Page 1 of 2 Berlabel Halal,Mengandung Babi 27.04.2007 http://www

advertisement
Berlabel Halal,Mengandung Babi
Page 1 of 2
Info Selengkapnya...
MENU UTAMA
Depan
Berita
Artikel/Info Halal
Konsultasi Halal
GALERI PRODUK HALAL
Halal Guide Directory
MENU EKONOMI SYARIAH
Artikel Ekonomi Syariah
Istilah Ekonomi Syariah
FATWA MUI
Himpunan Fatwa MUI
Himpunan Fatwa DSN
SERTIFIKASI HALAL
LPPOM MUI
Lembaga Sertifikasi Halal
Kontak LPPOM Pusat
Kontak LPPOM Daerah
PENGANTAR HALAL GUIDE
Halalan Thayyiban
Keharaman Babi
Khamr
TERBARU
TERPOPULER
Berjaga dengan Investasi Emas
Kapsul Lunak Lebih Rawan
Islam Agama Bersih dan Cantik
Menipiskan Alis
Memperdagangkan Arak
Bejana Emas dan Perak
Memanfaatkan Kulit Tulang dan
Rambut Bangkai
Hukum Merokok
Publikasi Halal Guide
Bayi Tabung/Inseminasi Buatan
Asam Amino Babi
Fatwa-fatwa Haram Rokok
Jual Beli Mata Uang (Al-Sharf)
Jengkol yang Berbahaya
Catatan Ummahat
Kehamilan-Kelahiran
Bayi-Balita-Anak
Nutrisi
Pendidikan
DISKUSI HALAL
Depan
Berlabel Halal,Mengandung Babi
Chat dengan personil Halal
Guide, silaturahim dan diskusi
halal.
Ditulis oleh Administrator
Friday, 28 April 2006
Didin K. M.
Temuan ini dipublikasi oleh Halal Control di
Russelsheim, Jerman. Lembaga sertifikasi halal Jerman
ini mendapati, beberapa produk yang berlabel halal
ternyata terkontaminasi babi.
Rizki W.
Kawit Imam T.
BACA JUGA:
Demi meyakinkan temuannya, mereka menggandeng sebuah laboratorium
lokal. Tujuannya untuk melakukan uji DNA yang saat ini menjadi salah satu
cara verifikasi halal.
Pengujian DNA pada produk olahan memang bukanlah segalanya dalam
penentuan kehalalan suatu produk. Karena bagaimanapun, analisa ini
memiliki beberapa kelemahan. Misalnya, limit deteksi dari alat yang ada
hanya bisa mendeteksi keberadaan bahan haram tersebut ketika berada
dalam suatu produk minimal 1 persen. Di bawah 1 persen, maka
keberadaan bahan haram tersebut tidak akan terdeteksi.
Disamping itu, jika produk yang diuji adalah gelatin yang berasal dari proses
asam, maka pengujian ini sulit untuk dilakukan.
Darah
ISLAMIC PARENTING *NEW
Identifikasi DNA pada
Produk Olahan
Identifikasi DNA Prod
Olahan
Awas! Pencemaran Bahan
Non-Halal
Susahnya (kah?) Mencari
Produk Halal di Jerman
Protein Babi dalam Ayam
Protein Babi dalam Ayam
Mewaspadai Membanjirnya
Produk Impor
ADVERTISE HERE
LEBIH DEKAT HALAL GUIDE
Tentang Halal Guide
Cari
Hubungi Kami
HALAL GUIDE UPDATE!
Dapatkan info terbaru Halal
Guide.
Salah satu produk meragukan itu adalah produk salami keluaran Yayla Turk
GmbH. Pada kemasan jelas tertulis bahwa produk tersebut tidak ada
kandungan babinya. Tetapi pada saat dicek melalui pengujian DNA pada
laboratorium yang menjadi rekanan lembaga sertifikasi tersebut, dinyatakan
bahwa DNA babi ada pada sampelnya.
Waspadai sumber pencemar
Ada beberapa kemungkinan unsur babi mencemari produk itu.
Kemungkinan pertama, produsen yang memproduksi produk olahan salami
daging sapi tersebut juga memproduksi produk salami babi pada fasilitas
dan alat yang sama. Apalagi jika antara satu produksi salami sapi dan babi
tidak ditengahi dengan pencucian.
masukkan email anda
Saya Mau!
