kebijakan diraktorat penelitian dan pengabdian kepada masyarakat

advertisement
DESENTRALISASI
PENELITIAN DAN PENGABDIAN
KEPADA MASYARAKAT
Direktorat Penelitian dan Pengabdian
kepada Masyarakat (Dit. Litabmas)
Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada
Masyarakat mempunyai tugas melaksanakan
penyusunan bahan perumusan kebijakan,
standarisasi, dan pemberian bimbingan teknis
serta evaluasi di bidang penelitian dan
pengabdian kepada masyarakat
SINERGISME TRIDHARMA PERGURUAN TINGGI
PUBLIKASI PATENT
PENGUASAAN IPTEK
DAN SENI
-angka kredit
-dana penelitian
-penghargaan
PENELITIAN
PENDIDIKAN
PENINGKATAN
PENGETAHUAN
DIKTAT, BUKU
MODUL
-angka kredit
-gaji
-penghargaan
DIKMAS YANMAS
PENGETAHUAN PRAKTEK
KARIR DAN
KESEJAHTERAAN
DOSEN
PENGABDIAN
KEPADA
MASYARAKAT
JASA NILAI-NILAI
BARU
-angka kredit
-dana jasa kerjasama
-penghargaan
Ket: Dalam Pelaksanaan Tridharma Terjadi Bina Kemampuan Akademik Dan Manajemen
revisi
revisi
HASIL
PENELITI
AN/PENG
ABDIAN
Kesesuaian
HKI
ya
Tim review
HKI
KI
tidak
Kesesuaian
Jurnal
ya
Tim rev.Jurnal
Artikel
revisi
revisi
tidak
Kesesuaian
TTG
tidak
Keses.Buku
Ajar
ya
ya
Tim rev.TTG
TTG
Tim Buku Ajar
Buku Ajar
tidak
Laporan
Perbaikan
Revisi
Hasil
Penelitian/
Pengabdian
Kelayakan
Publikasi
Tidak
Laporan
OK
Dewan
Redaksi
Jurnal
Nasional
Jurnal
Jurnal
Jurnal
Nasional
Lokal
Nasional
Jurnal
InterNasional
PROGRAM PENELITIAN
HIBAH PENELITIAN KOMPETITIF NASIONAL:
1. Penelitian Unggulan Strategis Nasional,
2. Riset Andalan Perguruan Tinggi dan Industri (RAPID),
3. Penelitian Kerjasama Luar Negeri dan Publikasi Internasional,
4. Penelitian Hibah Kompetensi,
5. Penelitian Strategis Nasional,
6. Penelitian Prioritas Nasional – MP3EI.
HIBAH PENELITIAN DESENTRALISASI:
1. Penelitain Unggulan Perguruan Tinggi,
2. Penelitian Hibah Bersaing,
3. Penelitian Fundamental,
4. Hibah Penelitian Tim Pascasarjana,
5. Hibah Penelitian Kerjasama antar Perguruan Tinggi (PEKERTI),
6. Penelitian Disertasi Doktor,
7. Penelitian Dosen Pemula.
LATAR BELAKANG
Reposisi Fungsi dan Peranan Ditjen Dikti Dalam Desentralisasi
Penelitian :
1. Fasilitator
2. Penguat
3. Pemberdaya

