilan
Negeri
Lubuk
Pakam
No.
06/Pdt.G.Plw/2012/PN.LP jo Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
GI
No. 07/Pdt.G/Plw/2012/PN.LP jo Penetapan Ketua Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam No.10/Eks/2011/10/Pdt.G/2001/PN.LP jo Penetapan
ING
Ketua Pengadilan Negeri Lubuk Pakam No.19/ Eks/ 2013/ 10/ Pdt.G/
2001 / PN.LP, dan Putusan Pengadi;an Negeri Lubuk Pakam No.
06/Pdt.G/Plw/2012/PN.LP jo Putusan Pengadilan Tinggi Medan No.
NT
94/Pdt/2014/PT.MDN serta Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam
No. 07/Pdt.G/Plw/2012/PN.LP;
ILA
3. Menyatakan dalam hukum Penggugat adalah pembeli yang tidak
baik/tidak benar.;
AD
4. Menyatakan dalam hukum Surat Ganti Rugi Tanah tanggal 1 April 1994
cacat dan batal demi hukum;
NG
5. Menolak permohonan Sita Jaminan (Conservatoir Beslag) yang
dimohonkan Penggugat.;
PE
6. Menolak permohonan uang paksa (dwangsoom) yang dimohonkan
Penggugat;
7. Menghukum Penggugat untuk membayar biaya (ongkos) perkara yang
timbul dalam perkara ini;
Menimbang, bahwa atas Gugatan Penggugat tersebut Pengadilan Negeri
Lubuk
Pakam
menjatuhkan
Putusan
tanggal13
Mei
2015
Nomor:
42/Pdt.G/2014/PN.Lp, yang amarnya berbunyi sebagai berikut :
Dalam Eksepsi :
-
Menolak eksepsi Tergugat III;
Dalam Pokok Perkara :
- Menolak gugatan Penggugat untuk seluruhnya;
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 24
ME
DA
N
- Menghukum Penggugat membayar biaya yang timbul dalam perkara ini
sejumlah Rp. 3.216.000,00 (tiga juta dua ratus enam belas ribu rupiah);
Membaca surat-surat:
1. Risalah pemberitahuan pernyataan Putusan, yang dibuat oleh Jurusita
Pengganti Pengadilan Negeri Medan, yang menerangkan bahwa Putusan
PengadiIan Negeri Lubuk Pakam Nomor: 42/Pdt.G/2014/PN.Lp., tanggaI 13 Mei
GI
2015 telah diberitahukan secara seksama masing-masing kepada Lurah Kel.
Sukaramai II pada tanggal 2 Juli 2015 karena Terbanding II semuIaTergugat
ING
IItidak tahukeberadaannya, kepada Kuasa Hukum TerbandingIII semuIa
Tergugat III pada tanggal 22 Juni 2015, kepada Sekretaris KeIurahan Aur
Kecamatan Medan Maimun pada tanggaI 17 Juni 2015 karena Terbanding IV
semuIa Tergugat IV tidak tahu keberadaannya ;
NT
2. Akta Pernyataan Banding yang dibuat oleh Wakil Panitera Pengadilan Negeri
Lubuk Pakam, yang menyatakan bahwa pada tanggal 22 Mei 2015 Pembanding
semula Penggugat melalui Kuasa Hukumnya telah mengajukan banding
Putusan
PengadiIan
Negeri
Lubuk
Pakam
Nomor:
ILA
terhadap
42/Pdt.G/2014/PN.Lp., tanggaI 13 Mei 2015;
3. Risalah pemberitahuan pernyataan banding yang dibuat oleh Jurusita
AD
Pengadilan Negeri Lubuk Pakam yang menyatakan bahwa permohonan
banding tersebut telahdiberitahukan secara seksama kepada Kuasa Hukum
Terbanding I semuIaTergugat I pada tanggaI 15 Juni 2015, kepada Terbanding
NG
II semuIa Tergugat II meIaIui Sekretaris Daerah Kota Medan pada tanggaI 28
