Inspirasi Mempertahankan Generasi S ungguh menarik mengamati bagaimana alam ini memberi perlajaran bagi manusia. Salah satu yang bisa kita ambil hikmahnya adalah kehidupan ikan salmon. Ikan ini terlahir di sungai dan pada tahun pertama pindah ke lautan. Selama perjalanan pulang, salmon tidak makan hanya menggunakan cadangan lemak yang ada di tubuhnya. Banyak ikan salmon yang mati karena luka, keletihan, ataupun dimakan pemangsa. Sesampainya di hulu sungai, dalam keadaan lelah ikan salmon betina bertelur sebanyak 3.000-8.000 butir. Mereka melahirkan generasi salmon baru. Kehidupan ikan salmon di atas bisa menginspirasi kita tentang perjuangan dan perjalanan panjang dalam upaya melaksanakan sebuah misi yaitu mewariskan generasi. Untuk dapat melahirkan anak-anaknya, ikan salmon harus menjalani sebuah proses yang panjang dan melelahkan. Lalu pelajaran apa yang bisa kita petik dari kisah tersebut? sangat berperan. Ini merupakan tugas penting dan sangat mulia karena akan menentukan pera­ daban masa depan. Manusia tidak seperti ikan salmon yang sudah ditakdirkan dalam menjaga keberlangsungan generasinya; terlahir di sungai, hidup di laut, dan kembali ke Dalam sejarah tercatat kisah bagaimana perjuangan seorang pe­ rempuan dalam menjaga ke­ lang­ sungan kehidupan keturunannya. erwin photography Mereka lama berpetualang di lautan selama antara 4-7 tahun dan pada masa itu merupakan tahap kritis dalam menghadapi pemangsanya. Kemudian salmon bersama koloninya bermigrasi kembali ke sungai. Perjalanan pulang tidaklah sebentar, memakan waktu dengan hitungan bulan dan diiringi berbagai rintangan. oleh: Ary Ginanjar Agustian su­ ngai saat harus melahirkan. Sedangkan manusia diberi kebebasan, apakah akan mewariskan keturunan, dengan cara apa mereka menjaga keberlangsungan generasinya. Dalam mewariskan generasi masa depan, kaum perempuan Dialah Siti Hajar. Di tengah padang kering dan gersang, Siti Hajar termanggu. Ia dilanda ke­ khawatiran akan keselamatan putranya Ismail yang kehausan. Ditatapnya kedua bukit Shafa dan Marwah yang tandus. Apa yang ia lakukan, ia tidak diam saja, justru ia berlari hingga tujuh kali di atas padang pasir yang panas tersebut dan di antara batu-batu yang tajam. Akhirnya keluarlah air Zam-zam. Demikianlah contoh kehebatan perjuangan seorang ibu dalam menjaga keberlangsungan gene­ rasi pelanjutnya. Dia tidak putus asa, namun terus semangat pantang menyerah, meski tampaknya mustahil. Selamat hari ibu, selamat berjuang melahirkan generasi gemilang. Pantaslah jika surga terletak di telapak kaki para ibu… Salam 165, Ary Ginanjar Agustian ESQ Life | Edisi 04/Tahun I/Desember 2013 | 3 Beranda Assalamu’alaikum Wr. Wb. Pagi Keluarga Bahagia! Sampailah kita di penghujung 2013. Hari-hari yang kita lalui sepanjang tahun tentu selalu berganti cerah maupun kelabu. Namun itulah hidup, justru terasa indah karena penuh aneka warna dan dinamika. Sepanjang kita mampu memaknainya semua akan dapat disyukuri. Menjelang akhir tahun ini, ESQ Life hadir menemani hari-hari Anda untuk bersama menghidupkan nilai-nilai positif dalam diri dan menebarkannya ke sekitar. Tulisan yang kami hadirkan semoga selain dapat memberi informasi, juga dapat memberi harapan dan semangat untuk senantiasa optimis dan lebih baik di masa mendatang. Pada edisi Desember kali ini yang bertepatan dengan peringatan Hari Ibu, kami menyuguhkan tulisan-tulisan yang banyak mengulas dengan peran wanita bertepatan dengan Hari Ibu. Beberapa Sosok dan tokoh perempuan kami hadirkan di edisi ini. Sesuatu yang pantas kita lakukan menghargai sesorang yang