RPP Kimia Kelas XII IPA

advertisement
FORM.12/IK.7.1.1
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran
Kelas/Semester
Alokasi waktu
Materi
: Kimia
: XII/ 1
: 2 X 45 menit
: Perhitungan sifat koligatif larutan
Kemolalan, Fraksi mol
A Standar Kompetensi
Menjelaskan sifat-sifat koligatif larutan elektrolit dan non elektrolit
B Kompetensi dasar
Menjelaskan penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih,penurunana titik
beku dan tekanan osmosis larutan termasuk sifat koligatif larutan
C Indikator
1. Menghitung konsentrasi suatu larutan (kemolalan dan fraksi mol)
2. Menjelaskan pengertian sifat koligatif larutan non elektrolit (hukum Roulth) dan larutan
elektrolit
D Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menghitung kemolalan larutan
2. Siswa dapat menghitung fraksi mol larutan
3. Siswa dapat menjelaskan pengertian sifat koligatif larutan elektrolit dan
non elektrolit
E KKM : 75
F
Materi Pembelajaran
Molaritas
Molalitas
Fraksi mol
pengertian sifat koligatif larutan
G Sumber Belajar dan Alat Bantu
Sumber belajar : buku teks kimia kelas XII
Buku lain yang relevan
Alat Bantu
: LCD dan charta
H G. Metode dan Pendekatan
Metode : diskusi informasi
Pendekatan : keterampilan proses
VIII. Langkah-langkah Pembelajaran
FASE
Rincian Kegiatan
Fase I
Pendahuluan :
Tahap situasional :
pelaksanaan setting pembelajaran
tanya jawab tentang
konsentrasi (molaritas
dan molalitas) menginformasikan
tujuan pembelajaran
Fase II
Kegiatan Inti :
Tahap Eksplorasi :
- mengkaji LKS yang harus dikerjakan setiap kelompok
- di dalam kelompok siswa berdiskusi tentang molalitas dan
fraksi mol
Tahap Elaborasi :
-siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan
Waktu
FORM.12/IK.7.1.1
-siswa menyimpulkan tentang arti kemolalan dan fraksi mol
serta penggunaannya
Tahap Mengemukakan :
-diskusi kelas untuk menyamakan persepsi tentang arti
kemolalan dan fraksi mol serta penggunaanya
Fase III
Tahap Evaluasi :
-tes uji kompetensi dalam bentuk tes tertulis dan latihan soal
I. Penilaian :
Kognitif dan Afektif
Tes uji kompetensi :
1. Jelaskan pengertian :
a.kemolalan
b.fraksi mol
2. Tulis rumus :
a.molalitas
b.fraksi mol
3. Hitung molalitas 18 gram C6H12O6 dilarutkan dalam 250 gram air (Ar H=1 C=12
O=16)
4. Berapa urea CO(NH2)2 yang harus dilarutkan dalam 500 gram air untuk
membuat larutan urea 0,5 m ( Ar N=14 H=1 O=16 C=12)
5. Tentukan fraksi mol NaOH dan fraksi mol air jika 20 gram NaOH dilarutkan
kedalam 90 gram air
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
Nama
1
No Soal
2
3
4
Skor
5
Keterangan
1
2
3
4
5
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
nilai 

No
1
2
3
4
5
jumlah skor
x 100
50
Penilaian afektif
Pernyataan / indikator
Kehadiran
Membaca buku referensi
Kerjasama dalam kelompok
Bertanya
Menghargai pendapat orang lain
5
4
3
2
1
Skor
FORM.12/IK.7.1.1
Keterangan
5 = sangat baik / sangat sering
4 = baik / sering
3 = cukup
2 = kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

No
jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Nama
Ketepatan
menjawab
Aspek penilaian
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
Keterangan
a. = tidak tepat / tidak teliti
b. = kurang tepat / kurang teliti
c. = tepat / teliti
d. = tepat / teliti / cermat
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
ketelitian
Jumlah
skor
nilai
FORM.12/IK.7.1.1
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran
Kelas/Semester
Alokasi waktu
Materi
: Kimia
: XII/ 1
: 2 X 45 menit
: Perhitungan sifat koligatif larutan
- Tekanan uap jenuh
A Standar Kompetensi
Menjelaskan sifat-sifat koligatif larutan elektrolit dan non elektrolit
B Kompetensi dasar
Menjelaskan penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih,penurunana titik
beku dan tekanan osmosis larutan termasuk sifat koligatif larutan
C Indikator
1. Menjelaskan pengaruh zat terlarut yang sukar menguap terhadap tekanan uap pelarut
2. Menghitung tekanan uap larutan berdasarkan data percobaan
3. Mengamati penurunan titik beku suatu zat cair akibat penambahan zat
terlarut melalui percobaan
4. Menghitung penurunan titik beku larutan elektrolit dan non elektrolit
berdasarkan data percobaan
D Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan zat terlarut yang sukar menguap terhadap
tekanan uap pelarut
2. Siswa dapat menjelaskan hubungan penirunan tekanan uap dengan
fraksi mol zat terlarut
E KKM : 75
F
Materi Pembelajaran
1. Penurunan tekanan uap
G Sumber Belajar dan Alat Bantu
1. Sumber belajar : buku teks kimia kelas XII
a. Buku lain yang relevan
2. Alat Bantu
: LKS dan LCD
H Metode dan Pendekatan
1. Model Pembelajaran : konstruktivisme
2. Strategi
: group work
3. Metode : diskusi informasi
4. Pendekatan : ketrampilan proses
I Langkah-langkah Pembelajaran
FASE
Fase I
Fase II
Rincian Kegiatan
Pendahuluan :
Tahap situasional : pelaksanaan setting pembelajaran
tanya jawab tentang fraksi mol
menginformasikan tujuan pembelajaran
Kegiatan Inti :
Tahap Eksplorasi :
-didalam kelompok siswa berdiskusi tentang pengaruh
zat terlarut yang sukar menguap terhadap tekanan uap
pelarut dan hubungan penurunan tekanan uap dengan
fraksi mol zat terlarut
Tahap Elaborasi :
-siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan
-siswa menyimpulkan tentang pengaruh zat terlarut yang
sukar menguap terhadap tekanan uap pelarut
siswa menyimpulkan hubungan penurunan tekanan uap
dengan fraksi mol zat terlarut
Waktu
FORM.12/IK.7.1.1
Fase III
J
Tahap Mengemukakan :
-diskusi kelas untuk menyamakan persepsi tentang
penurunan tekanan uap
Tahap Evaluasi :
-tes uji kompetensi dalam bentuk tes tertulis dan latihan
soal
Penilaian :
Kognitif dan Afektif
Tes uji kompetensi
1. Tekanan uap jenuh air pada 100oC adalah 760 mmHg. Berapakah tekanan
uap jenuh larutan glukosa 18 % pada 100 oC ( Ar H=1 O=16 C=12 )
2. Fraksi mol larutan urea dalam air 0,2. Tekanan uap jenuh air murni pada suhu
20oC sebesar 17,5 mmHg. Tentukan tekanan uap jenuh larutan pada suhu
tersebut
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
Nama
No Soal
1
2
3
4
Skor
5
Keterangan
1
2
3
4
5
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
nilai 
jumlah skor
x 100
50
 Penilaian afektif
No
Pernyataan / indikator
1 Kehadiran
2 Membaca buku referensi
3 Kerjasama dalam kelompok
4 Bertanya
5 Menghargai pendapat orang lain
Keterangan
5= sangat baik / sangat sering
4= baik / sering
3= cukup
2= kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