September 2015,kepada Kuasa Hukum Terbanding III semuIa Tergugat III pada
tanggaI 23 Juni 2015, kepada Terbanding IV semuIa Tergugat IV meIaIui
PE
KeIurahan setempat pada tanggaI 18 Juni 2015;
4. Memori
Banding
yang
diajukanoleh
Kuasa
HukumPembanding
semula
Penggugattertanggal 5 Agustus 2015, yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan
Negeri Lubuk Pakam tanggaI 5 Agustus 2015, memori banding manatelah
diberitahukan dengancara seksama kepada Terbanding I semuIa Tergugat I
pada tanggaI 14 Agustus 2015, kepada Terbanding II semuIa Tergugat II
meIaIui Sekretaris Daerah Kota Medan pada tanggaI 15 Oktober 2015, kepada
Kuasa Hukum Terbanding III semuIa Tergugat III pada tanggaI 26 Agustus
2015, kepada Terbanding IV semuIa Tergugat IV meIaIui KeIurahan setempat
pada tanggaI 9 Nopember 2015 ;
5. Kontra Memori Banding yang diajukan oleh Kuasa Hukum Terbanding III
semuIa Tergugat III tertanggal 16 September 2015, yang diterima di
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 25
ME
DA
N
Kepaniteraan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggaI 16 September 2015,
Kontra Memori Banding mana telah diberitahukan dengan cara seksama
kepada Pembanding semuIa Penggugat
pada tanggaI 21 September 2015,
kepada Terbanding I semuIa Tergugat I pada tanggaI 2 Oktober 2015, kepada
Kuasa Hukum Terbanding III semuIa Tergugat III pada tanggaI 16 Nopember
2015, kepada Terbanding IV semuIa Tergugat IV meIaIui KeIurahan setempat
pada tanggaI 2 Nopember 2015 ;
GI
6. Relaas pemberitahuan memeriksa berkas perkara No.42/Pdt.G/2014/PN.Lp,
yang telah diberitahukan dengan cara seksama kepada Kuasa Hukum
pada tanggaI 18 Nopember 2015, kepada
ING
Pembanding semuIa Penggugat
Terbanding I semuIa Tergugat I pada tanggaI 14 Nopember 2015,kepada
Terbanding II semuIa Tergugat II meIaIui Sekretaris Daerah Kota Medan pada
tanggaI 16 Nopember 2015, kepada Kuasa Hukum Terbanding III semuIa
NT
Tergugat III pada tanggaI 17 Nopember 2015, kepada Terbanding IV semuIa
Tergugat IV meIaIui KeIurahan setempat pada tanggaI 2 Nopember 2015, di
Kepaniteraan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam dalam tenggang waktu 14
ILA
(empat belas) hari terhitung sejak hari berikutnya dari tanggal pemberitahuan
tersebut sebelum berkas perkara dikirimke Pengadilan Tinggi Medan;
AD
TENTANG PERTIMBANGAN HUKUMNYA
Menimbang, bahwa permohonan banding yang diajukan Kuasa Hukum
Pembanding semuIa Penggugat telah diajukan dalam tenggang waktu dan
NG
menurut tata cara serta memenuhi persyaratan yang ditentukan oleh Undangundang, oleh karena itu permohonan banding tersebut secara formal dapat
diterima ;
PE
Menimbang, bahwa Kuasa Hukum Pembanding semuIa Penggugat telah
mengajukan Memori Banding pada tanggal 5 Agustus 2015 yang pada pokoknya
mengajukan keberatan-keberatan sebagai berikut :
