RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) Kelas / Semester : XI / II Pertemuan ke : 4 dan 5 Alokasi Waktu : 4 x 45’ Standar Kompetensi : 4. Menganalisis Hubungan Internasional dan Organisasi Internasional Kompetensi Dasar : 4.2. Menjelaskan Tahap – Tahap Perjanjian Internasional Indikator : • Makna perjanjian internasional didiskripsikan • Dijelaskan macam – macam istilah perjanjian internasional • Diuraikan tahapan perjanjian internasional I. Tujuan Pembelajaran : Setelah melalui proses pembelajaran siswa dapat : 1. menjelaskan makna perjanjian internasional 2. menjelaskan istilah – istilah perjanjian internasional 3. menguraikan tahapan perjanjian internasional II. Materi Ajar (Materi Pokok) : 1. pengertian perjanjian internasional 2. macam – macam istilah perjanjian internasional 3. tahapan perjanjian internasional III. Metode Pembelajaran : Ceramah, Diskusi dan Tanya Jawab IV. Langkah­langkah Pembelajaran Pertemuan 4 : A. Kegiatan Awal • Doa • Menginformasikan kompetensi dasar yang ingin dicapai dalam pembelajaran • Motivasi : Menjelaskan aplikasi tentang perjanjian internasional 1 • Tanya jawab tentang pelajaran minggu yang lalu (review) B. Kegiatan Inti 1. menjelaskan pengertian perjanjian internasional 2. tanya jawab mengenai istilah – istilah perjanjian internasional yang di kenal C. Kegiatan Penutup • Guru memberikan pelurusan agar tidak terjadi kesalahan konsep • Guru membimbing siswa mengambil kesimpulan akhir sebagai penguatan • Guru melakukan postes secara lisan tentang materi yang dipelajari • Guru bersama siswa melakukan refleksi • Guru memberikan tugas kepada siswa untuk menyerahkan laporan secara tertulis dari hasil diskusi kelas pada pertemuan berikutnya • Guru memberikan evaluasi sederhana • Guru menutup pelajaran dengan salam Pertemuan Lima Kegiatan Awal : 1. Doa , Salam 2. Menyampaikan pencapaian dari tujuan pembelajaran Kegiatan Inti 1. Meminta tiap – tiap kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusi secara menyeluruh dalam diskusi kelas dan mengambil kesimpulan. 2. Tanya jawab ilmiah dari semua data dan catatan yang ditemukan dari pengamatan dilapangan atau literatur lain. 3. Guru memfasilitasi jika terdapat siswa atau kelompok yang mengalami kesulitan dan memberikan klarifikasi jika terjadi kesalahan konsep. Kegiatan Penutup : 1. Merefleksikan dan menyimpulkan hasil diskusi 2. Menutup dengan salam VI. Alat Dan Sumber Belajar A. Alat : 2 ­ Kertas berisi undian ­ LCD dan Laptop B. Sumber : ­ Buku Pendidikan Kewarganegaraan Kelas XI untuk SMK ­ Buku Tata Negara untuk SMU Kelas 3 ­ Internet ­ Media Cetak VII. Penilaian • Test tertulis berbentuk essay • Penilaian terhadap proses dan hasil presentasi siswa baik dalam dalam kelompok masing­masing ataupun dalam diskusi kelas serta tanggung jawab individu terhadap kelompoknya. • Penilaian terhadap unjuk kerja berupa laporan tertulis INSTRUMEN PENILAIAN I. A. Tes Tertulis bentuk Essay Tes Lisan : 1. Apakah pengertian perjanjian internasional ? 2. Apakah makna perjanjian internasional bagi perkembangan negara republik Indonesia Tes Tertulis : 1. Mengapa perjanjian internasional penting bagi perdamaian dunia ? 2. Sebutkan macam – macam istilah perjanjian internasional ! 3. Bagaimana tahapan perjanjian internasional ? B. Penilaian 3 Setiap soal apabila benar (dengan sempurna) diberi skor 20, apabila keliru (tidak sempurna) diberi skor dibawah 20 (sesuai kebijakan guru), dan apabila salah sama sekali diberi skor 0. jadi nilai tertinggi adalah 100 dan terendah 0. Mengetahui Ka.SMK ................................... Jakarta, .................................200.... Guru Mata Pelajaran ................................................... .......................................................... 4