Uploaded by puskesmasjetis

311185879-indikator-mutu-ukp-docx

advertisement
Notulen
Pertemuan
Susunan
Acara
Notulen
Sebelumnya
Pertemuan Pemilihan dan Penetapan Indikator Mutu Layanan
Klinis
Tanggal: 22 Januari 2016
Pukul: 13.00
Pembukaan
Pembahasan
Penutup
-
Pembahasan
Karyawan Puskesmas memilih dan mentapkan indikator mutu
layanan klinis sebagai berikut:
No. Jenis Pelayanan
Indikator
Standar
1. UNIT
- Meningkatkan
100%
PENGOBATAN
Kontrol rutin
UMUM
pasien Diabetes
Melitus dengan
Konseling Petugas
Kesehatan.
100%
- Penatalaksanaan
Diare pada anak < 5
tahun diberikan tablet
Zinc
100%
- Menurunkan angka
kejadian drop out
pasien program TBDOTS ≤ 0
2. UGD
Peningkatan kapasitas
100%
pengetahuan tenaga
medis dan paramedis
3. UNIT
- Kunjungan Ibu Hamil
100%
PENGOBATAN
mendapat Perawatan
GIGI
sesuai kasus yang
ditemukan
- Pencapaian pelayanan
100%
tuntas kasus tumpatan
sementara hingga
tumpatan tetap pada
gigi permanen
4. RAWAT INAP
- Pemulangan Pasien
100%
UMUM
Rawat Inap dengan
angka kesembuhan
tercapai
- Tidak terjadinya infeksi
100%
nosokomial pada
pasien rawat inap
5. UNIT
Inisiasi Menyusui Dini
100%
PERSALINAN
mencapai 100%
6. UNIT KIA – KB
- Pemeriksaan USG
100%
pada Ibu Hamil
Trimester III untuk
deteksi dini kelainan
letak janin
- Deteksi Dini HIV-AIDS
100%
pada ibu Hamil
- Imunisasi Dasar
100%
Lengkap pada Bayi
- Cakupan Akseptor KB
100%
Aktif
70%
7.
UNIT OBAT
Pemakaian Obat Generik
dalam peresapan di
100%
Puskesmas Tanah
Kalikedinding
8. UNIT GIZI
Penurunan Angka Gizi
≥90%
Buruk
9. UNIT KESLING
Peningkatan Angka
100%
Bebas Jentik
10. UNIT
- Pasien Lansia ( >60
100%
PENDAFTARAN
tahun ) dilayani terlebih
DAN KASIR
dahulu
- Pasien yang membayar
100%
di Kasir dengan uang
pas sesuai retribusi
terpenuhi
11. UNIT
Keberhasilan
100%
LABORATORIUM pengambilan darah Vena
pada pasien dewasa
untuk satu kali sampling
oleh petugas
Laboratorium
12 UNIT
- Rujukan Pasien dengan
100%
PSIKOLOGI /
Gangguan Psikotik ke
PKPR
Unit Psikologi
- Pasien Anak dengan
100%
Gangguan Psikologis
yang dirujuk ke Unit
Psikologi
13 UNIT BATRA
- Pelayanan Akupuntur
100%
pada pasien dengan
keluhan nyeri otot.
- Pelayanan pijat bayi
pada pasien minimal 15
menit
14 UNIT RAWAT
- Pemulangan Pasien
100%
INAP UMUM
Rawat Inap dengan
angka kesembuhan
tercapai
- Tidak terjadinya infeksi
nosokomial pada pasien
rawat inap
15 UNIT TATA
Arsip Surat Masuk
100%
USAHA
Terdokumentasi
Pengukuran indikator dilakukan oleh petugas dari masing –
masing bagian setiap 4 bulan. Setiap penanggung jawab unit
pelayanan bertanggung jawab untuk mengumpulkan hasil
pengukuran indikator dan menyerahkan hasil pengukuran kepada
Tim Peningkatan Mutu Pelayanan Klinis dan Keselamatan Pasien.
Tim Peningkatan Mutu Pelayanan Klinis dan Keselamatan Pasien
melakukan rekap terhadap hasil pengukuran dan melaporkan hasil
tersebut kepada Kepala Puskesmas.
Kesimpulan
Indikator Mutu Layanan Klinis yang telah dipilih dan ditetapkan
diukur setiap 4 bulan dan dianalisa oleh Tim Audit Internal dan Tim
Peningkatan Mutu Pelayanan Klinis dan Keselamatan Pasien untuk
kemudian dilaporkan kepada Kepala Puskemas dan
disosialisasikan kepada karyawan Puskesmas.
Rekomendasi
Pimpinan Pertemuan
Notulen
drg. Rias Ari Mukti, M.Kes
NIP. 195710251984032002
…………………………
DAFTAR HADIR
Pertemuan Pemilihan dan Penetapan Indikator Mutu Layanan Klinis
PUSKESMAS TANAH KALIKEDINDING 2016
Tanggal : 22 Januari 2016
NO
1
NAMA
JABATAN
TANDA TANGAN
1
2
3
2
3
4
5
4
5
6
7
6
7
8
9
8
9
10
11
10
11
12
13
12
13
14
15
14
15
16
17
16
17
18
19
18
19
20
21
20
21
22
23
22
23
24
25
24
25
26
27
26
27
28
29
28
29
30
31
32
30
31
32
Kepala UPTD
Puskesmas Tanah Kalikedinding
dr. Rias Ari Mukti, M.Kes
Pembina Tingkat I
NIP. 195710251984032002
Download