KERANGKA ACUAN KEGIATAN TENTANG IDENTIFIKASI KEBUTUHAN MASYARAKAT TERHADAP KEGIATAN UKM PUSKESMAS TAHUN 2019 PEMERINTAH KOTA BATAM DINAS KESEHATAN UPT PUSKESMAS SEKUPANG Jl. Raja Haji no.6 Sei Harapan Kel. Sei Harapan Kec. Sekupang Kota Batam Email : [email protected] KERANGKA ACUAN KEGIATAN TENTANG IDENTIFIKASI KEBUTUHAN MASYARAKAT TERHADAP KEGIATAN UKM PUSKESMAS Tahun 2019 I. Pendahuluan Pelayanan kesehatan yang baik merupakan kebutuhan bagi setiap orang. Semua orang ingin dilayani dan mendapatkan kedudukan yang sama dalam pelayanan kesehatan. Dalam UUD Tahun 1945 Pasal 28 dan Pasal 34 menyatakan Negara menjamin setiap warga Negara mendapatkan hidup sejahtera, tempat tinggal, kesehatan dan pelayanan kesehatan yang ada di Indonesia. Oleh sebab itu puskesmas diharapkan mampu menjadi garda terdepan dari pelayanan pemerintah yang ada ditengah-tengah masyarakat. Pelaksanaan kegiatan identifikasi kebutuhan masyarakat terhadap pelaksanaan program ukm di laksanakan sesuai visi Puskesmas Sekupang yaitu terwujutnya Puskesmas Sekupang menjadi Puskesmas terdepan dalam pelayanan di Kota Batam sesuai dengan tata nilai UPT. Puskesmas Sekupang yang telah di tetapkan KAMI yaitu kerja sama tim, Akuntebel, Meningkatkan Mutu dan Iklas dalam berkerja dan budaya kerja UPT.Puskesmas Sekupang SUKA yaitu senyum, usaha terbaik, komunikatif dan aktif II. Latar Belakang Semakin tingginya kebutuhan masyarakat terhadap pelayanan kesehatan membawa konsekuensi bagi puskesmas untuk meningkatkan sistem manajemen pelayanan puskesmas yang baik. Oleh sebab itu puskesmas harus bisa memberikan pelayanan yang berkualitas seperti cepat dan akurat. Selain itu harus dapat menjamin terhadap keselamatan, keamanan dan kenyamanan pasien. Melihat data yang ada, kunjungan masyarakat ke Puskesmas pada tahun 2017 sebanyak 30673 kunjungan dan pada tahun 2018 total kunjungan masyarakat ke Puskesmas Sekupang sebanyak 49734 kunjungan. Oleh karena itu kami yakin bahwa masyarakat akan tetap memanfaatkan pelayanan yang diberikan puskesmas. Puskesmas sebagai penyedia pelayanan kesehatan dasar perlu menetapkan jenis-jenis pelayanan yang disediakan bagi masyarakat sesuai 2 dengan kebutuhan masyarakat dan permasalahan kesehatan yang ada di wilayah kerjanya dengan mendapatkan masukan dari masyarakat melalui proses pemberdayaan masyarakat. III. Tujuan: 1. Tujuan umum: untuk mengetahui kebutuhan dan harapan masyarakat/ sasaran terhadap kegiatan UKM puskesmas. 2. Tujuan Khusus: a. Mengidentifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat terhadap kegiatan UKM Puskesmas. b. Mengetahui umpan balik dari masyarakat tentang pelaksanaan kegiatan UKM Puskesmas Sekupang c. Mengetahui proiritas usulan kegiatan UKM Puskesmas sekupang IV. Kegiatan pokok dan rincian kegiatan No 1 Kegiatan Pokok SMD Rincian Kegiatan Mengidentifikasi kebutuhan masyarakat melalui survei mawas diri. 2 MMD Menganalisa hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat. Membuat prioritas usulan program/ kegiatan UKM 3 Musrenbang Menganalisa hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat. Membuat prioritas usulan program/ kegiatan UKM 4 