ABSTRAK HAFID KURNIAWAN. Efektivitas Media Sosial sebagai Media Promosi Produk Tradisional Indonesia. Dibawah bimbingan ANNA FATCHIYA Kain Indonesia merupakan negara yang memiliki kekayaan warisan budaya yang beragam. Salah satu warisan budaya Indonesia adalah kain-kain tradisional khas Indonesia seperti batik, songket, dan tenun. Tingginya animo masyarakat terhadap produk kain tradisional menjadi peluang bisnis yang menguntungkan bagi para pemilik usaha. Dalam proses bisnis kain tradisional pelau usaha harus melakukan sebuah promosi produknya. Promosi dilakukan melalui suatu bauran yang berisi pesan-pesan untuk menarik minat konsumen dalam membeli produk yang dipasarkan. Keterbatasan promosi melalui jalur konvensional seperti batas antara konsumen dan pelaku usaha menjadi suatu kendala dalam berlangsungnya proses promosi produk kain tradisional. Kehadiran Media Sosial menjadi solusi bagi para pelaku usaha dalam mempromosikan produk kain tradisional yang mereka pasarkan. Melalui media sosial di internet pelaku usaha melakukan promosi dengan keuntungan informasi lebih menyebar cepat, luas, dan biaya yang murah. Promosi melalui media sosial juga lebih memudahkan konsumen untuk memilih produk kain tradisional dan juga lebih mudah berinteraksi langsung dengan pelaku usaha. Dengan demikian, efektivitas media sosial dapat membantu kegiatan promosi produk kain tradisional Indonesia. Kata kunci: kain tradisional , promosi, media sosial ABSTRACT HAFID KURNIAWAN. The effectiveness of the Social Media as a Media Promotional Products Traditional Fabric of Indonesia. Under the guidance of ANNA FATCHIYA Indonesia is a country which has a wealth of diverse cultural heritage. One of Indonesia's cultural heritage is a traditional fabric typical of Indonesia such as batik, songket, and weaving. The high public interest against the traditional fabric products into a profitable business opportunity for business owners. In traditional fabric business process pelau effort to do a promotional product. Promotion is done through a mix that contains messages to attract customers to buy products that are marketed. Limitations promotion through conventional lines as boundaries between consumers and businesses become an obstacle in the process of product promotion traditional fabrics. Social Media Presence is a solution for businesses to promote their products are marketed traditional fabrics. Through social media on the internet businesses to gain promotion to spread information quickly, widely, and low cost. Promotion through social media also make it easier for consumers to choose products of traditional fabrics and also easier to interact directly with businesses. Thus, the effectiveness of social media can help the promotion of traditional Indonesian fabric products Keywords: traditional fabrics, promotion, social media