Fungsi Regulator : Perlindungan Bagi Masyarakat dan Kepentingan
Bangsa Melalui Tindakan Korektif
Tujuan Desentralisasi Penelitian :
1.
Mewujudkan keunggulan penelitian di
perguruan tinggi
2.
Meningkatkan daya saing perguruan tinggi di
bidang penelitian
3.
Meningkatkan angka partisipasi dosen dalam
melaksanakan penelitian
4.
Meningkatkan kapasitas pengelolaan penelitian
di perguruan tinggi
Kewenangan Desentralisasi
Penelitian
Dit. Litabmas
Perguruan Tinggi
Kopertis
KEWENANGAN DIT. LITABMAS
1.
Menyusun norma penelitian yang mengacu pd SPMPPT
2.
Menyusun Indikator Kinerja Utama Penelitian (IKUP)
3.
Menetapkan alokasi anggaran desentralisasi penelitian
4.
Menyelenggarakan hibah penelitian strategis (Hibah
Kompetensi, Strategis Nasional, Kerjasama Luar negeri dan
Publikasi Internasional, Hibah Unggulan Stranas)
5.
Melaksanakan pemantauan dan evaluasi desentralisasi
penelitian
6.
Melaksanakan pengelolaan pengaduan di tingkat nasional
7.
Menyusun database capaian IKUP dan indikator kinerja kegiatan
(IKK)
Kewenangan Perguruan Tinggi
1.
Menyusun Rencana Induk Penelitian (RIP)
2.
Menetapkan indikator kinerja penelitian mengacu pada IKUP yang
ditetapkan oleh Dit. Litabmas
3.
Menyusun pedoman pengembangan dan pengelolaan penelitian
dengan mengacu SPMPPT
4.
Mengembangkan secara bertahap skema penelitian sesuai RIP
5.
Mendorong terbentuknya kelompok peneliti handal
6.
Memanfaatkan sistem database penelitian
7.
Melaporkan hasil kegiatan desentralisasi penelitian kepada Dit.
Litabmas
Kewenangan KOPERTIS
1.
Mewakili Dit. Litabmas dalam kontrak
pelaksanaan desentralisasi penelitian dengan PTS
2.
Membantu Dit. Litabmas dalam mengkoordinir
kegiatan pembinaan dan seleksi proposal untuk
PTS yang memerlukan pembinaan
3.
Melaporkan hasil kegiatan desentralisasi
penelitian kepada Dit. Litabmas
Pengelolaan Desentralisasi Penelitian di
Tingkat Perguruan Tinggi
1.
Dibedakan berdasarkan hasil
Pemetaan Kinerja Penelitian
PT
2.
Dikelola berdasarkan SPMPPT
3.
Kompetitif, Terbuka , Kualitas
Prosedur Operasional Standar (POS)
Desentralisasi Penelitian
1.
Perencanaan Penelitian
2.
Sistem Seleksi Proposal
3.
Pelaksanaan Kontrak
Penelitian
4.
Pemantauan dan Evaluasi
5.
Pengelolaan Hasil Penelitian
6.
Tindak Lanjut Hasil Penelitian
1. Perencanaan Penelitian
a.
PT menyusun RIP secara multitahun (5 tahun)
b.
PT merumuskan jenis penelitian yang relevan
dengan RIP
c.
Dalam hal PT belum dapat melaksanan point (b),
maka jenis penelitian yang telah berjalan di Dit.
Litabmas dapat diterapkan.
d.
Mengintegrasikan kegiatan penelitian dengan
Program Pendidikan Pascasarjana
2. Sistem Seleksi Proposal
a.
Terbuka, Kompetitif
b.
PT (LP/LPPM) mengangkat tim reviewer internal
berdasarkan kompetensi
c.
PT (LP/LPPM) Mandiri dapat menyeleksi proposal
secara internal, diluar PT Mandiri melibatkan
reviewer eksternal dari Dit. Litabmas
d.
Bagi PTS, seleksi proposal dilakukan oleh Dit.
Litabmas yang dikoordinir KOPERTIS
3. Pelaksanaan Kontrak
a.
PT (Pembantu/Wakil Rektor bidang adminstrasi & keuangan)
melakukan kontrak dengan LP/LPPM, selanjutnya LP/LPPM melakukan
kontrak dengan ketua peneliti