1. Menerima permohonan banding dari Pembanding tersebut ;
2. MembataIkan Putusan PengadiIan Negeri KeIas 1 – B Lubuk Pakam No.
42/Pdt.G/2014/PN.Lp., tanggaI 13 Mei 2015 ;
DALAM EKSEPSI
-
MenoIak Eksepsi Tergugat III ;
DALAM POKOK PERKARA
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 26
ME
DA
N
-
MengabuIkan Gugatan Penggugat/Pembanding untuk seIuruhnya ;
-
Menghukum Terbanding I, II, dan III untuk membayar secara tanggung
renteng segaIa biaya – biaya yang timbuI daIam perkara ini ;
Menimbang, bahwa Kuasa Hukum Terbanding III semula Tergugat III telah
mengajukan Kontra Memori Banding melalui Kuasanya pada tanggal16 Nopember
GI
2015, terhadap Memori Banding dari Pembanding semuIa Penggugat tersebut,
yang pada pokoknya menoIak permohonan banding dari Pembanding semuIa
Penggugat secara keseIuruhan sekaIigus menguatkan Putusan PengadiIan Negeri
Menimbang,
bahwa
ING
Lubuk Pakam Nomor: 42/Pdt.G/2014/PN.Lp., tanggaI 13 Mei 2015 ;
berdasarkan
uraian-uraiandan
pertimbangan-
pertimbangan tersebut diatas dan setelah mempelajari, menelitidengan seksama
Putusan PengadiIan Negeri Lubuk Pakam
NT
berkas perkara ini, turunan resmi
Nomor: 42/Pdt.G/2014/PN.Lp., tanggaI 13 Mei 2015 maka Pengadilan Tinggi
berpendapat bahwa alasan-alasan dan pertimbangan hukum dari Majelis Hakim
ILA
Tingkat Pertama dalam putusannya
berkenaan
dengan hal-hal
yang
disengketakan oleh kedua belah pihak telah tepat dan benar menurut hukum
dan selanjutnya Pengadilan Tinggi
mengambil alih alasan dan pertimbangan
AD
hukum Majelis Hakim Tingkat Pertama tersebut dan menjadikan sebagai alasan
dan pertimbangan Pengadilan Tinggi sendiri dalam mengadili perkara a quo
NG
ditingkat banding ;
Menimbang, bahwa
berdasarkan
pertimbangan tersebut diatas maka
Putusan PengadiIan Negeri Lubuk Pakam Nomor: 42/Pdt.G/2014/PN.Lp., tanggaI
PE
13 Mei 2015, yang dimohonkan banding tersebut haruslah dikuatkan ;
Menimbang, bahwa oleh karena Pembanding semuIa Penggugat, tetap
berada dipihak yang kalah, maka semua biaya dalam kedua tingkat peradilan
dibebankan kepadanya dan dalam tingkat banding seperti tersebut dalam amar
putusan dibawah ini.
Memperhatikan, Pasal 132a HIR/Pasal 157 RBg, dan peraturan-peraturan
lain yang bersangkutan;
M E N G A D I L I :
-
Menerima permohonan banding dari Kuasa Hukum Pembanding semuIa
Penggugat ;
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 27
MenguatkanPutusan
ME
DA
N
-
PengadiIan
Negeri
Pakam
Nomor:
42/Pdt.G/2014/PN.Lp., tanggaI 13 Mei 2015,yang dimohonkan
banding
tersebut ;
-
Lubuk
Menghukum Pembanding semuIa Penggugat untuk membayar biaya perkara
dalam kedua tingkat peradilan yang dalam tingkat banding
sebesar
Rp.150.000,-( seratus lima puluh ribu rupiah ) ;
GI
Demikian diputuskan dalam sidang permusyawaratan Hakim majelis pada
hariRabutanggal16Maret 2016oleh kami : SABAR TARIGAN SIBERO, SH.MH
Hakim Tinggi pada Pengadilan Tinggi Medan sebagai Ketua Majelis,SAMA RAJA
ING
MARPAUNG, SH dan ROBERT SIMORANGKIR,SH.MH sebagai Hakim-Hakim
Anggota berdasarkan Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan Nomor :
23PDT/2016/PT-MDN tanggal 20Januari 2016 dan putusan ini diucapkan dalam
NT
sidang yang terbuka untuk umum pada hari Rabutanggal16Maret 2016oleh Hakim
ketua Majelis dan didampingi Hakim-Hakim Anggota tersebut dengan dibantu oleh
MANSURDIN, SHPanitera Pengganti padaPengadilan Tinggi Medan ,tanpa
ILA
dihadiri kedua belah pihak berperkara atau Kuasa Hukumnya .
Ketua Majelis
AD
Hakim Anggota
SABAR TARIGAN SIBERO, SH.MH
NG
SAMA RAJA MARPAUNG,SH
PE
ROBERT SIMORANGKIR,SH.MH
Panitera Pengganti
MANSURDIN, SH
Perincian Biaya :
1. Meterai
Rp.
6.000,-
2. Redaksi
Rp.
5.000,-
3. Pemberkasan
Rp
Jumlah
139.000,-
Rp. 150.000,-
Putusan Pengadilan Tinggi Medan Nomor: 23/PDT/2016/PT.Mdn
Halaman 28
Download