No
5
4
3
2
1
Skor
jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Nama
Aspek penilaian
Jumlah
nilai
FORM.12/IK.7.1.1
Ketepatan
menjawab
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
Keterangan
1= tidak tepat / tidak teliti
2= kurang tepat / kurang teliti
3= tepat / teliti
4= tepat / teliti / cermat
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
ketelitian
skor
FORM.12/IK.7.1.1
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran
Kelas/Semester
Alokasi waktu
Materi
: Kimia
: XII/ 1
: 2 X 45 menit
: Perhitungan sifat koligatif larutan
Titik didih
A. Standar Kompetensi
Menjelaskan sifat-sifat koligatif larutan elektrolit dan non elektrolit
B. Kompetensi dasar
Menjelaskan penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih,penurunana titik
beku dan tekanan osmosis larutan termasuk sifat koligatif larutan
C. Indikator
1. Mengamati kenaikan titik didih suatu zat cair akibat penambahan zat
terlarut melalui percobaan
2. Menghitung kenaikan titik didih larutan elektrolit dan non elektrolit
berdasarkan data percobaan
D. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat megamati penurunan titik beku dan kenaikan titik didih suatu zat
cair akibat penambahan zat terlarut melalui percobaan
E. KKM = 75
F. Materi Pembelajaran
Penurunan titik beku Kenaikan titik didih
G. Sumber Belajar dan Alat Bantu
Sumber belajar : buku teks kimia kelas XII
Buku lain yang relevan
Alat Bantu
: Lembar Kerja Siswa
Alat-alat eksperimen
H. Metode dan Pendekatan
Model Pembelajaran : konstruktivisme
Strategi
: group work
Metode
: diskusi informasi, eksperimen
Pendekatan
: ketrampilan proses
I.
Langkah-langkah Pembelajaran
FASE
Fase I
Rincian Kegiatan
Pendahuluan :
Tahap situasional : pelaksanaan setting pembelajaran
tanya jawab tentang molalitas
menginformasikan tujuan
Waktu
10 ‘
Fase II
Kegiatan Inti :
Tahap Eksplorasi :
-Mengkaji lembar kerja siswa yang harus dikerjakan setiap
kelompok
-Melakukan percobaan titik beku larutan dan titik didih larutan
- Mengamati hasil percobaan dan mendiskusikannya
Tahap Elaborasi :
-siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan
-siswa menyimpulkan tentang pengaruh penambahan zat
terlarut terhadap penurunan titik beku dan kenaikan titik didih
60‘
FORM.12/IK.7.1.1
Tahap Mengemukakan :
-diskusi kelas untuk menyamakan persepsi tentang penurunan
ttitik beku dan kenaikan titik didih suatu zat cair akibat
penambahan zat terlarut.
Tahap Evaluasi :
-Tes uji kompetensi dalam bentuk tes tertulis dan latihan soal
20’
Fase III
I.Penilaian :
Kognitif
Afektif
Psikomotor
Tes Uji Kompetensi
1. Tentukan penurunan titik beku apabila ke dalam 400 gram benzene
C 6 H6 dilarutkan 5,12 gram naftalena C 10 H 8 ( Kf benzene = 5,4 0C )
2. Tentukan titik beku apabila dalam 400 ml larutan terdapat 15 gram urea
CO(NH 2)2 diketahui massa jenis larutan 1,1 gram/ml ( Kf air = 1,86 0C)
3. Hitung kenaikan titik didih apabila ke dalam 750 gram air dilarutkan 0,2 mol
sukrosa, C 12H 22 O11 Kb air= 0,52 0C
4. Hitung titik didih dari larutan 0,04 naftalena C 10 H 8 dan 50 gram benzene C 6
H6 ( Kb benzene =2,52 0C) benzene murni mendidih pada temperature 80,2 0C
( Ar H=1 C=12 N=14 O=16 )
Kunci jawaban :
1. 0.9
2 - 0.11625
3 0,138
4 78,18
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
Nama
1
No Soal
2
3
4
Skor
5
Keterangan
1
2
3
4
5
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
nilai 
jumlah skor
x 100
50
 Penilaian afektif
No
Pernyataan / indikator
1 Kehadiran
5
4
3
2
1
Skor
FORM.12/IK.7.1.1
2
Membaca buku referensi
3
4
Kerjasama dalam kelompok
Bertanya
5 Menghargai pendapat orang lain
Keterangan
5= sangat baik / sangat sering
4= baik / sering
3= cukup
2= kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Aspek penilaian
No
Nama
Ketepatan
menjawab
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
ketelitian
Keterangan
1= tidak tepat / tidak teliti
2= kurang tepat / kurang teliti
3= tepat / teliti
4= tepat / teliti / cermat
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran
Kelas/Semester
Alokasi waktu
: Kimia
: XII/ 1
: 2 X 45 menit
Jumlah
skor
nilai
FORM.12/IK.7.1.1
Materi
: Perhitungan sifat koligatif larutan
Diagram P dan T
A. Standar Kompetensi
Menjelaskan sifat-sifat koligatif larutan elektrolit dan non elektrolit
B. Kompetensi dasar
Menjelaskan penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih,penurunana titik
beku dan tekanan osmosis larutan termasuk sifat koligatif larutan
C. Indikator
1. Menganalisis diagram PT untuk menafsirkan penurunan tekanan uap,
penurunan titik beku dan kenaikan titik didih larutan
D. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menganalisis diagram PT untuk menafsirkan penurunan
tekanan uap, penurunan titik beku dan kenaikan titik didih larutan
E. KKM : 75
F. Materi Pembelajaran
Diagram P dan T penurunan tekanan uap
Diagram P dan T kenaikan titik didih
Diagram P dan T penurunan titik beku
G. Sumber Belajar dan Alat Bantu
Sumber belajar : buku teks kimia kelas XII
Buku lain yang relevan
Alat Bantu
: Lembar Kerja Siswa dan LCD
H. Metode dan Pendekatan
Model Pembelajaran : konstruktivisme
Strategi
: group work
Metode
: diskusi informasi, eksperimen
Pendekatan
: ketrampilan proses
I.
FASE
Langkah-langkah Pembelajaran
Rincian Kegiatan
Fase I
Pendahuluan :
Tahap situasional :
- pelaksanaan setting pembelajaran
- tanya jawab tentang pengertian diagram P dan T
Fase II
Kegiatan Inti :
Tahap Eksplorasi :
-Mengkaji lembar kerja siswa yang harus dikerjakan setiap
kelompok
Didalam kelompok siswa berdiskusi tentang diagram P T
penurunan tekanan uap,kenaikan titik didih dan penurunan titik
beku larutan
Fase III
Tahap Elaborasi :
-siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan
-siswa menyimpulkan tentang penapsiran diagram P,T
Tahap Mengemukakan :
-diskusi kelas untuk menyamakan persepsi tentang penafsiran
penurunan tekanan uap,kenaikan titik didih dan penurunan titik
beku dari diagram PT.
Tahap Evaluasi :
-Tes uji kompetensi dalam bentuk tes tertulis dan latihan soal
Waktu
FORM.12/IK.7.1.1
I.Penilaian :
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
No Soal
Nama
1
2
3
4
Skor
5
Keterangan
1
2
3
4
5
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
nilai 

No
1
2
3
4
jumlah skor
x 100
50
Penilaian afektif
Pernyataan / indikator
Kehadiran
Membaca buku referensi
Kerjasama dalam kelompok
Bertanya
5
4
3
2
1
Skor
5 Menghargai pendapat orang lain
Keterangan
5= sangat baik / sangat sering
4= baik / sering
3= cukup
2= kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