b.
Untuk PTS, kontrak dilakukan oleh KOPERTIS dengan PT (LP/LPPM),
serta antara PT (LP/LPPM) dengan Peneliti
4. Pemantauan dan Evaluasi
1.
PT (LP/LPPM) wajib melakukan monev Lapangan
2.
Monev dilakukan oleh tim reviewer internal bagi
PT Mandiri, dan melibatkan reviewer eksternal
bagi PT bukan Mandiri
3.
Hasil Monev digunakan sebagai dasar
pertimbangan pendanaan tahun berikutnya
4.
PT (LP/LPPM) dan KOPERTIS wajib membentuk
sistem pengaduan internal (internal complain
system)
5. Pengelolaan Hasil Penelitian
a.
Ketua peneliti wajib melaporkan hasil
penelitiannya kepada PT (LP/LPPM) masingmasing setiap tahun
b.
Ketua peneliti wajib menyampaikan luaran
penelitian (HKI/Paten, publikasi ilmiah, makalah
yang diseminarkan, TTG, rekayasa sosial, buku
ajar, dll.)
6. Tindak Lanjut Hasil Penelitian
a.
PT (LP/LPPM) melaporkan kompilasi hasil
penelitian setiap tahun sesuai dengan RIP kepada
Dit. Litabmas
b.
PT (LP/LPPM) melaporkan penggunaan dana
penelitian kepada Dit. Litabmas
c.
PT (LP/LPPM) menyampaikan luaran hasil
penelitian sesuai dengan kesepakatan kepada Dit.
Litabmas
d.
PT (LP/LPPM) mengutus peneliti unggulan
sebagai peserta kegiatan di tingkat nasional yang
diselenggarakan oleh Dit. Litabmas
Alokasi Dana Penelitian
a.
Proporsional sesuai dengan kelompok PT berdasarkan hasil Pemetaan
Kinerja Penelitian PT
b.
Dimanfaatkan untuk pengembangan pusat keunggulan dan
peningkatan angka partisipasi dosen
c.
Alokasi anggaran untuk pengembangan pusat keunggulan dilakukan
secara bertahap sesuai dengan IKUP dan IKK yang telah ditetapkan Dit.
Litabmas
d.
Selain dana penelitian desentralisasi, PT wajib menyediakan dana
penelitian internal
HIBAH PENELITIAN DESENTRALISASI
NO
SKIM
TUJUAN
BIAYA (RP)
Penelitian
Unggulan
Perguruan Tinggi
Mensinergikan penelitian di PT dengan kebijakan dan program
pembangunan lokal/nasional/ internasional melalui pemanfaatan
kepakaran PT, sarana & prasarana penelitian dan atau sumber daya
setempat,
2. Menjawab tantangan kebutuhan IPTEKS-SOSBUD oleh pengguna
sektor riil,
3. Membangun jejaring kerjasama antar peneliti dalam bidang
keilmuan dan interest yang sama, sehingga mampu menumbuhkan
kapasitas penelitian institusi dan inovasi teknologi sejalan dengan
kemajuan teknologi dan frontier technology.
Minimum
50.000.000,
sedangkan
maksimum
tergantung dari
anggaran yang
disediakan oleh
perguruan tinggi
masing-masing
2 – 5 tahun
2
Penelitian Hibah
Bersaing
mendorong penelitian inovatif dan invensi dalam bidang ilmu
pengetahuan teknologi dan kesenian (IPTEKS), Penelitian multi tahun
yang berorientasi kedayaan- gunaan hasil (product oriented) dan
dilaksanakan dengan kompetisi dimaksudkan untuk lebih terkait dan
sepadan (link and match) dengan kebutuhan pembangunan baik di
pusat maupun di daerah
40.000.000 –
70.000.000
2 – 3 tahun
3
Penelitian
Fundamental
Penelitian yang berorientasi pada mutu untuk
pengembangan/memperkaya khasanah ilmu pengetahuan.
30.000.000 –
50.000.000
1 – 2 tahun
Penelitian Hibah
Tim Pascasarjana
1. Menghasilkan terobosan baru dalam ilmu pengetahuan dasar,
teknologi, ilmu sosial dan budaya bagi masa depan;
