Uploaded by rheaaldora27

Manusia dan Tindakannya

advertisement
MANUSIA DAN TINDAKANNYA
KASUS
 Robinhood
 Operasi Petrus (Penembakan misterius)
 Tindakan presiden Philipina Duterte yang memberantas mereka yang
terlibat dalam perkara narkoba tanpa pengadilan, langsung ditembak
mati.
 Pertanyaan: Tindakan di atas (tindakan Robinhood, dan operasi petrus)
baik atau tidak baik? Mengapa?
JENIS TINDAKAN
 TINDAKAN MANUSIA
 TINDAKAN MANUSIAWI
 TINDAKAN BERMORAL (BAIK)
TINDAKAN MANUSIA (NALURIAH)
 Tindakan yang dicirikan oleh proses biologis: bernafas, rasa sakit spontan,
dll
 tindakan yang mendahului tindakan intelek/kesadaran dan kemauan:
kemarahan dan simpati
TINDAKAN MANUSIAWI
 Dalam arti luas: tindakan yang melibatkan akal/kesadaran dan
kehendak/kemauan yang menjadi ciri khas manusia
 Dalam arti sempit: tindakan dalam batas perikemanusiaan/beradab.
Maka jika ada orang yang bertindak buruk di luar batas perikemanusiaan
bisa disebut tidak manusiawi bahkan tidak beradab.
TINDAKAN BERMORAL (BAIK)
 Kesadaran
 Kehendak bebas
 Motivasi luhur
 memajukan kepentingan manusia sebagai sesama, tidak mesti kepentingan
orang lain diutamakan
 kesejahteraan bersama
 kesejahteraan bersama berhubungan dengan kesejahteraan pribadi
 kelangsungan hidup
 terjaminnya kebebasan
 terbangunnya kesalingpercayaan dalam hidup bersama
STRUKTUR TINDAKAN
 SUBJEK: Manusia yang adalah Subjek dan menyejarah. Manusia tidak
pernah telah jadi tetapi selalu dalam proses menjadi. Selalu ada
kesempatan untuk menjadi lebih baik, bertobat
 OBJEK: tindakan objektif seperti menolong, membunuh, dsb (menjadi
pertimbangan utama penilaian moral)
 MAKSUD TINDAKAN: nilai yang mau dicapai dari perbuatan
 KONTEKS : situasi yang memberi ciri moral lebih lanjut (membuat perbuatan
itu lebih baik atau lebih buruk)
Catatan: perbuatan sungguh baik jika maksud dan tindakan objektif
keduanya baik, tidak menghalalkan segala cara.
Download