Pertemuan Tingkat Menganalisa hasil identifikasi kebutuhan dan Kelurahan harapan masyarakat. Membuat prioritas usulan program/ kegiatan UKM 5 Pertemuan Kader Menganalisa hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat. Membuat prioritas usulan program/ kegiatan 3 UKM 6 Pertemuan Lintas Sektor Menganalisa hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat. Membuat prioritas usulan program/ kegiatan UKM 7 Pertemuan BPM/klinik Menganalisa hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat. Membuat prioritas usulan program/ kegiatan UKM 8 Survei Kepuasan Menganalisa hasil identifikasi kebutuhan dan Masyarakat harapan masyarakat. Membuat prioritas usulan program/ kegiatan UKM 9 Survei kepuasan Menganalisa hasil identifikasi kebutuhan dan pelanggan harapan masyarakat. Membuat prioritas usulan program/ kegiatan UKM 10 Masukan masyarakat Menganalisa hasil identifikasi kebutuhan dan secara langsung harapan masyarakat. Membuat prioritas usulan program/ kegiatan UKM 11 Facebook dan WhatsApp Menganalisa hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat. Membuat prioritas usulan program/ kegiatan UKM V. Cara melaksanakan kegiatan No Kegiatan Pelaksanaan Lintas Lintas Sektor Pokok Kegiatan Program Terkait Terkait 1 SMD - Menyusun rencana PJ kegiatan UKM Kader dan mempersiapkan tokoh - Menentukan tempat 4 bahan masyarakat Ket dan waktu kegiatan - Koordinasi dengan sosialisasi melakukan SMD SMD LP/LS - Menyiapkan bahan sosialisasi Membuat,laporan dan monitoring kegiatan 2 MMD - Menyusun rencana PJ kegiatan - Menentukan tempat dan waktu kegiatan - Koordinasi dengan UKM Lintas Sektor Mesosialisasi meminpin hasil diskusi SMD,memuat MMD,menent rencana tindak ukan prioritas LP/LS lanjut bersama masalah dan - Menyiapkan bahan sosialisasi tokoh rencana masyarakat. tindak lanjut Membuat,laporan dan monitoring kegiatan 3 Musrenban - Koordinasi dengan g 4 Admen Lintas LP/LS sektor,Toma Pertemuan - Menyusun rencana PJ Tingkat Mesosialisasi Kelurahan kegiatan - Menentukan tempat dan waktu kegiatan - Koordinasi dengan hasil UKM Lintas Sektor meminpin capain diskusi program pertemuan Puskesmas dan tingkat LP/LS memuat - Menyiapkan bahan sosialisasi kelurahan rencana tindak dan lanjut bersama menentukan Membuat,laporan dan tokoh prioritas monitoring kegiatan masalah dan masyarakat. rencana tindak lanjut 5 Pertemuan - Menyusun rencana PJ UKM dan PJ Kader 5 Kader kegiatan Program menyampaik - Menentukan tempat esensial dan waktu kegiatan program kebutuhan pengembangan masyarakat menyiapkan yang di bahan temukan di - Koordinasi dengan LP/LS - Menyiapkan bahan sosialisasi dan an identifikasi sosialisasi dan lapangann - Membuat,laporan pembahasan pada dan monitoring capaian kegiatan kegiatan program dan UKM untuk di - Pembahasan apaian c hasil kegiatan kepuasan UKM - Pembahasan survey survei sampaikan di pertemuan masyarakat kader untuk rencana kepuasan mempermudah Masyarakat untuk tindak lanjut. mengidentifikas i kebutuhan masyarakat 6 Pertemuan - Menyusun rencana PJ Lintas mesosialisasi Sektor kegiatan - Menentukan tempat dan waktu kegiatan - Koordinasi dengan hasil UKM Lintas