No
jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Nama
Ketepatan
menjawab
Aspek penilaian
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
Keterangan
1= tidak tepat / tidak teliti
2= kurang tepat / kurang teliti
3= tepat / teliti
4= tepat / teliti / cermat
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
ketelitian
Jumlah
skor
nilai
FORM.12/IK.7.1.1
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran
Kelas/Semester
Alokasi waktu
Materi
: Kimia
: XII/ 1
: 2 X 45 menit
: Perhitungan sifat koligatif larutan
FORM.12/IK.7.1.1
Tekanan osmotik
A Standar Kompetensi
Menjelaskan sifat-sifat koligatif larutan elektrolit dan non elektrolit
B Kompetensi dasar
Menjelaskan penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih,penurunana titik
beku dan tekanan osmosis larutan termasuk sifat koligatif larutan
C Indikator
1. Menjelaskan pengertian osmosis dan tekanan osmosis serta terapannya
2. Menghitung tekanan osmosis larutan elektrolit dan non elektrolit
D Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan pengertian osmosis dan tekanan osmosis serta
terapannya
2. Siswa dapat menjelaskan penerapan osmosis dalam perhitungan
E KKM : 75
F
Materi Pembelajaran
- Tekanan osmosis larutan elektrolit dan non elektrolit
G Sumber Belajar dan Alat Bantu
1. Sumber belajar : buku teks kimia kelas XII
a. Buku lain yang relevan
2. Alat Bantu
: LCD dan LKS
H Metode dan Pendekatan
1. Model Pembelajaran : konstruktivisme
2. Strategi
: group work
3. Metode : diskusi informasi,
4. Pendekatan : ketrampilan proses
I
Langkah-langkah Pembelajaran
FASE
Rincian Kegiatan
Waktu
Fase I
Pendahuluan :
Tahap situasional : pelaksanaan setting pembelajaran
tanya jawab tentang konsentrasi molaritas
10 menit
Fase II
Kegiatan Inti :
Tahap Eksplorasi :
-Mengkaji lembar kerja siswa yang harus dikerjakan setiap
kelompok
Didalam kelompok siswa berdiskusi tentang pengertian osmosis
dan tekanan osmosis
Tahap Elaborasi :
-siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan
-siswa menyimpulkan tentang pengertian osmosis dan tekanan
osmosisi
Tahap Mengemukakan :
-diskusi kelas untuk menyamakan persepsi tentang pengertian
osmosis dan tekanan osmosisi
60 menit
Tahap Evaluasi :
-Tes uji kompetensi dalam bentuk tes tertulis dan latihan soal
20 menit
Fase III
I.Penilaian :
FORM.12/IK.7.1.1
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
Nama
1
No Soal
2
3
4
Skor
5
Keterangan
1
2
3
4
5
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
nilai 
jumlah skor
x 100
50
 Penilaian afektif
No
Pernyataan / indikator
1
2
Kehadiran
Membaca buku referensi
3
4
Kerjasama dalam kelompok
Bertanya
5
4
3
2
1
Skor
5 Menghargai pendapat orang lain
Keterangan
5= sangat baik / sangat sering
4= baik / sering
3= cukup
2= kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

No
jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Nama
Ketepatan
menjawab
Aspek penilaian
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
Keterangan
1= tidak tepat / tidak teliti
2= kurang tepat / kurang teliti
3= tepat / teliti
4= tepat / teliti / cermat
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
ketelitian
Jumlah
skor
nilai
FORM.12/IK.7.1.1
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran
Kelas/Semester
Alokasi waktu
Materi
: Kimia
: XII/ 1
: 2 X 45 menit
: Sifat koligatif larutan elektrolit dan
non elektrolit
A Standar Kompetensi
Menjelaskan sifat-sifat koligatif larutan elektrolit dan non elektrolit
FORM.12/IK.7.1.1
B Kompetensi Dasar
Membandingkan antara sifat koligatif larutan non elektrolit dengan sifat
koligatif larutan elektrolit yang konsentrasinya sama
C Indikator
1. Menganalisis data percobaan untuk membandingkan sifat koligatif larutan
elektrolit dan non elektrolit
D Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menentukan hubungan jumlah partikel zat terlarut dengan sifat
koligatif larutan elektrolit encer dan non elektrolit berdasarkan data
E KKM : 75
F
Materi Pembelajaran
1. Sifat koligatif larutan elektrolit
G Sumber Belajar dan Alat Bantu
1. Sumber belajar : buku teks kimia kelas XII
Buku lain yang relevan
2. Alat Bantu
: LCD dan LKS
H Metode dan Pendekatan
1. Model Pembelajaran
2. Strategi
3. Metode
4. Pendekatan
I
: konstruktivisme
: group work
: diskusi informasi,
: ketrampilan proses
Langkah-langkah Pembelajaran
FASE
Fase I
Rincian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan :
Tahap situasional :
pelaksanaan setting pembelajaran
tanya jawab tentang larutan elektrolit dan non
menginformasikan tujuan pembelajaran
10 menit
elektrolit
60 menit
Fase II
Fase III
Kegiatan Inti :
Tahap Eksplorasi :
-Mengkaji lembar kerja siswa yang harus dikerjakan setiap
kelompok
Didalam kelompok siswa berdiskusi tentang hasil
pengamatan/data pengamatan yang diperoleh
Tahap Elaborasi :
-siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan
-siswa menyimpulkan tentang hubungan jumlah partikel zat
terlarut dengan sifat koligatif larutan elektrolit encer dan non
elektrolit
Tahap Mengemukakan :
-diskusi kelas untuk menyamakan persepsi tentang hubungan
jumlah partikel zat terlarut dengan sifat koligatif larutan
elektrolit dan non elektrolit
Tahap Evaluasi :
-Tes uji kompetensi dalam bentuk tes tertulis dan latihan soal
20 menit
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
1
Nama
1
No Soal
2
3
4
5
Skor
Keterangan
FORM.12/IK.7.1.1
2
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
nilai 

