1. Jaminan penawaran ditujukan kepada siapa?

advertisement
A.
PERTANYAAN CALON PENYEDIA 1
Kepada yth panitia :
1.
Jaminan penawaran ditujukan kepada siapa?, apakah jaminan asli perlu dikirim lewat pos?
apabila dikirim kemana alamatnya?
2.
Dukungan bahan apa saja yang perlu dilampirkan?
3.
Mengenai dukungan bank akan kami lampirkan, tetapi referensi bank mungkin tidak perlu
dilampirkan (bagi yang jadi pemenang saja) begitu pak?
JAWABAN PERTANYAAN CALON PENYEDIA 1
1.
2.
3.
B.
Jaminanan Penawaran dan Surat Penawaran ditujukan ke Panitia Pengadaan Barang dan Jasa
Pekerjaan Renovasi Lantai I (satu) Kantor Pertanahan Kota Bandung, Jaminan Penawaran
cukup di Upload melalui LPSE, Panitia akan mengklarifikasi kebenaran jaminan tersebut
kepada Penerbit Jaminan Penawaran dan akan diminta Aslinya pada saat pembuktian
kualifikasi terhadap calon pemenang.
Dukungan bahan untuk pekerjaan tersebut berupa Dukungan dari Perusahaan Beton Ready
Mix untuk pekerjaan Beton.
Cukup dukungan bank saja yang dilampirkan.
PERTANYAAN CALON PENYEDIA 2
-
Dokumen kualifikasi dibuat lagi atau cukup yg sudah ada di SPSE?
Untuk kelas kecil surat keterangan dukungan bank apa perlu dipersyaratkan, apakah tidak
sebaiknya di hilangkan saja? Atau apa tidak sebaiknya kalo sudah ditunjuk sebagai pemenang
saja.
Mohon kalo diperkenankan untuk mempermudah dan mempersingkat waktu bagi rekanan, BQ
kosong (tanpa harga satuan) diupload dalam format excel, kemudian nanti dalam penawaran
kita upload juga dalam format excel dan pdf, untuk mempermudah koreksi aritmetika panitia!
Bisakah pekerjaan dikerjakan pada siang hari/jam kerja kantor?
Jaminan Penawaran, dan Surat Penawaran Harga ditujukan ke siapa, panitia/ULP/PPK
Jaminan Asli Penawaran apakah perlu dikirim langsung, atau cukup hasil pemindaian saja?
Bisakah tenaga personil inti disederhanakan? dengan pertimbangan :
 Kompetensi pekerjaan untuk perusahaan kelas kecil
 Pada dasarnya untuk pek. jasa pelaksana konstruksi, seorang pelaksana berpengalaman, dia
sudah memahami pelaksanaan pek. sipil, ME dan arsitektural di lapangan
 Paket pekerjaannya untuk jasa pelaksana konstruksi, kecuali jasa perencanaan dan
pengawasan konstruksi yg di tawarkan dan dijual memang tenaga ahli.
-
Mohon dalam hal persyaratan lelang (administrasi, teknis dan kualifikasi), dalam mengadopsi
dok. pengadaan diseuaikan dengan kompetensi dan kualifikasi pekerjaan dan perusahaan,
karena standar dok. pengadaan dibuat secara umum (kelas kecil dan non kecil).
-
Surat dukungan bahan dan alat apa tidak sebaiknya kalo sudah ditunjuk sebagai pemenang
saja.
Untuk personil inti site manager, bolehkah dari S1 Teknik Sipil?
-
JAWABAN PERTANYAAN CALON PENYEDIA 2
-
Dokumen kualifikasi cukup yang ada di LPSE
Dukungan bank dipersyaratkan bagi pekerjaan konstruksi sesuai dengan Perpres 70 Tahun
2012 pasal 19 Ayat 1 butir i menjelaskan ”khusus untuk Pelelangan dan Pemilihan Langsung
Pengadaan Pekerjaan Konstruksi memiliki dukungan keuangan dari bank;”
Panitia tidak menyediakan BQ dalam Format Excel.
Pekerjaan dilaksanakan pada jam kerja dan apabila diperlukan bisa lembur.
Jaminanan Penawaran dan Surat Penawaran ditujukan ke Panitia Pengadaan Barang dan Jasa
Pekerjaan Renovasi Lantai I (satu) Kantor Pertanahan Kota Bandung.
Jaminan Penawaran cukup di Upload melalui LPSE, Panitia akan mengklarifikasi kebenaran
jaminan tersebut kepada Penerbit Jaminan Penawaran dan akan diminta Aslinya pada saat
pembuktian kualifikasi terhadap calon pemenang.
Personil inti yang diperlukan untuk pekerjaan tersebut sudah sangat minimal.
Dokumen Pengadaan yang disusun Panitia sudah disesuaikan dengan pekerjaan yang akan
dilelangkan serta kualifikasi perusahaan yang dibutuhkan untuk pekerjaan tersebut.
Dukungan bahan tetap diperlukan sedangkan dukungan alat di perlukan bila mana perusahaan
itu tidak minimal yang dibutuhkan sesuai dokumen. Dan bila mana milik sendiri disertai bukti
kepemilikan alat tersebut.
Untuk Personil inti Site Manager Sesuaikan dengan Dokumen Pengadaan (S1 Teknik
Arsitektur).
Download