SUARA ANDA
hadi: mau gabung
HAYYIN: mo tanya, kalo a
to akbar: coba cari di situ
hukum
sri sumaryadi: keong em
halal ga?
akbar: saya mau tanya u/
jaminan halal dmn?
akbar: saya mau tanya un
ruu jaminan produk halal d
neeya: ass. sy mw tanya,
juga bisa dibuat keripik?la
to kainahla: silahkan cek
produk halal
This is not a Login form
Kemungkinan kedua adalah pada penanganan daging sapi yang digunakan.
Masih ingat kasus ayam yang disuntik hormon babi yang terjadi di Belanda?
Hal ini pun bisa saja terjadi pada kasus sapi yang kemungkinan disuntik
hormon pertumbuhan yang berasal dari babi. Sehingga pada saat pengujian
DNA pada produk tersebut terdeteksilah DNA babi pada produk salami
tersebut.
Kemungkinan yang lain bisa jadi daging yang digunakan adalah daging
sapi, tetapi bahan tambahan atau pun pengisi lainnya seperti gelatin, lemak,
dan mungkin sumber protein lainnya berasal dari babi.
Apa yang harus dilakukan
Bagi kita konsumen Muslim di Indonesia, kondisinya agak sedikit lebih
ringan karena kita disini masih banyak punya pilihan. Pilihan kita tentunya
tidak membeli produk daging olahan eks impor, apalagi jika kita mengetahui
bahwa perusahaan tersebut memproduksi produk olahan babi dan sapi.
Karena siapa yang menjamin bahwa produk olahan tersebut dipersiapkan
sesuai dengan persyaratan kehalalan?
Tapi bagaimana bila kita bepergian ke negeri yang mayoritas warganya
non-Muslim? Masalahnya tentu menjadi tidak sederhana lagi. Satu-satunya
cara adalah dengan teliti sebelum membeli, atau untuk amannya,
menghindari produk-produk yang "mencurigakan".
Nama:
http://www.halalguide.info/content/view/202/1/
27.04.2007
Berlabel Halal,Mengandung Babi
Pesan:
Suarakan!
Segarkan
Page 2 of 2
Apa yang dilakukan Halal Control di Jerman dengan temuan mereka saat
ini? Mereka meminta kepada pemerintah Jerman adanya proteksi terhadap
penggunaan logo halal yang akan dicantumkan pada kemasannya.
Sehingga tidak akan ada sembarangan perusahaan mencantumkan logo
halal tanpa ada legalitas yang menyatakan bahwa produk tersebut memang
"laik" untuk dicantumi logo halal.
Karenanya usaha tersebut masih terus berjalan, diperkuat dengan buktibukti yang ada di pasaran melalui uji DNA tersebut. Semoga saja usaha
keras dan perjuangan saudara kita disana akan berakhir dengan suatu
kepastian yang ujungnya akan menentramkan konsumen muslim yang ada
di Eropa, khususnya di Jerman.
( Elvina A Rahayu )
Sumber: Dialog Jumat Republika
Baca Juga:
Identifikasi DNA pada Produk Olahan
Identifikasi DNA Prod Olahan
Awas! Pencemaran Bahan Non-Halal
Susahnya (kah?) Mencari Produk Halal di Jerman
Protein Babi dalam Ayam
Protein Babi dalam Ayam
Mewaspadai Membanjirnya Produk Impor
Terakhir kali diperbaharui ( Thursday, 22 June 2006 )
< Sebelumnya
Selanjutnya >
BACA JUGA:
[Kembali]
Identifikasi DNA pada
Produk Olahan
Identifikasi DNA Prod
Olahan
Awas! Pencemaran Bahan
Non-Halal
Susahnya (kah?) Mencari
Produk Halal di Jerman
Protein Babi dalam Ayam
Protein Babi dalam Ayam
Mewaspadai Membanjirnya
Produk Impor
JAJAK PENDAPAT
Perlukah dibuat daftar
produk pangan/keuangan
Haram/Subhat di web ini ?
Perlu
Tidak Perlu
Pilih
Lihat hasil
SYNDICATE
© 2007 Halal Guide .INFO - Guide to Halal and Islamic Lifestyle
http://www.halalguide.info/content/view/202/1/
27.04.2007
Download