Uploaded by adit

Technopreneur-1

advertisement
PROGRAM STUDI
ILMU KOMUNIKASI
MATA KULIAH
TECHNOPRENEURSHIP
Technopreneurship
<a href='https://www.freepik.com/free-photos-vectors/background'>Background
vector created by freepik - www.freepik.com</a>
ZU
PROGRAM STUDI
IILMU KOMUNIKASI
Capaian Pembelajaran
1. Mahasiswa mampu mengenali Entrepreneur yang
berbasis tehnologi
2. Mahasiswa
mampu
mengidentifikasi
dan
memahami konsep dasar Bisnis
3. Mahasiswa
mampu
mengidentifikasi
dan
mengelola resiko-resiko usaha
4. Mahasiswa mampu merancang model bisnis
dengan merencanakan pemasaran, sumber daya
manusia dan produksi serta packaging
5. Mahasiswa mampu melakukan pencatatan
keuangan dan laporan perpajakan
6. Mahasiswa mampu menyusun proposal bisnis
7. Mahasiswa mampu membuat prototype produk
bisnis
MATA KULIAH
TECHNOPRENEURSHIP
PROGRAM STUDI
ILMU KOMUNIKASI
MATA KULIAH
TECHNOPRENEURSHIP
Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini merupakan mata kuliah
kelanjutan dari Dasar Entrepreneurship yang
dapat memberikan mahasiswa pengetahuan dan
pengalaman praktis mengenai bagaimana
memulai dan membangun usaha baru, dimana
mahasiswa diharapkan mampu menggali ide
bisnis secara kreatif untuk dapat memulai usaha
dan menggunakan kemampuan teknologi dalam
menjalankannya.
Materi
Pembelajaran
(Pokok Bahasan)
1. Pengantar Technopreneur
2. Menggali ide bisnis dan prinsip
dasar bisnis
3. Studi Kelayakan Bisnis
4. Analisa Model Bisnis
Technopreneurship
5. Sistematika penulisan
perencanaan bisnis
6. Manajemen Pemasaran dan
Operasional Bisnis
7. Manajemen SDM
8. Analisa biaya dan Keuangan
9. Proses Perijinan usaha
10.Pembuatan Prototype
PROGRAM STUDI
ILMU KOMUNIKASI VISUAL
MATA KULIAH
TECHNOPRENEURSHIP
Sumber Pustaka
Utama:
• Noersasongko, dkk (2018) , KEWIRAUSAHAAN, Perubahan Jaman: Ilmu Kosong Tapi
Berisi
• Noersasongko, dkk (2018) , KEWIRAUSAHAAN, Strategi mengepung
Pendukung:
• Hisrich, Robert D., Michael P. (2008), Entrepreneurship“, Seventh Edition, MC Graw
Hill, America.
• Kiyosaki Robert, 2000, ”Cashflow Quadrant”, Jakarta: PPM
• Zimmerer, Thomas W., 2008, “Essential of Entrepreneurship and Small Business
Management”, Fifth Edition, Pearson Education International, New Jersley.
• Hagoort, Giep. 2005. Art Management : Entrepreneurial Style. Cambridge L :
Harvard University Press.
• Fahmi, Irham,.2016, “ Kewirausahaan-Teori,kasus,dan solusi, Alfabeta, Bandung
PROGRAM STUDI
MATA KULIAH
ILMU KOMUNIKASI VISUAL
TECHNOPRENEURSHIP
Tujuan Instruksional
Mahasiswa mampu menjalankan usaha/bisnis secara
mandiri dan mampu mengimplementasikaj strategi
komunikasi
pemasaran
kedalam
langsung dan berkelanjutan.
bisnis
secara
PROGRAM STUDI
MATA KULIAH
ILMU KOMUNIKASI VISUAL
TECHNOPRENEURSHIP
Manfaat Mata Kuliah
Menjadi seorang wirausaha yang mandiri dan
mempunyai strategi komunikasi praktis sehingga
mampu bersaing secara profesional di kancah bisnis
nasional
dan
internasional,
berdisiplin,
dan
berpartisipasi aktif dalam membangun perekonomian
Indonesia berdasarkan sistem nilai Pancasila
PROGRAM STUDI
ILMU KOMUNIKASI VISUAL
MATA KULIAH
TECHNOPRENEURSHIP
Strategi Perkuliahan
Metode perkuliahan ini secara teori dan
latihan/praktek membangun bisnis/Usaha
Diskusi Online
Kelas Virtual Tatap Muka
PROGRAM STUDI
ILMU KOMUNIKASI VISUAL
MATA KULIAH
TECHNOPRENEURSHIP
Kehadiran dan Ketentuan
1. Kurang dari 75 % tidak boleh mengikuti UAS sesuai dengan
ketentuan Universitas
2. Mengumpulkan
Kuis, Tugas baik
indoividu maupun
kelompok
3. UTS Merancang Proposal Bisnis dan Perencanaan Bisnis
4. UAS Membuat prototype produk dan melakukan presentasi
(Pitch Deck)
Ketika semua hal tersebut dijalankan dengan baik
pada bisnis maka hasilnya akan positif
Great Things NEVER come from COMFORT ZONE
Good Luck
Terima Kasih
Q&A
Download