penting dan bermakna bagi siapapun yaitu Ibu. Ketika kita mengingat Ibu, pastilah kita akan terkenang betapa kasih sayangnya tidak pernah pudar sepanjang masa. Sejak kita di kandungan, hingga kita besarpun, Ibu tidak pernah putus mencurahkan kasih sayangnya tanpa pamrih. Sebuah wujud kasih sayang Allah Subhanahu Wa Ta’ala yang diturunkan pada manusia yang kita panggil Ibu, Bunda, Mama, Emak, dan panggilan-panggilan mulia lainnnya. Sekedar mengingatkan. Sudahkan kita menyapa Ibu kita hari ini? Menelpon, mengunjungi, mencium tangan dan pipinya sebagai ungkapan terima kasih atas kasih sayang yang diberikan. Kami yakin pasti Anda akan bersegera untuk itu. Doa-doa pun pasti akan Anda panjatkan untuknya. Pada edisi yang bertepatan dengan Hari Ibu ini, kami juga menambah beberapa rubrik seperti Citizen, Tekno & Gadget, Launching, Sastra, Fashion, Auto Trend, Society, Kontak Publik Service & Nomor Darurat. Semua kami lakukan untuk memberikan bacaan yang bermanfaat bagi Anda dan keluarga. Seperti pribahasa, tak ada gading yang tak retak, demikian halnya kami. Demi kebutuhan informasi bagi Anda dan keluarga kami juga terus belajar. Seakan-akan kami sedang belajar didampingi kasih sayang Ibu yang tak pernah pudar. Salam 165! Pemimpin Umum: Ary Ginanjar Agustian Wakil Pemimpin Umum: Rinaldi Agusyana Penanggung Jawab Usaha: Ave Rosa Pemimpin Redaksi: Ida S Widayanti Design/Artistik: Syamsul Arief Reporter & Fotografer: Joko Santoso Sekretaris Redaksi: Nurcahyani Adpro: Aditya Nur Baskoro Fajar Syukur Tubagus Arief Ibrahim Iklan: Y. Hermawan H. Susanti Kontributor: Alva Handayani Drg. Wismiarti Tamin Nurhablisyah Rendy Yusron Hepi Andi Bastoni Redaksi: & Sirkulasi Jl. Ciputat Raya No. 1B Pondok Pinang Jakarta 12310 Telp. (021) 7696654 Email: [email protected] Bagian Iklan: BISKOM Mitra Persada PT. (021) 72784505 Wassalamu’alaikum wr. wb. Wartawan ESQ Life dilengkapi dengan ID Card resmi dan tidak diperkenankan menerima imbalan dalam bentuk apapun. 4 | ESQ Life | Edisi 04/Tahun I/Desember 2013 Indeks Di setiap zaman, senantiasa hadir sosok perempuan mengagumkan. Mereka hebat bukan karena melesat jauh dan meraih prestasi luar biasa semata. Namun karena dalam kiprahnya tetap berjejak mengemban dan menjalankan tugas mulianya sebagai pasangan hidup maupun sebagai ibu. #08 14 Berprestasi Tanpa Lupa Jati Diri 03 Inspirasi 32 Youth Spirit 34 Tekno & Gadget 08 Fokus Utama 36CITIZEN Berprestasi Tanpa Lupa Jati Diri 38 Launching 40 Seputar ESQ Wanita di Antara Hujan Badai 14 The Way to Change 44 Travelling Melani Leimena Suharli 20 Griya Harmoni 23 Menjanjikan 50 Hong Kong, Asia's World City 52 FASHION Menyatu dengan Alam Trendi dengan Hijab Syar'i 22Blitz 54 Kesehatan Sopan Sauri Perempuan dan Kesehatan 23 Yuni Tri Yustianti 56 SOCIETY 24 Religi 58 Sinema Jadilah Wanita Apa Adanya Perempuan di Balik Layar 26 Lensa 60 Kuliner Perjuangan Kaum Ibu 28 Otomotif Yuni Tri Yustianti: Harumkan Nama Bangsa Ekoturis ala South Island 48 Prospek Wisata Indonesia di 2014 Semangat! Kunci Sukses Entrepreneur Entrepreneur: Anjar Yusuf Ramadhan Mendidik Satu Generasi 12 Psikologi 18 Entrepreneurship 18 Bermimpi itu Gratis 04 Dari Redaksi Melani Leimena Suharli: Ibu Berperan Penting Tanamkan 4 Pilar Berbangsa dan Bernegara Mempertahankan Generasi Mobil Murah atau Mobil Bekas? Menu-menu Favorit ala Cafe & Resto 65 Resensi 30 Konsultasi Parenting 66 Senggang Pendidikan untuk Anak Perempuan dan Laki-laki 68 SASTRA 6 | ESQ Life | Edisi 04/Tahun I/Desember 2013 Rajutan Sampah Tekstil Mendung di Atas Kampus ESQ Life | Edisi 04/Tahun I/Desember 2013 | 7