Sektor meminpin capain diskusi program pertemuan Puskesmas dan tingkat LP/LS memuat - Menyiapkan bahan sosialisasi kelurahan rencana tindak dan lanjut bersama menentukan - Membuat,laporan dan monitoring tokoh prioritas masyarakat. masalah dan kegiatan rencana tindak lanjut 7 Pertemuan - Menyusun rencana PJ BPM/klinik mesosialisasi kegiatan - Menentukan tempat dan waktu kegiatan 6 hasil program UKM BPM berperan aktif capain dalam membuat - Koordinasi dengan Puskesmas dan laporan LP/LS memuat - Menyiapkan bahan sosialisasi laporan bulanan dan rencana tindak mengirimkan lanjut bersama laporan kegiatan puskesmas BPM. ke puskesmas - Membuat MOU,laporan dan monitoring kegiatan 8 Survei Menyiapkan bahan PJ UKM dan PJ Kader Kepuasan sosialisasi kuesioner Program Masyaraka survey kepuasan esensial t masyarakat, program melakukan dan survey kepuasan Membuat,laporan dan pengembangan masyrakat di monitoring kegiatan menyiapkan setiap bahan kegiatan sosialisasi UKM kuesioner damping oleh kepuasan petugas masyarakat kesehatan. untuk mempermudah mengidentifikas i kebutuhan masyarakat 9 Survei Menyiapkan bahan PJ UKP dan PJ - kepuasan sosialisasi kuesioner Admen pelanggan survey kepuasan menyiapkan pelanggan, bahan Membuat,laporan dan sosialisasi monitoring kegiatan kuesioner kepuasan pelanggan untuk mempermudah 7 di mengidentifikas i kebutuhan pelanggan di puskesmas 10 Masukan Mencatat masukan Admen, UKM - masyaraka dari masyarakat dan UKP t secara setiap ada kegiatan langsung mengidentifikas baik di dalam i kebutuhan maupun di masyarakat luargedung di buku setiap kali ada kegiatan harian. masukan dari masyarakat 11 Facebook Memposting kegiatan PJ dan UKM di media sosial WhatsApp UKM dan - Program esensial, program pengembangan memposting kegiatan di lakukan social dan yang media menggapi komen masyarakat. VI. Sasaran 1. Lintas sektor 2. Tokoh masyarakat 3. Masyarakat 8 di dari VII. Jadwal pelaksanaan kegiatan 2018 No Kegiatan Des 2019 Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des 1 SMD v 2 MMD v 3 Musrenbang v 4 Pertemuan Tingkat Kelurahan v 5 Pertemuan Kader 6 Pertemuan Lintas Sektor v 7 Pertemuan BPM v 8 Survei Kepuasan Masyarakat v v v v v v v v v v v v 9 Survei kepuasan pelanggan v v v v v v v v v v v v 10 Masukan masyarakat secara langsung v v v v v v v v v v v v 11 Facebook dan Whatsapp v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v v 9 VIII. Monitoring evaluasi pelaksanaan kegiatan dan pelaporan Evaluasi pelaksanan kegiatan dilakukan berdasrkan identivikasi kebutuhan masyarakat. Hasil dari identifikasi masalah dilakukan rencana tindak lanjut. 1. Monitoring pelaksanaan kegiatan setiap bulan 2. Evaluasi pelaksanaan kegiatan setiap 3 bulan 3. Melaporkan pelaksanaan kegiatan setiap bulan kebagian Admen IX. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi kegiatan Pencatatan dan pelaporan identifikasi kebutuhan masyarakat dilaporkan ke Admen setiap tanggal 10 setiap bulan dan di dokumentasikan. . Mengetahui, Kepala UPT Sekupang Batam, 04 Januari 2019 Penanggung Jawab UKM dr. Desi Atry Nip. 19710526 201001 2 001 dr. Hilda Insyafri Nip.19770215 201001 2 003 10