Sistem Basis Data S I L A B U S Kode Mata Kuliah Jumlah SKS Kelas Nama Mata Kuliah Jadwal Dosen Bahasa Pengantar : MKB303 : 4 SKS : 221401 : Sistem Basis Data : Senin : Suzan Agustri, S.Kom., M.T.I. : Bahasa Indonesia Objektif Mata kuliah ini merupakan teori basis data yang sangat mendasar tanpa memerlukan prasyarat pengetahuan tentang basis data sebelumnya. Materi mata kuliah ini difokuskan pada tiga hal pokok, yaitu: dasar-dasar basis data, model data dan bagaimana membuat model data yang baik. Selain itu, mata kuliah ini juga membahas contoh-contoh aturan yang berlaku di lapangan yang terefleksikan dalam perancangan basis data. Sejumlah aspek lain yang relevan, seperti DBMS, SQL, aplikasi basis data dan perkembangan teknologi terbaru juga dibahas dalam mata kuliah ini. Penilaian: Kehadiran 5%, Quiz 20%, Tugas 20%, UTS 25%, UAS 30%. Buku Teks Utama: Thomas Connolly, Carolyn Begg, Database Systems 4th Ed., 2005 Prasyarat: - Suzan Agustri Sistem Basis Data Minggu ke1&2 Tanggal 13 & 20-Feb-17 Topik Pengantar Basis Data 3 27-Feb-17 Lingkungan Basis Data 3&4 27-Feb & 6-Mar-17 4 6-Mar-17 QUIZ 5 13-Mar-17 Structured Query Language 5&6 13 & 20-Mar-17 Entity Relationship Diagram 7&8 27-Mar & 3-Apr-17 8 3-Apr-17 9 & 10 10 & 17-Apr-17 Model Enhanced Entity Relationship 10 & 11 17 & 24-Apr-17 Proses Perancangan Basis Data 11 24-Apr-17 QUIZ 12 1-Mei-17 Database Control 13 8-Mei-17 Studi Kasus 1 Perancangan Basis Data Model Data Relasional Normalisasi UTS Studi Kasus 2 Perancangan Basis Data 14 15-Mei-17 Studi Kasus 3 Perancangan Basis Data Studi Kasus 4 Perancangan Basis Data UAS Jadwal Perkuliahan: Jadwal perkuliahan berikut merupakan panduan yang dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebutuhan perkuliahan berdasarkan pertimbangan dosen. Suzan Agustri