jumlah skor
x 100
50
Penilaian afektif
No
Pernyataan / indikator
1 Kehadiran
5
2
3
Membaca buku referensi
Kerjasama dalam kelompok
4
5
Bertanya
Menghargai pendapat orang lain
4
3
2
1
Skor
Keterangan
5= sangat baik / sangat sering
4= baik / sering
3= cukup
2= kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Aspek penilaian
No
Nama
Ketepatan
menjawab
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
ketelitian
Keterangan
1= tidak tepat / tidak teliti
2= kurang tepat / kurang teliti
3= tepat / teliti
4= tepat / teliti / cermat
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran
Kelas/Program
Materi
Waktu
A STANDAR KOMPETENSI
:
:
:
:
KIMIA
XII / IPA
Kereakatifan Logam-logam
2 x 45 Menit.
Jumlah
skor
nilai
FORM.12/IK.7.1.1
Menerapkan konsep reaksi redoks dan elektrokimia dalam teknologi dan
kehidupan sehari-hari.
B KOMPETENSI DASAR
Menerapkan konsep reaksi redoks dalam sistem elektrokimia yang melibatkan
energi listrik dan kegunaannya dalam mencegah korosi.
C INDIKATOR
1. Menyetarakan reaksi redoks dengan cara setengah reaksi (ion elektron)
2. Menyetarakan reaksi redoks dengan cara perubahan bilangan oksidasi
(PBO)
D TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti pembelajaran ini siswa dapat:
5. Menjelaskan reaksi yang terjadi secara spontan.
6. Menentukan deret kereaktifan logam berdasarkan percobaan.
7. Menentukan logam yang paling mudah mengalami oksidasi dari
percobaan.
E KKM : 75
F
MATERI PEMBELAJARAN.
1. Kereaktifan logam
2. Reaksi spontan
G SUMBER DAN ALAT
1. Sumber : Buku teks kimia untuk kelas XII
2. Alat
: LKS.
H METODE / PENDEKATAN
Metode
: Eksperimen.
Pendekatan : Ketrampilan proses.
I LANGKAH-LANGKAH
1. Pendahuluan
a. Prasyarat pengetahuan : Persamaan reaksi, reaksi redoks,
b. Motivasi : Setarakan reansi, Na + Cl2 →
c. Masalah : Apa yang terjadi jika logam Zn dimasukkan ke dalam
larutan CuSO4.
2. Kegiatan inti :
a. Menginformasikan tujuan pembelajaran.
b. Melaksanakan percobaan.
c. Diskusi kelompok, mengisi LKS dan membuat kesimpulan.
3. Penutup :
a. Presentasi salah satu kelompok dari hasil diskusi.
b. Menyimpulkan hasil diskusi.
c.
2
PENILAIAN
Prosedur penilaian :
a. Penilaian kognitif :
Jenis pertanyaan : Tulisan, lisan
Bentuk
: PG dan Uraian.
b. Penilaian afektif :
Bentuk lembar pengamatan
LAMPIRAN
Soal quis :
1. Apakah mangkok dari aluminium boleh diguanakan untuk menyimpan larutan
CuSO4.
FORM.12/IK.7.1.1
2. Manakah logam yang paling mudah mengalami reaksi oksidasi diantara logam
logam Cu, Fe, Zn, Al dan Mg, serta jelaskan jawabanmu.
Lampiran penagmatan sikap.
Nama
Disiplin
Kerja sama
Kereaktifan
Kejujuran
Rata-rata
Keterangan :
A=
B=
C=
D=
Amat baik = 16,0 – 13,0
Baik
= 12,9 – 10,0
Cukup
= 9,9 – 7,0
Kurang
= 6,9 – 0,0
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran
Kelas Program
Materi
Waktu
A Standar Kompetensi
: Kimia
: XII / IPA
: Sel Volta yang digunakan dalam kehidupan
sehari-hari
: 2 x 45 menit
FORM.12/IK.7.1.1
Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dan elektrokimia dalam teknologi
dan kehidupan sehari-hari
B Kompetensi Dasar
Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dalam sistem elektrokimia yang
melibatkan energi listrik dan kegunaannya dalam mencegah korosi dan dalam
industri
C Indikator
1. Menyimpulkan ciri-ciri reaksi redoks yang berlangsung secara spontan
melalui percobaan
2. Menggambarkan susunan sel Volta atau sel Galvani dan menjelaskan
fungsi tiap bagiannya
3. Menjelaskan bagaimana energi listrik dihasilkan dari reaksi redoks dalam
sel Volta
D Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran siswa dapat menjelaskan prinsip kerja
Sel volta yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari.
E KKM : 75
F
Materi Pembelajaran
Sel volta yang digunakan dalam kehidupan
G Sumber dan alat
1. Sumber : Buku teks kimia untuk kelas XII
2. Alat
: sel volta dan LKS
H Metode dan pendekatan
1. Metode
: Studi literature, eksperimen
2. Pendekatan : konsep
I
Langkah-langkah kegiatan
a. Pendahuluan :
- prasyarat pengetahuan : sel volta
- motivasi
:
- masalah
:
b. Kegiatan Inti:
- menginformasikan tujuan pembelajaran
- diskusi hasil studi literature
c. Penutup:
- menyimpulkan hasil studi literature
- Kuis
J
Penilaian
Prosedur Penilaian
a. Penilaian kognitif
1. Jenis pertanyaan : lisan dan tulis
2. Bentuk
: uraian
b. Penilaian afektif :
Bentuk : lembar pengamatan
Lampiran :
Pengamatan sikap
Nama kerjasama disiplin
keaktifan
kejujuran
Rata-rata
FORM.12/IK.7.1.1
Keterangan :
A=amat baik > 16,0 – 17,0
B=baik
=12,9 -10,0
C=cukup
=9,9 – 7,0
D=kurang
= 6,9 – 0,0
Soal quis:
Tuliskam reaksi pada anode dan katode dari sel kering
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran
Kelas/Program
Materi
Waktu
: KIMIA
: XII / IPA
: SEL VOLTA
: 2 x 45 menit
A STANDAR KOMPETENSI
Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dan elektrokimia dalam teknologi
dan kehidupan sehari-hari
FORM.12/IK.7.1.1
B KOMPETENSI DASAR.
Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dalam sistem elektrokimia yang
melibatkan energi listrik dan kegunaannya dalam mencegah korosi dan dalam
industri
C INDIKATOR
1. Menuliskan lambang sel dan reaksi-reaksi yang terjadi pada sel Volta
2. Menghitung potensial sel berdasarkan data potensial standar
3. Menjelaskan prinsip kerja sel Volta yang banyak digunakan dalam
kehidupan (baterai, aki dll)
D TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mangikuti pembelajaran ini siswa dapat :
1. Menggambarkan sel volta .
2. Menjelaskan fungsi – fungsi tiap bagiannya.
3. Menjelaskan bagaimana energi listrik dihasilkan dari reaksi redoks dalam
sel volta.
4. Menuliskan lambang sel dari reaksi – reaksi yang terjadi dalam sel volta.
E KKM : 75
F
MATERI PEMBELAJARAN:
1. Sel volta/sel galvanic
2. Potensial sel
G SUMBER/ ALAT:
1. Sumber
2. Alat
: Buku teks kimia SMA untuk kelas XII
: LKS
H METODE/PENDEKATAN
1. Metode: Demontrasi /Eksperimen
2. Pendekatan: ketrampilan proses
I
LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN.
Rincian kegiatan.
1. Pendahuluan:
b. Prasyarat pengetahuan reaksi oksidasi reduksi dan deret kereaktifan
logam.
c. Motivasi
:
d. Masalah
:mengapa baterai dapat menyalakan senter ?
2. Kegiatan Inti:
a. Menginformasikan tujuan pembelajaran.
b. Diskusi kelompok ,pengisian LKS dan membuat kesimpulan
3. Penutup:prosentase salah satu kelompok tentang hasil.
a. Guru memberikan penguatan materi.
J
PENILAIAN.
Prosedur penilaian:
a. Penilaian kognitif:
Jenis pertanyaan : lisan dan tulisan.
Bentuk
: uraian.
b. Penilaian afektif.
Bentuk: lembar pengamatan
LAMPIRAN
NAMA
KERJA
SAMA
DISIPLIN
KEAKTIFAN
KEJUJURAN
RATARATA
FORM.12/IK.7.1.1
A
B
C D
A
B
C D
A
B
C
D
A
B
C
D
SOAL QUIS:
1. Sebutkan bagian-bagian yang terdapat dalam sel dan jelaskan fungsi bagian –
bagiannya..
2. Reaksi Redoks berikut berlangsung spontan.
Fe (s) + Cu2+(aq)
Fe2+(aq) +Cu(s)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran
Kelas/Program
Materi
Waktu
: KIMIA
: XII / IPA
: Potensial Sel
: 2 x 45 menit
A STANDAR KOMPETENSI
Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dan elektrokimia dalam teknologi
dan kehidupan sehari-hari
B KOMPETENSI DASAR.
FORM.12/IK.7.1.1
Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dalam sistem elektrokimia yang
melibatkan energi listrik dan kegunaannya dalam mencegah korosi dan dalam
industri
C INDIKATOR
a. Mengamati reaksi yang terjadi di anoda dan katoda pada reaksi elektrolisis
melalui percobaan
b. Menuliskan reaksi yang terjadi di anoda dan katoda pada larutan atau
cairan dengan elektroda aktif ataupun elektroda inert
c. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya korosi melalui
percobaan
D TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mangikuti pembelajaran ini siswa dapat :
1. Menghitung potensial sel berdasarkan data potensial standar.
2. Menentukan reaksi yang dapat berlangsung berdasarkan harga potensial
sel
3. Menentukan potensial sel yang berharga paling besar
E KKM: 75
F
MATERI PEMBELAJARAN:
Potensial sel : E 0 sel = E 0 red - E 0 oks
G SUMBER/ ALAT:
1. Sumber: Buku teks kimia SMA untuk kelas XII
2. Alat: LKS
H METODE/ PENDEKATAN
1. Metode:
2. Pendekatan: ketrampilan proses
I
LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN.
1. Pendahuluan:
a. Prasyarat pengetahuan reaksi yang terjadi pada sel volta.
b. Motivasi
: mengapa sel volta menghasilkan listrik ?
c. Masalah
:mengapa pada sel galvani / sel volta dengan elektroda
Zn dan Cu E 0 sel = 1,10 vol ?
2. Kegiatan Inti:
a. Menginformasikan tujuan pembelajaran .
b. Pembagian kelompok
c. Diskusi kelompok
d. Reservasi salah satu kelompok
3. Penutup: Presentasi salah satu kelompok tentang hasil.
J
PENILAIAN.
1. Prosedur penilaian:
Penilaian kognitif:
Jenis pertanyaan : lisan dan tulisan.
Bentuk
:uraian.
2. Penilaian afektif.
Bentuk: lembar pengamatan
LAMPIRAN
NAMA
KERJA
SAMA
DISIPLIN
KEAKTIFAN
KEJUJURAN
RATARATA
FORM.12/IK.7.1.1
A
B
C D
A
SOAL QUIS:
Diketahui potensial elektroda :
Cr 3+ + 3 e .
Cr
Al 3+ + 3 e
Al
+
Ag + e
Ag
Zn 2+ + 2 e
Znl
Pt 2+ + 2 e
Pt
i.
ii.
iii.
B
C D
A
B
C
D
A
B
C
D
E 0 = - 0.71 volt
E 0 = - 1,66 volt
E 0 = + 0,80 volt
E 0 = - 0,74 volt
E 0 = + 1,50 volt
Hitunglah E 0 sel dari elektroda Cr dan Ag
Tentukan potensial yang paling besar
Tentukan reaksi yang tidak dapat berlangsung
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MATA PELAJARAN
KELAS/PROGRAM
MATERI
WAKTU
: KIMIA
: XII / IPA
: Penyetaraan Reaksi Oksidasi Reduksi
: 4 x 45 menit
A Standar Kompetensi
Menerapkan konsep reaksi oksidasi reduksi dan elektrokimia dalam tenologi
dan kehidupan sehari-hari.
B Kompetensi Dasar
Menerapkan konsep reaksi oksidasi reduksi dalam system elektrokimia yang
melibatkan energi listrik dan kegunaannya dalam mencegah korosi.
FORM.12/IK.7.1.1
C Indikator
1. Menjelaskan beberapa cara untuk mencegah terjadinya korosi
2. Menerapkan konsep hukum Faraday dalam perhitungan sel elektrolisis
3. Menuliskan reaksi elektrolisis pada penyepuhan dan pemurnian suatu
logam
D Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran ini siswa dapat:
1. Menyetarakan reaksi oksidasi reduksi dengan cara setengah reaksi.
2. Menyetarakan reaksi oksidasi reduksi dengan cara perubahan bilangan
oksidasi.
E KKM : 75
F
Materi Pembelajaran
Penyetaraan Reaksi oksidasi reduksi berdasarkan metode setengah reaksi.
Penyetaraan reaksi oksidasi reduksi berdasarkan metode bilangan oksidasi.
G Sumber/ Alat Bantu:
1. Sumber
: Buku teks kimia SMA kelas XII
2. Alat
:H Metode / Pendekatan
:
1. Metode
: diskusi , Ceramah , Tanya Jawab
2. Pendekatan
: Konsep
I
Langkah-langkah Kegiatan:
Rincian Kegiatan
Pendahuluan
- Pra Syarat Pengetahuan: Biloks, reduktor, oksidator.
- Motivasi : Siswa diminta menentukan biloks unsur Cr dalam
senyawa K2Cr2O7
- Masalah : Bagaimana cara menyetarakan persamaan reaksi
redoks yang rumit ?
Kegiatan Inti :
- Menginformasikan tujuan pembelajaran
- Membagi kelompok
- diskusi kelompok tentang urutan/ langkah-langkah
menyelesaikan penyetaraan reaksi secara bilangan oksidasi.
- Latihan menyetarakan persamaan reaksi redoks dengan
metode perubahan biloks.
- Menyimpulkan langkah-langkah penyetaraan persamaan
redoks dengan metode perubahan biloks.
- Diskusi kelompok tentang urutan / langkah-langkah
menyelesaikan penyetaraan reaksi redoks dengan cara
metode setengah reaksi.
- Latihan penyetaraan persamaan reaksi redoks dengan metode
setengah reaksi.
- Menyimpulkan langkah-langkah penyetaraan persamaan reksi
redoks dengan metode setengah reaksi.
Penutup
- Diskusi kelas untuk menyamakan persepsi tentang langkahlangkah penyetaraan reaksi redoks dengan metode perubahan
biloks maupun cara setengah reaksi.
- Memberi tugas latihan soal yang dikerjakan di rumah.
J Penilaian
Waktu
FORM.12/IK.7.1.1
1. ProsedurPenilaian
Penilaian kognitif
jenis
: lisan dan tertulis
bentuk
: uraian
Penilaian afektif :
bentuk : lembar pengamatan
2. Instrumen :
Lampiran :
- Pengamatan Sikap Afektif
Nama
Kerja sama disiplin
Kejujuran
Aktifitas
Rata-rata
Keterangan :
A. = Amat Baik = 16,0 – 13,0
B. = Baik = 12,9 – 10,0
C. = Cukup = 9,9 – 7,0
D. = Kurang = 6,9 – 0,0
Soal Kuis
1. Setarakan reaksi oksidasi reduksi berikut dengan metode setengah reaksi dan
bilangan oksidasi :
a. IO3- (aq) + I-(aq) 
I2(s) + H2O(l)
b. KMnO4 + H2SO4 + H2C2O4

