Kelompok Mata Kuliah - Universitas Bina Darma

advertisement
Spesifikasi Program Studi Bahasa Inggris S1
Fakultas Bahasa dan Sastra
Universitas Bina Darma
1. Perguruan Tinggi
: Universitas Bina Darma
2. Pelaksana Proses Pembelajaran : Fakultas Bahasa dan Sastra
3. Program diakreditasi oleh
: BAN (Badan Akreditasi Nasional)
4. Gelar Lulusan
: Sarjana Sastra (S.S)
5. Nama Program Studi
: Bahasa Inggris
6. Tanggal Penyusunan
: 1 Desember 2006
7. Visi
: Menjadi pusat pembelajaran dan penguasaan Bahasa dan Sastra Inggris.
Misi
: Menghasilkan lulusan yang terampil, professional dan berkualitas untuk
menghadapi persaingan yang ketat di era globalisasi.
Tujuan
:
1. Menghasilkan sumber daya manusia yang berpotensi dan berkualitas
2. Menghasilkan sumber daya manusia yang mampu mengaplikasikan dan
mengembangkan ilmunya di berbagai bidang yng relevan.
3. Menghasilkan sumber daya manusia yang mampu menciptakan lapangan pekerjaan
sendiri/berwiraswasta.
4. Menghasilkan sumber daya manusia yang mampu bersaing dengan lulusan lain
baik secara regional, nasional, maupun internasional.
8. Kompetensi Lulusan
: LAMPIRAN A
9. Peta Kurikulum
: LAMPIRAN B
10. Dukungan untuk Mahasiswa dalam Proses Pembelajaran

Bimbingan kepada mahasiswa baru, bimbingan akademik pengisian KRS, dan bimbingan
penyelesaian tugas akhir.

Pelaksanaan tutorial mata kuliah

Ketersediaan perpustakaan/ruang referensi, alat bantu pembelajaran (tape recorder, TV,
VCD/DVD player, laboratorium bahasa, serta Self Access Learning Centre (SALC).
11. Kriteria Penerimaan Mahasiswa Baru
Lulusan SMU/SMK/MAN dan lulus seleksi penerimaan jalur Ujian Masuk UBD.
12. Metode Evaluasi dan Peningkatan Kualitas dan Standar Proses Pembelajaran

Evaluasi proses pembelajaran oleh Tim Monitoring Jaminan Mutu UBD

Mekanisme umpan balik mahasiswa

Peningkatan kemampuan mengajar staf akademik dan kemampuan staf pembantu
laboratorium bahasa.
13. Kriteria Kelulusan

Menyelesaikan beban studi minimum 156 SKS

Indeks prestasi kumulatif > 2,00

Tidak ada nilai E

Jumlah nilai D tidak lebih dari 2.5% dari total SKS

Telah menyelesaikan tugas akhir (TA) dan lulus ujian komprehensif.
14. Metode Evaluasi
 Metode evaluasi meliputi penilaian terhadap tugas mandiri, kuis, ujian tengah
semester, ujian sisipan, dan ujian akhir semester

Indeks prestasi dihitung berdasarkan perkalian bobot nilai (A=4, B=3, C=2, D=1, dan
E=0) dengan SKS.
15. Indikator Kualitas dan Standar
Program Studi Bahasa Inggris Fakultas Bahasa dan Sastra

dapat menjalin kerjasama dalam bidang pelatihan bahasa Inggris dengan departemen
pemerintahan, BUMN/BUMD, dan Perusahaan Swasta.

terkakreditasi dengan nilai B berdasarkan BAN.

