xv Abstract Abstrak Penelitian ini mengkaji mengenai, bagaimana

advertisement
ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
Abstract
This research studied on how Samsung dominate the mobile phone Market in Indonesia. It found
that the development of mobile phone technology continues to grow and grow. The study discussed
that the position of Samsung market in the various brands of mobile phone in Indonesia and always
extending the marking of Samsung mobile depend on the needs and demands of
consumers.According to the mobile marketing report, the population of Indonesia is dominated by
youths that the penetration of the technology is increasingly popular. It was a great opportunity for
the industry to market the mobile phone in Indonesia. Samsung is excellent in Southeast Asia that
reflects the position of products. In 2000, Samsung focuses on innovation and the development of
electronic products. Samsung beat Sony in 2005, Motorola in 2007 and Nokia in 2012. The position
of Samsung had dominated in mobile phones marketing in Indonesia because Samsung has a
reasonable price with good quality, innovating and constantly introducing products with promotions
in the world. Samsung still remains the king of smartphones among many new brands such as
Xiaomi, Apple, Asus and others. Therefore, the adaptation strategies of Samsung focus on
increasingthe variety and externalizationof the products, the changing environment by the
companies and the purchasing decisions. In addition, Samsung analyze the strategies CAGE or the
fourth dimension to view differences between countries with different Cultural, Administrative,
Geographicand Economic to propose solutions to reduce barriers according to Pankaj Ghemawat.
Keywords: Marketing, Samsung mobile Phone, strategy
Abstrak
Penelitian ini mengkaji mengenai, bagaimana Samsung menguasai pangsa pasar ponsel di
Indonesia. Hal ini ditemukan bahwa perkembangan teknologi ponsel terus bertumbuh dan
semakin masif. Studi ini membahas bahwa posisi pangsa pasar Samsung dalam berbagai
merek ponsel di Indonesia dan selalu memperluas menandai Samsung mobile tergantung
pada kebutuhan dan tuntutan konsumen. Pada laporan pemasaran ponsel, penduduk
Indonesia didominasi oleh pemuda bahwa penetrasi teknologi ini semakin populer. Ini
adalah kesempatan besar bagi industri untuk memasarkan ponsel di Indonesia. Oleh sebab
itu Samsung menjadi primadona di Asia Tenggara yang mencerminkan penilaian posisi
produk ponsel. Pada tahun 2000, Samsung berfokus pada inovasi dan pengembangan
produk elektronik yaitu Samsung mengalahkan Sony pada tahun 2005, Motorola pada
tahun 2007 dan Nokia 2012. Jadi posisi Samsung telah menguasai pangsa pasar ponsel di
Indonesia karena Samsung memiliki harga yang wajar dengan kualitas baik, berinovasi dan
terus-menerus memperkenalkan produk dengan promosi di dunia. Samsung masih tetap
raja smartphone di antara banyak merek baru seperti Xiaomi, Apple, Asus dan lain-lain.
Oleh karena itu, strategi adaptasi dari Samsung fokus pada peningkatan variasi dan
eksternalisasi dari produk, perubahan lingkungan oleh perusahaan dan keputusan
pembelian. Selain itu, Samsung menganalisis strategi CAGE atau dimensi keempat untuk
melihat perbedaan antara negara-negara dengan berbagai Budaya, Administrasi, Geografik
dan Ekonomi untuk mengusulkan solusi untuk mengurangi hambatan menurut Pankaj
Ghemawat.
Kata kunci: pangsa pasar, Samsung ponsel, strategi
xv
TESIS
ANALISIS SAMSUNG MENGUASAI PANGSA...
RASOAVOLOLONIAINA NATHALIE
Download