K2SO4 + MnSO4 + CO2 + H2O
c. Cl2 + 2 OH

Cl + ClO3-
Lembar Kerja Siswa
1. Setarakan reaksi redoks ZnS + HNO3

ZnSO4 + NO + H2O
dengan cara metode bilangan oksidasi.
Langkah- langkah :
a. Tentukan bilangan oksidasi masing-masing unsur.
Cantumkan biloks yang berubah :
ZnS + HNO3 
ZnSO4 + NO + H2O
b. Samakan bilangan oksidasi naik dan turun dengan mengali satu reaksi atau
dengan mengalikan silang. ( B.O. naik x 3 dan B.O. turun 8 )
3 ZnS + 8 HNO3

3 ZnSO4 + 8 NO + H2O
c. Setarakn jumlah O dan H dengan memberikan koefisien pada H2O :
3 ZnS + 8 HNO3

3 ZnSO4 + 8 NO + 4 H2O
2. Langkah-langkah penyetaraan reaksi oksidasi reduksi dalam suasana asam :
a. Tulis reaksi redoks : Fe(s) + Cu+2(aq)

Fe+2(aq) + Cu(s)
b. Pisahkan reaksi reduksi dan rekasi oksidasi
Reaksi Reduksi
Reaksi Oksidasi
Cu2+

Cu(s)
Fe(s)

Fe2+(aq)
c. Setarakan jumlah atom pada reaksi reduksi maupun oksidasi.
Cu2+

Cu(s)
Fe(s)

Fe2+(aq)
d. Setarakan muatan dengan menambahkan e
Cu2+ +2e Cu(s)
Fe(s) 
Fe2+(aq) + 2e
e. Samakan jumlah elektro pada reaksi reduksi dan oksidasi
f. Jumlahkan R. Reduksi dan oksidasi
R. Red :
Cu2+ +2e

Cu(s)
FORM.12/IK.7.1.1
R. Oks :
Fe(s)

Fe2+(aq) + 2e
Fe(s) + Cu2+

Fe2+(aq) + Cu(s)
2. Langkah-langkah penyetaraan reaksi oksidasi reduksi dalam suasana basa :
SO32- + MnO4-
SO42- + MnO2
Langkah-langkah :
a. Tulis reaksi redok
SO32- + MnO4-
SO42- + MnO2
b. Pisahkan reaksi oksidasi dan reduksi
R.Oks : MnO4- 
MnO2
2R.Red : SO3 
SO42c. Setarakan O dengan menambahkan H2O MnO4R.Oks : MnO4- 
MnO2 + 2 H2O
R.Red : SO32- + H2O 
SO4-2
d. Setarakan H dengan menambahkan H+
R.Oks : MnO4- + 4H+ 
MnO2 + 2 H2O
R.Red : SO32- + H2O 
SO4-2 + 2 H+
e. Tambahkan ion OH-di kanan dan di kiri sebanyak ion H+
R.Oks : MnO4- + 4H+ + 4 OH- 
MnO2 + 2H2O + 4 OHMnO4 + 2H2O 
MnO2 + 4 OHR.Red : SO32- + H2O + 2 OH-
SO4-2 + 2 H+ + 2 OH2SO3 + 2 OH

SO4-2 + H2O
f. Setarakan muatan dengan menambahkan e
R.Oks : MnO4- + 2 H2O + 3 e

MnO2 + 4OH2R.Red : SO3 + 2 OH
SO4-2 + H2O + 2 e
g. Samakan jumlah e pada reaksi reduksi dan oksidasi
Reaksi Reduksi x 2 dan reaksi oksidasi x 3
g. Jumlahkan kedua reaksi tersebut
R.Oks : 2 MnO4- + 4 H2O + 6 e

2 MnO2 + 8 OHR.Red : 3 SO32 + 6 OH

3 SO4-2 + 3 H2O + 6 e
2 MnO4- + H2O + 3 SO4-2

2 MnO2 + 2OH- + 3 SO4-2
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MATA PELAJARAN
KELAS/SMT
MATERI
WAKTU
: KIMIA
: XII/1
: Sifat-sifat Fisik dan Sifat Kimia Unsur
: 2X 45 MENIT
A Standar Kompetensi
Memahami karakteristik unsur-unsur penting, kegunaan dan bahayanya, serta
terdapatnya di alam
B Kompetensi Dasar
Mengidentifikasi kelimpahan unsur-unsur utama dan transisi di alam dan
produk yang mengandung unsur tersebut
FORM.12/IK.7.1.1
C Indikator
1. Mengidentifikasi keberadaan unsur-unsur yang ada di alam terutama di
Indonesia (gas mulia, halogen, alkali, alkali tanah, aluminium, karbon,
silikon, belerang, krom, tembaga, seng, besi, oksigen dan nitrogen)
2. Mengidentifikasi produk-produk yang mengandung zat tersebut
D KKM: 75
E Materi pembelajaran
Sifat fisik dan sifat kimia unsur perioda 4
F
Sumber dan Alat Bantu
1. Sumber : Buku kimia dan LKS
2. Alat Bantu : media elektronik
3. Stategi Group work
4. Pendekatan ketrampilan proses
a. Model pendekatan dan Metode
b. Model Konstruktifisme
c. Metoda diskusi informasi
d.
G Langkah-langkah
1. Tahap situasional
a. Tanya jawab mengenai sifat-sifat fisika dan kimia unsur perioda 4
b. Informasi tentang tujuan pembelajaran
2 Tahap Eksplorasi
Mengkaji LKSDiskusi mengenai sifat-sifat periosa 4
3 Tahap Elaborasi
a. Siswa menjawab pertanyaan
b. Siswa menyimpulkan hasil diskusi
4. Tahap Mengemukakan
a. Menjawab persepsi dalam diskusi kelas tentang unsur perioda 4
b. Evaluasi, tes uji kompetensi dalam bentuk tes tertulis
5. Penilaian
Prosedur Penilaian
1. Penilaian kognitif
a. Jenis pertanyaan lisan dan tertulis
b. Bentuk Ulangan dan tugas kelompok
2. Penilaian efektif
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
Nama
1
No Soal
2
3
4
1
2
3
4
5
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
5
Skor
Keterangan
FORM.12/IK.7.1.1
nilai 
jumlah skor
x 100
50
 Penilaian afektif
No
Pernyataan / indikator
1
2
Kehadiran
Membaca buku referensi
3
4
Kerjasama dalam kelompok
Bertanya
5
4
3
2
1
Skor
5 Menghargai pendapat orang lain
Keterangan
5= sangat baik / sangat sering
4= baik / sering
3= cukup
2= kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

No
jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Nama
Ketepatan
menjawab
Aspek penilaian
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
ketelitian
Jumlah
skor
nilai
Keterangan
1= tidak tepat / tidak teliti
2= kurang tepat / kurang teliti
3= tepat / teliti
4= tepat / teliti / cermat
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Materi Pelajaran
Kelas/Semester
Materi
Waktu
: KIMIA
: XII/1
: Unsur-unsur golongan utama dan transisi
: 2X45 menit
A Standar Kompetensi
Memahami karakteristik unsur-unsur penting, kegunaan dan bahayanya, serta
terdapatnya di alam.
B Kompetensi Dasar
FORM.12/IK.7.1.1
Mengidentifikasi kelimpahan unsur-unsur utama dan transisi di alam dan
produk yang mengandung unsur tersebut.
C Indikator
1. Mengidentifikasi keberadaan unsur-unsur yang ada di alam terutama di
Indonesia (gas mulia, halogen, alkali, alkali tanah, aluminium, karbon,
silicon, belerang, krom, tembaga, seng, besi, oksigen, dan nitrogen)
2. Mengidentifikasi produk-produk yang mengandung zat tersebut
D KKM : 75
E Materi Pembelajaran
Unsur-unsur golongan utama dan transisi
F
Sumber/Alat Bantu
1. Sumber
: Buku kimia kelas XII, Lembar kerja
2. Alat Bantu : Media Elektronik, Internet
Model, Pendekatan dan Metoda Belajar
a. Model Belajar : Konstruktivisme
b. Strategi
: Group work
c. Pendekatan : Ketrampilan proses
d. Metoda
: Diskusi informasi
G. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Tahap Situasional
- Tanya jawab tentang unsur-unsur yang berada di sekitar kita
- Menginformasikan tujuan pembelajaran
2. Tahap eksplorasi
- Mengkaji lembaran kerja siswa dalam setiap kelompok
- Setiap kelompok siswa berdiskusi tentang keberadaan unsur-unsur yang
ada di alam terutama di Indonesia serta produk-produk yang
mengandung zat tersebut.
3. Tahap Elaborasi
- Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan
- Siswa menyimpulkan hasil diskusi
4. Tahap Mengemukakan
- Menyamakan persepsi melalui diskusi kelas tentang keberadaan unsurunsur dialam serta produk-produk yang mengandung zat tersebut
5. Tahap evaluasi
- Tes uji kompetensi dalam bentuk tes tertulis
Uji kompetensi
1. Mineral apakah yang mengandung silicon dengan persentase terbesar
dalam kerak bumi
2. Sebutkan daerah-daerah di Indonesia yang menghasilkan
a. Timah
b. Besi
c. Batu bara
d. Tembaga
e. Emas
3. Sebutkan nama mineral yang mampunyai rumus molekul berikut ini:
a. CaAl2Si2O8
b. SiO2
c. CaSiO3
d. NaAlSi3O8
H. Penilaian
e. Prosedur Penilaian
- Penilaian kognitif
Jenis penilaian : pertanyaan lisan dan tulisan
Bentuk : Kuis
- Penilaian afektif
FORM.12/IK.7.1.1
Bentuk : Lembar kerja siswa, performans, laporan tertulis, tes tertulis
Instrumen : terlampir
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
Nama
1
No Soal
2
3
4
Skor
5
Keterangan
1
2
3
4
5
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
nilai 
jumlah skor
x 100
50
 Penilaian afektif
No
Pernyataan / indikator
1 Kehadiran
2 Membaca buku referensi
3 Kerjasama dalam kelompok
4 Bertanya
5 Menghargai pendapat orang lain
Keterangan
5= sangat baik / sangat sering
4= baik / sering
3= cukup
2= kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

