Uploaded by 459potage

Water and airborne monitoring

advertisement
Water and airborne monitoring
Bibit dalam jumlah yang besar membutuhkan tempat pembibitan atau nursery dalam
jumlah yang besar
Mengendalikan rastonia
Menemukan sumber inoculum rastonia
Rastonia merupakan pathogen yang identic dengan tular tanah.
Delution plate negative
Molekuler positif
Berarti rastonia hanya terdapat sedikit
Sebelum gejala terdapat infeksi, sebelum infeksi ada penetrasi bakteri masuk. Untuk
penetrasi bakteri harus tumbuh dalam jumlah yang besar.
Rastonia tidak hanya menyebar lewat tanah. Air juga dapat menjadi persebaran air.
Air berasal dari tandon air, dilakukan pemeriksaan pada tandon air
Dilakukan pengjuian delusion plate pada sampel air. Muncul bakteria
Membuat perangkat penyaringan air, sehingga partikel kecil seperti bakteri tersaring.
Namun biaya besar.
Menarik mundur sumber air.
Yang perlu diatasi kesehatan tanaman warga sekitar.
Pertanyaan:
Apa sih sebetulnya manfaat atau fungsi tujuan atau mengapa melakukan monitoring di
tanah air dan udara?
Water and air monitoring 2
dalam pipa atau selang terdapat kerak apalagi air fertigasi. Dalam kerak tersebut dapat
terjadi pathogen
gejala penyakit yang ditularkan dalam air dapat dilihat dari pola persebaran, karena
mengikuti aliran air.
Bakteri yang dapat ditransfer melalui air yaitu : oomycetes, certain fungi, bacteria,
nematoda
Oomycetes bukan jamur, pytoptora termasuk oomycetes bukan jamur walaupun cara
tumbuh mirip jamur.
Spora organ dari jamur. Melakukan infeksi
Spora berflagel dapat bergerak aktif
Spora tanpa flagel hanya mengikuti arus
Jamur tidak dapat tumbuh jika pada genangan air.
Fuarium, kerusakan akar dan layu
Bakteria, beberapa bersifat baik namun beberapa berfsifat pathogen. Membutuhkan
kelembapan untuk bias menyebar. DAN Membutuhkan luka untuk bias masuk menginfeksi
Nematoda: mikroskopik cacing. Memperoleh makanan di akar tanaman. Nematoda bias
bergerak aktif selama ada air. Untuk masuk kejaringan tanaman membutuhkan air.
Nematoda tidak menjadi masalah jika tanaman tidak stress. Ketika menemukan gejala
tertentu kadang yang perlu kita atasi bukan pathogen kita perlu lihat tanaman dalam
keadaan stress atau tidak( kekurangan air, kelebihan air) ketika tanaman tumbuh baik
kejadian penyakit akan berkurang.
Mengoleksi sampel air
Seperti tanah
Ada beberapa hambatan dalam deteksi pathogen dalam air.
Apabila ditumbuhkan pada media buatan tidak terlalu kelihatan perbedaan ciri.
Masalah lainnya adalah waktu. Ketika dikirm memerlukan waktu dan bekteri menurun
Enrichment atau pengkayaan agar bekteria tetap dalam jumlah. Penambahan nutrisi
kedalam sampel atau sebaliknya.
Penambahan media cair
Sehingga harapannya mikrobia akan tumbuh dan semakin banyak. Sehingga ketika dianalisa
jumlahnya cukup.
Dalam tanah dan air terdapat banayk mikroorganisme. Sehingga menghambat tumbuhnya
mikroorgansime yang menjadi target. Sehingga menyulitkan identifikasi.
Metode atau protocol dilakukan dengan benar
Molecular method: melakukan kegiatan spesifik. Conto fusarium saja.
Pertanyaan:
Jika ada metode molecular dan delution, kapan kita pake yang delution atau yang delution?
Ketika gejala yang terjadi spesifik disebabkan oleh salah satu ptogen maka kita bisa lakukan
molecular method namun ketika kita belum terlalu menegtahui tentang suatu gejala kita
dapat mngidentifikasi dengan metode delution
Baiting Teknik atau umpan.
Mengambil daun di air sungai sebagai baiting Teknik. Dan tumbuh pathogen di baiting
Teknik.
Baiting indoor daun rhododendron dan pear.
Patogen tular angin
Penyakit cacar daun the.
Menggunakan airborne spore trap kiyosawa adalah dudukan tinggi 1 – 1,5 m dari
tanahtraping ini digunakan untuk meletakkan glas object yang diberi perekat dan bisa
berputar mengikuti arah angina. Spora akan menempel pada perekat.
Versa trap. Memanfaatkan alira udara yang bagian tengah ada media agar(perangkap). Dan
dibawah ada pompa sehingga menyedot udara dari atas turun kebawah. Sehingga dapat
jelas tahu ada berapa spora
Monitoring penting dilakukan untuk mengamati pathogen tanah, air dan udara.
Jawaban
Untuk mengidentifikasi suatu penyebab gejala atau penyakit yang berada ditanamaan dan
dapat mengatasi penyebab terjadinya infeksi oleh mikroorganisme
Ketika gejala yang terjadi spesifik disebabkan oleh salah satu ptogen maka kita bisa lakukan
molecular method namun ketika kita belum terlalu menegtahui tentang suatu gejala kita
dapat mngidentifikasi dengan metode delution
Download