2. Meningkatkan kemampuan dan mutu pendidikan pascasarjana; dan
3. Meningkatkan mutu penelitian di berbagai perguruan tinggi
Indonesia sampai sejajar dengan tingkat internasional
75.000.000 –
100.000.000
3 tahun
60.000.000 –
75.000.000
2 tahun
1.
1
4
5
Penelitian Hibah
Kerjasama Antar
Perguruan Tinggi
(PEKERTI)
1. Untuk memberikan wadah kepada dosen/kelompok peneliti yang
relatif baru berkembang dalam kemampuan menelitinya untuk
dapat memanfaatkan sarana dan keahlian, serta mengadopsi dan
mencontoh budaya penelitian yang baik dari kelompok peneliti yang
lebih maju di perguruan tinggi lain dalam melaksanakan penelitian
yang bermutu.
WAKTU
HIBAH PENELITIAN DESENTRALISASI
NO
SKIM
TUJUAN
WAKTU
1.
6
Penelitian
Disertasi Doktor
7
Penelitian Dosen
Pemula
Memberikan bantuan dana Penelitian Disertasi Doktor, yang
substansi penelitiannya merupakan bagian dari penelitian
disertasinya,
2. Mempercepat penyelesaian studi doktor sehingga dapat
meningkatkan jumlah dan kompetensi lulusan program doktor,
3. Meningkatkan jumlah publikasi artikel ilmiah pada jurnal bereputasi
internasional atau nasional terakreditasi, penulisan buku ajar, dan
perolehan HKI,
4. Diharapkan hasil penelitian program doktor dapat membantu
menyelesaikan masalah nasional, regional, pemerintah daerah, dan
masyarakat pada umumnya,
5. Terciptanya iklim akademik yang lebih dinamis dan kondusif di
lingkungan perguruan tinggi sehingga hubungan antara dosen dan
mahasiswa menjadi lebih interaktif dan berkualitas.
BIAYA (RP)
Untuk mengarahkan dan membina kemampuan meneliti dosen
30.000.000 –
50.000.000
1 tahun
5.000.000 –
10.000.000
1 tahun
Jadwal Penelitian Desentralisasi
Jadwal Desk Evaluasi PT Binaan :
NO
1
2
3
4
5
6
WAKTU
23-24 APRIL 2012
27-28 APRIL 2012
1-2 MEI 2012
4-5 MEI 2012
8-9 MEI 2012
11-12 MEI 2012
JAM MULAI
10.00
LOKASI 1
BANDUNG
JAKARTA
PADANG
MAKASSAR
PALEMBANG
MEDAN
LOKASI 2
AMBON
BANJARMASIN
DENPASAR
YOGYAKARTA
SURABAYA
SEMARANG
Lanjutan Jadwal ….
Jadual Pemaparan Desentralisasi PT Binaan :
NO
1
2
3
4
5
6
WAKTU
24-25 MEI 2012
30-31 MEI 2012
4-5JUNI 2012
7-8 JUNI 2012
11-12 JUNI 2012
14-15 JUNI 2012
JAM MULAI
LOKASI 1
BANDUNG
JAKARTA
PADANG
MAKASSAR
PALEMBANG
MEDAN
LOKASI 2
AMBON
BANJARMASIN
DENPASAR
YOGYAKARTA
SURABAYA
SEMARANG
Lanjutan Jadwal ….
Jadwal Seminar Hasil Tahun 2012 :
NO
1
2
3
4
5
6
WAKTU
26-27 MEI 2012
1-2 JUNI 2012
19-20 JUNI 2012
22-23 JUNI 2012
25-26 JUNI 2012
29-30 JUNI 2012
JAM MULAI
LOKASI 1
BANDUNG
JAKARTA
PALEMBANG
PADANG
MAKASSAR
MEDAN
LOKASI 2
AMBON
BANJARMASIN
SURABAYA
DENPASAR
YOGYAKARTA
SEMARANG
PROGRAM PENGABDIAN KEPADA
MASYARAKAT
NO
1
2
3
PROGRAM
TUJUAN
BIAYA (RP)
WAKTU
Ib-M Ipteks bagi
Masyarakat
1. Membentuk/mengembangkan sekelompok masyarakat
yang mandiri secara ekonomis,
2. Membantu menciptakan ketentraman, kenyamanan dalam
kehidupan bermasyarakat,
3. Meningkatkan keterampilan berpikir, membaca dan menulis
atau keterampilan lain yang dibutuhkan
50.000.000
1 tahun
Ib-K Ipteks bagi
Kewirausahaan
1. Menciptakan wirausaha baru yang mandiri,
2. Meningkatkan keterampilan manajemen usaha bagi
masyarakat industri,