No
5
4
3
2
1
Skor
jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Nama
Ketepatan
menjawab
Aspek penilaian
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
Keterangan
1= tidak tepat / tidak teliti
2= kurang tepat / kurang teliti
3= tepat / teliti
4= tepat / teliti / cermat
ketelitian
Jumlah
skor
nilai
FORM.12/IK.7.1.1
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Materi Pelajaran
Kelas/Semester
Materi
Waktu
: KIMIA
: XII/1
: Sifat-sifat fisik dan sifat-sifat kimia unsur
: 2X45 menit
A. Standar Kompetensi
Memahami karakteristik unsur-unsur penting, kegunaan dan bahayanya, serta
terdapatnya di alam
B. Kompetensi Dasar
Mendeskripsikan kecenderungan sifat fisik dan sifat kimia unsur utama dan
unsur transisi (titik didih, titik leleh, kekerasan, warna, kelarutan, kereaktifan,
dan sifat khusus lainnya)
FORM.12/IK.7.1.1
C. Indikator
1. Mengidentifikasi sifst-sifst fisik unsur utama dan unsur transisi (titik didih,
titik leleh, kekerasan, warna, kelarutan, kereaktifan, dan sifat khusus
lainnya)
2. Mengidentifikasi sifat-sifat kimia (kereaktifan, kelarutan) melalui percobaan
D. KKM : 75
E. Materi Pembelajaran
Sifat-sifat fisik dan sifat-sifat kimia unsur
F. Sumber/Alat Bantu
1. Sumber
: Buku kimia kelas XII -Lembar LKS
2. Alat bantu : Alat untuk percobaan
G. Model,Pendekatan dan Metode Belajar
1. Model Belajar : konstruktivisme
2. Strategi
: Group work
3. Pendekatan
: keterampilan proses
4. Metode
: diskusi informasi
H. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Tahap situasional
a. Tanya jawab tentang unsur-unsur yang terdapat dalam golongan VIIA
Tabel Periodik Unsur
b. Konfigurasi elektron unsur golongan VIIA
c. Informasi tujuan pembelajaran
2. Tahap Eksplorasi
a. Mengkaji lembar kerja siswa yang harus dikerjakan setiap kelompok
b. Di dalam kelompok siswa berdiskusi tentang sifat-sifat unsur-unsur
halogen baik sifat fisika maupun sifat kimia
3. Tahap Elaborasi
a. Menjawab pertanyaan-pertanyaan
b. Menyimpulkan hasil diskusi
4. Tahap Mengemukakan
a. diskusi kelas untuk mengemukakan persepsi tentang sifat fisik dan sifat
kimia unsur-unsur halogen
5. Tahap Evaluasi
a. tes uji kompetensi dalam bentuk tes tertulis
b. Uji Kompetensi
1. Berdasarkan tabel sifat-sifat unsur halogen:
- bagaimanakah keadaan unsur-unsur halogen pada suhu kamar
- Bagaimana titik leleh dan titik didih unsur-unsur halogen dari atas
ke bawah dalam tabel periodik? Jelaskan!
- Bagaimana hubungan antara afinitas elektron, keelektronegatifan,
dan potensial reduksi terhadap kereaktifan halogen.
- Jelaskan tentang keberadaan unsur-unsur halogen yang terdapat
bebas di alam
I.
Penilaian
1. Prosedur Penilaian
a. Penilaian kognitif
Jenis
: Pertanyaan lisan dan tulisan
-Bentuk : Kuis, pilihan ganda dan uraian
b. Penilaian afektif
Bentuk : Lembar pengamatan sikap siswa
2. Instrumen : Terlampir.
FORM.12/IK.7.1.1
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
Nama
1
No Soal
2
3
4
Skor
5
Keterangan
1
2
3
4
5
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
nilai 

jumlah skor
x 100
50
Penilaian afektif
No
Pernyataan / indikator
1 Kehadiran
2
3
Membaca buku referensi
Kerjasama dalam kelompok
4
5
Bertanya
Menghargai pendapat orang lain
5
4
3
2
1
Skor
Keterangan
5= sangat baik / sangat sering
4= baik / sering
3= cukup
2= kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

