Sistem reproduksi manusia 1.SISTEM REPRODUKSI LAKI LAKI Sel kelamin atau gamet jantan adalah sperma sperma adalah sel kelamin berukuran mikroskopis seperti kecebong yang terbentuk di dua testis sperma akan bergerak dengan menggunakan ekornya ke saluran melingkar di bagian atas setiap testis di sinilah di epididimis sperma mengalami pematangan yang disimpan beberapa minggu. Pada saat rangsang sperma akan dikeluarkan dari epididimis ke penis melalui saluran sperma (vas deferens) dan uretra. Sepanjang saluran, sperma melewati kelenjar prostat, vesikula seminalis, dan kelenjar cowper yang semuanya menambahkan cairan ke dalam sperma. Testis juga menghasilkan hormon seks yaitu testosteron. Hormon tes tosteron mempengaruhi karakteristik seksual seksual pada pria seperti tumbuh menjadi lebih berotot ,suara menjadi lebih berat saat pubertas, pertumbuhan rambut di tubuh dan wajah serta kecenderungan menjadi botak. PENJELASAN GAMBAR Kandung kemih adalah salah satu organ tubuh yang terletak pada perut bagian bawah dan termasuk dalam sistem perkemihan. Adapun fungsi kandung kemih di dalam sistem perkemihan adalah untuk menampung urine sebelum dikeluarkan dari tubuh. Vas deferens adalah saluran yang melekat di sepanjang medio ventral permukaan ginjal. Vas deferens mempunyai fungsi sebagai tempat penyimpanan spermatozoa. uretra merupakan saluran yang menghubungkan kandung kemih ke luar tubuh. Sama halnya dengan ureter, saluran ini tidak dapat dilihat secara langsung karena berada di dalam tubuh, kecuali bagian kecil dari ujungnya. Penis adalah organ tubuh yang memiliki peran vital. Bagaimana tidak? Penis berfungsi sebagai saluran kemih, dan yang paling penting, penis adalah organ reproduksi Skrotum adalah bagian dari organ reproduksi pria yang bentuknya menyerupai kantong kulit dan menggantung di bagian pangkal penis. Fungsinya adalah sebagai pembungkus testis atau buah zakar. Vesikula seminalis adalah sepasang kelenjar di sepanjang bagian belakang dasar kandung kemih pria. Ini merupakan bagian penting dari sistem reproduksi dan kesuburan pria. Fungsi utamanya adalah menghasilkan cairan yang membentuk air mani, yang dikeluarkan saat ejakulasi. Prostat sendiri adalah suatu organ kelenjar yang membungkus saluran kemih (uretra) pria. Gangguan prostat ini lazimnya terjadi pada kelompok usia 50 tahun ke atas Epididimis adalah organ pada saluran reproduksi laki-laki yang memiliki fungsi sebagai transportasi sperma, konsentrasi, perlindungan, dan penyimpanan sperma. Epididimis juga bisa disebut sebagai tabung panjang melingkar yang menyimpan sperma dan mengangkutnya dari testis. Testis merupakan organ yang sangat penting dalam sistem reproduksi pria. Fungsi testis adalah memproduksi sperma dan hormon testosteron. Karena fungsinya begitu penting, kesehatan testis harus selalu dijaga agar terhindar dari berbagai macam gangguan. Setiap pria memiliki sepasang testis dengan ukuran sekitar 5 cm 2. SISTEM REPRODUKSI WANITA sel kelamin atau gamet betina adalah sel telur atau ovum. Telur dilepaskan setelah puritas oleh dua ovarium. Ovarium sebenarnya tidak menghasilkan telur. sebaliknya ovarium adalah gudang telur yang belum matang yang telah ada sejak lahir setiap 28 hari atau lebih telur akan matang di ovarium dan akan dilepaskan sebagai bagian dari siklus menstruasi titik proses lepasnya telur dari ovarium disebut dengan ovulasi .seorang wanita lahir dengan masing-masing sekitar 500.000 telur dan ratusan telur akan matang dan