3. Menciptakan metode pelatihan kewirausahaan yang cocok
bagi mahasiswa PKMK/mahasiswa wirausaha. Mengingat
bahwa IbK suatu saat harus mandiri dan operasionalnya
berkelanjutan, maka IbK diberi akses seperti halnya unit
profit.
100.000.000
3 tahun
Ib-PE Ipteks bagi Produk
Ekspor
1. Memacu pertumbuhan ekspor produk Indonesia melalui
pertumbuhan pasar yang kompetitif;
2. Meningkatkan pengembangan UKM dalam merebut
peluang ekspor melalui peningkatan kualitas produk dan
pemasaran;
3. Mempercepat alih teknologi dan manajemen PT ke
masyarakat industri;
4. Mengembangkan proses link & match antara PT, industri,
Pemda, dan masyarakat luas.
100.000.000
3 tahun
NO
4
5
PROGRAM
TUJUAN
WAKTU
Ib-IKK Ipteks bagi
Inovasi dan Kreativitas
Kampus
1. Mempercepat proses pengembangan budaya kewirausahaan
di perguruan tinggi,
2. (b) Membantu menciptakan akses bagi terciptanya
wirausaha baru,
3. Menunjang otonomi kampus perguruan tinggi melalui
perolehan pendapatan mandiri atau bermitra,
4. Memberikan kesempatan dan pengalaman kerja kepada
mahasiswa,
5. Mendorong berkembangnya budaya pemanfaatan hasil riset
perguruan tinggi bagi masyarakat dan
6. Membina kerjasama dengan sektor swasta termasuk pihak
industri dan sektor pemasaran.
100.000.000
3 tahun
Ib-W Ipteks bagi Wilayah
1. Menciptakan kemandirian, kenyamanan dan kesejahteraan
masyarakat melalui sinergi kepakaran masyarakat perguruan
tinggi (PT), kemampuan dan kebijakan Pemkot/Pemkab
seperti tertuang dalam RPJM dan potensi masyarakat.
2. Menemukan solusi atas persoalan yang dihadapi
Pemkab/Pemkot dan/ atau masyarakat serta secara langsung
atau tidak langsung berpotensi mempengaruhi kenyamanan
kehidupan masyarakat.
100.000.000
3 tahun
200.000.000
3 tahun
1.
6
BIAYA (RP)
Hi- Link
2.
3.
Meningkatkan Capasity Building PT dalam penerapan
Teknologi temuan PT yang di Butuhkan Industri dan
Masyarakat secara berkelanjutan dan Intitusional
Kerjasama antara PT, Industri dan Pemerintah Daerah
Kontribusi Industri Mitra dan Pemda Mitra Wajib dalam
bentuk tunai
Hasil Program Pengabdian kepada
Masyarakat wajib di seminasikan
dalam bentuk Artikel dan Publikasi
melalui jurnal/majalah/buletin. Untuk
IbM dalam jurnal nasional dan IbK,
IbIKK, IbPE dan IbW dalam jurnal
Internasional
Jadwal Pengabdian kepada Masyarakat
Proposal masuk paling lambat tanggal 31 Mei,
seleksi/evaluasi masih dilakukan oleh ditlitabmas
Langganan E-Jurnal

Jumlah ± 7.700 jurnal (2009)

± 5.500 jurnal (2010)

EBSCO, Pro Quest, GALE

Sasaran ± 2.9966 PT

Akses ID/Password masing-masing PT

31 Desember 2010
Pengembangan Portal sebagai Referensi Ilmiah Indonesia
“GARUDA” ( Garba Rujukan Digital )

Jurnal Domestik

Hasil Penelitian dan Pengabdian kpd Masyarakat

Skripsi, Thesis, Disertasi

Pengukuhan Guru Besar

Prosiding, Buku, dan kegiatan Ilmiah lainnya
Isi Portal

Karya akademisi dan peneliti

Tugas akhir mahasiswa (skripsi, tesis, disertasi)

Artikel jurnal

Prosiding

Bahan ajar

Paten

Makalah

Pidato pengukuhan

Laporan penelitian

Karya Umum:

Fiksi : novel, puisi, cerpen, dll

Film dan lukisan

Desain

dll
www.garuda.kemdiknas.go.id
35
Download