Sambungan Bab I….. LAPORAN KEUANGAN DAN PERSAMAAN AKUNTANSI AKTIVA = KEWAJIBAN + MODAL MACAM-MACAM LAPORAN LAPORAN KEUANGAN 1. NERACA 2. LAPORAN LABA-RUGI 3. LAPORAN PERUBAHAN MODAL Neraca Disebut juga posisi laporan keuangan Suatu daftar yang mengambarkan aktiva (harta kekayaan), kewajiban, dan modal yang dimiliki oleh suatu perusahaan pada suatu periode tertentu Contoh Neraca PT. ANGKASA NERACA 31 DESEMBER 2007 AKTIVA KAS PIUTANG USAHA PERLENGKAPAN TANAH GEDUNG KENDARAAN KEWAJIBAN XXX UTANG USAHA XXX XXX XXX MODAL XXX MODAL, Tn. X XXX JUMLAH AKTIVA XXXX JUMLAH PASIVA XXX XXX XXXX Istilah dalam neraca Aktiva Adalah sumber-sumber ekonomi yang dimiliki perusahaan yang biasa dinyatakan dalam satuan uang Kewajiban Adalah utang yang harus dibayar oleh perusahaan dengan uang atau jasa pada suatu saat tertentu di masa yang akan datang Modal Adalah hak pemilik perusahaan atas aktiva perusahaan LAPORAN RUGI-LABA Tujuan perusahaan mendapatkan laba Laporan rugi laba disusun dengan maksud untuk menggambarkan hasil operasi perusahaan dalam suatu periode waktu tertentu Contoh laporan rugi laba untuk perusahaan jasa PT. ANGKASA Laporan Rugi Laba Untuk tahun yang berakhir 31 DESEMBER 2007 PENDAPATAN JASA……………………….. xxxxx BIAYA-BIAYA: Gaji Pegawai xxx Asuransi xxx Penyusutan xxx Jumlah Biaya Operasi………………………...xxxxx Laba Bersih…………………………………….xxxxx LAPORAN PERUBAHAN MODAL Modal dapat bertambah karena: 1. Tambahan investasi pemilik 2. Perusahaan mendapat laba Modal dapat berkurang karena: 1. pemilik mengambil harta untuk keperluan pribadi 2. Perusahaan rugi Contoh laporan perubahan modal PT. ANGKASA Laporan Perubahan Modal Untuk tahun yang berakhir 31 DESEMBER 2007 Modal, 1 Januari 2007……………………….. xxxxx Tambah: Laba tahun 2007 …………………... xxxx xxxxx Kurangi: Pengambilan prive ………………… xxxx Modal, 31 Desember 2007 ………………….. xxxxx