Konsep Dasar Akuntansi

advertisement
KONSEPSI AKUNTANSI
Pengertian Akuntansi
- Seni mencatat, menggolongkan dan mengikhtisarkan
transaksi dan peristiwa yang paling tidak sebagian
bersifat keuangan dengan suatu cara yang bermakna dan
dalam satuan uang serta menginterpretasikan hasilhasilnya.
- Akuntansi sebagai konsep informasi  merupakan
kegiatan jasa yang menyediakan informasi kuantitatif
terutama yang bersifat keuangan, tentang kesatuankesatuan ekonomi agar bermanfaat dalam pengambilan
keputusan ekonomi, dalam menetapkan pilihan dari
berbagai alternatif
Continued..

Sebagai sistem informasi  sistem akuntansi adalah
satu-satunya sistem pengukuran formal suatu organisasi,
sistem akuntansi menyediakan informasi yang berguna
bagi semua pemakai.

Kesimpulan:
Akuntansi merupakan seni, ilmu, sistem informasi yang
didalamnya menyangkut pencatatan, pengklasifikasian,
dan pengikhtisaran dengan cara sepatutnya dan dalam
satuan uang atas transaksi dan kejadian-kejadian yang
mempunyai sifat keuangan serta adanya interpretasi hasil
pencatatan dalam bentuk laporan keuangan.
Persamaan Dasar Akuntansi Perbankan
Sistem pencatatan transaksi keuangan perusahaan
termasuk bank menganut sistem tata buku
berpasangan atau double entry system.
Persamaan dasar akuntansi:
HARTA = HUTANG + MODAL
Persamaan dasar akuntansi:
HARTA BANK = HUTANG BANK + MODAL BANK
Continued….
HARTA
HUTANG
MODAL
• Penempatan
dana
• Penyaluran dana
dalam kredit
• Penanaman dana
dalam
Aktiva
Tetap
• Penanaman Lain
• Dana Masyarakat
• Dana Pinjaman
• Dana Lainnya
• Modal Disetor
• Cadangan Umum
• Saldo Laba
=
+
Hubungan Antar Pos-pos Neraca dan Laba Rugi
PENDAPATAN BANK
HARTA BANK
=
BIAYA BANK
HUTANG BANK
+
MODAL DAN
CADANGAN BANK
Continued…..
Apabila dibuat persamaan dengan melihat
saldo normal setiap kelompok rekening
dapat digambarkan sebagai berikut:
PENDAPATAN BANK
+
BIAYA BANK
HARTA BANK
=
+
HUTANG BANK
+
MODAL DAN
CADANGAN BANK
Laporan Keuangan & Bank
Hubungan Diantara Laporan Keuangan
Jasa yang
ditawarkan
Penyaluran Dana
SumberDana
•Uang Tunai
• Penempatan Dana
pada Bank Lain
• Kredit
• Investasi
• Dari Pihak Ketiga
bukan bank
• Dari bank lain
• Dari pemegang
saham
Pendapatan
•Pendapatan Bunga
• Pendapatan Komisi
• Pendapatan lain
Kegiatan
Bank
Biaya
•Biaya bunga
• Biaya administrasi
• Biaya umum
Tujuan, Konsep Dasar, Sifat dan Keterbatasan
Laporan Keuangan
Tujuan Laporan Keuangan:
Memberikan informasi keuangan yang dapat
dipercaya mengenai posisi keuangan perusahaan
 Memberikan informasi keuangan yang dapat
dipercaya mengenai hasil usaha perusahaan
selama periode akuntansi

Continued..
Memberikan informasi keuangan yang
dapat membantu pihak-pihak yang
berkepentingan untuk menilai kondisi dan
potensi perusahaan.
 Memberikan informasi penting lainnya
yang relevan dengan kebutuhan pihakpihak yang berkepentingan

Syarat-syarat Laporan Keuangan yang
Bermanfaat
Relevan
 Jelas dan dapat dimengerti
 Dapat diuji kebenarannya
 Netral
 Tepat waktu
 Dapat diperbandingkan
 Lengkap

Konsep Dasar Akuntansi
Kesatuan usaha
 Harga perolehan
 Obyektif
 Going concern
 Unit pengukuran
 Periode akuntansi

Continued..
Matching
 Konsisten
 Materialitas
 Konservatisme
 Realisasi

Sifat dan Keterbatasan Laporan Keuangan







Laporan keuangan bersifat historis
Laporan keuangan bersifat umum
Proses penyusunan laporan keuangan tidak luput
dari penggunaan taksiran
Akuntansi hanya melaporkan informasi yang
material
Laporan keuangan bersifat konservatif
Laporan keuangan disusun dengan menggunakan
istilah-istilah teknis
Adanya berbagai alternatif metode akuntansi
Kebijakan Akuntansi Perbankan
Dalam kebijakan yang ditetapkan Bank
Indonesia, setiap bank umum yang
beroperasi di Indonesia harus menetapkan
kebijakan akuntansinya yang disusun
berdasarkan
Pedoman
Akuntansi
Perbankan
Indonesia
(PAPI)
dan
Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan
(PSAK)
Continued..
Kedua ketentuan tersebut (PSAK dan PAPI) yang menjadi dasar
dalam pencatatan, penyusunan, dan penyajian laporan keuangan
bagi bank-bank.
Dengan ketentuan tersebut maka diharapkan akuntansi dalam
perbankan memenuhi tujuan sebagai berikut:
- Menyediakan informasi keuangan bank yang akurat, relevan,
tepat waktu bagi manajemen dalam proses pengambilan
keputusan.
- Bertanggungjawab dalam memberikan informasi keuangan
yang dibutuhkan oleh pihak lain
- Memastikan pencatatan, penyusunan dan penyajian laporan
keuangan yang dihasilkan telah memenuhi standar akuntansi
dan pelaporan yang telah ditetapkan oleh pihak otoritas
perbankan.
Laporan Keuangan Bank
Standar Akuntansi Keuangan Perbankan
di Indonesia
PSAK bertujuan untuk mengatur pengakuan,
pengukuran, penyajian dan pengungkapan
laporan keuangan bank.
 Elemen-elemen
laporan
keuangan
yang
diwajibkan untuk diterbitkan menurut PSAK ini
terdiri dari Neraca, Laporan Laba Rugi, Laporan
Perubahan Modal Pemilik dan Laporan Arus Kas
serta catatan atas laporan keuangan.

Neraca
Pemisahan pos-pos efektif dan administratif
 Prioritas Valuta Asing dan rupiah
 Prioritas Antarbank dan bukan antarbank
 Rekening Administratif

Proses Akuntansi









Bukti Transaski
Tahap pencatatan transaksi ke dalam jurnal
Posting ke buku besar
Neraca saldo
Ayat jurnal penyesuaian
Neraca lajur
Laporan keuangan
Jurnal penutup
Neraca saldo penutup
Download