dilepaskan antara masa pubertas dan menopause saat menopause tidak ada lagi telur yang dilepaskan .Ini biasanya terjadi antara usia 40 dan 50 tahun. Telur yang dilepaskan akan masuk ke tubuh Fallopi (oviduk) dan digerakkan oleh silia yang terdapat di dalam saluran ini sperma akan membuahi telur di saluran ini jika sudah dibuahi maka zigot akan berkembang menjadi embrio dan menempel (implantasi) di uterus. Janin akan terus berkembang sampai dengan siap dilahirkan dan keluar melalui serviks dan vagina. Ovarium juga menghasilkan hormon seks wanita yaitu estrogen dan progesteron .Hormon karakteristik seksual sekunder perempuan seperti perkembangan payudara ,siklus menstruasi ,dan kondisi jumlah otot dan rambut tubuh wanita yang lebih sedikit dibanding laki-laki. PENJELASAN GAMBAR Ovarium adalah salah satu organ reproduksi pada wanita berukuran sebesar biji kenari yang berfungsi untuk memproduksi sel telur setiap bulan–dari masa pubertas hingga menopause–dan hormon. Dalam hal ini, hormon yang dihasilkan adalah hormon estrogen dan progesteron. Tuba falopi adalah saluran dengan panjang sekitar 10-13 cm dan diameter sekitar 1 cm yang menghubungkan antara indung telur (ovarium) dan rahim. Saluran ini berfungsi sebagai tempat berjalannya sel telur dari ovarium menuju rahim saat ovulasi dan sebagai tempat pertemuan sel telur dengan sperma saat proses pembuahan. Uterus (juga disebut rahim) adalah organ otot berbentuk buah pir terbalik dari sistem reproduksi wanita yang terletak di antara kandung kemih dan rektum. Uterus berfungsi untuk memberi makan dan menampung sel telur yang telah dibuahi sampai menjadi janin atau sampai siap untuk dilahirkan. Serviks adalah bagian bawah rahim yang terhubung ke vagina. Salah satu fungsi serviks adalah memproduksi lendir atau mukus. Vagina adalah jalan keluar bayi saat seorang wanita melahirkan secara normal. Leher rahim (serviks) dengan bagian luar tubuh juga terhubung melalui organ ini. Selain itu, vagina juga merupakan tempat masuknya penis ketika wanita dan pria berhubungan seksual. 3. SILKUS MENSTRUASI pada awal setiap siklus menstruasi (hari ke1 menstruasi) telur yang belum matang mulai berkembang. Titik telur ada di dalam kantung kecil sel yang disebut folikel. keduanya terus mengalami pembesaran sampai kira-kira di hari ke-14 telur menjadi dewasa telur kemudian keluar (ovulasi) dari folikel cangkang folikel akan berubah menjadi korpus luteum yang akan menghasilkan progesteron dari sini telur bergerak ke dalam tubuh Fallopi atau saluran telur digerakkan oleh silia . Saat telur berada di tuba falopi, telur siap dibuahi .Telur tetapi di sini selama sekitar beberapa hari setelah itu bergerak ke rahim, terlepas dari apakah sudah dibuahi atau tidak. Sejak awal setiap siklus menstruasi, lapisan rahim mempersiapkan dirinya untuk menerima sel telur yang telah dibuahi dan menjadi lebih tebal dan banyak mengandung pembuluh darah. Jika sel telur tidak dibuahi maka korpus luteum berubah menjadi korpus albikans. Akibatnya ,produksi prokestral menurun .Turunnya kadar progesterone menyebabkan rahim akan menyeluruh. Menyeluruhnya rahim dikenal sebagai sistem menstruasi. 