Silabus Mata Kuliah Dosen Periode SKS Jadwal Kuliah : Manajemen Media Penyiaran (MMP) : Yohanes Widodo ([email protected], 08163284769) : Semester Genap 2013/2014 : 3 SKS : Jumat, 13.30-16.00 (Sesi 3) Deskripsi Mata kuliah Manajemen Media Penyiaran (MMP) membekali mahasiswa pengetahuan praktis dan kemampuan manajemen organisasi media penyiaran (radio dan televisi). Mata kuliah juga membahas isu-isu dan tantangan media, terkait dengan kompetisi, konvergensi media, fragmentasi audience, investasi, dan lain-lain. Mahasiswa diharapkan mampu memahami manajemen media penyiaran serta mengaplikasikannnya dalam pengelolaan media penyiaran, baik media penyiaran komunitas, publik, komersial, lokal dan nasional. Pada akhirnya, mahasiswa dapat merancang/membuat proposal media penyiaran (radio/televisi) baru sesuai yang diinginkan. Perkuliahan dalam bentuk ceramah, tanya jawab, studi kasus, studi lapangan/kunjungan ke media, analisis sistem pengelolaan media penyiaran, dan presentasi tugas oleh mahasiswa. Penilaian Untuk mengevaluasi hasil perkuliahan ini didasarkan pada poin-poin penilaian, meliputi: UTS Individu (paper) : 30 % UTS Kelompok : 20 % UAS Individu (paper) : 30 % UAS Kelompok : 20 % Total : 100 % Referensi Utama Pringle, Peter and Starr, Michael F. 2006. Electronic Media Management, Elsevier. Rencana Aktivitas Perkuliahan No 1. Topik Pengantar 2. Manajemen Media Penyiaran (Ch. 1) Sub Topik Tujuan Mata kuliah Garis Besar Materi Perkuliahan Gambaran umum tentang peran manajemen dalam organisasi media penyiaran (Radio dan TV) Pengertian manajemen dan media penyiaran Definisi Managemen Perkembangan Pemikiran Manajemen Level Manajemen Fungsi Manajemen Peran Manajemen Ketrampilan yang dibutuhkan dalam Manajemen Pengaruh pada Manajemen 3. 4. 5. 6. 7. 8. Manajemen SDM (Ch. 3) Pemrograman Siaran (Ch. 4) Broadcast Sales (Ch. 5) Promosi dan Pemasaran Siaran (Ch.6) Regulasi Penyiaran (Ch. 7) Manajemen Keuangan (Ch. 2) 9. Pengelolaan TV Kabel (Ch. 8). 10. Manajemen Stasiun Penyiaran Publik (Ch 9) Bagaimana Memasuki Media Elektronik? (Ch 10) 11 Fungsi Akuntansi Cost Control Monitoring Financial Progress Fungsi Manajemen SDM Manajemen SDM dan Serikat Pekerja Manajemen SDM dan Hukum Audience Departemen Program Manajer Program Pemrograman Radio Siaran Pemrograman Afiliasi Jaringan Pemrograman Stasiun Independen Pemrograman Stasiun Biro/Representative Pemrograman untuk Anak-anak PEmrograman dan Komunitas The Sales Department The General Sales Manager Time Sales Research and Sales Direktur Promosi dan Pemasaran Perencanaan Promosi Promosi Audience Promosi Penjualan Peranan Regulasi Penyiaran Regulasi tentang Kepemilikan Regulasi tentang Program Regulasi tentang Iklan (Disesuaikan dengan Regulasi di Indonesia: UU Penyiaran, P3SPS, Peraturan KPI, dan lain-lain) Organisasi Pemrograman Pengelolaan Ekonomi Promosi Regulasi (Disesuaikan dengan konteks di Indonesia, lebih jauh bisa dilihat di UU Penyiaran, P3SPS, Peraturan KPI, dan lain-lain). Struktur Penyiaran Publik Televisi Radio Low-Power FM Radio TV dan Raadio Komunitas Pengelolaan SDM Kepemilikan Ujian Mid Semester (Kelompok) Studi Lapangan/Kunjungan ke media penyiaran radio dan TV di Yogyakarta atau Jawa Tengah untuk mengetahui tentang manajemen di media tersebut. Membuat reportase dan analisis manajemen media penyiaran atau fungsi-fungsi manajemen dalam media penyiaran tersebut. Tidak dibatasi jumlah kata. Bukti kunjungan berupa transkrip wawancara dan/atau foto. Ujian Mid Semester (Individu) UTS Paper: Tantangan dan dinamika media penyiaran di Indonesia: tinjauan manajemen (minimal 1.000 kata). Tugas kelompok dan individu dikumpulkan tanggal Jumat 4 April 2014 sesi 3. Ujian Akhir Semester (Individu) Membuat paper mini research tentang manajemen media penyiaran (2.500 kata) Ujian Akhir Semester (Kelompok): pilih salah satu Membuat proposal radio/TV. Membuat inovasi program TV. Membuat program acara baru untuk TV. Bacaan Pelengkap Daft, Richard L, Management, terj. 6th edition, Salemba Empat, Jakarta, 2006 Dominick, Joseph R, The Dinamics of Mass Communication: Media in the Digital Age, 8th edition, McGraw Hill, New York, 2005 Fahmi, Alatas, A, dr. Bersama Televisi Merenda Wajah Bangsa, YKMD, Jakarta, 1997 Herrick, Dennis F, 2003, Media Management in the Age of Giants: Bussiness Dynamics of Journalism, Blackwell Publishing Jackson, Keith, Manage by the Moment: A Handbook for Radio Managers, UNESCO Jakarta Office, Jakarta 1997 Keputusan KPI no. 09/SK/KPI/8/2004 tentang Pedoman Perilaku Penyiaran dan Standar Program Siaran Kung, Lucy, 2008, Strategic Management in the Media: Theory to Practice, Sage Publicaton, Ltd Morissan, Manajemen Media Penyiaran: Strategi Mengelola Radio dan Televisi, Kencana, Jakarta, 2008 Mufid, Muhammad, Komunikasi dan Regulasi Penyiaran, Prenada Media, Jakarta, 2005 Pandjaitan, Hinca IP; Effendi Siregar, Amir, Membangun Sistem Penyiaran yang Demokratis di Indonesia, PT Warta Global Indonesia, Jakarta, 2003 Pedoman Perilaku Televisi Indonesia ATVSI Prayudha, Harley, Radio Suatu Pengantar untuk Wacana dan Praktik Penyiaran, Bayumedia, Malang, 2004 Robbins, Stephen P, Coulter Mary, Manajemen, terj. 6th edition, PT Prenhallindo, Jakarta, 1999 Schulberg, Pete, Radio Advertising: The Authoritative Handbook, 2nd edition, NTC Bussiness Book, Illionis, USA, 1996 Siregar, Amir Effendi, dkk, 2010, Potret Manajemen Media di Indonesia, Total Media dan Prodi Ilmu Komunikasi Universitas Islam Indonesia Suprapto, Tommy, Berkarier di Bidang Broadcasting, Media Presindo, Yogyakarta, 2006 Undang-Undang no. 32/2002 tentang Penyiaran Undang-Undang No. 40/1999 tentang Pers Wahyudi, JB, Media Komunikasi Massa Televisi, Yogyakarta, 2006