No
jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Nama
Ketepatan
menjawab
Aspek penilaian
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
Keterangan
1= tidak tepat / tidak teliti
2= kurang tepat / kurang teliti
3= tepat / teliti
4= tepat / teliti / cermat
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
ketelitian
Jumlah
skor
nilai
FORM.12/IK.7.1.1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Materi Pelajaran
Kelas/Semester
Materi
Waktu
: KIMIA
: XII/1
: Sifat Unsur
: 2 x 45 menit
A Standar Kompetensi
Memahami karakteristik unsur-unsur penting, kegunaan, dan bahayanya, serta
terdapatnya di alam
B Kompetensi Dasar
Mendeskripsikan kecenderungan sifat fisik dan sifat kimia unsur-unsur utama
dan unsur-unsur transisi ( titik didih, titik leleh, kekerasan, warna, kelarutan,
keraktifan, dan sifat khusus lainnya)
C Indikator
1. Mengidentifikasi sifat-sifat fisik unsur utama dan unsur transisi (titik didih,
titik leleh, kekerasan, warna, kelarutan, dan sifat khusus lainnya)
FORM.12/IK.7.1.1
2. Mengidentifikasi
percobaan
sifat-sifat
kimia
(kereaktifan,
kelarutan)
melalui
3. Mengidentifikasi daya pengoksidasi halogen dan daya pereduksi halida
melalui percobaan
4. Mengidentifikasi reaksi nyala senyawa logam (terutama alkali dan alkali
tanah) melalui percobaan
5. Mengidentifikasi keteraturan sifat fisik dan sifat kimia unsur-unsur periode
ke tiga melalui percobaan
6. Menjelaskan cara menghilangkan kesadahan air melalui percobaan
D Tujuan pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran ini siswa dapat
1. Mengamati reaksi logam natrium dengan air
2. Melakukan percobaan reaksi nyala senyawa logam alkali dan alkali tanah
dan mengidentifikasi warna nyalanya.
E Materi Pembelajaran
Unsur alkali dan alkali tanah
F
KKM :
G Sumber/Alat
1. Sumber
2. Alat
: Buku kimia Kelas XII, Lembar kerja siswa
: - gelas kimia
Pinset
Tissue
Kaca arloji
Kawat Nikrom
Alat pembakar
Bahan
Percobaan 1. Reaksi logam natrium dengan air
Logam natrium
Air
Percobaan 2. Reaksi Nyala senyawa alkali dan alkali tanah
Kristal NaCl
Kristal KCl
Kristal CaCl2
Kristal SrCl2
Kristal BaCl2
HCl pekat
H Model Pendekatan dan Metode
1. Model
: konstruktivisme Strategi, Group work
2. Pendekatan
: Ketrampilan proses
3. Metode
: Demonstrasi dan Eksperimen
I
Langkah-langkah Kegiatan
Pendahuluan
1. Prasyarat pengetahuan :
2. Tanya jawab tentang sifat-sifat logam alkali dan alkali tanah
3. Motivasi
: Bagaimana rekasinya terhadap air?
4. Masalah
: Bagaimana warna nyala senyawa alkali dan alkali tanah?
Kegiatan Inti
1. Demonstrasi reaksi logam natrium dengan air
2. Eksperimen tentang reaksi nyala senyawa alkali dan alkali tanah
3. Diskusi kelompok hasil eksperimen
Penutup
Menyimpulkan hasil eksperimen:
FORM.12/IK.7.1.1
- Reaksi logam natrium dengan air
- Reaksi nyala senyawa alkali dan alkali tanah
J
Penilaian
1. Prosedur Penilaian
Penilaian kognitif
a. Jenis
: Lisan dan tulisan
b. Bentuk
: kuis, ulangan harian
Penilaian afektif
bentuk : Lembar pengamatan sikap siswa
2. Instrumen : terlampir
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
Nama
1
No Soal
2
3
4
Skor
5
Keterangan
1
2
3
4
5
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
nilai 
jumlah skor
x 100
50
 Penilaian afektif
No
Pernyataan / indikator
1 Kehadiran
2 Membaca buku referensi
3
4
5
4
3
2
1
Skor
Kerjasama dalam kelompok
Bertanya
5 Menghargai pendapat orang lain
Keterangan
5= sangat baik / sangat sering
4= baik / sering
3= cukup
2= kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

No
jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Nama
Ketepatan
menjawab
Aspek penilaian
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
ketelitian
Jumlah
skor
nilai
FORM.12/IK.7.1.1
Keterangan
1= tidak tepat / tidak teliti
2= kurang tepat / kurang teliti
3= tepat / teliti
4= tepat / teliti / cermat
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Materi Pelajaran
Kelas/Semester
Materi
Waktu
: KIMIA
: XII/1
: Sifat Unsur
: 2 x 45 menit
A Standar Kompetensi
Memahami karakteristik unsur-unsur penting, kegunaan dan bahayanya serta
terdapatnya dialam
B Kompetensi Dasar
Mengidentifikasi kelimpahan unsur-unsur utama dan transisi di alam dan
produk yang mengandung unsur tersebut
C Indikator
FORM.12/IK.7.1.1
Mengidentifikasi daya pengoksidasi halogen dan daya pereaksi halide
D KKM : 75
E Materi Pembelajaran
Sifat oksidator dan sifat reduktor unsur halogen
F
Media Belajar
Buku Sumber : kimia kelas XII
1. Alat
: Tabung reaksi, Rak Tabung, Pipet
2. Bahan
:
larutan klorin
arutan Bromin
larutan iodine
larutan KCl, KBr, KI, Chloroform
G. Model Pembelajaran, Pendekatan dan Metode belajar
1. Model belajar
: Konstruktivisme
2. Strategi
: Group work
3. Pendekatan
: Ketrampilan proses
4. Metode
: Demonstrasi/eksperimen
H. Langkah-langkah
1. Tahap Situasional
a. Tanya jawab tentang pengertian oksidator dan reduktor’’’
b. Menginformasikan tujuan percobaan
2. Tahap Eksplorasi
a. Mengkaji LKS yang harus dikerjakan
b. Diskusi kelompok tentang pengertian oksidator dan reduktor
c. Melaksanakan Percobaan
d. Melakukan demonstrasi
e. Isilah 3 tabung reaksi dengan CHCl3 (kira-kira 1 cm)
f. Tabung 1 tambahkan 10 tetes larutan klorin
g. Tabung 2 tambahkan 10 tetes larutan bromine
h. Tabung 3 tambahkan 10 tetes larutan iodine
i. Kocok larutan dan amati warna halogen dalam CHCl3
j. Isilah 2 reaksi pertama masing-masing dengan larutan KI (kira-kira 1
cm). Pada tabung 1 tambahkan 10 tetes larutan klorin. Pada tabung 2
10 tetes larutan bromine. Kocok dan amati yang terjadi pada tiap
tabung, kemudian tambahkan beberapa tetes CHCl3. Kocok dan catat
apa yang anda amati.
k. Untuk Reaksi bromide dengan larutan klorin da iodine, ulangi
percobaan 2. gunakan larutan bromide dengan lartutan klorin dan
larutan iodine.
l. Untuk reaksi Klorida dengan larutan bromine dan larutan iodine, Ulangi
percobaan 2. Gunakan larutan klorida dengan larutan bromine dan
larutan iodine.
3.Tahap Elaborasi
a. Setiap siswa menyusun hasil pengamatan
b. Diskusi kelompok mengenai daya pengolksidasi halogen dan daya
pereduksi halida.
4. Tahap Mengemukakan
Menyamakan persepsi melalui diskusi antar kelompok dalam kelas tentang
daya pengoksidasi halogen dan daya pereduksi halide.
5. Tahap Evaluasi
Tes uji kompetensi tertulis dalam bentuk latihan soal
H. Penilaian
Prosedur Penilaian
- Penilaian kognitif
jenis : pertanyaan, lisan, dan tulisan
bentuk : Kuis, tugas kelompok
FORM.12/IK.7.1.1
- Penilaian afektif
Bentuk : lembar kerja siswa
Penilaian Authentic Assessment
 Penilaian kognitif
No
Nama
No Soal
2
3
4
1
Skor
5
Keterangan
1
2
3
4
5
Soal essay, setiap soal memiliki skor 5,
nilai 

No
1
2
3
4
jumlah skor
x 100
50
Penilaian afektif
Pernyataan / indikator
Kehadiran
Membaca buku referensi
Kerjasama dalam kelompok
Bertanya
5
4
3
2
1
Skor
5 Menghargai pendapat orang lain
Keterangan
5= sangat baik / sangat sering
4= baik / sering
3= cukup
2= kurang / jarang
1 = sangat kurang / sangat jarang
nilai 

jumlah skor
x 100
25
Psychomotoric life skill
Aspek penilaian
No
Nama
Ketepatan
menjawab
Kecepatan
Kemandirian
mengerjakan
Keterangan
1= tidak tepat / tidak teliti
2= kurang tepat / kurang teliti
3= tepat / teliti
4= tepat / teliti / cermat
Nilai 
Jumlah skor
x 100
12
ketelitian
Jumlah
skor
nilai
FORM.12/IK.7.1.1
Download