4.KEHAMILAN telur yang dibuahi oleh sperma di tuba Fallopi maka akan menjadi zigot perubahan ini disebut dengan fertilisasi. Setelah pembuahan, terjadi pembelahan beberapa kali, membentuk sel baru dan membesar hingga membentuk bola sel yang tersusun atas 32 sel berisi cairan yang dikenal sebagai blatokista. Kemudian plastokista mengubur dirinya sendiri dalam lapisan rahim menyerap nutrisi darinya proses ini disebut implantasi. Blatokista menghasilkan hormon yang menjaga wanita tidak akan mengalami menstruasi lagi sampai setelah melahirkan. Blastokista berkembang biak, artinya sel-sel dapat menjadi berbeda satu sama lain .Setelah sekitar 8 Minggu perkembangan bayi ini dikenal sebagai embrio.Embrio sangat rentan terutama untuk alkohol nikotin atau obat-obatan yang mungkin diminum ibu hamil,itu alasan mengapa banyak kehamilan yang mengalami keguguran dalam 8 minggu pertama. Setelah sekitar 8 Minggu, embrio itu menjadi janin. yang dilindungi oleh genangan cairan ketuban dan dikelilingi oleh selaput ketuban, oksigen dan nutrisi berasal dari plasenta melalui jalur kehidupan yang diselaputi tali pusar. PENJELASAN GAMBAR Ari-ari bayi atau plasenta adalah organ yang tumbuh dan berkembang di dalam rahim selama masa kehamilan. Organ ini memiliki fungsi penting, utamanya dalam menunjang pertumbuhan dan perkembangan janin. Umumnya, plasenta tumbuh setelah pembuahan berhasil dan menempel pada dinding rahim. Tali pusat adalah jaringan pengikat yang menghubungkan plasenta (ari-ari) dengan janin. Tali pusat ini berbentuk seperti tali yang memanjang saat berada didalam kandungan. Air ketuban adalah cairan bening berwarna kekuningan yang disimpan dalam kantung ketuban. Cairan ini terbentuk dalam kantung ketuban dalam 12 hari pertama setelah konsepsi. Air ketuban mengelilingi bayi yang tumbuh di rahim dan jumlahnya akan semakin banyak seiring bertambahnya usia kehamilan. Dinding rahim atau endometrium terdiri dari dua lapisan jaringan yang menempel pada otot rahim. Lapisan pertama umumnya tidak berubah, sedangkan lapisan kedua bersifat dinamis dan bisa berubah seiring naik-turunnya hormon estrogen sepanjang siklus menstruasi. memasuki minggu 38 kehamilan, perkembangan tubuh janin Anda sudah sepanjang 45 cm dari ujung kepala hingga kaki dengan berat 3,2 kilogram. Berat si kecil masih akan terus bertambah sampai waktunya melahirkan. 5.Kontrasepsi dan kesehatan reproduksi Kontrasepsi pencegahan kehamilan yang tidak diinginkan. Pria dapat menggunakan kondom yang juga dilindungi laki-laki dan perempuan dari infeksi penyakit menular seksual .Metode permanen kontrasepsi pada pria adalah vasektomi, operasi sederhana berupa pemotongan atau pengikatan saluran sperma(vas deferens). Sedangkan kontrasepsi permanen pada wanita adalah dengan cara tubektomi ,yaitu operasi pada tuba Fallopi untuk dipotong atau diikat bentuk lainnya adalah menggunakan diafragma, semacam kondom pada wanita. Metode lainnya adalah dengan terapi hormon estrogen dan progesterone dalam bentuk suntikan, pil ,dan susuk. Berbagai penyakit dan infeksi dapat dengan mudah ditularkan dari orang ke orang melalui kontak seksual, ada banyak jenis infeksi menular seksual yang dapat menyebabkan penyakit serius seperti sifilis, gonorrhea, dan herpes. Obat terbaik satu-satunya adalah dengan cara menghindari semua kontak seksual yang tidak sehat yang dilakukan di luar pernikahan. Tetapi beberapa pasangan ini punya anak tapi tidak bisa karena salah satu atau gurunya tidak subur.Tetapi beberapa pasangan menggunakan teknologi untuk membantu mereka memiliki anak sendiri yaitu dengan fertilisasi in -Vitro ,atau IVF, pada fertilisasi in -Vitro telur telur dibuahi dalam badan di dalam laboratorium dan bukan di dalam tubuh wanita oleh karena itu bayi fertilisasi in-Vitro terkadang disebut bayi tabung tabung