memiliki daya saing secara nasional.
Kurikulum Program Studi Bahasa Inggris
Fakultas Bahasa dan Sastra
Universitas Bina Darma
2006 – 2007
Semester I
No
Kode
Mata Kuliah
1
DU-11201
2
SI-11201
3
SI-11402
4
SI-11203
5
SI-11405
6
SI-11206
7
SI11404
Semester II
1.
DU-12201
2.
SI-12201
3.
SI-12203
4.
SI-12205
5.
SI-12206
6.
SI-12207
7.
SI-12208
8.
SI-12209
9.
SI-12410
Semester III
1.
DU-23202
2.
DU-23203
3.
DK-23201
4.
DK-23202
5.
SI-23202
6.
SI-23203
7.
SI-23205
8.
SI-23206
9.
SI-23207
10.
SI-23208
Semester IV
1.
SI-24202
2.
SI-24203
3.
SI-24205
4.
SI-24206
5.
SI-24207
6.
SI-24211
7.
SI-24412
8.
SI-24413
9.
SI-24214
Mata Kuliah
Beban Kredit
Bahasa Indonesia 1
Pronunciation
Structure/ Grammar 1
Reading comprehension 1
Speaking 1
Writing 1
vocabulary
Total Beban Kredit / SKS
2
2
4
2
4
2
4
20
Bahasa Indonesia II
Structure/Grammar II
Reading Comprehension II
Speaking II
Writing II
Listening Comprehension I
Translation Theory I
Introduction to Linguistics
Integrated English
Total Beban Kredit / SKS
2
2
2
2
2
2
2
2
4
20
Pancasila/Kewarganegaraan
Agama
Manusia dan Kebudayaan Indonesia
Sejarah Kebudayaan Indonesia
Structure/Grammar III
Reading Comprehension III
Speaking III
Writing III
Listening Comprehension II
Translation Theory II
Total Beban Kredit / SKS
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
20
Structure/Grammar IV
Reading Comprehension IV
Speaking IV
Writing IV
Listening Comprehension III
Interpretation I
Cultural Background
Introduction to Literature
English Phonology
Total Beban Kredit / SKS
2
2
2
2
2
2
4
4
2
22
Semester V
1.
DU-35204
2.
DU-35205
3.
DK-35203
4.
DK-35204
5.
SI-35207
6.
SI-35215
7.
SI-35216
8.
SI-35217
9.
SI-35218
10.
SI-35219
11.
SI-35220
Semester VI
1.
DK-36206
2.
DK-36205
3.
SI-36211
4.
SI-36221
5.
SI-36222
6.
SI-36223
7.
SI-36224
8.
SI-36225
9.
SI-36226
10.
SI-36227
11.
SI-36228
Semester VII
1.
SI-47222
2.
SI-47229
3.
SI-47226
4.
SI-47230
5.
SI-47231
6.
SI-47232
7.
SI-47233
8.
SI-47234
SI-472310
9.
Semester VIII
1.
SI-48235
2.
SI-48236
3.
SI-48237
4.
SI-48038
5.
SI-48639
Ilmu Alamiah Dasar
Ilmu Budaya Dasar
Masyarakat dan Kesenian Indonesia
Dasar Filsafat
Listening Comprehension IV
History of American Literature
History of British Literature
British and American Prose
British and American Poetry
Applied Linguistics
English Morphology
Total Beban Kredit / SKS
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
22
Sejarah Pemikiran Kebudayaan
Pengantar Penelitian Kebudayaan
Interpretation II
English Semantics
English Syntax I
American and British Drama
English for Specific Purposes
Psycholinguistics
Sosiolinguistics I
Business English
Research Report
Total Beban Kredit / SKS
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
22
English Syntax II
Discourse Analysis
Sociolinguistics II
Language Acquisition
American and British Social Institution
Literary Criticism
Research Method on Literature
Research Method on Linguistics
English Correspondence
Total Beban Kredit / SKS
2
2
2
2
2
2
2
2
2
18
Pragmatics
Seminar on Literature
Seminar on Linguistics
Thesis Design
Thesis
Total Beban Kredit / SKS
2
2
2
0
6
12
Kompetensi Lulusan Program Studi Bahasa Inggris
Fakultas Bahasa dan Sastra
Universitas Bina Darma Palembang
A. Pengetahuan dan Pemahaman (Knowledge and Understanding)
1. Mengerti dan memahami pengetahuan dasar dan lanjutan empat keterampilan dalam bahasa
Inggris (reading, listening, speaking, writing).
2. Mengerti dan memahami aspek-aspek bahasa (pronunciation, grammar, vocabulary).
3. Mengerti dan memahami teknik-teknik berbicara, mendengar, membaca, dan menulis dalam
bahasa Inggris.
4. Mengerti dan memahami bahasa lisan dan tulisan dari penutur asli (native speaker).
5. Memahami ilmu bahasa (phonology, morphology, syntax, semantics, pragmatics)
6. Memahami karya sastra dan aspek-aspek budaya Inggris.
B. Ketrampilan Intelektual (Intellectual Skill)
1. Menguasai penerapan empat keterampilan dasar dan lanjutan dalam bahasa Inggris (reading,
listening, speaking, writing).
2. Menguasai aspek-aspek bahasa Inggris dengan baik.
3. Menguasai teknik-teknik berbicara, mendengar, membaca, dan menulis dalam bahasa Inggris.
4. Menguasai wacana lisan dan tulisan dari penutur asli (native speaker).
5. Menguasai cabang-cabang ilmu linguistik dengan baik.
6. Menguasai teknik-teknik mengapresiasi karya sastra dan budaya Inggris.
C. Ketrampilan Praktis (Practical Skill)
1. Mampu menerapkan empat keterampilan bahasa Inggris dalam berbagai konteks.
2. Mampu menunjukkan penguasaan aspek-aspek bahasa.
3. Mampu mengenali dan memperbaiki kesalahan-kesalahan berbahasa Inggris.
4. Mampu menerapkan teknik-teknik berbicara, mendengar, membaca dan menulis dalam bahasa
Inggris secara efektif dan efisien.
5. Mampu memberi respon terhadap wacana lisan dan tulisan penutur asli (native speaker).
6. Mampu mengenali dan menganalisa fenomena-fenomena bahasa yang ada.
7. Mampu menganalisa dan mengapresiasi karya-karya sastra Inggris.
D. Ketrampilan Managerial dan Sikap (Managerial Skill and Attitude)
1. Menjunjung tinggi norma, tata-nilai, moral, agama, etika dan tanggung jawab profesional.
2. Mampu berkomunikasi aktif dalam bahasa Inggris.
3. Mengerti isu-isu perkembangan bahasa dan sastra, dan budaya.
4. Mampu memanfaatkan dan menerapkan teknologi informasi dan komunikasi (Information and
communication technology, ICT) dalam kaitannya dengan bahasa Inggris.
5. Mampu mengembangkan diri dan mampu berfikir secara logis dan analitis untuk
menyelesaikan masalah-masalah yang dihadapi secara profesional.
6. Mampu bekerja sama dan menyesuaikan diri dengan cepat dalam lingkungan kerja.
Download